laporan hasil penerimaan mahasiswa baru stkip...

15
STKIP MUHAMMADIYAH SORONG www.stkipmuhammadiyah-sorong.ac.id UPT. PMB LAPORAN HASIL PENERIMAAN MAHASISWA BARU STKIP MUHAMMADIYAH SORONG

Upload: others

Post on 21-Aug-2020

6 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: LAPORAN HASIL PENERIMAAN MAHASISWA BARU STKIP …kemahasiswaan-alumni.unimudasorong.ac.id/app/... · diselenggarakan pada tanggal 1 Maret sampai 14 Agustus 2016.Hal ini sebagai bentuk

STKIP MUHAMMADIYAH SORONG

www.stkipmuhammadiyah-sorong.ac.id

UPT. PMB

LAPORAN HASIL

PENERIMAAN MAHASISWA

BARU STKIP MUHAMMADIYAH

SORONG

Page 2: LAPORAN HASIL PENERIMAAN MAHASISWA BARU STKIP …kemahasiswaan-alumni.unimudasorong.ac.id/app/... · diselenggarakan pada tanggal 1 Maret sampai 14 Agustus 2016.Hal ini sebagai bentuk

LAPORAN

HASIL PENERIMAAN MAHASISWA BARU

STKIP MUHAMMADIYAH SORONG

TAHUN AKADEMIK 2017/2018

Oleh:

UPT PMB

SEKOLAH TINGGI KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

MUHAMMADIYAH (STKIP) SORONG

Page 3: LAPORAN HASIL PENERIMAAN MAHASISWA BARU STKIP …kemahasiswaan-alumni.unimudasorong.ac.id/app/... · diselenggarakan pada tanggal 1 Maret sampai 14 Agustus 2016.Hal ini sebagai bentuk

LEMBAR PENGESAHAN

Judul : Laporan Hasil Penerimaan Mahasiswa Baru STKIP

Muhammadiyah Sorong Tahun Akademik 2017/2018 Perguruan Tinggi : STKIP Muhammadiyah Sorong

Ketua Tim

- Ketua : Abdul Rahman Hatsama, M.Pd.

- NIDN : 1420097501

- Jabatan : Ka. UPT PMB

- Alamat Kantor : Jl. KH. Ahmad Dahlan No. 01 Mariat Pantai Distrik Aimas

Kab. Sorong

- Handphone : 085244858410

Anggota Tim

- Anggota 1 : Aldila YW. Sutikno, M.H.

- Anggota 2 : Yannika NIdiasari, M.Pd.

- Anggota 3 : Edi Sutomo, M.Pd.

Jangka Pelaksanaan Program : 6 (Enam) Bulan

Sorong, 5 Oktober 2017

Mengetahui,

Ketua STKIP Muhammadiyah Sorong

Ketua Tim

Drs. H. Rustamadji, M.Si.

NIDN. 1201115601

Abdul Rahman Hatsama, M.Pd.

NIDN. 1420097501

Page 4: LAPORAN HASIL PENERIMAAN MAHASISWA BARU STKIP …kemahasiswaan-alumni.unimudasorong.ac.id/app/... · diselenggarakan pada tanggal 1 Maret sampai 14 Agustus 2016.Hal ini sebagai bentuk

KATA PENGANTAR

Alhamdulillahirobbil’alamin, segala puji bagi Allah Tuhan semesta alam yang

telah memberikan kita rahmat dan hidayah-Nya kepada kita sehingga penyusunan laporan

Penerimaan Mahasiswa Baru dapat terselesaikan sebagaimana mestinya.

Sehubungan dengan telah berakhirnya masa penerimaan mahasiswa baru tahun

akademik 2017/2018, unuk itu sebagai bentuk pertanggung jawaban Pelaksanaan

Penerimaan Mahasiswa Baru di Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (STKIP)

Muhammadiyah Sorong maka disusunlah laporan hasil Penerimaan Mahasiswa Baru

STKIP Muhammadiyah Sorong Tahun Akademik 20172018.

Kami ucapkan banyak terima kasih kepada masyarakat yang telah

mempercayakan kami, STKIP Muhammadiyah Sorong sebagai tempat untuk melanjutkan

jenjang pendidikannya. Semoga anda dan kami bisa menjadi bagian dalam proses

pemerataan pendidikan di Indonesia.

Akhirnya, kami sampaikan semoga laporan ini dapat bermanfaat bagi pembaca

dan pengembangan Kampus STKIP Muhammadiyah Sorong ke depan.

Sorong, Oktober 2017

UPT PMB

Page 5: LAPORAN HASIL PENERIMAAN MAHASISWA BARU STKIP …kemahasiswaan-alumni.unimudasorong.ac.id/app/... · diselenggarakan pada tanggal 1 Maret sampai 14 Agustus 2016.Hal ini sebagai bentuk

LAPORAN

PENERIMAAN MAHASISWA BARU

SEKOLAH TINGGI KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN (STKIP)

MUHAMMADIYAH SORONG

TAHUN AKADEMIK 2017/2017

A. PENDAHULUAN

1. UMUM

Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (STKIP) Muhammadiyah Sorong

merupakan Perguruan Tinggi Muhammadiyah yang berada di tanah Papua tepatnya di

Kabupaten Sorong Provinsi Papua Barat, disamping mengemban tugas persyarikatan sebagai

amal usaha Muhammadiyah, juga berperan sebagai mitra pemerintah yang membantu

pemerintah dalam bidang pendidikan tinggi. Untuk itu Perguruan Tinggi Muhammadiyah dalam

hal ini STKIP Muhammadiyah Sorong, sangat berkontribusi dalam upaya membantu pemerintah

guna menampung masyarakat yang ingin melanjutkan studi di Perguruan Tinggi, baik yang

berasal dari luar daerah maupun dari daerah Sorong itu sendiri.

Persyarikatan adalah suatu paradigma yang baku, bahwa pemeliharaan atas aset

Perguruan Tinggi mutlak adanya, bila suatu lembaga Perguruan Tinggi ingin tetap hidup dan

bertumbuh sebagai suatu lembaga pendidikan yang sehat dan produktif. Salah satu asset yang

dimaksud adalah mahasiswa, terutama dalam menjalankan program pendidikan dan pengajaran

di Perguruan Tinggi. Kelangsungan hidup suatu Perguruan Tinggi akan sangat tergantung kepada

keberadaan jumlah mahasiswa yang menimba ilmu di Perguruan Tinggi tersebut.

Konsekuensi logis dari hal itu adalah aspek pengembangan dan pembinaan mahasiswa

mesti mendapatkan skala prioritas, disamping aspek akademik, pelayanan dan

sebagainya.Karena itu, kerangka dasar berfikir dan berprogram dealam mengembangkan STKIP

Muhammadiyah Sorong ini salah satunya adalah dengan upaya membangun dan menyediakan

fasilitas pembinaan bagi mahasiswa yang memadai.Salah satu fasilitas yang dimaksud adalah

tempat hunian atau asrama bagi para mahasiswa.Tempat tersebut diharapkan dapat membantu

mahasiswa dalam meningkatkan semangat belajar, berkreatifitas, dan berorganisasi bagi

Page 6: LAPORAN HASIL PENERIMAAN MAHASISWA BARU STKIP …kemahasiswaan-alumni.unimudasorong.ac.id/app/... · diselenggarakan pada tanggal 1 Maret sampai 14 Agustus 2016.Hal ini sebagai bentuk

mahasisawa dalam mempersiapkan hidupnya kelak di lingkungan masyarakat yang plural dan

penuh kompetisi.

Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (STKIP) Muhammadiyah Sorong

merupakan perguruan tinggi terbaik se-Papua, Papua Barat, Maluku dan Maluku Utara

berdasarkan Pemeringkatan Kemenritek Dikti Tahun 2017. Hal ini didukung dengan berbagai

kompetensi Dosen dan Mahasiswanya, baik di level Wilayah maupun Nasional yang telah

menghasilkan berbagai prestasi yang membanggakan bagi masyarakat, maupun bagi duani

pendidikan.

Seiring berjalannya waktu, menghadapi Tahun Akademik 2017/2018 STKIP

Muhammadiyah Sorong kembali melaksanakan penerimaan mahasiswa baru yang

diselenggarakan pada tanggal 1 Maret sampai 14 Agustus 2016.Hal ini sebagai bentuk upaya

mewujudkan masyarakat maju melalui bidang pendidikan merupakan harapan kita bersama.

Kita perlu sadari bahwa papua dan papua barat masih sangat membutuhkan tenaga

pendidik dan kependidikan yang berperan dalam mengembangkan pendidikan di daerahnya

masing-masing.Untuk itu, melalui STKIP Muhammadiyah Sorong diharapkan mampu

menghasilkan lulusan yang memiliki ciri keilmuan, mutu, profesionalitas, ikhlas dan

berakhlak mulia.

2. MAKSUD DAN TUJUAN

1). Menyeleksi lulusan SMA/SMK/MA untuk melanjutkan pendidikannya pada program

studi yang ada di STKIP Muhammadiyah Sorong.

2). Memberikan kesempatan kepada lulusan SMA/SMK/MA yang berprestasi akademik

tinggi untuk memperoleh pendidikan tinggi di STKIP Muhammadiyah Sorong.

3). Mendapatkan calon mahasiswa baru terbaik melalui seleksi siswa yang mempunyai

prestasi akademik tinggi di SMA/SMK/MA.

3. RUANG LINGKUP

Ruang lingkup kegiatan penerimaan mahasiswa baru untuk Tahun Akademik 2017/2018

meliputi kegiatan pendaftaran peserta, Jalur Non tes dan Jalur Tes (Reguler).Jalur Non Test

untuk calon mahasiswa berprestasi (dibuktikan dengan Raport dan sertifikat

prestasi).Sedangkan jalur tert untuk calon mahasiswa regular.

Page 7: LAPORAN HASIL PENERIMAAN MAHASISWA BARU STKIP …kemahasiswaan-alumni.unimudasorong.ac.id/app/... · diselenggarakan pada tanggal 1 Maret sampai 14 Agustus 2016.Hal ini sebagai bentuk

4. DASAR

Keputusan Majelis Pendidikan Tinggi Pimpinan Pusat Muhammadiyah Nomor:

211/KEP/I.3/C/2013 tanggal 15 Shafar 1435 H / 19 Desember 2013 tentang perguruan tinggi

Pengesahan Anggaran Pendapatan dan Belanja STKIP Muhammadiyah Sorong Tahun

Anggaran 2017/2018, serta Pedoman Penerimaan Mahasiswa Baru STKIP Muhammadiyah

Sorong tahun 2017/2018.

B. JADWAL DAN KEGIATAN YANG DILAKSANAKAN

Kegiatan ini dilaksanakan oleh UPT Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) STKIP

Muhammadiyah Sorong. Adapun rangkaian kegiatannya sebagai berikut:

1. PENDAFTARAN

Pendaftaran dilaksanakan pada tanggal 1 Maret – 13 Agustus 2017

2. TES SELEKSI

Seleksi penerimaan mahasiswa baru jalur Tes dilakukan denggan system One Day

Service.Dimana apabila Dokumen persyaratan sebagai calon mahasiswa baru telah

lengkap, maka bisa dilakukan test pada hari itu juga dengan langsung diketahui hasilnya,

tanpa menunggu beberapa hari berikutnya.

3. PENGUMUMAN

Pengumuman hasil tes penerimaan mahasiswa baru dengan system one day servis

dilakukan pada hari tes penerimaan mahasiswa baru.

4. PEMBIAYAAN

Segala biaya yang dikeluarkan pada pelaksanaan kegiatan ini dibebankan pada Anggaran

Pendapatan dan Belanja STKIP Muhammadiyah Sorong Tahun Anggaran 2017/2018.

Page 8: LAPORAN HASIL PENERIMAAN MAHASISWA BARU STKIP …kemahasiswaan-alumni.unimudasorong.ac.id/app/... · diselenggarakan pada tanggal 1 Maret sampai 14 Agustus 2016.Hal ini sebagai bentuk

C. HASIL YANG DICAPAI

Penerimaan mahasiswa baru merupakan agenda kerja tahunan dari UPT PMB STKIP

Muhammadiyah Sorong.Antusias masyarakat menyambut kegiatan ini ditandai dengan

meningkatnya jumlah pendaftar dibanding jumlah pendaftar tahun sebelumnya dimana jumlah

pendaftar saat ini sejumlah 903 orang. Adapun rincian sebagia berikut:

1. PENDAFTARAN REGULER

Jumlah Pendaftar Reguler yang tercatat mendaftar melalui jalur tes adalah sebagai

berikut:

NO PROGRAM STUDI HADIR TIDAK

HADIR

LULUS

SELEKSI

1 Pend. Biologi 95 5 75

2 Pend. Bahasa Indonesia 89 7 77

3 Pend. Bahasa Inggris 69 3 40

4 Pend. PKn 91 4 83

5 Pend. Matematika 45 2 25

6 Pend. Jasmani 167 11 135

7 PGSD 331 45 291

8 Pend. Tek. Informasi 93 5 70

9 Pend. IPA 27 2 17

Jumlah 1007 84 813

2. PENDAFTAR NON TES

Jumlah Pendaftar yang tercatat mendaftar melalui jalur Non Tes adalah sebagai berikut:

NO PROGRAM STUDI LOLOS TIDAK LOLOS

1 Pend. Biologi 8 10

2 Pend. Bahasa Indonesia 6 9

3 Pend. Bahasa Inggris 6 10

4 Pend. PKn 8 12

5 Pend. Matematika 5 10

6 Pend. Jasmani 9 23

7 PGSD 26 40

8 Pend. Tek. Informasi 9 11

9 Pend. IPA 4 10

Jumlah 81 135

Page 9: LAPORAN HASIL PENERIMAAN MAHASISWA BARU STKIP …kemahasiswaan-alumni.unimudasorong.ac.id/app/... · diselenggarakan pada tanggal 1 Maret sampai 14 Agustus 2016.Hal ini sebagai bentuk

3. PENDAFTAR TRANSFER

Jumlah Pendaftar dengan kategori transfer atau lanjutan terdiri dari 9 orang yang terdiri

dari berbagai program studi diantaranya sebagai berikut:

NO PROGRAM STUDI JUMLAH MAHASISWA KETERANGAN

1 Pendidikan Teknologi Infornasi 2 LULUS

2 Pendidikan IPA 1 LULUS

3 Pendidikan Jasmani 1 LULUS

4 PGSD 5

TOTAL 9

Total Pendaftar regular dan tranfer yang melakukan pendaftaran di STKIP

Muhammadiyah Sorong berjumlah 1142, yang dinyatakan diterima sebagai Calon

Mahasiswa Baru berdasarkan SK Rektor 69/KEP/ I.3/D/2017 berjumlah 903

Berdasarkan table di atas, maka dibuatlah dalam bentuk grafik sebagai berikut:

050

100150200250300350400

Grafik Pendaftar Melalui Jalur Tes Tahun 2017/2018

Hadir

Tidak Hadir

Lulus Seleksi

Page 10: LAPORAN HASIL PENERIMAAN MAHASISWA BARU STKIP …kemahasiswaan-alumni.unimudasorong.ac.id/app/... · diselenggarakan pada tanggal 1 Maret sampai 14 Agustus 2016.Hal ini sebagai bentuk

2. HASIL SELEKSI

Berdasarkan hasil Pleno Pimpinan bersama UPT PMB, Biro Kemahasiswaan dan

Alumni, Biro Administrasi Akademik dan seluruh Kaprodi di lingkup STKIP

Muhammadiyah Sorong dan ditetapkan dalam bentuk SK Ketua STKIP Muhammadiyah

Sorong No. 69/KEP/ I.3/D/2017.

05

1015202530354045

Grafik Pendaftar Jalur Non TesTahun 2017/2018

Lolos

Tidak Lolos

Page 11: LAPORAN HASIL PENERIMAAN MAHASISWA BARU STKIP …kemahasiswaan-alumni.unimudasorong.ac.id/app/... · diselenggarakan pada tanggal 1 Maret sampai 14 Agustus 2016.Hal ini sebagai bentuk

3. HASIL SELEKSI MAHASISWA YANG KURANG MAMPU SECARA EKONOMI

3.1.HASIL SELEKSI /BIDIKMISI

Bidikmisi atau Beasiswa Pendidikan Mahasiswa adalah salah satu program DIKTI untuk

memberikan bantuan biaya penyelenggaraan pendidikan dan bantuan biaya hidup kepada

mahasiswa yang memiliki potensi akademik memadai dan kurang mampu secara

ekonomi. Mahasiswa penerima beasiswa bidikmisi merupakan calon mahasiswa yang

050

100150200250300350

Grafik Jumlah Mahasiswa Baru Reguler Yang diterima Pada Tahun 2017/2018

Tes

Non Tes

Persentasi Penerimaan Mahasiswa Baru Berdasarkan Kelompok Calon Pendaftar

Reguler

Tranfer

Page 12: LAPORAN HASIL PENERIMAAN MAHASISWA BARU STKIP …kemahasiswaan-alumni.unimudasorong.ac.id/app/... · diselenggarakan pada tanggal 1 Maret sampai 14 Agustus 2016.Hal ini sebagai bentuk

telah terdaftar dan lulus seleksi penerimaan mahasiswa baru. Adapun jumlah dan nama

mahasiswa penerima beasiswa bidik misi sebagai berikut:

NO NAMA MAHASISWA PROGRAM STUDI ANGKATAN

1 Sahid Romadhoni H Penjaskesrek 2017

2 Septian Pramono Penjaskesrek 2017

3 La Robi Penjaskesrek 2017

4 Rizky Ardharana Sitoresmi Pendidikan Teknologi Informasi 2017

5 Rahmat Nasari Pendidikan Teknologi Informasi 2017

6 Ina Novita Priyanto PGSD 2017

7 Eka Safitri Rosmayanti Pendidikan Teknologi Informasi 2017

8 Siti Iffah Karimah Pendidikan Pkn 2017

9 Farida Rosmiana Pendidikan Matematika 2017

10 Iriani Astuti PGSD 2017

11 Tutur Maryati Pendidikan Matematika 2017

12 Wahyu Andriyani PGSD 2017

13 Suraya Bahasa Indonesia 2017

14 Erma Catur Setyorini PGSD 2017

15 Wahyuningsih Pendidikan Biologi 2017

16 Mutia Amanah Pendidikan Ipa 2017

17 Rahmad Iswanto Penjaskesrek 2017

18 Budi Santoso Penjaskesrek 2017

19 Adi Irianto Penjaskesrek 2017

20 Vin Asosti Harjiyanti PGSD 2017

Berdasarkan data tersebut, maka dibuatlah dalam bentuk diagram sebagai berikut:

19%

18%

9% 9%

9%

9%

9%

9% 9%

Penerima Bidikmisi Tahun 2016/2017

Pendidikan Teknologi Informasi

PGSD

Pendidikan Biologi

Pendidikan IPA

Bahasa Indonesia

Pendidikan Bahasa Inggris

Pendidikan Matematika

Penjaskesrek

Pendidikan PKn

Page 13: LAPORAN HASIL PENERIMAAN MAHASISWA BARU STKIP …kemahasiswaan-alumni.unimudasorong.ac.id/app/... · diselenggarakan pada tanggal 1 Maret sampai 14 Agustus 2016.Hal ini sebagai bentuk

15%

14%

14% 29%

14%

14%

Persentasi Penerima Program Part Time Tahun 2017

Pend. TeknologiInformasi

Pendidikan PKn

PGSD

Pend. Biologi

Pend. Bahasa Inggris

3.2.PART TIME

Program Part Time merupakan salah satu program untuk membantu mahasiswa yang kurang

mampu dalam ekonomi namun memiliki kemampuan dalam bidang akademik dan non

akademik yang diselenggarakan oleh STKIP Muhammadiyah Sorong dengan system

mamhasiswa kerja paruh waktu di Kampus STKIP Muhammadiyah Sorong.Adapun

keuntungan yang didapat oleh mahasiswa yang mengikuti program ini adalah dibebaskan

dari semua pembiayaan yang ada di STKIP Muhammadiyah Sorong. Mahasiswa yang

mengikuti program Part Time ini adalah mahasiswa yang terdaftar pada STKIP

Muhammadiyah Sorong. Adapaun jumlah mahasiswa yang lulus seleksi dan mendapatkan

layanan program mahasiswa part time adalah sebagai berikut:

NO NAMA MAHASISWA PROGRAM STUDI ANGKATAN

1 Rusmin Solawat Pend. Teknologi Informasi 2017

2 Taufik Rifa’i Pendidikan PKn 2017

3 Didin Prasetyo PGSD 2017

4 Rizal Chandra Maulana Pend. Biologi 2017

5 Yulianus Kalasuat Pend. Biologi 2017

6 Muhammad Alifiandri Pend. Bahasa Inggris 2017

7 Eni Maryati Pend. Bahasa Indonesia 2017

Berdasarkan data di atas, maka persentasi program studi penerima program Part Tim

adalah sebagai berikut:

Page 14: LAPORAN HASIL PENERIMAAN MAHASISWA BARU STKIP …kemahasiswaan-alumni.unimudasorong.ac.id/app/... · diselenggarakan pada tanggal 1 Maret sampai 14 Agustus 2016.Hal ini sebagai bentuk

4. PEMETAAN MAHASISWA BERDASARKAN ASAL WILAYAH MAHASISWA

Berdasarkan hasil pemetaan asal mahasiswa, disimpulkan terdapat beberapa mahasiswa

di luar provinsi Papua Barat. Data tersebut tertuang dalam diagaram berikut:

Berdasarkan data tersebut, Papua Barat masih mendominasi sebagai penyumbang

mahasiswa terbanyak sebanyak 39% Mahasiswa, disusul dengan Papua 20%, Sulawesi

Selatan, 3%, Sulawesi Tenggara 4%, Nusa Tenggara Barat 4%, Nusa Tenggara Timur

3%, dan Untuk Maluku 3%, Maluku Utara 3%, Jawa Timur 7%, Jawa Tengah 3%, Jawa

Barat 5%, dan DKI Jakarta 2%.

39%

20%

7%

4%

3%

4%

3%

3%

7%

5% 3%

2%

Persentasi Mahasiswa Berdasarkan Asal Wilayah/Daerah

Papua Barat

Papua

Jawa Timur

Jawa Barat

Jawa Tengah

Sulawese Tenggara

Sulawesi Selatan

Maluku

Maluku Utara

Nusa Tenggara Barat

Nusa Tenggara Timur

DKI Jakarta

Page 15: LAPORAN HASIL PENERIMAAN MAHASISWA BARU STKIP …kemahasiswaan-alumni.unimudasorong.ac.id/app/... · diselenggarakan pada tanggal 1 Maret sampai 14 Agustus 2016.Hal ini sebagai bentuk

D. KESIMPULAN

Penerimaan mahasiswa baru STKIP Muhammadiyah Sorong merupakan salah satu cara

mendapatkan calon mahasiswa baru terbaik melalui seleksi siswa yang mempunyai

prestasi akademik tinggi di SMA/SMK/MA. Melalui berbagai jalur, yakni jalur tes dan

non tes (berprestasi).Pada kegiatan yang telah dilaksanakan, tercatat sebanyak 1142

Pendaftar dan yang diterima 903 Mahasiswa

E. PENUTUP

Demikian laporan hasil kegiatan penerimaan mahasiswa baru STKIP Muhammadiyah

Sorong Tahun Akademik 2016/2017. Semoga melalui kegiatan ini mampu menciptakan

mahasiswa yang berkualitas untuk menuju kampus berkualitas

Di buat di : Sorong

Pada Tanggal :13 Oktober 2017

Mengetahui Ka. UPT PMB

Ketua

Dr. H. Rustamadji, M.Si

Abd. Rahman Hatsama, M.Pd