laporan hasil pralokmin rw 05 kelurahan cipedes

5
LAPORAN HASIL PRALOKAKARYA MINI (PRALOKMIN) RW 05 KELURAHAN CIPEDES Disusun oleh: Nurul Indah Ningrum Imas Nur Hasanah Lutfia Ulfa Castrena Riyani Rina Irmawati Diany Ayu Ningtyas Mira Mardiana Raka Pebrian Firman Pratama Dyah Sarah Puspita Sri Rahayu Sahsianne Desi Santika Sihotang Anis Salamah Pertiwi Febria Wulandhani Ayu Lestari Tingkat 3C

Upload: smiley-rina

Post on 16-Sep-2015

39 views

Category:

Documents


5 download

DESCRIPTION

m

TRANSCRIPT

LAPORAN HASIL PRALOKAKARYA MINI (PRALOKMIN)

RW 05 KELURAHAN CIPEDES

Disusun oleh:Nurul Indah NingrumImas Nur Hasanah

Lutfia UlfaCastrena Riyani

Rina IrmawatiDiany Ayu Ningtyas

Mira MardianaRaka Pebrian

Firman PratamaDyah Sarah Puspita

Sri RahayuSahsianne

Desi Santika SihotangAnis Salamah Pertiwi

Febria WulandhaniAyu Lestari

Tingkat 3C

POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN BANDUNG

JURUSAN KEPERAWATAN BANDUNG

TAHUN 2015LAPORAN HASIL PRA LOKAKARYA MINI RW 05 KELURAHAN CIPEDESA. Persiapan

1. Menjelaskan kepada tokoh masyarakat tentang rencana akan diadakannya Pra Lokmin

2. Musyawarah dengan tokoh masyarakat tentang rencana akan diadakannya Pra Lokmin

3. Menyebarkan undangan

4. Menyiapkan media dan tempat yang akan digunakan pada saat Pra Lokmin B. Pelaksanaan

1. Waktu dan Tempat

Pra Lokmin diselenggarakan pada hari Minggu, 24 Mei 2015 pukul 09.00 sampai dengan pukul 11.30 WIB di Rumah RW 05 yang dihadiri oleh ketua RW 05, perwakilan, ketua RT 01 06, tokoh masyarakat, ibu-ibu kader dari RT 01 06, dan dosen pembimbing.2. Metode

Metode yang dipakai dalam acara Pra Lokmin ini adalah ceramah dan diskusi mengenai data-data yang telah dikumpulkan dan diolah serta ditampilkan.3. Media

Media yang digunakan memakai Laptop dan proyektor4. Susunan Acara

1) Pembukaan dengan pembacaan ayat suci Al-Quran oleh2) Sambutan dari ketua panitia

3) Penyajia Data, diskusi dan penetapan masalah

4) Pembentukan panitia LOKMIN (Loka Karya Mini)

5) Penetuan tempat dan waktu untuk LOKMIN

6) Doa

7) PenutupC. Evaluasi

1. Jadwal Pertemuan dan Susunan Acara

Pertemuan dilaksanakan pada tanggal 24 Mei 2015 yang dihadiri oleh orang dari...orang undangan yang telah disebar, dengan pelaksanaan sebagai berikut :1) Pembukaan berisi ucapan terimakasih dan tujuan diadakan Pra Lokmin

2) Sambutan dari ketua panitia

3) Menyampaikan hasil pendataan dan menjelaskan tentang hasil pendataan yang digambarkan melalui diagram pie4) Memberikan kesempatan kepada peserta Pra Lokmin untuk bertanya hasil dari pendataan

5) Memberikan kesempatan kepada peserta Pra Lokmin untuk menentukan data-data yang dirasakan sebagai suatu masalah kesehatan yang penting, untuk diambil sebagai masalah yang akan disampaikan pada kegiatan Lokmin

6) Pemilihan Susunan kepanitian LOKMIN

2. Pembentukan Panitia Lokmina. Panitia dari masyarakat

Ketua

: Pembawa Acara: Moderator

: Penyaji

:

Sie. Konsumsi

: b. Panitia dari mahasiswa

Ketua

: Firman PratamaSekretaris

:

Bendahara

:

Pembawa Acara:

Moderator

: Penyaji

:

Sie. Konsumsi

:

Sie. Peralatan

:

Sie. Dokumentasi:

Sie. Humas

: c. Penanggung jawab kelompok diskusi

1) Resiko terjadinya peningkatan penyakit berbasis lingkungan (diare, DHF, ISPA) :2) Resiko penurunan derajat kesehatan pra lansia dan lansia :3. Penentuan waktu dan Tempat Lokmin

Hari/Tanggal: Rabu, 27 Mei 2015Waktu

: 10.00 s/d selesaiTempat

: Aula Kelurahan Cipedes4. Hasil Diskusi

Masalah yang muncul menurut masyarakat:

1) Resiko terjadinya peningkatan penyakit berbasis lingkungan (diare, DHF, ISPA)2) Resiko penurunan derajat kesehatan pra lansia dan lansia