latar belakang bimbingan dan konseling di sekolah dasar

14
ASSALAMUALAIKUM Wr. Wb

Upload: universitas-lampung

Post on 12-Jul-2015

379 views

Category:

Education


5 download

TRANSCRIPT

Page 1: Latar Belakang Bimbingan dan Konseling di Sekolah Dasar

ASSALAMUALAIKUM Wr. Wb

Page 2: Latar Belakang Bimbingan dan Konseling di Sekolah Dasar

LATAR BELAKANG BIMBINGAN

DAN KONSELING PADA

SEKOLAH DASAROleh Kelompok 1

1. Aditiya Agung Permana (1313053006)2. Dewi Nuryanti Putri (1313053034)3. Dutta Darma Setiadi (1313053042)4. Eka Wulandari (1313053046)5. Eti Argiawati (1313053053)

Page 3: Latar Belakang Bimbingan dan Konseling di Sekolah Dasar

Bimbingan ialah suatu proses membantu individu melalui sendiri untuk mengembangkan dan

menemukan kemampuannya agar memperoleh kebahagiaan pribadi dan kemanfaatan sosial.

Konseling adalah serangkai hubungan langsung dengan individual yang bertujuan untuk membantu dia

langsung dalam bersikap dan tingkah laku.

Page 4: Latar Belakang Bimbingan dan Konseling di Sekolah Dasar

LATAR BELAKANG BK di SD

Pembangunan dan Perkembangan Masyarakat

Manusia Makhluk Paling Indah dan Berderajat Paling Tinggi

Dimensi-dimensi Kemanusiaan

Manusia Seutuhnya

Perlunya Bimbingan dan Konseling

Page 5: Latar Belakang Bimbingan dan Konseling di Sekolah Dasar

A. Pembangunan dan Perkembangan Masyarakat

Proses pembangunan di Indonesia masih jauh

tertinggal dibandingkan dengan negara-negara lain

seperti Amerika Serikat dan bangsa Eropa lain.

Ketertinggalan inilah yang memicu semangat bangsa

Indonesia dan bangsa berkembang lain untuk mengejar

ketertinggalannya sehingga dapat ikut serta memasuki

zaman informasi pada abad ke-21.

Globalisasi dan informasi seringkali dikaitkan dengan istilah teknologi dan industrialisasi, da kedua hal tersebut menjadi acuan utama dalam mempertimbangkan sesuatu yang berkaitan dengan masa depan.

Teknologi yang semakin canggih memugkinkan dicapainya tempat-tempat yang tadinya jauh dan mustahil untuk ditempuh dalam waktu yang sangat singkat; demikian pula teknologi yang demikian itu memungkinkan dikirimkannya berita-berita dengan amat cepat, dan lengkap.

Page 6: Latar Belakang Bimbingan dan Konseling di Sekolah Dasar

Dalam menghadapi masa depan:

Page 7: Latar Belakang Bimbingan dan Konseling di Sekolah Dasar

B. Manusia Makhluk Paling Indah dan Berderajat Paling Tinggi

• Manusia adalah ciptaan Tuhan yang paling indah dan paling tinggi derajatnya. Manusia diciptakan untuk menjadi khalifah atau pemimpin di bumi, atau kiranya di seluruh semesta ciptaan Tuhan.

• Apa yang ada pada diri manusia itu masing-masing mempunyai fisik yang luwes dibadingkan dengan apa yang ada pada binatang yang mempunyai fungsi terbatas dan kaku.

• Kalaupun ada perubahan “kemajuan” tertentu pada binatang, hal itu terjadi karena rekayasa manusia atau pengaruh lingkungan yang secera evolusioner mengubah sifat yang ada pada binatang itu. Binatang tidak dapat mengubah (dengan sengaja) diri sendiri ataupun lingkungannya.

Page 8: Latar Belakang Bimbingan dan Konseling di Sekolah Dasar

Keindahan manusia

berpangkal pada diri

manusia itu sendiri.

Diri manusia memang

indah, baik fisiknya,

maupun dasar-dasar

mental dan

kemampuannya.

Tingkah laku dan

karya-karya manusia

pun indah sepanjang

tingkah laku dan karya-

karyanya itu dilandasi

oleh keindahan fisik

dan dasar-dasar

mental serta

kemampuannya itu.

Page 9: Latar Belakang Bimbingan dan Konseling di Sekolah Dasar

C. Dimensi-dimensi

Kemanusiaan

1

• antara orang yang satu dengan orang yang lainnya terdapat berbagai perbedaan yang kadang-kadang bahkan sangat besar.

2• semua orang memerlukan orang lain.

3

• kehidupan manusia tidak bersifat acak ataupun sembarangan, tetapi mengikuti aturan-aturan tertentu.

4

• dari sudut tinjauan agama, kehidupan tidak semata-mata kehidupan didunia fana, melainkan juga jangkauan kehidupan diakhirat.

Page 10: Latar Belakang Bimbingan dan Konseling di Sekolah Dasar

Ada beberapa dimensi kemanusiaan, antara lain:

Dimensi Keindividuan

Dimensi Kesosialan

Dimensi Kesusilaan

Dimensi Keberagaman

Page 11: Latar Belakang Bimbingan dan Konseling di Sekolah Dasar

D. Manusia Seutuhnya

Ketiga potensi tersebut harus bisa berjalan

secara seimbang, apabila manusia memiliki salah

satu atau dua dari masing-masing potensi tersebut maka manusia tersebut tidak dapat

dikatakan menjadi manusia seutuhnya.

Manusia seutuhnya adalah manusia yang memiliki ketiga

potensi, baik akal, jasmani maupun kerohanian

yang seimbang. Karena dengan seimbangnya ketiga potensi tersebut, seorang

manusia akan menjadi manusia seutuhnya yang tidak

timpang.

Page 12: Latar Belakang Bimbingan dan Konseling di Sekolah Dasar

E. Perlunya Bimbingan dan KonselingBimbingan konseling tidak hanya bisa dilakukan oleh guru BK saja melainkan salah satu tugas wajib wali kelas yang dapat mengontrol tidak siswanya sehari-hari.

bimbingan konseling juga dapat berfungsi sebagai pemantau masalah-masalah siswa yang berkaitan tentang masalah kelainan tingkah laku dan adaptasi. Sulitnya salah satu siswa untuk bergaul dan cenderung mengasingkan diri dari teman-temannya memiliki akar permasalahan yang biasanya beruntun.

Bimbingan dan konseling merupakan kegiatan yang bersumber pada kehidupan manusia. Kenyataan menunjukkan bahwa manusia di dalam kehidupannya selalu menghadapi persoalan-persoalan yang silih berganti.

Page 13: Latar Belakang Bimbingan dan Konseling di Sekolah Dasar

Permasalahan yang di alami para siswa di sekolah sering kali

tidak dapat dihindari, meski dengan

pengajaran yang baik sekalipun.

Di sinilah dirasakan perlunya pelayanan

bimbingan dan konseling disamping kegiatan pengajaran.

Dalam tugas pelayanan yang luas, bimbingan dan

konseling di sekolah adalah pelayanan untuk

semua murid yang mengacu pada

keseluruhan perkembangan mereka, yang meliputi keempat

dimensi kemanusiaannya dalam rangka

mewujudkan manusia seutuhnya.

Page 14: Latar Belakang Bimbingan dan Konseling di Sekolah Dasar

TERIMAKASIH