malaysia and brunei darusalam

28
NEGARA-NEGARA TETANGGA INDONESIA BY: ANDRA,ATHILA ,HAFIZH

Upload: bundakhayra

Post on 21-Jun-2015

279 views

Category:

Documents


12 download

TRANSCRIPT

  • 1. NEGARA-NEGARA TETANGGAINDONESIA

2. MALAYSIA 3. BIODATA MALAYSIA Nama negara : Malaysia Ibukota negara : Kuala Lumpur Bentuk negara : Kerajaan Kepala negara : Yang Dipertuang Agung Kepala pemerintahan : Perdana Menteri Lagu kebangsaan : Negaraku Bahasa resmi : Melayu Agama : Islam, Hindu, Kristen, Konghucu Mata uang : Ringgit Jumlah penduduk : 27.000.000 jiwa Luas wilayah : 332.370 km2 Pendapatan per kapita : $12.000 Hari besar : 31 Agustus 1957 4. Sistem pemerintahan Parlementer [Malaysia menganut sistemparlementer model Westminster. Kepalanegara dipegang oleh Yang Dipertuan Agong.Ia dipilih setiap 5 tahun oleh sebuah lembagabernama Conference of Ruler. Kepala negaraberwenang mengangkat Perdana Menteri(PM). PM ini kepala pemerintahan dan figurdominan dalam pemerintahan negaraMalaysia.] 5. Warisan Budaya Di Malaysia, seni sebagian besar ditemukan dalam bentuk kerajinan,terutama batik. Batik adalah desain kain unik yang berasal dari Indonesia.Malaysia memiliki banyak museum. Di antaranya yang paling menonjoladalah Museum Nasional di Kuala Lumpur dan Museum Negara BagianSarawak di Kuching. Yang terakhir ini terkenal karena koleksi mebeltradisional Melayu dan China. Wayang, bentuk kesenian yang berasal dari Indonesia, juga ada diMalaysia. Sebuah drama disajikan pada platform atau di gubuk yangditerangi oleh lentera, lampu berwarna, atau obor. Wayang menceritakankisah-kisah tradisional perjuangan antara kebaikan dan kejahatan. OperaMelayu dan drama tradisional Melayu yang disebut Menora juga populer.Drama dan tarian India, drama musikal, pertunjukan boneka, dan dramaklasik China juga dipertunjukkan. 6. Kegiatan Ekonomi Pertanian Pertanian dan perikanan menyumbang sekitar 8persen dari pendapatan negara. Kebanyakanpetani Malaysia mempraktekkan pertaniansubsisten. Artinya, mereka menanam makananuntuk mereka gunakan sendiri. Beras adalahtanaman pangan utama. Unggas dan babi jugaditernakkan. Tanaman komersial utama adalahkaret, biji pohon sawit, kakao, dan kelapa 7. PETA MALAYSIAmaaf kurang jelas fotonya 8. Kenampakan Alam Negara Malaysia terbagi menjadi dua wilayah, yaitu Malaysia Barat diSemenanjung Malaka dan Malaysia Timur yang berada di bagian utarapulau Kalimantan. Luas wilayah negara Malaysia secara keseluruhanadalah 332.370 km2.Malaysia Barat terdiri atas 11 negara bagian. Negarabagian tersebut, yaitu Kedah, Perlis, Penang, Perak, Kelantan, Terengganu,Pahang, Selangor, Negeri Sembilan, Malaka, dan Johor. Ibukota negaraMalaysia, yaitu Kuala Lumpur yang berada di Malaysia bagian barat.Kenampakan alam Malaysia Barat berupa pegunungan dan dataranrendah. Terdapat pula hutan yang lebat. Puncak tertinggi di MalaysiaBarat, yaitu Gunung Tahan (2.187 m). Adapun gunung-gunung yanglainnya, yaitu Gunung Belumut (1.010 m), Gunung Lerek (1.049 m), danGunung Besar (1.749 m). Sungai-sungai besar yang mengalir di MalaysiaBarat, antara lain Sungai Terengganu, Sungai Perak, dan SungaiPahang. Malaysia Timur berada di bagian utara Pulau Kalimantan.Malaysia Timur terdiri atas dua negara bagian, yaitu Serawak dan Sabah.Kenampakan alam Malaysia Timur berupa daerah pegunungan dandataran tinggi. Pegunungan yang terkenal, yaituPegunungan Hose danDataran Tinggi Batu Laga. Di Malaysia Timur terdapat gunung-gunungseperti Gunung Bukit Batu (2.028 m), Gunung Mulu (2.377 m), GunungLumak (1.966 m), Gunung Antulai (1.713 m), Gunung Trus Madi (2.649 m),dan Gunung Kinabalu (4.094 m). 9. Biodata Tuanku Abdul Muadzam Shah * Diputerakan pada 28 November 1927 di Istana Anak Bukit, Kedah.* Pendidikan awal di Sekolah Melayu Alor Merah, Sekolah Melayu TitiGajah, Kolej Sultan Abdul Hamid, Ijazah Sains Sosial dan PentadbiranAwam dari Wadham College, Oxford, United Kingdom.* Pemangku Sultan Kedah pada Mac 1957.* Menaiki takhta pada 15 Julai 1958.* Ditabalkan sebagai Sultan Kedah ke-28 pada 1959.* Yang di-Pertuan Agong kelima bagi tempoh 21 Januari 1970 hingga 20September 1975.* Dikurniakan tiga orang puteri, Puteri Tunku Soraya, Datuk Seri DirajaTunku Sarina (kembali ke rahmatullah pada 31 Ogos 1991 pada usia 31tahun) dan Datuk Seri Tunku Puteri Intan Safinaz.* Hobi membaca buku dan bermain golf. 10. YANG DIPERTUANG AGUNG:Tuanku Abdul Halim Muadzam Shah 11. Menara kembar petronas Legolandchinatown 12. Makanan Khas Malaysia:Nasi DaunPisang 13. BRUNEI DARUSSALAM 14. Biodata Brunei Darussalam Nama resmi : Negara Brunei DarussalamLagu kebangsaan: Allah Peliharakan SultanBENDERA: Motto: Selalu menuruti arahan TuhanIbu kota (dan kota terbesar) : Bandar Seri Begawan Bahasa resmi : MelayuPemerintahan : Monarki absolut Islam Sultan : Hassanal Bolkiah Pangeran (Putra mahkota) : Al-Muhtadee Billah Sultan : Abad ke 14 Akhir Protektor Inggris : 1 Januari 1984 Lambang: 15. Luas wilayah : Total : 5.765 km2 Air (%) : 8.6% Penduduk : Perkiraan Juli 2008 : 381,371 jiwa Kepadatan : 66/km2 Mata uang : Brunei dollar (BND)Lajur kemudi : kiri Ranah Internet : .bn Kode telepon : +673 16. Sistem pemerintahan Presidensil (Raja berperan dominan) --- Hakikinya, konstitusi Bruneimerupakan fusi dari konsep pemerintahan Melayu Brunei danSistem Westminster/Inggris. Konsep pemerintahan Melayu Bruneimenekankan pada kepemimpinan otokratik, ketuhanan, danabsolutisme kuasa sultan. Namun, sultan mempersilakan seluruhwarganegara berkonsultasi dengan dirinya lewat aneka pertemuandi desa-desa, masjid-masjid, dan kantor-kantor, di mana mekanismeini dikenal sebagai "Living Democracy." Living Democracy iniberbeda dengan konsepsi Barat tentang demokrasi yang melulumenekankan "representative government." "RepresentativeGovernment" tidak berlaku di Brunei. Sultan adalah khalifah Allah dibumi, dengan demikian, negara Brunei mempromosikan nilai-nilaidan syariat Islam disegala aspek kehidupan kesultanan. Dari Barat,Brunei mengadopsi sistem kerja kabinet, independensi lembagaperadilan, dan HAM. Singkatnya, Sultan Brunei memangku jabatanKepala Negara, Kepala Pemerintahan, dan Pemimpin Agama Islam(Brunei mayoritas bermazhab Syafi'i). 17. Kebudayaan Brunei Darussalam Brunei Darussalam adalah negara dengan multietnis, dimana etnis-etnis tersebuttergabungdalam satu kelompok etnis yangbernama Barunay. Keragaman yang ada dalametnis-etnis yang berbeda tersebut bukanlahterletak pada aspek agama, melainkan budaya,sosial, dan bahasa.Pribumi Brunei yang beragamaIslam lebih cenderung menjadi Brunei Malays,walaupun merekasepenuhnya tidak berbicarabahasa Melayu 18. ekonomi Perekonomian negara Brunei Darussalambertumpu pada sektor pertambangan,terutama tambang minyak bumi dan gas alam.Ladang minyak bumi Brunei terdapat di Seria,lepas pantai Kuala Belait, Ampar, danJerudong. Sebagian besar minyak mentahdisalurkan melalui pipa ke pabrik penyulingandi Miri dan Lutong (Serawak). Hasilnyadiekspor ke Jepang, Thailand, Singapura,Amerika Serikat, dan Korea Selatan. 19. Peta Brunei DarussalamMAAF KURANG JELAS 20. Keadaan alam Negara Brunei Darussalam berada di bagian utara wilayahMalaysia Timur. Sebelah utara Brunei berbatasan dengan LautCina Selatan. Adapun bagian timur, selatan, dan baratdikelilingi oleh Malaysia Timur. Brunei Darussalammempunyai luas wilayah 5.763 km2.Wilayah Brunei Darussalam terbagi menjadi dua, yaituwilayah Barat dan wilayah Timur. Wilayah Barat meliputidaerah Belait, Tutong, Brunei, dan Muara. Wilayah Baratkenampakan alamnya berupa dataran rendah. Wilayah Timurmeliputi daerah Temburong. Wilayah Timur kenampakanalamnya berupa daerah perbukitan. Sungai-sungai yangmengalir di Brunei Darussalam, antara lain Sungai Tukong,Sungai Belait, Sungai Brunei, dan Sungai Temburong 21. Sultan Hasan Bolkiah Nama Lengkap : Sultan Hasan Bolkiah Profesi : - Agama : Islam Tempat Lahir : Bandar Seri Begawan, BruneiDarussalam Tanggal Lahir : Senin, 15 Juli 1946 Zodiac : Cancer Warga Negara : Brunai Darussalam 22. Tempat Wisata Istana nurul iman Ulu temburong National Park 23. It is time for Quiz! 24. 1.Apa lagu kebangsaan Brunei Darussalam? 2.Apa sebutan tempat wisata yang ada di jalanpetaling 3.Apakah hobi Tuanku Abdul HalimMuaadzam Shah 4.Apa kode telepon Brunei Darussalam 5.Apa julukan bagi kepala negara Malaysia? 25. TERIMA KASIH TELAH MENYAKSIKANPRESENTASI KAMI.....Kurang lebih mohon dimaafkanSekian dari kamiWASSALAMMUALAIKUM WR.WB.TERIMA KASIH