mata pelajaran - mtsmuallimatnw-kelayu.yolasite.commtsmuallimatnw-kelayu.yolasite.com/resources/kisi...

3

Click here to load reader

Upload: vanthien

Post on 05-Feb-2018

220 views

Category:

Documents


5 download

TRANSCRIPT

Page 1: MATA PELAJARAN - mtsmuallimatnw-kelayu.yolasite.commtsmuallimatnw-kelayu.yolasite.com/resources/KISI QH 9.pdf · ayat 4 • Dapat ... kandungan hadist yang diriwayatkan oleh at-sedang

KISI-KISI SOAL UJIAN SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2012/2013

MATA PELAJARAN : QUR’AN HADITS

KELAS : IX (sembilan)

PENYUSUN : YULIA RISWANTI

No Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal Bobot

Soal

1. 1.1. Menerapkan

hukum bacaan

mad silah dalam

surah l-Qari’ah

dan Az-Zalzalah

Hukum bacaan

mad (1) • Dapat menyebutkan fungsi

ha’ dhamir.

• Dapat menunjukkan ha’

dhamir yang tidak dibaca

panjang.

• Dapat menunjukkan mad

shilah dalam ayat.

• Dapat menentukan syarat

terjadinya mad silah

qashirah

• Dapat menyebutkan sebab

tidak terjadinya mad silah.

• Dapat menunjukkan contoh

mad silah qashirah

• Dapat menentukan antonim

kata thawilah

• Dapat menentukan panjang

bacaan mad silah thawilah.

• Dapat menunjukkan contoh

bacaan mad silah thawilah.

Mudah

sedang

sedang

sedang

sedang

sedang

mudah

mudah

sedang

1.2. Menerapkan

hukum mad lazim

mukhaffaf kilmi,

mad lazim

musaqqal kilmi

dan mad farqi

dalam Al-Qur’an

Hukum bacaan

mad (1) • Dapat menentukan contoh

hukum bacaan mad lazim

mukaffaf kilmi

• Dapat menentukan cara

membaca mad lazim

mukhaffaf kilmi

• Dapat menyebutkan kaidah

hukum bacaan mad lazim

mukaffaf kilmi

• Dapat menentukan arti kata

mutsaqqal.

• Dapat menyebutkan kaidah

hukum bacaan mad lazim

mutsaqqal kilmi

• Dapat menentukan cara

membaca mad lazim

mutsaqqaj kilmi

• Dapat menentukan contoh

hukum bacaan mad lazim

mutsaqqal kilmi

• Dapat menentukan arti kata

farqi

• Dapat menentukan contoh

hukum bacaan mad farqi

sedang

Sulit

sulit

mudah

Sulit

Sulit

sedang

mudah

sedang

2. 2.1. Memahami isi

kandungan Surah

Al-Qari’ah dan

Az-Zalzalah

tentang hukum

Hukum alam

• Dapat menyebutkan

kandungan Q.S. Al-Qari’ah

ayat 4

• Dapat menyebutkan

kandungan Q.S. Al-Qari’ah

sedang

sedang

Page 2: MATA PELAJARAN - mtsmuallimatnw-kelayu.yolasite.commtsmuallimatnw-kelayu.yolasite.com/resources/KISI QH 9.pdf · ayat 4 • Dapat ... kandungan hadist yang diriwayatkan oleh at-sedang

fenomena alam ayat 5

• Dapat menentukan arti kata

yang bergarisbawah dalam

Q.S. Al-Qari’ah ayat 6

• Dapat menyebutkan

kandungan kata yang

bergarisbawah dalam Q.S.

Al-Qari’ah ayat 7

• Dapat menyebutkan

kandungan Q.S. Al-Qari’ah

ayat 7-8

• Dapat menentukan arti kata

dalam Q.S. Al-Qariah ayat 1

sedang

sedang

Sulit

sedang

2.2. Memahami

keterkaitan isi

kandungan Surah

Al-Qari’ah dan

Az-Zalzalah

tentang hukum

fenomena alam

dalam kehidupan

Hukum alam

• Dapat menentukan makna

sunnatullah/hukum alam

• Dapat menentukan sinonim

dari kata Al-Qari’ah

• Dapat menyebutkan

keterkaitan antara Q.S. Al-

Qaria’ah dan Q.S. Az-

Zalzalah

• Dapat menyebutkan

peristiwa yang terjadi pada

yaumul ba’as

• Dapat menyebutkan peristiwa

yang terjadi pada yaumul

mahsyar.

• Dapat menentukan sifat allah

yang tersirat dalam Q.S. Az-

Zalzalah ayat 7 dn 8

Sedang

Mudah

sulit

sedang

sedang

Sulit

2.3. Menerapkan isi

kandungan Surah

Al-Qari’ah dan

Az-Zalzalah

tentang hukum

fenomena alam

dalam kehidupan

dan dampak

positifnya

Hukum alam

• Dapat menentukan tema

pokok Q.S. Al-Qaria’ah.

• Dapat menyebutkan kondisi

hari kiamat berdasarkan Q.S.

Az-Zalzalah ayat 1

• Dapat melengkapi ayat Q.S.

Az-Zalzalah ayat 2

• Dapat melengkapi ayat Q.S.

Az-Zalzalah ayat 6

• Dapat menentukan

kandungan Q.S. Az-Zalzalah

ayat 7.

mudah

Sulit

Sulit

Sulit

Sedang

3. 3.1. Menulis hadis

tentang menjaga

dan melestarikan

lingkungan alam

Menjaga

kelestarian

alam

• Dapat melengkapi hadis yang

diriwayatkan oleh muttafaqun

’alaihi

Sulit

3.2. Menerjemahkan

makna hadis

tentang menjaga

dan melestarikan

lingkungan alam

Menjaga

kelestarian

alam

• Dapat menentukan cara

memamfaatkan alam semesta

berdasarkan hadis rasul

• Dapat menentukan makna

”bumi yang mati” dalam

hadis riwayat Tirmizi.

• Dapat menentukan arti

potongan hadits yang

diriwayatkan Ibnu Majah

• Dapat menyebutkan

kandungan hadist yang

diriwayatkan oleh at-

sedang

sedang

sedang

sedang

Page 3: MATA PELAJARAN - mtsmuallimatnw-kelayu.yolasite.commtsmuallimatnw-kelayu.yolasite.com/resources/KISI QH 9.pdf · ayat 4 • Dapat ... kandungan hadist yang diriwayatkan oleh at-sedang

Tirmidzi.

• Dapat menjelaskan

kandungan hadis yang

diriwayatkan oleh Ibnu

Majah.

• Dapat menjelaskan

kandungan hadis yang

diriwayatkan oleh al-Bazzar

• Dapat menjelaskan

kandungan Q.S. Al-Isra’ ayat

7 kaitannya dengan menjaga

kelestarian alam.

sedang

sedang

sulit

3.3. Menghafal hadis

tentang menjaga

dan melestarikan

lingkungan alam

Menjaga

kelestarian

alam

• Dapat menyusun hadits yang

diriwayatkan oleh Ahmad

dengan benar

Sulit

3.4. Menjelaskan

keterkaitan isi

kandungan hadis

dalam perilaku

menjaga dan

melestarikan

lingkungan alam

dalam fenomena

kehidupan dan

akibatnya

Menjaga

kelestarian

alam

• Dapat menyebutkan dampak

pengebirian binatang

• Dapat menunjukkan dampak

akhir dari sikap menjaga

kelestarian alam

• Dapat menunjukkan sikap

tanggung jawab dalam

menjaga kelestarian alam.

• Dapat menunjukkan bentuk

sikap egois yang bertentangan

dengan hadis rasul tentang

klestarian alam.

• Dapat menunjukkan sikap

peduli terhadap lingkungan

hewani.

• Dapat menunjukkan contoh

sikap menjaga kelestarian

lingkungan alam

Sulit

Sulit

mudah

Mudah

Mudah

sedang