membangun sistem

2

Click here to load reader

Upload: syukur-tangsa

Post on 15-Apr-2016

216 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

Membangun sistem kaderisasi pada organisasi

TRANSCRIPT

Page 1: Membangun Sistem

MEMBANGUN SISTEM MEMBANGUN SISTEM *KADERISASI*

Sistem merupakan serangkaian pola yang dijalankan bersama sehingga tujuan atau VISI yang kita

inginkan tercapai membangun sistem bukan hanya kita bangun bagaimana sistem itu bekerja tetapi

sistem mempunyai perangkat perangakat lain untuk mendukung dan memastikan sistem tersebut bisa

berjalan.

Perangkat itu antara lain.

1. sumber daya yang paham akan sistem yang dimaksud

2. Sumber finansial untuk pengutan, evaluasi dan upgrade sistem

3. Pengetahuan untuk melihat kondisi kekinian untuk menyesuaikan kebutuhan sistem

4. Pengarsipan untuk merekam segalah aktifitas baik keberhasilan maupun kegagalan sistem.

Penjelasan.. :D

setiap organisasi pasti mempunyai tujuan dan visi tertentu. Untuk memudahkan dan pengorgansisasian

maka kita akan membentuk sistem. Sistem yang kita maksud disini adalah sistem kaderisasi. Sistem

kaderisasi adalah hal yang urgen dalam suatu organisasi. Karena sistem inilah yang akan memastikan

bahwa Visi yang ingin dicapai organisasi tetap terjaga oleh semua elemen yang bergabung diorganisasi

tersebut.

1. (SDM PENGELOLAH)Sistem bukan hanya bagaimana kita menjalankan Alur yang sudah

disepakati. Tetapi sistem yang baik adalah bagaimana kita mempersiapakan SDM yang paham

untuk menjalankan sistem kaderisasi. SDM inilah yang akan mendefenisikan VISI besar

organisasi kedalam Bentuk-bentuk kerja.

2. FINANSIAL)Sistem kaderisasi juga harus didukung oleh finansial yang kuat sehingga kita

mudah melakukan upgrade, Evaluasi dan Pengutan sistem. Yang kita maksud dengan Upgrade,

Evaluasi dan Pengutaan sistem ini adalah bagaimana kita melihat kembali rekam jejak sistem

secara keseluruhan untuk sehingga sistem kita benar-benar baik dari segi kualitas.

3. (Pengetahuan)Penetahunan untuk melihan kondisi kekinian adalah suatu keharusan sehingga

sistem yang kita maksud tetap eksis dan semua orang yang dikelolah oleh sistem tersebut

menjadi yakin bahwa dengan sistem ini tujuan saya masuk organisasi dapat tercapai. Disinilah

dibutuhkan jiwa pembelajar sejati dari SDM yang mengelolah sistem. Sikap pembelajar akan

memberikan gambaran akan koondisi kekinian terhadap sistem sehingga sistem bisa

diupgrade

4. (Pengarsipan) Pengarsipan akan merekam segalah aktifitas baik keberhasilah maupun

kegagalan sistem. sistem perlu didukung oleh kekuatan admisistrasi. Kekuatan admisnistarasi

memiliki banyak fungsi, antara lain Fungsi evaluasi, Fungsi publikasi, Fungsi Kontrol. Fungsi

evaluasi dari pengarsipan adalah kita bisa melihat dimana kekutan dan kelemahan dari setiap

tahapan dan periode sistem kaderisasi itu dilaksanankan. Dari Fungsi evaluasi ini dibutuhkan

SDM pengelolah yang mampu untuk membuat tulisan dari setipa tahapan yang dilalui

Page 2: Membangun Sistem

kaderisasi. Fungsi Publikasi adalah Fungsi untuk meyakinkan orang bahwa apa yang kita

lakukan selama ini ternyata berhasil. Fungsi publikasi misalnya ketika salah seorang Anggota

diminta Track Recordnya maka sistem kadesisai mampu memperlihatkan kepada publik bahwa

inilah Track Record Anggota Tersebut. Fungsi Kontrol adalah Untuk mengevaluasi kerja-kerja

sistem Apakah sistem yang kita jalankan ini masih sejalan dengan VISI organisasi.