menara pendingin aliran

7
Menara pendingin aliran-berlawanan (cooling tower mechanical draft counterflow) adalah salah satu jenis dari menara pendingin dimana air panas disemprotkan atau dipancarkan dari bagian atas ke bawah, sementara udara atmosfir ditarik ke atas oleh fan yang berlawanan dengan arah jatuhnya air panas tersebut. Luas permukaan air yang besar dibentuk dengan melewatkan air melalui kisi-kisi atau filler dan bersinggungan sehingga terjadi perpindahan panas antara air dengan udara. Dalam menara pendingin, air panas didistribusikan diatas media pengisi dan didinginkan melalui penguapan ketika menuruni menara dan bersentuhan dengan udara. Media pengisi berdampak pada pemakaian energi dalam dua cara: Pertukaran panas antara udara dan air dipengaruhi oleh luas permukaan pertukaran panas, lamanya waktu pertukaran panas (interaksi) dan turbulensi dalam air mempengaruhi keseksamaan pencampuran. Media pengisi menentukan keseluruhan diatas dan oleh karena itu mempengaruhi pertukaran panas. Makin besar pertukaran panas, makin efektif menara pendinginnya.

Upload: syaiful-fuad

Post on 18-Dec-2014

33 views

Category:

Documents


6 download

DESCRIPTION

menara pendingin digunakan untuk mendinginkan fluida panas

TRANSCRIPT

Page 1: Menara Pendingin Aliran

Menara pendingin aliran-berlawanan (cooling tower mechanical draft counterflow)

adalah salah satu jenis dari menara pendingin dimana air panas disemprotkan atau dipancarkan

dari bagian atas ke bawah sementara udara atmosfir ditarik ke atas oleh fan yang berlawanan

dengan arah jatuhnya air panas tersebut Luas permukaan air yang besar dibentuk dengan

melewatkan air melalui kisi-kisi atau filler dan bersinggungan sehingga terjadi perpindahan

panas antara air dengan udara

Dalam menara pendingin air panas didistribusikan diatas media pengisi dan didinginkan

melalui penguapan ketika menuruni menara dan bersentuhan dengan udara Media pengisi

berdampak pada pemakaian energi dalam dua cara

Pertukaran panas antara udara dan air dipengaruhi oleh luas permukaan pertukaran panas

lamanya waktu pertukaran panas (interaksi) dan turbulensi dalam air mempengaruhi

keseksamaan pencampuran Media pengisi menentukan keseluruhan diatas dan oleh karena itu

mempengaruhi pertukaran panas Makin besar pertukaran panas makin efektif menara

pendinginnya

Media pengisi film Pada pengisi film air membentuk lapisan tipis pada sisi-sisi

lembaran pengisi Luas permukaan dari lembaran pengisi adalah luas perpindahan panas dengan

udara sekitar Bahan pengisi film dapat menghasilkan penghematan listrik yang signifikan

melalui kebutuhan air yang lebih sedikit dan head pompa yang lebih kecil

Proses pendinginan mesin sangat penting agar mesin bekerja dengan baik Metode

pendinginan mesin adalah menggunakan pendingin air Air pendingin disalurkan ke mesin dan

air panas keluaran mesin disirkulasikan ke menara pendingin untuk didinginkan oleh udara Air

pendingin dari menara selanjutnya disirkulasikan lagi ke mesin Dengan adanya pendinginan air

dari proses pendinginan mesin maka akan diketahui berapa beban kalor yang terjadi di menara

pendingin sehingga diketahui apakah pendinginan air yang berasal dari pendinginan mesin dapat

berjalan dengan baik

Kinerja menara pendingin dievaluasi untuk mengkaji tingkat approach dan

range operasi terhadap nilai rancangan mengidentifikasi area terjadinya pemborosan energi dan

juga untuk mendapatkan saran perbaikan Sebagai evaluasi kinerja pemantauan dilaksanakan

untuk mengukur

parameter-parameter signifikan berikut ini

1 Temperatur udara wet bulb

2 Temperatur udara dry bulb

3 Temperatur air masuk menara pendingin

4 Temperatur air keluar menara pendingin

5 Temperatur udara keluar

6 Laju aliran air

7 Laju aliran udara

Parameter terukur tersebut kemudian digunakan untuk menentukan kinerja menara pendingin

dalam beberapa cara yaitu

Range

Range merupakan perbedaan antara temperatur air masuk dan keluar menara pendingin Range

yang tinggi berarti bahwa menara pendingin telah mampu menurunkan temperatur air secara

efektif dan kinerjanya baik Rumusnya adalah sebagai berikut

Range (degC) = temperatur air masuk (degC) ndash temperatur air keluar (degC)

Range bukan ditentukan oleh menara pendingin namun oleh proses yang dilayaninya Range

pada suatu alat penukar kalor ditentukan seluruhnya oleh beban panas dan laju sirkulasi air yang

melalui penukar panas dan menuju ke air pendingin Menara pendingin biasanya dikhususkan

untuk mendinginkan laju aliran tertentu dari satu temperatur ke temperatur lainnya pada

temperatur wet bulb tertentu

b Approach

Approach adalah perbedaan antara temperatur air dingin keluar menara pendingin dan

temperatur wet bulb ambien Semakin rendah approach semakin baik kinerja menara pendingin

Walaupun range dan approach harus dipantau akan tetapi approach merupakan indikator yang

lebih baik untuk kinerja menara pendingin

Approach (degC) = temperatur air keluar (degC) ndash temperatur wet bulb (degC)

Sebagaimana aturan yang umum semakin dekat approach terhadap wet bulb akan semakin

mahal menara pendinginnya karena meningkatnya ukuran Ketika ukuran menara harus dipilih

maka approach menjadi sangat penting yang kemudian diikuti oleh debit air dan udara sehingga

range dan wet bulb mungkin akan menjadi semakin tidak signifikan

c Efektivitas pendinginan

Efektivitas pendinginan merupakan perbandingan antara range dan range ideal Semakin tinggi

perbandingan ini maka semakin tinggi efektivitas pendinginan suatu menara pendingin

Efektivitas pendinginan ()

temperatur air masuk - temperatur wet bulb

100 temperatur air masuk - temperatur air keluar

415 Suhu wet bulb

Suhu bulb temperature merupakan faktor penting dalam kinerja peralatan pendingin air

yang teruapkan sebab merupakan suhu terendah dimana air akan didinginkan Oleh karena itu

suhu wet bulb udara yang masuk ke menara pendingin menentukan tingkat suhu operasi

minimum seluruh pabrik proses atau sistim Hal berikut harus dipertimbangkan bila melakukan

seleksi awal menara pendingin berdasarkan suhu wet bulb

1048707 Secara teoritis sebuah menara pendingin akan mendinginkan air menuju suhu wet bulb

Walau demikian dalam prakteknya air didinginkan ke suhu yang lebih tinggi dari suhu wet bulb

sebab panasnya perlu dibuang dari menara pendingin

1048707 Seleksi awal menara yang didasarkan pada suhu desain wet bulb harus mempertimbangkan

kondisi lokasi menara Suhu desain wet bulb juga harus tidak boleh lebih dari 5 persen

Umumnya desain suhu yang dipilih mendekati suhu wet bulb maksimum rata-rata pada musim

panas

1048707 Harus dikonfirmasikan apakah suhu wet bulb ditentukan sebagai ambien (suhu di area

menara pendingin) atau sebagai saluran masuk (suhu masuknya udara ke menara yang

kadangkala dipengaruhi oleh uap buangan yang disirkulai ulang ke menara) Sebagai

dampak dari sirkulasi ulang yang tidak diketahui sebelumnya maka suhu wet bulb

ambien lebih disukai

1048707 Suhu air dingin harus cukup rendah untuk menukar panas atau mengembunkan uap pada

tingkat suhu optimum Jumlah dan suhu panas yang ditukar harus dipertimbangkan

dalam memilih menara pendingin dan penukar panas supaya ukuran benar dan biayanya

terendah

Page 2: Menara Pendingin Aliran

dari proses pendinginan mesin maka akan diketahui berapa beban kalor yang terjadi di menara

pendingin sehingga diketahui apakah pendinginan air yang berasal dari pendinginan mesin dapat

berjalan dengan baik

Kinerja menara pendingin dievaluasi untuk mengkaji tingkat approach dan

range operasi terhadap nilai rancangan mengidentifikasi area terjadinya pemborosan energi dan

juga untuk mendapatkan saran perbaikan Sebagai evaluasi kinerja pemantauan dilaksanakan

untuk mengukur

parameter-parameter signifikan berikut ini

1 Temperatur udara wet bulb

2 Temperatur udara dry bulb

3 Temperatur air masuk menara pendingin

4 Temperatur air keluar menara pendingin

5 Temperatur udara keluar

6 Laju aliran air

7 Laju aliran udara

Parameter terukur tersebut kemudian digunakan untuk menentukan kinerja menara pendingin

dalam beberapa cara yaitu

Range

Range merupakan perbedaan antara temperatur air masuk dan keluar menara pendingin Range

yang tinggi berarti bahwa menara pendingin telah mampu menurunkan temperatur air secara

efektif dan kinerjanya baik Rumusnya adalah sebagai berikut

Range (degC) = temperatur air masuk (degC) ndash temperatur air keluar (degC)

Range bukan ditentukan oleh menara pendingin namun oleh proses yang dilayaninya Range

pada suatu alat penukar kalor ditentukan seluruhnya oleh beban panas dan laju sirkulasi air yang

melalui penukar panas dan menuju ke air pendingin Menara pendingin biasanya dikhususkan

untuk mendinginkan laju aliran tertentu dari satu temperatur ke temperatur lainnya pada

temperatur wet bulb tertentu

b Approach

Approach adalah perbedaan antara temperatur air dingin keluar menara pendingin dan

temperatur wet bulb ambien Semakin rendah approach semakin baik kinerja menara pendingin

Walaupun range dan approach harus dipantau akan tetapi approach merupakan indikator yang

lebih baik untuk kinerja menara pendingin

Approach (degC) = temperatur air keluar (degC) ndash temperatur wet bulb (degC)

Sebagaimana aturan yang umum semakin dekat approach terhadap wet bulb akan semakin

mahal menara pendinginnya karena meningkatnya ukuran Ketika ukuran menara harus dipilih

maka approach menjadi sangat penting yang kemudian diikuti oleh debit air dan udara sehingga

range dan wet bulb mungkin akan menjadi semakin tidak signifikan

c Efektivitas pendinginan

Efektivitas pendinginan merupakan perbandingan antara range dan range ideal Semakin tinggi

perbandingan ini maka semakin tinggi efektivitas pendinginan suatu menara pendingin

Efektivitas pendinginan ()

temperatur air masuk - temperatur wet bulb

100 temperatur air masuk - temperatur air keluar

415 Suhu wet bulb

Suhu bulb temperature merupakan faktor penting dalam kinerja peralatan pendingin air

yang teruapkan sebab merupakan suhu terendah dimana air akan didinginkan Oleh karena itu

suhu wet bulb udara yang masuk ke menara pendingin menentukan tingkat suhu operasi

minimum seluruh pabrik proses atau sistim Hal berikut harus dipertimbangkan bila melakukan

seleksi awal menara pendingin berdasarkan suhu wet bulb

1048707 Secara teoritis sebuah menara pendingin akan mendinginkan air menuju suhu wet bulb

Walau demikian dalam prakteknya air didinginkan ke suhu yang lebih tinggi dari suhu wet bulb

sebab panasnya perlu dibuang dari menara pendingin

1048707 Seleksi awal menara yang didasarkan pada suhu desain wet bulb harus mempertimbangkan

kondisi lokasi menara Suhu desain wet bulb juga harus tidak boleh lebih dari 5 persen

Umumnya desain suhu yang dipilih mendekati suhu wet bulb maksimum rata-rata pada musim

panas

1048707 Harus dikonfirmasikan apakah suhu wet bulb ditentukan sebagai ambien (suhu di area

menara pendingin) atau sebagai saluran masuk (suhu masuknya udara ke menara yang

kadangkala dipengaruhi oleh uap buangan yang disirkulai ulang ke menara) Sebagai

dampak dari sirkulasi ulang yang tidak diketahui sebelumnya maka suhu wet bulb

ambien lebih disukai

1048707 Suhu air dingin harus cukup rendah untuk menukar panas atau mengembunkan uap pada

tingkat suhu optimum Jumlah dan suhu panas yang ditukar harus dipertimbangkan

dalam memilih menara pendingin dan penukar panas supaya ukuran benar dan biayanya

terendah

Page 3: Menara Pendingin Aliran

Range merupakan perbedaan antara temperatur air masuk dan keluar menara pendingin Range

yang tinggi berarti bahwa menara pendingin telah mampu menurunkan temperatur air secara

efektif dan kinerjanya baik Rumusnya adalah sebagai berikut

Range (degC) = temperatur air masuk (degC) ndash temperatur air keluar (degC)

Range bukan ditentukan oleh menara pendingin namun oleh proses yang dilayaninya Range

pada suatu alat penukar kalor ditentukan seluruhnya oleh beban panas dan laju sirkulasi air yang

melalui penukar panas dan menuju ke air pendingin Menara pendingin biasanya dikhususkan

untuk mendinginkan laju aliran tertentu dari satu temperatur ke temperatur lainnya pada

temperatur wet bulb tertentu

b Approach

Approach adalah perbedaan antara temperatur air dingin keluar menara pendingin dan

temperatur wet bulb ambien Semakin rendah approach semakin baik kinerja menara pendingin

Walaupun range dan approach harus dipantau akan tetapi approach merupakan indikator yang

lebih baik untuk kinerja menara pendingin

Approach (degC) = temperatur air keluar (degC) ndash temperatur wet bulb (degC)

Sebagaimana aturan yang umum semakin dekat approach terhadap wet bulb akan semakin

mahal menara pendinginnya karena meningkatnya ukuran Ketika ukuran menara harus dipilih

maka approach menjadi sangat penting yang kemudian diikuti oleh debit air dan udara sehingga

range dan wet bulb mungkin akan menjadi semakin tidak signifikan

c Efektivitas pendinginan

Efektivitas pendinginan merupakan perbandingan antara range dan range ideal Semakin tinggi

perbandingan ini maka semakin tinggi efektivitas pendinginan suatu menara pendingin

Efektivitas pendinginan ()

temperatur air masuk - temperatur wet bulb

100 temperatur air masuk - temperatur air keluar

415 Suhu wet bulb

Suhu bulb temperature merupakan faktor penting dalam kinerja peralatan pendingin air

yang teruapkan sebab merupakan suhu terendah dimana air akan didinginkan Oleh karena itu

suhu wet bulb udara yang masuk ke menara pendingin menentukan tingkat suhu operasi

minimum seluruh pabrik proses atau sistim Hal berikut harus dipertimbangkan bila melakukan

seleksi awal menara pendingin berdasarkan suhu wet bulb

1048707 Secara teoritis sebuah menara pendingin akan mendinginkan air menuju suhu wet bulb

Walau demikian dalam prakteknya air didinginkan ke suhu yang lebih tinggi dari suhu wet bulb

sebab panasnya perlu dibuang dari menara pendingin

1048707 Seleksi awal menara yang didasarkan pada suhu desain wet bulb harus mempertimbangkan

kondisi lokasi menara Suhu desain wet bulb juga harus tidak boleh lebih dari 5 persen

Umumnya desain suhu yang dipilih mendekati suhu wet bulb maksimum rata-rata pada musim

panas

1048707 Harus dikonfirmasikan apakah suhu wet bulb ditentukan sebagai ambien (suhu di area

menara pendingin) atau sebagai saluran masuk (suhu masuknya udara ke menara yang

kadangkala dipengaruhi oleh uap buangan yang disirkulai ulang ke menara) Sebagai

dampak dari sirkulasi ulang yang tidak diketahui sebelumnya maka suhu wet bulb

ambien lebih disukai

1048707 Suhu air dingin harus cukup rendah untuk menukar panas atau mengembunkan uap pada

tingkat suhu optimum Jumlah dan suhu panas yang ditukar harus dipertimbangkan

dalam memilih menara pendingin dan penukar panas supaya ukuran benar dan biayanya

terendah

Page 4: Menara Pendingin Aliran

Efektivitas pendinginan merupakan perbandingan antara range dan range ideal Semakin tinggi

perbandingan ini maka semakin tinggi efektivitas pendinginan suatu menara pendingin

Efektivitas pendinginan ()

temperatur air masuk - temperatur wet bulb

100 temperatur air masuk - temperatur air keluar

415 Suhu wet bulb

Suhu bulb temperature merupakan faktor penting dalam kinerja peralatan pendingin air

yang teruapkan sebab merupakan suhu terendah dimana air akan didinginkan Oleh karena itu

suhu wet bulb udara yang masuk ke menara pendingin menentukan tingkat suhu operasi

minimum seluruh pabrik proses atau sistim Hal berikut harus dipertimbangkan bila melakukan

seleksi awal menara pendingin berdasarkan suhu wet bulb

1048707 Secara teoritis sebuah menara pendingin akan mendinginkan air menuju suhu wet bulb

Walau demikian dalam prakteknya air didinginkan ke suhu yang lebih tinggi dari suhu wet bulb

sebab panasnya perlu dibuang dari menara pendingin

1048707 Seleksi awal menara yang didasarkan pada suhu desain wet bulb harus mempertimbangkan

kondisi lokasi menara Suhu desain wet bulb juga harus tidak boleh lebih dari 5 persen

Umumnya desain suhu yang dipilih mendekati suhu wet bulb maksimum rata-rata pada musim

panas

1048707 Harus dikonfirmasikan apakah suhu wet bulb ditentukan sebagai ambien (suhu di area

menara pendingin) atau sebagai saluran masuk (suhu masuknya udara ke menara yang

kadangkala dipengaruhi oleh uap buangan yang disirkulai ulang ke menara) Sebagai

dampak dari sirkulasi ulang yang tidak diketahui sebelumnya maka suhu wet bulb

ambien lebih disukai

1048707 Suhu air dingin harus cukup rendah untuk menukar panas atau mengembunkan uap pada

tingkat suhu optimum Jumlah dan suhu panas yang ditukar harus dipertimbangkan

dalam memilih menara pendingin dan penukar panas supaya ukuran benar dan biayanya

terendah

Page 5: Menara Pendingin Aliran

kadangkala dipengaruhi oleh uap buangan yang disirkulai ulang ke menara) Sebagai

dampak dari sirkulasi ulang yang tidak diketahui sebelumnya maka suhu wet bulb

ambien lebih disukai

1048707 Suhu air dingin harus cukup rendah untuk menukar panas atau mengembunkan uap pada

tingkat suhu optimum Jumlah dan suhu panas yang ditukar harus dipertimbangkan

dalam memilih menara pendingin dan penukar panas supaya ukuran benar dan biayanya

terendah