microkernel

16
MICROKERNEL REAL TIME OPERATING SYSTEM B BETA ESTRI ADIANA 21120111130064 HARDIYANTO 21120111130051 GILANG ADITYA PAMUNGKAS 21120111140081 MUHAMMAD ROZI YERUSALEM 21120111130038 MUHAMMAD ADAM ALI

Upload: david-campbell

Post on 03-Oct-2015

218 views

Category:

Documents


4 download

DESCRIPTION

tugas mikro

TRANSCRIPT

Windows 8 Metro Style

MICROKERNELREAL TIME OPERATING SYSTEM BBETA ESTRI ADIANA 21120111130064HARDIYANTO 21120111130051GILANG ADITYA PAMUNGKAS21120111140081MUHAMMAD ROZI YERUSALEM 21120111130038MUHAMMAD ADAM ALI

APA ITU KERNEL ?Kernel adalah suatu perangkat lunak yang menjadi bagian utama dari sebuah sistem operasi. Tugasnya melayani bermacam program aplikasi untuk mengakses perangkat keras komputer secara aman.

Mikrokernelinti (kernel) dari sistem operasi yang paling sederhana dan terbatas, menjadikannya kernel ini berukuran sangat kecil dan biasanya sangat stabil.MICROKERNEL ?Kinerja MicrokernelManajemen Memory

Manajemen memory level bawah (low-level): Memetakan setiap page virtual ke frame fisik. Sebagian besar tugas manajemen memory terjadi dalam user space.

mikrokernelmerupakan seperangkatperangkat lunakdalam jumlah minimum yang meyediakan beragam mekanisme dasar yang dibutuhkan untuk bekerja sebagai sebuahsistem operasi, seperti halnya manajemen pengalamatan ruang tingkat rendah, manajemen thread, dankomunikasi antar proses. Dalam implementasinya mikrokernel merupakan satu-satunya perangkat lunak yang berjalan dengan tingkat kewenangan tertinggi (umumnya disebut sebagai modus supervisor atau modus kernel) dari serangkaian level kewenangan yang tersedia pada perangkat kerasnya. Layanan yang disediakan oleh sebuah sistem operasi beberapa diantaranya adalahdevice driver, protokol jaringan,sistem berkas, dan kodeantarmuka penggunayang berada dalam ruang penggunaMikrokernelKinerja MicrokernelRancangan Microkernel

Microkernel. Microkernel menyediakan sedikit saja dari abstraksi perangkat keras dan menggunakan aplikasi yang berjalan di atasnyayang disebut dengan serveruntuk melakukan beberapa fungsionalitas lainnya.

Kinerja MicrokernelManajemen I/O dan Interupsi

Di dalam mikrokernel, adalah mungkin menangani interupsi hardware sebagai message dan menyertakan port I/O dalam ruang alamat.Prinsip manajemen perangkat I/O. Terdapat dua sasaran perancangan I/O, yaitu:

a. Efisiensi.Aspek penting karena operasi I/O sering menimbulkan bottleneck.

b. Generalitas(device independence).Manajemen perangkat I/O selain berkaitan dengan simplisitas dan bebas kesalahan, juga menangani perangkat secara seragam baik dari cara proses memandang maupun cara sistem operasi mengelola perangkat dan operasi I/O.Kinerja MicrokernelKomunikasi Antar Proses

Komunikasi antar proses (Interprocess Communication) atau thread dalam suatu SO mikrokernel adalah melalui message. Suatu message menyertakan :Header, yang mengidentifikasi proses pengiriman dan penerimaan, danBody, yang mengandung data langsung, pointer ke suatu block data, atau beberapa informasi kontrol mengenai proses.

KeuntunganInterface yang seragamSimplicityExtensibilityFlexibilityPortabilityReliabilityMendukung OS yang Object OrientedRealtime ApplicationsRobustness/Keandalan TinggiSecurity/Keamanan TinggiAplikasi

Terima Kasih