msds potensida

5
PT. Petrosida Gresik Jalan Jenderal Ahmad Yani, PO BOX 136, Gresik 61118 Telepon : (031) 3981553, 3985542, 3985594, 3987909 Fax : (031) 3981653, 3982761, 3985594 E-mail : [email protected], [email protected] Nama Produk : POTENSIDA Kegunaan Produk : Pupuk Hayati Berat Kemasan : 50 gram Nomor CAS : Tidak tersedia Komponen Nomor CAS Komposisi Azospirillum sp. Tidak tersedia 2,3 x 10 9 Mpn/g Bacillus sp. Tidak tersedia 1,1 x 10 10 Cfu/g Pseudomonas sp. Tidak tersedia 7,0 x 10 7 Cfu/g Streptomyces sp. Tidak tersedia 4,0 x 10 7 Cfu/g Total Penambat N Tidak tersedia 9,3 x 10 8 Mpn/g Bahan lain Add Gejala Paparan Berlebih : Dapat meyebabkan iritasi pada mata dan saluran pernafasan. Bahaya Akut Pada Mata : Dapat mengakibatkan iritasi pada mata. Bahaya Akut Pada Kulit : Dapat menyebabkan reaksi alergi pada kulit sensitif. Bahaya Kronis Pada Pencernaan : Paparan kronis tidak memungkinkan pada penggunaan normal. Bahaya Akut Pada Pernafasan : Dapat mengakibatkan iritasi pada saluran pernafasan. Nama Produk : POTENSIDA 1 LEMBAR DATA KESELAMATAN BAHAN (MATERIAL SAFETY DATA SHEET) 1. IDENTIFIKASI BAHAN 2. Komposisi/Informasi Bahan Penyusun 3. IDENTIFIKASI BAHAYA 4. PERTOLONGAN PERTAMA

Upload: donawsoke

Post on 31-Oct-2015

68 views

Category:

Documents


5 download

DESCRIPTION

aw5

TRANSCRIPT

Page 1: msds potensida

PT. Petrosida GresikJalan Jenderal Ahmad Yani, PO BOX 136, Gresik 61118Telepon : (031) 3981553, 3985542, 3985594, 3987909Fax : (031) 3981653, 3982761, 3985594E-mail : [email protected], [email protected]

Nama Produk : POTENSIDAKegunaan Produk : Pupuk HayatiBerat Kemasan : 50 gramNomor CAS : Tidak tersedia

Komponen Nomor CAS KomposisiAzospirillum sp. Tidak tersedia 2,3 x 109 Mpn/gBacillus sp. Tidak tersedia 1,1 x 1010 Cfu/gPseudomonas sp. Tidak tersedia 7,0 x 107 Cfu/gStreptomyces sp. Tidak tersedia 4,0 x 107 Cfu/gTotal Penambat N Tidak tersedia 9,3 x 108 Mpn/gBahan lain Add

Gejala Paparan Berlebih : Dapat meyebabkan iritasi pada mata dan saluran pernafasan.Bahaya Akut Pada Mata : Dapat mengakibatkan iritasi pada mata.Bahaya Akut Pada Kulit : Dapat menyebabkan reaksi alergi pada kulit sensitif.Bahaya Kronis Pada Pencernaan : Paparan kronis tidak memungkinkan pada penggunaan normal.Bahaya Akut Pada Pernafasan : Dapat mengakibatkan iritasi pada saluran pernafasan.

Apabila terjadi gejala keracunan, segera hubungi atau bawa korban ke rumah sakit atau dokter untuk mendapatan petunjuk dan perawatan medis. Tunjukkan label produk apabila memungkinkan. Pada Mata : Segera cuci mata dengan banyak air yang engalir. Buka kelopak mata dan

cuci bersih mata dan kelopak mata.Pada Kulit : Cuci kulit, rambut dan kuku yang tercemar dengan air dan sabun dalam jumlah

banyak. Lepaskan pakaian yang tercemar dan cuci bersih dengan sabun sebelum digunakan kembali.

Pada Pernafasan : Pindahkan korban pada udara segar dan istirahat. Berikan pernafasan buatan apabila diperlukan. Segera cari pertolongan medis apabila gejala berlanjut.

Pada Pencernaan : Apabila korban masih sadar berikan air minum dalam jumlah banyak dan coba untuk dimuntahkan. Jangan berikan apapun melalui mulut pada korban yang tidak sadar. Segera cari pertolongan medis apabila gejala berlanjut.

Fasilitas P3K : Pastikan terdapat fasilitas pencuci mata dan penyiram pada area kerja.

Nama Produk : POTENSIDA 1

LEMBAR DATA KESELAMATAN BAHAN(MATERIAL SAFETY DATA SHEET)

1. IDENTIFIKASI BAHAN

2. Komposisi/Informasi Bahan Penyusun

3. IDENTIFIKASI BAHAYA

4. PERTOLONGAN PERTAMA

Page 2: msds potensida

Media Pemadam Kebakaran : Air, tepung kimia, foam atau media pemadam kelas A lainnya.Produk Kebakaran Berbahaya : Pada kebakaran dapat terbentuk asap dan abu yang

berkemungkinan menyebabkan iritasi pada mata dan pernafasan.Peringatan Pemadam Kebakaran : Pemadam kebakaran harus menggunakan peralatan pelindung,

termasuk peralatan pernafasan terpisah. Jaga orang tidak berkepentingan untuk tetap jauh. Apabila dapat dilakukan dengan aman, pindahkan wadah yang masih utuh dari kebakaran. Bendung area dengan pasir atau tanah untuk mencegah pencemaran saluran air hujan dan saluran air. Buang agen pemadam dan tumpahan secara aman sesudahnya.

Padamkan semua kemungkinan sumber pengapian. Jangan merokok, makan atau minum selama proses pembersihan. Sapu bersih dan ambil tumpahan atau kebocoran, hindarkan membuat debu, endapkan apabila perlu, kemudian simpan dalam wadah yang berlabel. Tangani tumpahan dan kebocoran dengan segera.

Suhu Penyimpanan Optimal : < 35oCPenanganan : Jauhkan dari jangkauan anak-anak dan hewan. Jangan simpan

produk makanan, minuman atau tembakau dalam area penyimpanan produk ini. Hindarkan kontak dengan mata. Jangan hirup debu produk. Jauhkan dari sumber api. Cuci secara menyeluruh setelah bekerja dengan bahan.

Penyimpanan : Simpan dalam wadah asli yang tertutup rapat dalam ruangan yang sejuk, kering, berventilasi baik dan jauh dari sinar matahari langsung dan sumber panas.

Kontrol Teknis : Pastikan terdapat sirkulasi dan ventilasi udara yang baik pada tempat bekerja dengan produk dan penyimpanan produk.

Perlindungan Mata : Gunakan kacamata pengaman dengan pelindung samping apabila untuk mencegah kemungkinan paparan.

Perlindungan Pernafasan : Gunakan masker debu yang sesuai pada saat menangani atau bekerja dengan produk.

Ketampakan : Tepung hitamBau : Berbau khasUkuran Butir : 19 MESHStabilitas : 6 bulan pH : 6 - 7Kadar Air :

Nama Produk : POTENSIDA 2

5. PEMADAMAN KEBAKARAN

6. PENANGANAN PADA KEBOCORAN DAN TUMPAHAN

7. PENYIMPANAN DAN PENANGANAN BAHAN

8. CARA PENGONTROLAN PAPARAN/PERLINDUNGAN DIRI

9. SIFAT FISIKA DAN KIMIA

Page 3: msds potensida

Stabilitas : Produk dapat bertahan selama 6 bulan pada kondisi penyimpanan normal.Reaktivitas : Tidak reaktif.

Mata : Dapat menyebabkan iritasi ringan apabila terkena mata.Pernafasan : Dapat menyebabkan iritasi ringan apabila terhirup. Kulit : Dapat menyebabkan alergi pada kulit sensitif.

Tidak ada data.

Limbah dari produk ini dapat dibuang pada lahan penimbunan yang telah ditentukan dan disetujui oleh pihak berwenang setempat. Produk dan wadah kosong tidak boleh dibakar kecuali diizinkan oleh negara atau peraturan setempat. Apabila diperbolehkan oleh peraturan untuk dibakar, sebaiknya dibakar di tungku pembakaran.

Tidak ada data.

Tidak ada data.

Informasi dan data yang terdapat disini dianggap benar. Rekomendasi dan saran penggunaan produk berdasarkan uji coba dan dokumen publik yang dianggap dapat dipercaya. Penggunaan produk ini diluar pengawasan dari produsen. Tidak ada jaminan yang diberikan terhadap hasil apabila digunakan tidak sesuai aturan petunjuk dan tidak mengindahkan aturan keselamatan kerja. Pembeli harus mengerti tanggung jawab termasuk kecelakaan dan kerusakan akibat dari salah guna produk ini termasuk didalamnya penggunaan bersamaan dengan bahan lain. Tidak ada pernyataan yang dibuat melanggar hak cipta atau paten.

Nama Produk : POTENSIDA 3

10. REAKTIVITAS & KESTABILAN

11. INFORMASI TOKSIKOLOGI

12. INFORMASI EKOLOGI

13. PROSEDUR PEMBUANGAN

14. INFORMASI TRANSPORTASI

15. INFORMASI PERATURAN

16. INFORMASI TAMBAHAN