organel sel tersebut antara lain

Upload: aeka

Post on 06-Jul-2018

229 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/17/2019 Organel Sel Tersebut Antara Lain

    1/4

    Organel Sel tersebut antara lain :

    a. Retikulum Endoplasma (RE.)

    Yaitu struktur berbentuk benang-benang yang bermuara di inti sel.

    Dikenal dua jenis RE yaitu :• RE. Granuler (Rough E.R)

    • RE. Agranuler (mooth E.R)

    !ungsi R.E. adalah : sebagai alat trans"ortasi #at-#at di dalam sel itu sendiri. truktur R.E.

    hanya da"at dilihat dengan mikrosko" elektron.

    $rganel ini beru"a sistem membran yang berli"at-li"at% menghubungkan antara membran sel

    dengan membran inti% dan ber"eran dalam "roses trans"or #at intra sel.

    b. Ribosom (Ergastoplasma)

    truktur ini berbentuk bulat terdiri dari dua "artikel besar dan ke&il% ada yang melekat

    se"anjang R.E. dan ada "ula yang soliter. Ribosom meru"akan organel sel terke&il yangtersus"ensi di dalam sel.

    Ribosom ber'ungsi sebagai tem"at sintesis "rotein dan meru"akan &ontoh organel yang tidak 

     bermembran. $rganel ini terutama disusun oleh asam ribonukleat% dan terda"at bebas dalam

    sito"lasma mau"un melekat "ada RE.

    c. Miitokondria (The Power House)

    itokondria adalah organel yang ber'ungsi sebagai tem"at res"irasi aerob untuk 

     "embentukan A* sebagai sumber energi sel% karena itu mitokondria diberi julukan +he

    *o,er ouse+. $rganel yang hanya dimiliki oleh sel aerob ini memiliki dua la"is membran.

    embran bagian dalam berli"at-li"at dan disebut krista% ber'ungsi mem"erluas "ermukaan

    sehingga "roses "engikatan oksigen dalam res"irasi sel berlangsung lebih e'ekti'. agianyang terletak diantara membran krista berisi &airan yang disebut matriks banyak mengandung

    en#im "erna'asan atau sitokrom.

    d. Lisosom

     

    !ungsi dari organel ini adalah sebagai "enghasil dan "enyim"an en#im "en&ernaan seluler.

    alah satu en#imnya itu bernama /iso#ym.

    erbentuk kantong-kantong ke&il dan umumnya berisi en#im "en&ernaan (hidrolisis) yang

     ber'ungsi dalam "eristi,a "en&ernaan intra sel. ehubungan dengan bahan yang

    dikandungnya lisosom memiliki "eran dalam "eristi,a:

    •  "en&ernaan intrasel : men&erna materi yang diambil se&ara 'agositosis

    • eksositosis : "embebasan sekrit keluar sel

    • auto'agi : "enghan&uran organel sel yang sudah rusak 

    • autolisis : "enghan&uran diri sel dengan &ara mele"askan en#im

     "en&erna dari dalam lisosom ke dalam sel.

    e. Badan olgi (!pparatus olgi " #iktiosom)

    $rganel ini dihubungkan dengan 'ungsi ekskresi sel% dan struktur ini da"at dilihat dengan

    menggunakan mikrosko" &ahaya biasa. $rganel ini banyak dijum"ai "ada organ tubuh yang

    melaksanakan 'ungsi ekskresi% misalnya ginjal.

    http://biologimediacentre.com/sintesis-protein/http://biologimediacentre.com/sintesis-protein/

  • 8/17/2019 Organel Sel Tersebut Antara Lain

    2/4

    $rganel ini berbentuk se"erti kantong "i"ih% ber'ungsi dalam "roses sekresi lendir%

    gliko"rotein% karbohidrat% lemak% atau en#im% serta ber'ungsi membentuk lisosom. 0arena

    'ungsinya dalam hal sekresi% maka badan golgi banyak ditemui "ada sel-sel "enyusun

    kelenjar.

     $. %entrosom (%entriol)

    truktur berbentuk bintang yang ber'ungsi dalam "embelahan sel (itosis mau"un

    eiosis). entrosom meru"akan organel yang disusun oleh dua sentriole. entriole berbentuk 

    se"erti tabung dan disusun oleh mikrotubulus yang terdiri atas 1 tri"let% terletak di dekat

    salah satu kutub inti sel. entriole ini ber"eran dalam "roses "embelahan sel dengan

    membentuk benang s"indel. enang s"indel inilah yang akan menarik kromosom menuju ke

    kutub sel yang berla,anan.

     g. Plastida

    eru"akan organel yang umumnya berisi "igmen. *lastida yang berisi "igmen kloro'il

    disebut kloro"las% ber'ungsi sebagai organel utama "enyelenggara "roses 'otosintesis.0romo"las adalah "lastida yang berisi "igmen selain kloro'il% misalkan karoten% 2anto'il%

    'ikoerithrin% atau 'ikosantin% dan memberikan ,arna "ada mahkota bunga atau ,arna "ada

    alga. *lastida yang tidak ber,arna disebut leuko"las% termodi'ikasi sedemikian ru"a sehingga

     berisi bahan organik. Ada bebera"a ma&am leuko"las berdasar bahan yang dikandungnya:

    amilo"las berisi amilum% elaio"las (li"o"las) berisi lemak% dan "roteo"las berisi "rotein.

    Da"at dilihat dengan mikrosko" &ahaya biasa.

    Dikenal tiga jenis "lastida yaitu :

    1.  Lekoplas (*lastida ber,arna "utih ber'ungsi sebagai "enyim"an makanan)% terdiri dari:

    •   Amilo"las (untak menyim"an amilum)

    • Elaio"las (/i"ido"las) (untukmenyim"an lemak3minyak)

    • *roteo"las (untuk menyim"an "rotein).

    2.  Kloroplas yaitu "lastida ber,arna hijau. *lastida ini ber'ungsi menghasilkan kloro'il dan

    sebagai tem"at berlangsungnya 'otosintesis.

    3. 

    Kromoplas yaitu "lastida yang mengandung "igmen% misalnya :

    • 0arotin (kuning)

    • !ikodanin (biru)

    • !ikosantin (kuning)

    • !ikoeritrin (merah)

    h. &akuola (Rongga%el)

    Beberapa ahli tidak memasukkan vakuola sebagai organel sel. Benda ini dapat

    dilihat dengan mikroskop cahaya biasa. Selaput pembatas antara vakuola dengan

    sitoplasma disebut Tonoplas

    4akuola berisi :

    • garam-garam organik 

    •  glikosida

    •  tanin (#at "enyamak)

    http://biologimediacentre.com/enzim/http://biologimediacentre.com/enzim/http://biologimediacentre.com/enzim/

  • 8/17/2019 Organel Sel Tersebut Antara Lain

    3/4

    •  minyak eteris (misalnya 5asmine "ada melati% Roseine "ada ma,ar 6ingiberine"ada

     jahe)

    •  alkaloid (misalnya 0a'ein% 0inin% 7ikotin% /iko"ersin dan lain-lain)

    •  en#im

    •  butir-butir "atieru"akan rongga yang terbentuk di dalam sel% dan dibatasi membran yang disebut

    tono"las. *ada bebera"a s"esies dikenal adanya 8akuola kontraktil dan 8aknola non

    kontraktil. *ada tumbuhan 8akuola berukuran sangat besar dan umumnya termodi'ikasi

    sehingga berisi alkaloid% "igmen anthosianin% tem"at "enimbunan sisa metabolisme% atau"un

    tem"at "enyim"anan #at makanan. *ada sel he,an 8akuolanya ke&il atau tidak ada% ke&uali

    he,an bersel satu. *ada he,an bersel satu terda"at dua jenis 8akuola yaitu 8akuola makanan

    yang ber'ungsi dalam "en&ernaan intrasel dan 8akuola kontraktil yang ber'ungsi sebagai

    osmoregulator.

    i. Mikrotubulus

    erbentuk benang silindris% kaku% ber'ungsi untuk mem"ertahankan bentuk sel dan sebagai

    +rangka sel+. 9ontoh organel ini antara lain benang-benang gelembung "embelahan. elain

    itu mikrotubulus berguna dalam "embentakan entriol% !lagela dan ilia.

    ikrotubulus berbentuk se"erti benang silindris% disusun oleh "rotein yang disebut tubulin.

    i'at mikrotubulus kaku sehingga di"erkirakan ber'ungsi sebagai kerangka; sel karena

     ber'ungsi melindungi dan memberi bentuk sel. ikrotubulus juga ber"eran dalam

     "embentukan sentriol% silia% mau"un 'lagela.

     '. Mikro$ilamen

    ikro'ilamen miri" se"erti mikrotubulus% teta"i diameternya lebih ke&il. ahan yangmembentuk mikro'ilamen adalah aktin dan miosin se"erti yang terda"at "ada otot. Dari hasil

     "enelitian diketahui ternyata mikro'ilamen ber"eran dalam "roses "ergerakan sel% endositosis%

    dan eksositosis. Gerakan Amuba meru"akan &ontoh "eran dari mikro'ilamen.

    k. Peroksisom (Badan Mikro)

    nti sel terdiri dari bagian-bagian yaitu :

    •   ela"ue >nti (0arioteka)

    •   7ukleo"lasma (0ariolim'a)

    •  0romatin 3 0romosom

      7ukleolus(anak inti).

    erdasarkan ada tidaknya sela"ut inti kita mengenal = "enggolongan sel yaitu :

  • 8/17/2019 Organel Sel Tersebut Antara Lain

    4/4

    •  el *rokariotik (sel yang tidak memiliki sela"ut inti)% misalnya dijum"ai "ada bakteri%

    ganggang biru. 

    •   el Eukariotik (sel yang memiliki sela"ut inti).

    !ungsi dari inti sel adalah : mengatur semua akti8itas (kegiatan) sel% karena di dalam inti sel

    terda"at kromosom yang berisi AD7 yang mengatur sintesis "rotein.>nti bertugas mengendalikan semua akti8itas sel mulai metabolisme hingga "embelahan sel.

    *ada sel eukariotik% inti diselubungi oleh membran inti (karioteka) rangka" dua dan ber"ori%

    sedangkan "ada sel "rokariotik inti tidak memiliki membran. Di dalam inti dida"ati &airan

    yang disebut nukleo"lasma% kromosom yang umumnya beru"a benang kromatin% dan anak

    inti (nukleolus) yang meru"akan tem"at "embentukan asam ribonukleat (AR7).