_p2 proses perencanaan

11
Teori Perencanaan II Ringga Rahmi Prima PROGRAM STUDI PERUMAHAN DAN PERMUKIMAN UNIVERSITAS ANDALAS 2015

Upload: ringga-rahmi-prima

Post on 06-Dec-2015

212 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

2.RIngga Rahmi Prima

TRANSCRIPT

Page 1: _P2 Proses Perencanaan

Teori Perencanaan II

Ringga Rahmi Prima

PROGRAM STUDI PERUMAHAN DAN PERMUKIMAN

UNIVERSITAS ANDALAS2015

Page 2: _P2 Proses Perencanaan

2

OUTLINE

BAB 1.Pendahuluan

BAB 2. Pembahasan

BAB 3. Kesimpulan dan Saran

Penelitian

Page 3: _P2 Proses Perencanaan

•Pendahuluan

Bab 1

3

Page 4: _P2 Proses Perencanaan

4

Latar Belakang

• tujuan perencanaan adalah untuk menyediakan informasi tindakan kebijaksanaan, inovasi, dan solusi teknis bagi proses alokasi sumberdaya publik, pengarahan masyarakat, serta optimasi pemanfaatan sumberdaya yang tersedia

• Perencanaan yang dilaksanakan akan berhubungan dengan kebijakan yang diambil pemerintah, seperti kebijakan Desentralisasi. Perencanaan yang baik juga ditentukan oleh keputusan yang diambil oleh perencana

Page 5: _P2 Proses Perencanaan

5

Rumusan MasalahBagaimana proses

perencanaan ?

Bagaimana Perencanaan di Era Desentralisasi ?

Bagaimana peran perencana dalam perencanaan ??

Page 6: _P2 Proses Perencanaan

6

•Pembahasan

Bab 2

Page 7: _P2 Proses Perencanaan

7

1.Proses Perencanaan

• Audit Situasi• Riset Masa Depan• Asumsi-asumsi (SWOT)• Policy atau kebijakan• Rencana Strategi• Keunggulan Strategis

Page 8: _P2 Proses Perencanaan

8

  2.Perencanaan di Era Desentralisasi

• Desentralisasi adalah mengalihkan administrasi yang terkonsentrasi pada satu pusat kekuasaan dan menurunkan kekuasaan tersebut ke pada pemerintah daerah.

• Perencanaan bersifat partisipatif. Namun bila dilihat dari sejarahnya, dasar partisipasi di dalam perencanaan publik telah berubah dari partisipasi yang dilakukan oleh sebuah kelompok kecil yang terdiri dari kalangan elit informal menjadi sebuah kelompok unsur pendukung formal dengan dasar yang luas. Tujuan dari partisipasi warga juga telah berubah.

Page 9: _P2 Proses Perencanaan

9

3.Peran Perencana dalam perencanaan

• perencana harus lebih banyak bekerja sama dengan masyarakat (plan by people) dan turut serta mendorong kegiatan perencanaan tata ruang agar menjadi proses yang partisipatif. Keterlibatan masyarakat menjadi komponen penting dalam perencanaan

Page 10: _P2 Proses Perencanaan

10

Empat tahapan pada para perencana

• Tahapan Pengkondisian (prepatory action)Situasi dan kondisi wilayah atau kota yang akan direncanakan harus dapat mencerminkan terciptanya suasana yang menceritakan tentang agenda-agenda kegiatan perencanaan

• Tahapan Pembentukan Forum Stakeholder• Tahapan Pemilihan Media Partisipasi

(participatory tools) • Tahapan Pembentukan Forum Pakar (Expert’s

Choice)

Page 11: _P2 Proses Perencanaan

11

TERIMAKASIH