panitia pembangunan jalan umum xxxx

13
TUGAS TATA TULIS LAPORAN II Disusun Oleh : Danu Tri Wuryadi (G03130039) Rahmad Riyandi (G03130041) Muhammad Anwar (G03130037) KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL POLITEKNIK NEGERI BANJARMASIN JURUSAN TEKNIK SIPIL PROGRAM STUDI D III TEKNIK GEODESI 2014/2015

Upload: sang-sang-barongan

Post on 19-Jul-2015

185 views

Category:

Education


1 download

TRANSCRIPT

TUGAS TATA TULIS LAPORAN II

Disusun Oleh :

Danu Tri Wuryadi (G03130039)

Rahmad Riyandi (G03130041)

Muhammad Anwar (G03130037)

KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL

POLITEKNIK NEGERI BANJARMASIN

JURUSAN TEKNIK SIPIL

PROGRAM STUDI D III TEKNIK GEODESI

2014/2015

PANITIA PEMBANGUNAN JALAN UMUM

DESA SEI SUMBA

KECAMATAN LANDASAN ULIN KABUPATEN BANJARBARU

SELATAN

Yth.

Lampiran : 1 Berkas Bupati Kab. Banjarbaru Selatan

Perihal : Permohonan Bantuan

Pembangunan Jalan Umum Di Tempat

Assalamu’alaikum Wr.Wb.

Salam sejahtera kita sampaikan semoga, senantiasa mendapat limpahan

rahmat dan magfiroh Allah Swt, sukses selalu dalam segala aktifitas.

Kami Panitia Pembangunan Jalan umum Desa Sei. Sumba Guntung

Manggis RT/RW 01/01 bersepakat untuk melaksanakan pembangunan tersebut

yang berlokasikan di lingkungan Sei.Sumba RT/RW 10/01 Kecamatan Landasan

Ulin, Kabupaten Banjarbaru selatan.

Untuk kegiatan termaksud, dengan segala kerendahan hati dan keterbatasan,

kami mohon kiranya Bapak/Ibu/Saudara/Dermawan/Donatur membantu

meringankan beban kami dalam menyelesaikan pembangunan tersebut.

Demikian permohonan ini kami sampaikan,atas segala perhatiannya dan

bantuannya kami ucapkan terima kasih. Semoga Allah Swt membalas segala

kebaikan Bapak/Ibu/Saudara Dermawan/Donatur. Dengan balasan yang berlipat

ganda,Amin ya Mujibassa’ilin.

Wasalamu’alaikum Wr.Wb.

I. LATAR BELAKANG

Desa Sei.Sumba yang luasnya 742 Ha dengan curah hujan rata-rata pertahun

2.300 mm pada ketinggian 412 m dari permukaan laut dengan suhu rata-rata 33 C.

Letaknya di wilayah Kabupaten Banjarbaru Selatan yaitu di Kecamatan Landasan

Ulin Kelurahan Guntung Manggis.

Desa Sei.Sumba terdiri dari 2 padukuhan sebagian wilayah di Desa

Sei.Sumba yang masih perlu mendapatkan perhatian khusus karena kurang

lancarnya jalur perhubungan antar wilayah.

Selain itu sarana angkutan dari dan ke wilayah yang terisolasi terbatas

dikarenakan sarana jalan yang kurang memadai dan kurang tertata lingkungannya.

Oleh sebab itu wilayah Sei.Sumba sangat memerlukan sekali sarana perhubungan

yang berupa jalan aspal yang menghubungkan ke Rumah Sakit Banjarbaru.

Permasalahan mendasar yang ada di Desa Sei.Sumba adalah masalah salah

satu diantara kebutuhan tersebut berupa peningkatan sarana jalan dari jalan tanah

menjadi jalan Aspal untuk menghubungkan jalan menuju Rumah Sakit Banjarbaru.

Dengan begitu sangat perlu sama sekali dibentuk panitia kemitraan sehingga

program pemerintah sesuai dengan kebutuhan masyarakat serta program

masyarakat bisa terlaksana karena adanya bantuan biaya pemerintah. Masyarakat

merasa mempunyai sehingga setiap saat akan selalu memelihara dan merawatnya.

II. JENIS KEGIATAN

Pelaksanaan kegiatan pengaspalan jalan meliputi:

1. Pekerja pembuatan badan jalan dan konsumsinya

2. Pengadaan batu untuk lapisan bawah dan konsumsinya

3. Pekerja pemasangan batu untuk lapisan bawah dan konsumsinya

4. Tenaga ahli aspal

5. Pengukuran dengan tanah, pengocoran dengan air memakai pompa air dan

stom walls

6. Pengadaan material

7. Pelaksanaan pengaspalan jalan

Pengaspalan jalan pada 11 ruas dengan volume 10 500 m2 memberi peluang

akan tingginya pemakaian jalan serta jumlah tenaga kerja yang cukup banyak.

III. TUJUAN

A. Jangka Panjang

Dapat mempercepat akses menuju Rumah Sakit Banjarbaru melewati desa

Sei.Sumba, serta bisa jadi jalan alternatif menuju Rumah Sakit Banjarbaru dan

masyarakat sekitar dan dari luar bisa menikmati dua jalur alternatif tersebut.

Masyarakat sekitar juga bisa mengangkat perekonomiannya untuk jalan

transportasi lebih lancar.

IV. SASARAN PROGRAM

Umum/jangka panjang:

Dari hasil pembangunan jalan aspal tersebut pemanfaatan aspal tidak hanya terbatas

warga Desa Sei.Sumba akan tetapi masyarakat luas yang melalui dan menggunakan

jalan tersebut.

V. TAHAP PELAKSANAAN

Agar dapat menjaring seluruh aspirasi masyarakat atau kebutuhan

masyarakat diadakanlah rembug desa. Gagasan yang timbul dalam rembug desa

diambil keputusan pengusulan pembangunan jalan ke rumah sakit. Sehingga

masyarakat bisa mengakses jalan ke rumah sakit dengan cepat. Pada tahap inilah

masyarakat bisa mengambil keputusan. Dengan demikian muncul program

pembangunan akses jalan untuk memudahkan masyarakat.

Unsur pemerintah dalam hal ini dinas terkait diharapkan dapat berperan

secara sejajar karena kedekatan masyarakat dengan pemerintah. Sementara orang-

orang pemerintah sendiri juga akan memahami akan kebutuhan masyarakat dan

dinas bisa mendapat masukan dari masyarakat sehingga bisa berbagi pengalaman

yang akhirnya hasil pengembangan tersebut dapat dinikmati dan bermanfaat bagi

masyarakat serta tahan lama dan masyarakat merasa terbantu.

Karena masyarakat dan pemerintah sudah menjalin kerja sama maka dalam

pembangunan jalan tersebut akan serasi selaras seimbang serta antara dinas dan

masyarakat. Dengan demikian secara otomatis dapat meningkatkan partisipasi dan

mendidik masyarakat sehingga mempunyai rasa memiliki serta akan dipelihara oleh

pemerintah. Sehingga dimasa yang akan datang masyarakat sudah bisa

mengembangkan diri karena sudah berpengalaman menyusun program secara

mandiri. Adapun pelaksanaan pengaspalan jalan di Desa Sei.Sumba direncanakan

selama 90 hari kalender.

VI. INSTITUSI PELAKSANANA

Adapun orang-orang yang ikut berperan dalam panitia kemitraan ini dari unsur:

1. BPD

2. Dinas PU

3. Anggota BKM Baku Manunggal

4. Ketua RT dan Ketua RW

5. Pemerintah Desa

6. Pemerintah Kabupaten Banjarbaru Selatan

7. Owner dari PT.Waskita

8. Support dari pekerja PT.Sinarmas

VII. SUMBER PENDANAAN

Dana pembangunan jalan ini diperoleh dari:

1. Swadaya masyarakat Rp 144.594.000,00

2. BKM Rp 500.000,00

3. Dinas --Aspal 125 Drum Rp 50.000.000,00

4. Desa Doneratur Rp 3.000.000,00

5. Dana Paket P2KP Rp 198 .094.000,00

TOTAL Rp 396.188.000,00

(Tiga ratus Sembilan puluh enam juta seratus delapan puluh delapan ribu rupiah)

VIII. MONITORING EVALUASI

A. Monitoring

Monitoring pelaksanaan pengaspalan jalan dilakukan secara terus menerus oleh

PT.Waskita selaku penanggung jawab proyek berserta pokja paket P2KP

Kabupaten Banjarbaru selatan serta dinas terkait. Hal ini dilakukan agar dalam

pelaksanaan dilapangan tidak terjadi penyimpangan dan berjalan lancer sesuai

rencana yang telah digariskan sebelumnya.

B. Evaluasi

Evaluasi akan dilakukan untuk menghidari penyimpangan dalam pelaksanaan

dilapangan bila tidak ada penyimpangan maka akan diadakan persiapan-persiapan

untuk melanjutkan kegitan berikutnya. Evaluasi diadakan agar kegiatan selanjutnya

lebih baik atau lebih efisien baik waktu, tenaga, maupun biaya.

IX. PELAPORAN

Sudah menjadi keharusan bahwa panitia membuat laporan kepada pihak-pihak

terkait dengan Paket P2KP. Penyusunan laporan sejak awal sampai proyek selesai

setiap kegiatan diagendakan dan didokumntasi serta penyusunan laporan

menyertakan laporan dari panitia dusun yang disertai bukti-bukti penerimaan dan

pengeluaran yang dapat dipertanggungjawabkan sehingga laporan memuat semua

kegiatan sejak awal sampai akhir dengan perhitungan yang akurat dan transparan.

X. PENUTUP

Demikian sekilas keadaan wilayah Desa Sei.Sumba semoga dapat bermanfaat serta

permohonan kami dapat terkabulkan sehingga masyarakat Desa Sei.sumba dapat

merasakan hasil akses jalan ini dengan penuh semangat. Tidak lupa kepada semua

pihak yang telah usaha kami diucapkan terima kasih.

Sungai Sumba, 2 Oktober 2014

Panitia Kemitraan

Ketua Panitia Sekertaris

Ir.Rahmat Riyandi, MT Danu Tri Wuryadi ST,MT

Mengetahui

Kepala Dinas Pekerjaan Umum Lurah Desa Sungai Sumba

Widodo Muhammad Anwar, ST

NIP. 490020625

DAFTAR RINCIAN KEGIATAN

DESA : Sungai Sumba

Jenis Kegiatan: Pengaspalan Jalan

Kemitraan : Swadaya, BKM, Dinas, Paket, Desa

No URAIAN KEGIATAN VOLUME

HARGA

SATUAN

(Rp)

NILAI

KEGIATAN

(Rp)

SWADAYA

(Rp)

BKM

(Rp) DESA (Rp)

1

2

3

Gotong royong

konsumsi

pembuatan badan

jalan

Beli pasir batu

Gotong royong

konsumsi

menghampar pasir

batu (sirtu)

17.500 m2

430 m3

2.900 m2

1.825

37.500

787.50

31.937.500

16.125.000

2.283.750

31.937.500

12.625.000

2.283.750

0

500.000

0

0

3.000.000

0

Jumlah 50.346.250 46.846.250 500.000 3.000.000

Kegiatan yang kan dilaksanakan

No URAIAN KEGIATAN VOLUME HARGA

SATUAN

(Rp)

NILAI

KEGIATAN

(Rp)

SWADAYA

(Rp)

APBD (Rp) PAKET (Rp)

1

2

3

4

5

6

7

8

9

10

11

12

13

14

Pasir batu (Sirtu)

Batu bronjol 3/5/7cm

Batu ¾ cm

Batu 2/3 cm

Batu ½ cm

Pasir pasang

Pasir tus

Kayu bakar

Aspal

Sewa Stoom walls

Sewa pompa air

Gotong

royong/konsumsi

menghampar sirtu

Gotong

royong/konsumsi

pasang LPA dan

burda

Peralatan kerja

1,460,8m3

735 m3

147 m3

284 m3

79 m3

239 m3

105 m3

32 m3

175 drum

73 hari

12 hari

7.600 m2

10.500 m2

Ls

37,500

50,000

100,000

110,000

115,000

50,000

55,000

80,000

500,000

400,000

100,000

787,50

4,937,50

54,750,000

36,750,000

14,700,000

31,240,000

9,085,000

11,950,000

5,775,000

2,560,000

87,500,000

29,200,000

1,200,000

5,985,000

51,843,000

3,303,750

0

0

0

0

0

0

0

0

37,500,000

0

0

5,985,000

51,843,000

2,419,750

0

0

0

0

0

0

0

0

50,000,000

0

0

0

0

0

54,750,000

36,750,000

14,700,000

31,240,000

9,085,000

11,950,000

5,775,000

2,560,000

0

29,200,000

1,200,000

0

0

884,000

JUMLAH 345,841,750 97,747,750 50,000,000 198,094,000

Sungai Sumba, 2 Oktober 2014

Panitia Kemitraan

Dinas Pekerjaan Umum BKM Ketua

Widodo Ade S, SST Ir.Rahmad Riyandi, MT

Mengetahui

Lurah Desa

Muhammad Anwar, ST

DAFTAR ANALISA HARGA SATUAN PEKERJAAN

1) 1 M2 Pembuatan Badan Jalan

0,09 Pekerja @ Rp 17,500 @ Rp 1,575

0,01 Mandor @ Rp 17,500 @ Rp 250 @ Rp 1.825

2) 1 hari menggilas dengan stoom walls 10 ton 1 hari sewa stoom wals @ Rp 200,000 @ Rp 200,000 1 masinis @ Rp 25,000 @ Rp 25,000

1 kernet @ Rp 17,500 @ Rp 17,500 1 penjaga malam @ Rp 17,500 @ Rp 17,500

1 liter oli SAE 40 @ Rp 12,000 @ Rp 12,000 1 liter oli SAE 90 @ Rp 12,000 @ Rp 12,000 1 liter oli SAE 140 @ Rp 12,500 @ Rp 12,500

0,5 liter oli hydraulic @ Rp 12,000 @ Rp 6,000 0,5 kg gemuk @ Rp 15,000 @ Rp 7,500

20 liter minyak solar @ Rp 4,500 @ Rp 90,000 @ Rp 400,000

3) 1 m3 upah menglampai dan mengisi batu perkerasan

1,5 pekerja @ Rp 17,500 @ Rp 26,250 0,075 mandor @ Rp 25,000 @ Rp 1,875

@ Rp 28,125 4) Lapisan pondasi bawah (sirtu) tebal 20 cm/100 m2

24 m3 sirtu @ Rp 37,000 @ Rp 900,000

6 pekerja @ Rp 17,500 @ Rp 105,000 Jumlah @Rp 1,005,000

Jadi tiap-tiap m2 = 1/100 x Rp 1,005,000 = Rp 10,050,-

Tebal 15 cm = 15/20 x Rp 10,050 @Rp 7537,50 Biaya gilas 1/900 x Rp 400,000 @Rp 444,44

Biaya pompa air = 1/900 x Rp 100,000 @Rp 111,11 @Rp 8,093,05

5) Pekerjaan lapis atas tebal 10cm/100 m2 10 m3 batu bronjol 5/7 cm @ Rp 50,000 @ Rp 500,000

2 m3 batu ¾ cm @ Rp 100,000 @ Rp 200,000 1 m3 baru 2/3 cm @ Rp 110,000 @ Rp 110,000 0,5 m3 batu ½ cm @ Rp 115,000 @ Rp 57,500

3,25 m3 pasir pasang @ Rp 50,000 @ Rp 162,500 13 isi batu perkerasan @ Rp 28,125 @ Rp 365,625

Jumlah @Rp1,395,625

3.25 tenaga pengawur pasir Rp 17.500 = Rp 56,875

Tiap m3 = 1/100 x Rp 1.395.625 = Rp 13,956.25 Tebal 7 cm/m2 = 7/10 x Rp 13,956,25 =Rp9.769,37 (bahan) Upah tiap m2 = 1/100 x Rp 56.875 = Rp 56.875

Upah tiap m2/7 cm = 7/10 x Rp 568,75 = Rp 398,12 (upah) Biaya menggilas = 1/200 x Rp 354.000,- = Rp 2,000 (walls)

Rp 12,167,49

6) 100 M2 Pengaspalan burda

250 kg aspal Rp 3,333,33 Rp833,332,50 2 m3 batu 2/3 cm Rp 110,000 Rp 220,000

0,4 m3 batu ½ cm Rp 115,000 Rp 46,000 1 m3 pasir tus Rp 55,000 Rp 55,000 0,3 m3 kayu bakar Rp 80,000 Rp 24,000

Bahan Rp 1.178.332,50 Bahan tiap m2 = 1/100 x Rp 1.178,332,50 = Rp11.783,32

10 pekerja Rp 17,500 Rp 175,000 0,5 tukang godog aspal Rp 21,000 Rp 10,500 0,5 mandor Rp 25,000 Rp 12,500

Upah 198,000 Upah tiap m2 = 1/100 x Rp 198,000 Rp1980

Biaya gilas tiap m2 = 1/600 x Rp 400,000 Rp 666,66 Jumlah Rp14.429,98

Donokerto, 10 November

2005 Dinas Kimpraswil Seksi Teknis

Widodo (Sutopo) NIP 490020625