paper glasial donovan

4
Analisis Penyebab Mencairnya Gletser Pegunungan Himalaya Donovan Asriel 1 21100114140093 1 Teknik Geologi Universitas Diponegoro, Semarang, Indonesia Abstract Pegunungan Himalaya memanjang sepanjang lima negara yaitu Pakistan, India, China, Bhutan dan Nepal. Himalaya adalah sumber dua sistem sungai besar dunia yaitu Sungai Indus dan Sungai Gangga brahmaputra. Sekitar 750 juta orang tinggal di daerah sekitar aliran air dari Himalaya, yang termasuk Bangladesh. Latar belakang pembuatan paper ini adalah untuk mengetahui penyebab mencairnya gletser di pegunungan himalaya serta menurut para ilmuwan tentang apa yang akan terjadi jika gletser di pegunungan himalaya terus mencair. Tujuan penulisan paper ini adalah untuk mengetahui tentang pembentukan,penyebab,akibat dari mencairnya gletser di pegunungan himalaya. Dalam pembuatan paper mengenai analisis penyebab mencairnya gletser pegunungan himalaya ialah dilaksanakan melalui studi pustaka dengan mencari dan membaca referensi baik dari internet maupun dari artikel, jurnal dan paper. Jadi penyebab dari mencairnya gletser dipegunungan himalaya adalah karena hasil akibat dari global warming. Hal ini dikarenakan konsentrasi gas rumah kaca semakin meningkat. Dan apabila gletser tersebut tetap mencair maka permukaan laut akan naik dan dapat menjadi bencana dunia karena dapat membanjiri pesisir sampai samudra hindia, bahkan dapat menimbulkan tsunami di Nepal. Keywords: pegunungan himalaya, gletser, mencair, global warming. Pendahuluan Gletser merupakan massa es yang mampu bertahan lama dan mapu bergerak karena pengaruh gravitasi. Gletser terbentuk karena salju yang mengalami kompaksi dan rekristalisasi. Gletser dapat berkembang di suatu tempat setelah melewati beberapa periode tahun dimana es terakumulasi dan tidak melebur atau hilang. Tinjauan Pustaka Zaman Glasial adalah waktu suhu menurun dalam jangka masa yang lama dalam iklim bumi, menyebabkan peningkatan dalam keluasan es di kawasan kutub dan gletser gunung. Sisa lautan yang ada tidak tertutupi es namun memiliki suhu tertinggi rata-rata sekitar 4 o C. Zaman glasial dimulai dengan adanya Zaman Pleistosen yang berlangsung sekitar 600.000 tahun lalu. Zaman pleistosen ditandai dengan adanya siklus glasialisasi, yaitu mendinginnya iklim bumi dan meluasnya lapisan es tebal di kedua kutub.Penelitian lebih lanjut 1

Upload: donovan-pria-simpel

Post on 18-Dec-2015

6 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

AD

TRANSCRIPT

Analisis Penyebab Mencairnya Gletser Pegunungan Himalaya

Donovan Asriel1211001141400931Teknik Geologi Universitas Diponegoro, Semarang, Indonesia

AbstractPegunungan Himalaya memanjang sepanjang lima negara yaitu Pakistan, India, China, Bhutan dan Nepal. Himalaya adalah sumber dua sistem sungai besar dunia yaitu Sungai Indus dan Sungai Gangga brahmaputra. Sekitar 750 juta orang tinggal di daerah sekitar aliran air dari Himalaya, yang termasuk Bangladesh. Latar belakang pembuatan paper ini adalah untuk mengetahui penyebab mencairnya gletser di pegunungan himalaya serta menurut para ilmuwan tentang apa yang akan terjadi jika gletser di pegunungan himalaya terus mencair. Tujuan penulisan paper ini adalah untuk mengetahui tentang pembentukan,penyebab,akibat dari mencairnya gletser di pegunungan himalaya. Dalam pembuatan paper mengenai analisis penyebab mencairnya gletser pegunungan himalaya ialah dilaksanakan melalui studi pustaka dengan mencari dan membaca referensi baik dari internet maupun dari artikel, jurnal dan paper. Jadi penyebab dari mencairnya gletser dipegunungan himalaya adalah karena hasil akibat dari global warming. Hal ini dikarenakan konsentrasi gas rumah kaca semakin meningkat. Dan apabila gletser tersebut tetap mencair maka permukaan laut akan naik dan dapat menjadi bencana dunia karena dapat membanjiri pesisirsampai samudra hindia, bahkan dapat menimbulkan tsunami di Nepal.

Keywords: pegunungan himalaya, gletser, mencair, global warming.

1

PendahuluanGletser merupakan massa es yang mampu bertahan lama dan mapu bergerak karena pengaruh gravitasi. Gletser terbentuk karena salju yang mengalami kompaksi dan rekristalisasi. Gletser dapat berkembang di suatu tempat setelah melewati beberapa periode tahun dimana es terakumulasi dan tidak melebur atau hilang.

Tinjauan PustakaZaman Glasial adalahwaktu suhu menurun dalam jangka masa yang lama dalam iklim bumi, menyebabkan peningkatan dalam keluasan es di kawasan kutub dan gletser gunung. Sisa lautanyang ada tidak tertutupi es namun memiliki suhu tertinggi rata-rata sekitar 4oC.Zaman glasial dimulai dengan adanya Zaman Pleistosen yang berlangsung sekitar600.000 tahun lalu.Zaman pleistosen ditandai dengan adanya siklus glasialisasi, yaitu mendinginnya iklim bumi dan meluasnya lapisan es tebal di kedua kutub.Penelitian lebih lanjut menunjukkan bahwa zaman es juga terjadi pada masa-masa jauh sebelum Zaman Pleistocen iniSementara itu di wilayah-wilayah bekas es, karena beban es itu tidak ada lagi, permukaan tanah naik ke atas akibat elastisitas kulit bumi. Kenaikan tanah ini ada yang lebih cepat dari naiknya permukaan laut, sehingga sedimen-sedimen laut ditemukan jauh di atas laut. Ini adalah proses faulting yaitu pergeseran tektonik lempeng-lempeng kulit bumi, yang bisa mengangkat dasar laut mencuat jauh ke atas.Dari berbagai fakta tersebut, menjelaskan atas berbagai bukti dari adanya proses glasial yang terjadi secara meluas sepanjang bumi belahan utara (northern hemisphere) dan bumi belahan selatan (southern hemisphere) yaitu berupa periode yang ada dalam pengertian geologi di kedua belahan bumi tersebut, proses glasial itu telah berlangsung di kedua belahan bumi itu selama kurun waktu tertentu yang dapat disimpulkan seberapa besarnya pengaruh serta dampak yang ditimbulkan, dan terakhir ialah gletser yang pada masa ini semakin turun ke tingkat rendah sepanjang garis Cordillera, maka semua hal itu memunculkan kesimpulan bahwa suhu di seluruh dunia secara bersamaan menurun selama zaman es (ice age).

MetodologiDalam pembuatan paper mengenai Analisis Penyebab Mencairnya Gletser Pegunungan Himalaya ialah dilakukan melalui studi pustaka dengan mencari dan membaca referensi baik dari internet maupun dari artikel, jurnal dan paper.

PembahasanPegunungan Himalaya memanjang sepanjang lima negara yaitu Pakistan, India, China, Bhutan dan Nepal. Himalaya adalah sumber dua sistem sungai besar dunia yaitu Sungai Indus dan Sungai Gangga brahmaputra. Sekitar 750 juta orang tinggal di daerah sekitar aliran air dari Himalaya, yang termasuk Bangladesh.Sebelum terbentuk pegunungan Himalaya , terjadi gerakan lempeng India ke arah lempeng Eurasia. Lempeng India merupakan komposisi batuan yang sangat tua 2-2,5 milyar tahun. Titik referensi yang berwarna kotak kuning masih berada dibawah .Setelah mengalami proses tumbukan yang lama antara dua lempeng tersebut maka sebagian dari tepi lempeng India terangkat dimana terlihat kotak kuning berubah posisi ke tempat yang lebih tinggi..Setelah itu menyusut, berlipat dan bertambah besar. Meninggalkan kerak yang menjunjung ke atas yakni pegunungan Himalaya, yang dahulu muncul dari batas laut hingga setinggi 5 mil. Sementara India masuk dikejauhan lebih dari 1.00 mil memasuki Asia dan saat itu bumi mulai dingin. Saat pegunungan Himalaya terbentuk 45 juta tahun lalu, sebuah teori melengkapi meredanya kekacauan tektonik ini. Kekacauan ini mengangkat dasar laut ke atmosfer sehingga membuatnya terkena erosi. Pegunungan dipenuhi oleh batuan kapur dan reruntuhan. Reruntuhan ini digabungkan dengan hujan dan karbon dioksida di udara.Sehinggareaksi kimianya memindahkan jutaan ton gas dari atmosfer. Dengan berkurangnya gas efek rumah kaca untuk menghangatkannya, akhirnya seluruh planet mendingin dan terjadilah zaman es. Kutub sekarang tertutup oleh es setebal 2 mil lebih. Selimut esnya yakni Glasier semakin bertambah. Mereka melaju dengan kecepatan hingga 10 kaki perhari. Selagi es menyelimuti lebih banyak daratan, lebih banyak panas matahari dipantulkan ke angkasa luar mendinginkan planet yang lebih jauh. Pada suhu terdinginnya, bumi terselimuti oleh 3 kali banyaknya es di bumi saat ini. Es ini mengunci air, hingga tingkat air laut dunia turun hingga 425 kaki. Diperkirakan jika es dipegunungan himalaya iniini terus mencair maka permukaan laut akan naik dan dapat menjadi bencana dunia karena dapat membanjiri pesisirsampai samudra hindia, bahkan dapat menimbulkan tsunami di Nepal. Proses pencairan es diawali dengan pecahnya balok-balok es raksasa yang dapat terpecah-pecahkan karena sifat air yang membeku. Sifat tersebut adalah bertambahnya volume air pada saat menjadi es. Pada permukaan gletser terdapat celah-cleah yang mencapai dasar gletser. Es yang mencair akan menjadi air akan masuk ke celah-celah gletser ini. Air yang masuk ini kemudian membeku. Air yang membeku memiliki volume yang lebih besar daripada pada saat masih berbentuk cair sehingga air yang membeku ini mendorong es disekitarnya dan membuat gletser pecahPara ilmuwan mengingatkan, jika gletser terus mencair hingga akhirnya hilang, kekeringan akan melanda Asia dalam beberapa dekade mendatang dan 10 sungai besar yang bersumber di Everest bisa kering.

KesimpulanPegunungan Himalaya merupakan bentang alam Alphine Glaciation karena terbentuk di daerah pegunungan. Himalaya adalah sebuah barisan pegunungan di Asia, yang memisahkan anak benua India dari dataran tinggi Tibet.Jika es dipegunungan himalaya initerus mencair maka permukaan laut akan naik dan dapat menjadi bencana dunia karena dapat membanjiri pesisirsampai samudra hindia, bahkan dapat menimbulkan tsunami di Nepal. Hal seperti ini disebut dengan Negative Budget yaitu penurunan volume gletser. Hal-hal yang menyebabkan turunnya volume gletser terutama adalah keadaan iklim atau cuaca pada suatu tempat.Faktor utama yang menyebabkan mencairnya es di pegunungan himalaya tersebut adalah hasil akibat dari global warming. Hal ini dikarenakan konsentrasi gas rumah kaca semakin meningkat.Para ilmuwan percaya bahwa pembakaran bahanbakar fosil dan aktifitas manusia lainnya merupakan alasan utama dari peningkatankonsentrasi CO2 yang merupakan merupakan gas utama rumah kaca.

Referensihttp://www.antaranews.com/berita/1279544992/gletser-himalaya-menyusut (diakses tanggal 26 April 2015 pukul 23.50)http://fajargumilang-ars.blogspot.com/2011/04/v-behaviorurldefaultvml-o.html (diakses tanggal 26 April 2015 pukul 23.36)

http://forum.vivanews.com/aneh-dan-lucu/69516-gletser-di-puncak-everest-menyusut-drastis.html (diakses tanggal 26 April 2015 pukul 23.57)

LampiranGambar 1. Gletser Gunung Everest semakin mencairGambar 2. Gletser Puncak Himalaya semakin menyusut