patofisiologi

1
A. Patofisiologi Chasing sindrom dapat di sebabkan oleh beberapa mekanisme mencakup tumor kelenjar hipofisis yang menghasilkan ACTH dan menstimulasikan korteks adrenal untuk meningkatkan sekresi hormonnya meskipun hormone tersebut telah diproduksi dengan jumlah adekuat. Hyperplasia kelenjar adrenal dalam keadaan tanpa adanya tumor hipofisis jarng terjadi. Pemberian ACTH dapat pula menimbulkan syndrome chusing. Penyebab lain syndrome chusing yang jarang di temukan adalah produksi ektopik ACTH oleh malignitas,karsinoma bronkogenik merupakan tipe malignitas yang paling sering di temukan . tanpa tergantung dari penyebabnya ,mekanisme umpan balik normal untuk mengendalikan fungsi korteks drenal menjadi tidak efektif dan pola sekresi diurnal kortisol yang normal akan menghilang . Tanda dan gejala sindrom Cushing terutama terjadi sebagai akibat sebagai sekresi glokokortikoid dan androgen ( hormone seks) yang berlebihan, meskipun sekresi mineralokortikoid juga dapat terpengaruh.

Upload: muhamadmukhlis

Post on 18-Sep-2015

216 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

jimat mu

TRANSCRIPT

A. Patofisiologi

Chasing sindrom dapat di sebabkan oleh beberapa mekanisme mencakup tumor kelenjar hipofisis yang menghasilkan ACTH dan menstimulasikan korteks adrenal untuk meningkatkan sekresi hormonnya meskipun hormone tersebut telah diproduksi dengan jumlah adekuat. Hyperplasia kelenjar adrenal dalam keadaan tanpa adanya tumor hipofisis jarng terjadi. Pemberian ACTH dapat pula menimbulkan syndrome chusing. Penyebab lain syndrome chusing yang jarang di temukan adalah produksi ektopik ACTH oleh malignitas,karsinoma bronkogenik merupakan tipe malignitas yang paling sering di temukan . tanpa tergantung dari penyebabnya ,mekanisme umpan balik normal untuk mengendalikan fungsi korteks drenal menjadi tidak efektif dan pola sekresi diurnal kortisol yang normal akan menghilang . Tanda dan gejala sindrom Cushing terutama terjadi sebagai akibat sebagai sekresi glokokortikoid dan androgen ( hormone seks) yang berlebihan, meskipun sekresi mineralokortikoid juga dapat terpengaruh.