pembangunan perangkat lunak perpustakaan (all)

70
LAPORAN KERJA PRAKTEK PEMBANGUNAN PERANGKAT LUNAK PENGELOLAAN PERPUSTAKAAN SMA KARTIKA SILIWANGI 2 Diajukan untuk memenuhi salah satu syarat Kelulusan Mata Kuliah Kerja Praktek Oleh : M Sofa Febrian 07.40078 JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS PASUNDAN BANDUNG 2009

Upload: moch-sofa-febrian

Post on 20-Jun-2015

1.052 views

Category:

Documents


5 download

DESCRIPTION

Laporan Kerja Praktek Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustkaan SMU Kartika Siliwangi II Bandungvisit www.febrian.info

TRANSCRIPT

Page 1: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

LAPORAN KERJA PRAKTEK

PEMBANGUNAN PERANGKAT LUNAK

PENGELOLAAN PERPUSTAKAAN

SMA KARTIKA SILIWANGI 2

Diajukan untuk memenuhi salah satu syarat

Kelulusan Mata Kuliah Kerja Praktek

Oleh :

M Sofa Febrian 07.40078

JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS PASUNDAN

BANDUNG

2009

Page 2: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

LEMBAR PENGESAHAN

PEMBANGUNAN PERANGKAT LUNAK

PENGELOLAAN PERPUSTAKAAN SMA KARTIKA

SILIWANGI 2

Laporan ini telah diketahui dan disetujui sebagai hasil kerja

praktek yang dilaksanakan di SMA Kartika Siliwangi 2, untuk

memenuhi salah satu syarat kelulusan dalam mata kuliah Kerja

Praktek Program Strata 1 (S1) Jurusan Teknik Informatika

Universitas Pasundan Bandung.

Bandung, 11 September 2009

Mengetahui

Dosen Pembimbing Pembimbing Lapangan

Mellia Liyanthy, ST. Dede Solihat, A.Md.

Page 3: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

i

ABSTRAK

Perangkat lunak pengelolaan perpustakaan ini digunakan

untuk mendukung, mempermudah, serta mempercepat proses–

proses pengelolaan data perpustakaan yang selama ini dilakukan

secara manual, sehingga untuk mengetahui informasi

perpustakaan yang diperlukan memerlukan waktu yang cukup

lama.

Perangkat lunak pengelolaan perpustakaan SMA Kartika

Siliwangi 2 ini memiliki beberapa fungsi yang mendukung proses

pengelolaan perpustakaan yaitu pengelolaan data buku,

pengelolan data anggota perpustakaan, pengelolaan transaksi

peminjaman dan pengembalian buku, pembuatan laporan

peminjaman buku dan pembuatan diagram statistik peminjaman

buku perpustakaan.

Kata Kunci :

Pembangunan Perangkat Lunak, Pengelolaan Perpustakaan, SMA

Kartika Siliwangi 2.

Page 4: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

ii

KATA PENGANTAR

Dengan mengucapkan puji dan syukur kehadirat Allah

SWT yang telah melimpahkan rahmat serta hidayah-Nya kepada

kami sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan laporan

kerja praktek ini dengan judul “Pembangunan Perangkat Lunak

Pengelolaan Perpustakaan SMA KARTIKA SILIWANGI 2”.

Dalam pelaksanaan kerja praktek ini, penulis banyak

dibantu oleh berbagai pihak baik secara langsung maupun tidak

langsung. Untuk itu penulis mengucapkan terima kasih kepada :

1. Orang tua, terima kasih atas kasih saying yang

diberikan, doa restu yang dipanjatkan serta dukungan

dan dorongan moril yang tak ternilai.

2. Ibu Mellia Liyanthy, ST. selaku dosen pembimbing

kerja praktek.

3. Ibu Dede Solihat, A.Md. selaku pembimbing di tempat

kerja praktek.

4. Seluruh Staf Tata Usaha Jurusan Teknik Informatika

5. Teman-teman kampus dan kosan terima kasih atas

bantuan dan dorongannya.

Penulis sadar bahwa dalam pembuatan laporan kerja praktek ini

masih banyak terdapat kesalahan dan kekurangannya. Untuk itu

Page 5: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

iii

penulis mengharapkan sekali atas saran dan kritik agar pada

waktu yang akan datang akan lebih baik lagi.

Semoga dorongan dan bantuan yang telah diberikan mendapat

balasan dari Allah SWT. Dan sebagai akhir kata penulis

mengucapkan “Alhamdulillah Hirrabil Alamin”.

Bandung, 11 September 2009

Penyusun

Page 6: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

iv

DAFTAR ISI

ABSTRAK .............................................................................. i

KATA PENGANTAR ........................................................... ii

DAFTAR ISI .......................................................................... iv

DAFTAR TABEL .................................................................. vii

DAFTAF GAMBAR .............................................................. viii

DAFTAR SIMBOL FLOW MAP DIAGRAM ................... x

DAFTAR SIMBOL DATA FLOW DIAGRAM ................. xi

DAFTAR SIMBOL DIAGRAM E-R ................................... xii

BAB I PENDAHULUAN ...................................................... I-1

1.1 Latar Belakang Masalah ............................................ I-1

1.2 Identifikasi Masalah .................................................. I-2

1.3 Maksud dan Tujuan ................................................... I-3

1.4 Lingkup Masalah ...................................................... I-3

1.5 Metoda Penelitian ..................................................... I-4

1.6 Tempat Kerja Praktek ............................................... I-5

1.7 Sitematika Penulisan ................................................. I-5

BAB II LINGKUNGAN KERJA PRARKTEK ............... II-1

2.1 Sejarah Perpustakaan ............................................. II-1

2.2 Visi dan Misi Perpustakaan .................................... II-2

2.3 Struktur Organisasi ................................................ II-2

2.4 Wewenang dan Tanggung Jawab ........................... II-3

2.5 Aturan dan Kebijakan Perpustakaan ...................... II-4

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN ................... III-1

3.1 Analisis .................................................................. III-1

3.1.1 Analisis Personil ............................................ III-1

Page 7: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

v

3.1.2 Analisis Prosedur dan Analisis Proses ........... III-2

3.1.3 Flow Map ...................................................... III-7

3.1.4 Analisis Dokumen ...................................... III-10

3.1.5 Analisis Kebutuhan Data ............................ III-12

3.1.6 Analisis Informasi ...................................... III-14

3.1.7 Diagram Konteks dan DFD ........................ III-16

3.2 Perancangan ........................................................ III-20

3.2.1 Ruang Lingkup Perancangan ...................... III-20

3.2.2 Tujuan Perancangan ................................... III-20

3.2.3 Perancangan Basis Data ............................. III-21

3.2.3.1 Struktur Tabel .................................... III-22

3.2.4 Analisis Kode ............................................. III-25

3.2.5 Perancangan Arsitektur .............................. III-26

3.2.6 Perancangan Antar Muka Perangkat Lunak III-26

3.2.6.1 Struktur Menu .................................... III-26

3.2.6.2 Tampilan Perangkat Lunak ................ III-27

BAB IV IMPLEMENTASI ............................................. IV-1

4.1 Implementasi Sistem ........................................... IV-1

4.2 Database .............................................................. IV-1

4.2.1 Pembuatan Database ................................... IV-2

4.2.3 Antarmuka Perangkat Keras ....................... IV-2

4.3 Struktur Menu ..................................................... IV-3

4.4 Interface Perangkat Lunak Pengelolaan

Perpustakaan ....................................................... IV-3

4.4.1 Dialog Login ............................................... IV-4

4.4.2 Form Utama ................................................ IV-4

Page 8: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

vi

4.4.3 Form Anggota ............................................. IV-5

4.4.4 Form Buku .................................................. IV-5

4.4.5 Form Transaksi Peminjaman dan

Pengembalian Buku .................................... IV-6

4.4.6 Form Data Transaksi Peminjaman dan

Pengembalian Buku .................................... IV-7

4.4.7 Form Daftar Buku Hilang ........................... IV-7

4.4.8 Form Buku Favorit ..................................... IV-8

4.4.9 Dialog Laporan Peminjaman Buku ............ IV-8

4.4.10 Form Diagram Statistik Peminjaman

Buku ......................................................... IV-9

4.4.11 Penanganan Kesalahan ............................. IV-9

4.4.11.1 Kesalahan Login .............................. IV-10

4.4.11.2 Kesalahan Memasukkan Data .......... IV-11

4.4.11.3 Kesalahan Transaksi ........................ IV-12

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ........................... V-1

5.1 Kesimpulan .................................................... V-1

5.2 Saran .............................................................. V-2

Page 9: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

vii

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1 Prosedur dan Proses ........................................... III-2

Tabel 3.2 Tabel Anggota ................................................... III-22

Tabel 3.3 Tabel Buku ........................................................ III-22

Tabel 3.4 Tabel Petugas .................................................... III-23

Tabel 3.5 Tabel Transaksi ................................................. III-23

Tabel 3.6 Tabel Detil Transaksi ........................................ III-24

Tabel 3.7 Tabel Buku Favorit ............................................ III-24

Page 10: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

viii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Struktur Organisasi Perpustakaan SMA

Kartikan Siliwangi ........................................ III-2

Gambar 3.1 Diagram Konteks ........................................... III-16

Gambar 3.2 DFD Level 1 Perangkat Lunak Pengelolaan

Perpustakaan SMA Kartika Siliwangi 2 ......... III-17

Gambar 3.3 DFD Level 1 Pengelolaan Data Anggota ....... III-18

Gambar 3.4 DFD Level 2 Pengelolaan Data Buku ............ III-18

Gambar 3.5 DFD Level 2 Pengelolaan Data Petugas ........ III-19

Gambar 3.6 DFD Pengelolaan Data Transaksi .................. III-19

Gambar 3.7 Diagram E-R .................................................. III-21

Gambar 3.8 Struktur Menu ................................................ III-26

Gambar 3.9 Form Utama ................................................... III-27

Gambar 3.10 Form Login .................................................. III-27

Gambar 3.11 Form Anggota .............................................. III-28

Gambar 3.12 Form Buku ................................................... III-28

Gambar 3.13 Form Petugas ............................................... III-29

Gambar 3.14 Form Transaksi Peminjaman ........................ III-29

Gambar 3.15 Form Transaksi Pengembalian ..................... III-30

Gambar 3.16 Form Data Transaksi Peminjaman dan

Pengembalian Buku ..................................... III-30

Gambar 3.17 Form Daftar Buku Hilang ............................ III-31

Gambar 3.18 Form Dialog Laporan Peminjaman Buku ..... III-31

Gambar 3.19 Form Diagram Statistik Peminjaman Buku .. III-32

Gambar 3.20 Dialog Atur Denda ....................................... III-32

Gambar 3.21 Dialog Set Kelas .......................................... III-33

Page 11: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

ix

Gambar 3.22 Form Buku Favorit ...................................... III-33

Gambar 4.1 Sruktur Menu ................................................. IV-3

Gambar 4.2 Dialog Login .................................................. IV-4

Gambar 4.3 Form Utama ................................................... IV-4

Gambar 4.4 Form Anggota ................................................ IV-5

Gambar 4.5 Form Buku ..................................................... IV-5

Gambar 4.6 Form Transaksi Peminjaman Buku ................ IV-6

Gambar 4.7 Form Pengembalian Buku .............................. IV-6

Gambar 4.8 Form Data Transaksi ...................................... IV-7

Gambar 4.9 Form Daftar Buku Hilang .............................. IV-7

Gambar 4.10 Form Buku Favorit ...................................... IV-8

Gambar 4.11 Dialog Laporan Peminjaman Buku .............. IV-8

Gambar 4.12 Form Diagram Statistik Peminjaman Buku . IV-9

Gambar 4.13 Dialog NIP Tidak Terdaftar ......................... IV-10

Gambar 4.14 Dialog Password Tidak Sesuai .................... IV-10

Gambar 4.15 Dialog 3 Kali Salah Verifikasi Login .......... IV-10

Gambar 4.16 Dialog Kesalahan Memasukkan

Data Anggota .............................................. IV-11

Gambar 4.17 Dialog Data Tidak Lengkap ......................... IV-11

Gambar 4.18 Dialog Duplikasi Peminjaman ..................... IV-12

Gambar 4.19 Dialog Duplikasi Peminjaman Buku ........... IV-12

Gambar 4.20 Dialog Anggota Tidak Aktif ........................ IV-12

Page 12: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

x

DAFTAR SIMBOL FLOW MAP DIAGRAM

Simbol Keterangan

Menunjukkan dokumen input dan

output.

Proses Komputer

Proses Manual

Konektor Antar Halaman

Menunjukkan Awal dan Akhir Proses

Menunjukkan Aliran Dokumen

Page 13: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

xi

DAFTAR SIMBOL DATA FLOW DIAGRAM

Simbol Nama Keterangan

Proses

Simbol proses yang

memproses suatu input dan

mengeluarkan output

Aliran data

Menunjukkan arah aliran data

yang mengalir antara proses

atau external entity

External

entity

Entitas luar yang berhubungan

dengan sistem, yang

memberikan data masukan ke

sistem dan menerima data

keluaran atau informasi dari

sistem

Data store

Data yang disimpan dari aliran

data

Page 14: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

xii

DAFTAR SIMBOL DIAGRAM E-R

SIMBOL ARTI

Asosiasi

Atribut

Relasi

Entitas

Page 15: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan I-1 I-1

SMA Kartika Siliwangi 2

BAB I

PENDAHULUAN

Dalam bab ini terdapat beberapa sub bahasan yaitu latar

belakang masalah, identifikasi masalah, sasaran dan tujuan,

batasan masalah, tempat kerja praktek, metoda penelitian,

metodelogi pengembangan perangkat lunak serta sistematika

penulisan.

1.1 Latar Belakang Masalah

Seiring dengan perkembangan teknologi dan kebutuhan

akan informasi yang besar, dalam suatu instansi baik pemerintah

maupun swasta sangat membutuhkan komputer sebagai alat

bantu untuk meningkatkan kinerja dan menyelesaikan masalah

yang dihadapi.

Dari generasi sebelumnya, komputer telah memegang

peranan yang besar dalam memenuhi kebutuhan manusia, yaitu

sebagai alat yang dapat membantu memecahkan masalah dengan

cepat, tepat, akurat dan dapat diandalkan. Sekarang pemakaian

komputer tidak terbatas pada satu bidang pekerjaan saja,

melainkan sudah meluas pada bidang-bidang pekerjaan yang lain,

baik yang bersifat profit maupun nonprofit.

Dalam hal ini tempat yang dijadikan kerja praktek adalah

Perpustakaan SMA Kartika Siliwangi 2. Fungsi perpustakaan ini

tidaklah lepas sebagai sarana penunjang kegiatan belajar siswa.

Untuk meningkatkan pelayanan maka diperlukan media bantuan

Page 16: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan I-2 I-2

SMA Kartika Siliwangi 2

yang mendukung terhadap kinerja perpustakaan. Salah satu

media bantu yang banyak dipakai sekarang adalah komputer.

Namun media tersebut belumlah cukup tanpa perangkat lunak

khusus yang dapat mengelolanya.

Pengelolaan data di perpustakaan SMA Kartika Siliwangi

2 saat ini masih bersifat manual dengan menggunakan arsip

kertas sebagai peyimpanan datanya dan belum ada perangkat

lunak yang khusus digunakan untuk mengelola data

perpustakaan.

Dengan pengelolaan data secara manual tersebut berbagai

kesulitan pun terjadi seperti pada pengelolaan data anggota, data

buku, transaksi peminjaman dan pengembalian, pembuatan

laporan peminjaman buku, mengetahui buku yang sering

dipinjam, serta pembuatan diagram statistik peminjamaman

buku, sehingga data dan informasi yang dibutuhkan tidak dapat

dengan mudah dikelola dan diketahui.

1.2 Identifikasi Masalah

Dari latar belakang yang telah disebutkan, maka dapat

diidentifikasi beberapa masalah yang terdapat pada Perpustakaan

SMA Kartika Siliwangi 2 yaitu sebagai berikut :

1. Penyimpanan data-data perpustakaan masih menggunakan

arsip kertas yang banyak dan mudah rusak.

2. Kesulitan dalam pencarian data-data perpustakaan.

3. Kesulitan dalam melakukan perhitungan denda

keterlambatan pengembalian pustaka.

Page 17: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan I-3 I-3

SMA Kartika Siliwangi 2

4. Kesulitan dalam pembuatan laporan peminjaman buku,

mengetahui buku yang sering dipinjam dan pembuatan

diagram statistik peminjaman buku perpustakaan jika

secara manual.

1.3 Maksud dan Tujuan

Pembuatan perangkat lunak pengelolaan perpustakaan

yang akan digunakan di perpustakaan SMA Kartika Siliwangi 2

ini mempunyai maksud dan tujuan sebagai berikut:

1. Mempermudah bagi petugas perpustakaan dalam

melakukan pekerjaannya, sehingga dapat mengurangi

kesulitan pengelolaan perpustakaan.

2. Mempermudah dalam melakukan pencarian data

perpustakaan.

3. Mempermudah dalam melakukan peminjaman dan

pengembalian buku serta memberikan bantuan dalam

perhitungan denda keterlambatan pengembalian buku.

4. Dapat membantu dalam pembuatan laporan peminjaman

buku, mengetahui buku yang sering dipinjam dan

pembuatan diagram statistik peminjaman buku

perpustakan agar lebih cepat dan efisien.

1.4 Lingkup Masalah

Permasalahan dalam kerja praktek ini dititik beratkan pada

hal-hal sebagai berikut :

Page 18: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan I-4 I-4

SMA Kartika Siliwangi 2

1. Mengelola data anggota, data buku, transaksi peminjaman

dan pengembalian buku.

2. Pembuatan laporan peminjaman buku dilakukan 1 bulan

sekali.

3. Pembuatan diagram statistik peminjaman buku dilakukan

1 kali dalam satu tahun ajaran.

1.5 Metoda Penelitian

Pada pelaksanaan Kerja Praktek ini, terdapat beberapa

tahapan penelitian yang dilakukan, antara lain :

1. Wawancara terhadap petugas yang terlibat dalam sistem

perpustakaan.

2. Mempelajari buku-buku dari berbagai sumber yang

berkaitan dengan ruang lingkup permasalahan.

3. Pengamatan meliputi prosedur, proses, arsip dan dokumen

yang ada dalam sistem.

4. Pembangunan Perangkat Lunak.

5. Uji coba Perangkat Lunak.

6. Pelaporan keja praktek.

Dalam pembangunan perangkat lunak ini metodelogi yang

digunakan adalah metode Waterfall. Dimana terdapat tahapan-

tahapan antara lain yaitu mulai dari tahap analisis, tahap desain,

tahap perancangan dan yang terakhir adalah tahap implementasi.

Page 19: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan I-5 I-5

SMA Kartika Siliwangi 2

1.6 Tempat Kerja Praktek

Penulis melakukan kerja praktek di SMA Kartika

Siliwangi 2, Jl. Pak Gatot Raya No. 73 s .

1.7 Sistematika Penulisan

BAB I PENDAHULUAN

Bab ini memberikan penjelasan umum yang

meliputi latar belakang masalah, identifikasi

masalah, sasaran dan tujuan, batasan masalah,

tempat kerja praktek, metoda penelitian serta

sistematika penulisan.

BAB II LINGKUNGAN KERJA PRAKTEK

Bab ini membahas mengenai sejarah singkat

perusahaan, struktur organisasi yang

berhubungan dengan permasalahan yang

diangkat.

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

Bab ini berisikan tentang analisis dan

perancangan perangkat lunak yang akan

dibangun.

BAB IV IMPLEMENTASI

Bab ini menerangkan tentang implementasi

perangkat lunak yang telah dibangun.

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

Bab ini berisikan kesimpulan serta saran yang

diambil pada perancangan perangkat lunak

pengelolaan perpustakaan yang dibangun.

Page 20: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan II-1 II-1

SMA Kartika Siliwangi 2

BAB II

LINGKUNGAN KERJA PRAKTEK

Pada bab ini dijelaskan mengenai lingkungan kerja

praktek yang bertujuan untuk mempermudah proses analisis dan

evaluasi sistem yang nantinya akan dibuat pada bab selanjutnya.

2.1 Sejarah Perpustakaan

SMA Kartika Siliwangi 2 mulai melakukan aktivitas

operasional penerimaan siswa baru pertama kalinya pada tanggal

20 Mei 1979. Pada mulanya sekolah ini didirikan dengan maksud

untuk menampung lulusan SMP Kartika Chandra 2 yang tidak

tertampung di SMA Negeri. Sebab pada masa itu, diwilayah

Kecamatan Sukasari dan Sukajadi belum ada SMA Negeri

maupun SMA Swasta.

Atas dasar kenyataan itu, pada tahun 1979 Persit KCK PD

VI/Siliwangi yang saat itu diketuai oleh Ny.H.R.E Yogi SM dan

didampingi oleh Pembina harian mayor Kav. Yusuf Effendi

(Alm) menugaskan SMP Kartika Chandra 1 dan 2 untuk

menjajagi kemungkinan berdirinya SMA Kartika Siliwangi 2.

Pada tahun 2005 perpustakaan SMA Kartika Siliwangi 2

sudah memiliki perangkat komputer tetapi hanya digunakan

untuk membuat laporan peminjaman buku. Pengelolaan

perpustakaan masih bersipat manual dengan menggunakan arsip

kertas sebagai penyimpanan datanya.

Page 21: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan II-2 II-2

SMA Kartika Siliwangi 2

2.2 Visi dan Misi Perpustakaan

Perpustakan SMA Kartika Siliwangi 2 mempunyai visi

dan misi yaitu untuk membantu mengasah otak meningkatkan

wawasan dan memperdalam pengetahuan serta melahirkan

keterampilan dan dapat menimbulkan rasa percaya diri dalam

siswa.

2.3 Struktur Organisasi

Perpustakaan SMA Kartika memiliki struktur organisasi

sebagai berikut :

Kepala Sekolah

Kepala Perpustakaan

Bagian Teknis Bagian Layanan

Pengadaan Pengelolaan Penyusunan Layanan

Sirkulasi

Layanan

Membaca

dan

Peminjaman

Pemakaian Jasa Perpustakaan

Para Siswa, Tenaga Pendidik

Gambar 2.1 Struktur Organisasi Perpustakaan SMA

Kartika.

Page 22: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan II-3 II-3

SMA Kartika Siliwangi 2

2.4 Wewenang dan Tanggung Jawab

Perpustakaan sebagai unit pelaksana teknis pendidikan di

sekolah dipimpin oleh Kepala Perpustakaan yang mana dalam

melaksanakan tugasnya berada dibawah dan bertanggung jawab

kepada Kepala Sekolah.

A. Bagian Teknis mempunyai tugas sebagai berikut :

Pengadaan buku-buku yang diperlukan dan yang

menunjang kegiatan belajar mengajar disekolah.

Pengadaan ini dapat diperoleh dari Yayasan, Kanwil,

Depdikbud dan sumbangan dari para siswa alumni kelas 3.

Menginventarisir koleksi buku-buku yang menjadi milik

perpustakaan. Mengetahui jumlah buku-buku dan keadaan

buku-buku dari waktu ke waktu.

Mengelompokan koleksi buku-buku berdasarkan

golongan.

Menyiapkan kartu judul dan kartu pengarang.

Menempelkan label pada setiap koleksi buku beserta

catalog buku dan kartu buku.

Mendokomentasikan dan mendata buku.

B. Bagian Pelayanan

Memberikan pelayanan sirkulasi dan referensi kepada

pemakai jasa perpustakaan.

Page 23: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan II-4 II-4

SMA Kartika Siliwangi 2

2.5 Aturan dan Kebijakan Perpustakaan

Peminjaman di perpustakaan SMA Kartika Siliwangi 2

hanya dapat dilakukan oleh siswa dan guru di SMA Kartika

Siliwangi 2. Peminjaman di perpustakaan SMA Kartika

Siliwangi 2 maksimal 3 jenis buku saja dalam sekali

peminjaman.

Apabila pengembalian buku melebihi batas waktu yang

telah ditentukan maka anggota akan dikenakan biaya denda yang

telah ditentukan dan diakumulasi perharinya, dan jika buku yang

dipinjam rusak atau hilang maka peminjam harus menggantinya

dengan buku yang sama atau membayar biaya ganti yang sudah

ditentukan.

Page 24: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan III-1 III-1

SMA Kartika Siliwangi 2

BAB III

ANALISIS DAN PERANCANGAN

Bab ini membahas tentang analisis dari sistem serta

membahas tentang perancangan perangkat lunak pengelolaan

perpustakaan SMA Kartika Siliwangi 2.

3.1 Analisis

Analisis merupakan bagian yang sangat penting dalam

proses rekayasa perangkat lunak. Karena, pada bagian inilah

Penulis akan mendefinisikan permasalahan yang diangkat pada

kerja praktek ini kedalam aplikasi yang akan dikembangkan.

Analisis dilakukan untuk memberikan gambaran mengenai

perangkat lunak yang akan dibangun, sehingga dapat ditentukan

langkah apa yang harus dilakukan dalam membuat perancangan

dan pembangun perangkat lunak.

3.1.1 Analisis Personil

Petugas yang berada di perpustakaan SMA Kartika

Siliwangi 2 mempunyai wewenang dan tanggung jawabnya di

bawah kepala perpustakaan dalam mengelola perpustakaan

sebagai berikut :

a. Bagian Teknis.

Mencakup Pengadaan Buku, Pendataan Buku, Pembuatan

Katalog, Penyusunan Buku dan Kartu Katalog.

Page 25: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan III-2 III-2

SMA Kartika Siliwangi 2

b. Bagian Pelayanan.

Mencakup Pelayanan peminjaman dan pengembalian

buku, dan pendaftaran anggota.

3.1.2 Analis Prosedur dan Analisis Proses

Prosedure dan Proses yang terdapat pada pengelolaan

pepustakaan SMA Kartika Siliwangi 2 adalah sebagai berikut :

Tabel 3.1 Prosedur dan proses

No Nama

Prosedur Proses Deskripsi

1 Pendaftaran

Anggota

Pengisian form

pendaftaran.

Pengecekan kartu

pelajar.

Pendataan Anggota.

Pembuatan kartu

anggota pepustakaan.

Pengisian form

pendaftaran

digunakan untuk

mempermudah

mendapatkan data

calon anggota.

kemudian dilakukan

pengecekan kartu

pelajar untuk

mengetahui apakah

calon anggota

perpustakaan adalah

siswa setempat.

Pendataan anggota

dilakukan agar

perpustkaan

memiliki data atau

Page 26: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan III-3 III-3

SMA Kartika Siliwangi 2

informasi peminjam.

Pembuatan kartu

anggota sebgai

identitas anggota

perpustakaan.

2 Pengadaan

Buku

Penerimaan buku-buku

dari Yayasan, Kanwil

Depdikbud dan

sumbangan dari para

siswa.

Pendataan buku-buku.

Pemberian label.

Pengelompokkan buku

sesuai dengan

golongannya.

Penerimaan buku-

buku di perpustakaan

diharapkan mampu

menunjang kegiatan

belajar mengajar,

dan menambah

koleksi buku-buku

perpustakaan.

Kemudian buku-

buku tersebut didata

dan diberi label

untuk mempermudah

pengelompokkan

buku sesuai dengan

golongannya.

4

6

Peminjaman

Buku

Menunjukkan kartu

anggota perpustakaan.

Pengecekan status

peminjaman.

Pencatatan tanggal

peminjaman, dan data

buku yang dipinjam di

kartu peminjaman.

Anggota yang akan

meminjam harus

menunjukkan kartu

anggotanya untuk

memastikan bahwa

anggota terdaftar

diperpustakaan.

Kemudian dilakukan

pengecekan apakah

Page 27: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan III-4 III-4

SMA Kartika Siliwangi 2

Pencatatan nama

peminjam, tanggal

peminjaman dan

tanggal pengembalian

pada kartu buku yang

akan dipinjam.

anggota masih

meminjam buku atau

tidak pada kartu

peminjaman, bila

anggota masih

meminjam buku

maka anggota tidak

dapat meminjam

buku, untuk dapat

meminjam anggota

harus

mengembalikan

buku-buku yang

dipinjamnya terlebih

dahulu.

Petugas mencatat

tanggal peminjaman

dan data buku yang

akan dipinjam di

Kartu peminjaman.

Dan mencatat nama

peminjam, tanggal

peminjaman berikut

tanggal

pengembalian pada

slip kartu buku yang

akan dipinjam.

Page 28: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan III-5 III-5

SMA Kartika Siliwangi 2

5 Pengembalian

Buku

Pencatatan data buku

yang dikembalikan

oleh anggota.

pemeriksaan tanggal

pengembalian buku

pada slip kartu

peminjaman.

perhitungan denda

sesuai dengan

keterlambatan

pengembalian, buku

yang rusak atau

hilang.

Pencatatan data buku

yang dikembalikan

oleh peminjam.

Kemudian

pemeriksaan tanggal

pengembalian buku

pada kartu

peminjaman untuk

mengetahui

peminjam

mengembalikan

buku tepat pada

waktunya. Bila

peminjam

mengembaliakan

buku melebihi batas

watkunya, maka

peminjam akan

dikenakan denda

yang telah

ditentukan. Apabila

buku yang dipinjam

oleh peminjam

hilang atau rusak

maka peminjam

harus menggantinya

atau dikenakan biaya

ganti yang sudah

ditentukan.

Page 29: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan III-6 III-6

SMA Kartika Siliwangi 2

6 Pembuatan

Laporan

Peminjaman

Buku

Pengecekan data

transaksi

peminjaman

perbulan.

Pencatatan data

peminjaman dari

data transaksi

peminjaman

perbulannya.

Untuk dapat

mengetahui data

peminjaman maka

dilakukan

pengecekan transaksi

perbulannya.

Kemudian dilakukan

pencatatan data

peminjaman

perbulannya.

7 Pembuatan

Diagram

Satistik

Peminjaman

Buku

Pendataan jumlah

peminjaman buku

tiap bulannya.

Perekapan data

peminjaman.

Pembuatan diagram

statistik peminjaman

berdasarkan jumlah

peminjaman tiap

bulannya pertahun

ajaran.

dimulai dari

pendataan jumlah

peminjaman buku

tiap bulannya

kemudian dilakukan

perekapan data

peminjaman untuk

dibuat diagram

statistik

peminjamannya

berdasarkan tahun

ajaran.

Page 30: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan III-7 III-7

SMA Kartika Siliwangi 2

3.1.3 Flow Map

Dari hasil analisis prosedur dan proses dapat diketahui alir

dokumen yang ada di perpustkaan dapat gambarkan berupa

flowmap di bawah ini :

Flow Map Pendaftaran Anggota.

Pendaftaran Anggota

Bagian PelayananKepala

PerpustakaanAnggota

Pendataan

Calon

Anggota

Pengecekan

Data

Anggota

Formulir

Pendaftaran

Data Anggota

Pengisian

Data

Anggota

Data Calon

Anggota

Start

Kartu Anggota

End

Kartu Anggota

Pembuatan

Laporan Anggota

Perpustakaan

Laporan Anggota

Perpustakaan

Laporan Anggota

Perpustakan

A

A

Pembuatan Kartu

Anggota

Data Anggota

Data Anggota

Page 31: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan III-8 III-8

SMA Kartika Siliwangi 2

Flow Map Pengadaan Buku.

Pengadaan Buku

Bagian TeknisKepala

PerpustakaanYayasan

Buku-Buku

Pengadaan

Buku

Data Buku Pengajuan

Pengadaan

Buku

Start

Laporan Data

Buku

Data Buku

Perpustakaan

Pendataan

Buku-buku

Inventaris

End

A

Buku-Buku

A

Data Buku

Laporan Data

Buku

Pembuatan

Laporan Data

Buku

Data Buku

Page 32: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan III-9 III-9

SMA Kartika Siliwangi 2

Flow Map Peminjaman Buku.

Peminjaman Buku

Bagian PelayananAnggota

Kartu Anggota dan

Buku

Pengecekan

Anggota dan

buku

Pencatatan

Tgl Pinjam,

Tgl Kembali,

,Buku dan

Anggota

Data Anggota dan

Buku

Buku dan Kartu

Anggota

Start

End

Kartu Anggota dan

Buku

Buku dan Kartu

Anggota

Data Peminjaman

Buku

Flow Map Pengembalian Buku.

Pengembalian Buku

Anggota Bagian Pelayanan

Pencatatan

Pengembalian

Data

Pengembalian

Data

Pengembalian

End

Pengecekan

Pengembalian

Buku

Perpustakaan

Start

Buku

Perpustakaan

Page 33: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan III-10 III-10

SMA Kartika Siliwangi 2

3.1.4 Analisis Dokumen

Tujuan dari analisis dokumen yaitu untuk

mengidentifikasikan data agar mendukung informasi yang

dibutuhkan. Dokumen-dokumen yang dimaksud dapat dilihat di

tabel dibawah ini :

A. Formulir permohonan menjadi anggota perpustakaan.

a. Fungsi : digunakan sebagai formulir

permohonan menjadi anggota perpustakaan.

b. Sumber : dari perpustakaan kepada setiap

pengunjung yang akan mendaftar sebagai anggota

perpustakaan.

c. Frekuensi : satu kali yaitu ketika mendaftar

sebagai anggota perpustakaan.

d. Rangkap : satu rangkap yaitu untuk arsip

perpustakaan.

e. Item data : NIS, Nama Calon Anggota, Kelas,

Alamat, dan Telepon.

B. Kartu anggota.

a. Fungsi : digunakan sebagai kartu identifikasi

peminjam.

b. Sumber : dari perpustakaan kepada setiap

pengunjung yang telah mendaftar sebagai anggota

perpustakaan.

c. Frekuensi : satu kali yaitu ketika mendaftar

sebagai anggota perpustakaan.

Page 34: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan III-11 III-11

SMA Kartika Siliwangi 2

d. Rangkap : satu rangkap yaitu untuk anggota itu

sendiri.

e. Item data : NIS/NIP, Nama Anggota, Kelas.

C. Kartu peminjaman buku.

a. Fungsi : digunakan sebagai kartu identifikasi

buku yang akan dipinjam.

b. Sumber : perpustakaan.

c. Frekuensi : setiap akan meminjam buku

perpustakaan.

d. Rangkap : satu rangkap yaitu untuk arsip

perpustakaan.

e. Item data : Nama Peminjam, Tanggal

Peminjaman, Tanggal Pengembalian, Nama buku.

D. Laporan Peminjaman Buku.

a. Fungsi : digunakan untuk mengetahui data

peminjaman buku-buku perpustakaan.

b. Sumber : Perpustkaan

c. Frekuensi : Pembuatan dilakukan satu bulan

sekali.

d. Rangkap : satu Rangkap yaitu untuk arsip

perpustakaan.

e. Item Data : Tanggal Peminjaman, Kode

Anggota, Nama Peminjam, Kode Buku, Nama

Buku, Denda, Keterangan.

Page 35: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan III-12 III-12

SMA Kartika Siliwangi 2

E. Statistik Peminjaman.

a. Fungsi : Untuk mengetahui diagram statistik

peminjaman buku di perpustkaan.

b. Sumber : Perpustakaan.

c. Frekuensi : Pembuatan dilakukan setiap satu

tahun sekali.

d. Rangkap : dua rangkap yaitu untuk arsip

perpustakaan dan arsip untuk sekolah.

e. Item data : Tahun Ajaran, Bulan, Jumlah

Peminjaman.

3.1.5 Analisis Kebutuhan Data

Data-data yang dibutuhkan untuk menunjang dalam

kegiatan pengelolaan perpustakaan adalah :

1. Data Buku

Kode Buku (Primary Key)

Nama Buku

Pengarang

Penerbit

Klasifikasi

Kelas

Golongan

Tahun Terbit

Jumlah Buku

Jumlah Pinjam

Jumlah Hilang

Page 36: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan III-13 III-13

SMA Kartika Siliwangi 2

Tempat

Keterangan

2. Data Anggota

Kode Anggota (Primary Key)

Nama Anggota

Kelas

Alamat

Telepon

3. Data Petugas

NIP (Primary Key)

Nama

Alamat

Telepon

Password

Status

4. Transaksi

Kode Transaksi (Primary Key)

NIP Petugas

Kode Anggota

Tanggal Pinjam

Batas Pinjam

Tanggal Kembali

Denda

Keterangan

Kode Buku

Page 37: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan III-14 III-14

SMA Kartika Siliwangi 2

Status

5. Detil Transaksi

Kode Transaksi

Kode Buku

Status

3.1.6 Analisis Informasi

Adapun informasi yang dihasilkan dari pengelolaan

perpustakaan ini adalah sebagai berikut :

Informasi Anggota

Informasi anggota berfungsi untuk mencatat dan

mengetahui berbagai informasi mengenai siswa yang

tercatat sebagai anggota perpustakaan.

Informasi Buku

Informasi buku berfungsi untuk mencatat dan

mengetahui semua informasi dan identitas buku yang

dimiliki oleh perpustakaan.

Informasi Petugas

Informasi petugas berfungsi untuk mencatat dan

mengetahui semua petugas yang terlibat diperpustakaan.

Informasi Transaksi Peminjaman dan Pengembalian buku

Informasi transaksi peminjaman dan pengembalian

buku berfungsi untuk melakukan pencatatan dan

mengetahui informasi mengenai transaksi peminjaman dan

pengembalian buku sehingga dapat mempermudah dalam

pengelolaan dan pengolahan data.

Page 38: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan III-15 III-15

SMA Kartika Siliwangi 2

Laporan Peminjaman Buku

Berfungsi untuk mengetahui seberapa banyak minat

membaca bagi para siswa dan untuk mengetahui aktifitas

peminjaman buku di perpustakaan dalam satu bulan.

Diagram Statistik Peminjaman Buku

Berfungsi untuk mengetahui tingkat kegiatan

peminjaman buku di perpustakaan dalam satu tahun

ajaran.

Informasi Buku Favorit

Informasi buku favorit berfungsi untuk mengetahui

buku mana saja yang sering dipinjam tiap bulan dan

tahunnya.

Page 39: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan III-16 III-16

SMA Kartika Siliwangi 2

3.1.7 Diagram Konteks dan DFD

Diagram aliran data merepresentasikan gambaran dari

aliran data dan fungsi-fungsi yang terlibat dalam sistem.

Perangkat Lunak

Pengelolaan Perpustakaan

di SMU Kartika

Kepala

Perpustakaan

Identitas Anggota Perpustakaan

Input Buku Perpustakaan

Identitas Petugas Perpustakaan

Input Transaksi

Periode Laporan Peminjaman Buku

Periode Diagram Statistik

Peminjaman Buku

Anggota Perpustakaan

Buku Perpustakaan

Petugas Perpustakaan

Transaksi

Laporan Peminjaman Buku

Diagram Statistik Peminjaman Buku

Konfirmasi

Operator

Pelayananan

Identitas Anggota Perpustakaan

Input Transaksi

Periode Laporan Peminjaman Buku

Periode Diagram Statistik

Peminjaman Buku

Anggota Perpustakaan

Transaksi

Laporan Peminjaman Buku

Diagram Statistik Peminjaman Buku

Konfirmasi

Operator Teknis

Input Buku Perpustakaan

Periode Laporan Peminjaman Buku

Buku Perpustakaan

Laporan Peminjaman Buku

Konfirmasi

Gambar 3.1 Diagram Konteks

Page 40: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan III-17 III-17

SMA Kartika Siliwangi 2

DFD Level 1

1

Pengelolaan

Data

Anggota

2

Pengelolaan

Data

Buku

4

Pengelolaan

Data

Transaksi

5

Pembuatan

Laporan

Peminjaman

Buku

Anggota

Buku

Transaksi

Petugas

Laporan

Peminjaman Buku

Periode Laporan

Peminjaman Buku

6

Pembuatan

Diagram Statistik

Peminjaman

Buku Diagram Statistik

Peminjaman BukuPeriode Diagram Statistik

Peminjaman Buku

Data Transaksi

Data Transaksi

No Induk Buku

Status Buku

Input Buku

Data Buku

Anggota Perpustakaan

Konfirmasi

Data Anggota

Identitas Anggota

Data Anggota

Input Transaksi

NIP Petugas

Kepala

PerpustakaanKepala

Perpustkaan

Kepala

Perpustakaan

Operator

Pelayanan

Ketua

Perpustakaan

Transaksi

Konfirmasi

Buku Tersedia

3

Pengelolaan

Data

Petugas

Identitas Petugas

Kepala

Perpustakaan

Data Petugas

Data Petugas

Petugas Perpustakaan

Konfirmasi

Laporan

Peminjaman Buku

Periode Laporan

Peminjaman Buku

Operator

Pelayanan

Laporan

Peminjaman Buku

Periode Laporan

Peminjaman Buku

Operator Teknis

Anggota Perpustakaan

Konfirmasi

Identitas AnggotaOperator

Pelayanan

Buku Perpustakaan

Konfirmasi

Buku Perpustakaan

Konfirmasi

Operator Teknis

Diagram Statistik

Peminjaman BukuPeriode Diagram Statistik

Peminjaman Buku

Kepala

Perpustakaan

Input Transaksi

Operator

Pelayanan Transaksi

Konfirmasi

Input Buku

Data Buku

Data Anggota

Data Transaksi

Statistik

Peminjaman Buku

Data Statistik

Peminjaman Buku

Data Statistik

Peminjaman Buku

Buku Favorit

7

Pencarian

Buku Favorit

Data Buku Favorit

Data Buku Favorit

Operator

Teknis

Operator

Pelayanan

Kepala

Perpustakaan

Periode

Buku

Favorit

Buku Favorit

Periode

Buku

Favorit

Buku

FavoritPeriode

Buku

Favorit

Buku

Favorit

Gambar 3.2 DFD Level 1 Perangkat Lunak Pengelolaan

Perpustakaan SMA Kartika Siliwangi 2

Page 41: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan III-18 III-18

SMA Kartika Siliwangi 2

DFD Level 2 Pengelolaan Data Anggota

1.2

Perubahan

Data

Anggota

Anggota

Identitas Anggota

Data Anggota

Data Anggota

Update Data

Anggota

Kepala

Perpustakaan

1.1

Penambahan

Data

AnggotaIdentitas Anggota

1.3

Penghapusan

Data

Anggota

1.4

Pencarian

Data

Anggota

Data Anggota

Kepala

Perpustakaan

Identitas Anggota

Identitas Anggota

Anggota Perpustakaan

Data Anggota

Konfirmasi

Konfirmasi

Konfirmasi

Identitas Anggota

Operator

Pelayanan

Konfirmasi

Identitas AnggotaOperator

Pelayanan

Konfirmasi

Identitas Anggota

Operator

Peleyanan

Anggota Perpustakaan

Gambar 3.3 DFD Level 2 Pengelolan Data Anggota

DFD Level 2 Pengelolaan Data Buku

2.2

Perubahan

Data

Buku

Buku

Input Buku

Data Buku

Data Buku

Update

Data Buku

Kepala

Perpustakaan

2.1

Penambahan

Data

BukuInput Buku

2.3

Penghapusan

Data

Buku

2.4

Pencarian

Data

Buku

Data Buku

Kepala

Perpustakaan

Input Buku

Input Buku

Buku Perpustakaan

Konfirmasi

Konfirmasi

Data Buku Konfirmasi

Input BukuOperator Teknis

Konfirmasi

Input Buku

Operator TeknisKonfirmasi

Input BukuOperator Teknis

Konfirmasi

Operator TeknisBuku Perpustakaan

Input Buku

Operator

Pelayanan

Buku Perpustakaan

Input Buku

Gambar 3.4 DFD Level 2 Pengelolaan Data Buku

Page 42: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan III-19 III-19

SMA Kartika Siliwangi 2

DFD Level 2 Pengelolaan Data Petugas

3.2

Perubahan

Data Petugas

Petugas

Identitas Petugas

Data PetugasData Petugas

Upadate Data

Petugas

Kepala

Perpustakaan

3.1

Penambahan

Data Petugas

3.3

Penghapusan

Data Petugas

Kepala

Perpustakaan

Identitas Petugas

Data Petugas

Konfirmasi

Konfirmasi

Konfirmasi

Identitas Petugas

Gambar 3.5 DFD Level 2 Pengelolan Data Petugas

DFD Level 2 Pengelolaan Data Transaksi

4.2

Perekaman

Data

Pengembalian

Buku

Transaksi

Data Transaksi

Data Transaksi

Peminjaman Buku

Data Transaksi

Pengembalian Buku

4.1

Perekaman

Data

Peminjaman

Buku

4.4

Penghapusan

Data

Peminjaman

Buku

4.5

Pencarian

Data

Transaksi

Data Transaksi

Operator

Pelayanan

Transaksi

Buku

4.3

Perubahan

Data

Transaksi

Input Transaksi

Buku

No Induk Buku

Status Buku

Konfirmasi

No Induk Buku

Status Buku

No Induk Buku

Status Buku

Konfirmasi

Input Transaksi

Peminjaman Buku

Konfirmasi

Kepala

Perpustakaan

Input Transaksi

Peminjaman Buku

Operator

Pelayanan

Kode Anggota

No Induk Buku

Tanggal Kembali

Denda

KonfirmasiOperator

Pelayanan

Kode Anggota

No Induk Buku

Tanggal Kembali

Denda

Keterangan

Konfirmasi

Kepala

Perpustakaan

Operator

Pelayanan Konfirmasi

Kepala

Perpustakaan

Kode Anggota

No Induk Buku

Tanggal Pinjam

Batas Pinjam

Konfirmasi

Operator

Pelayanan

Kepala

Perpustakaan

TransaksiInput Transaksi

Kepala

Perpustakaan

Tanggal Pinjam

Tanggal Batas Pinjam

Tanggal Kembali

Keterangan Transaksi

Konfirmasi

Data Transaksi

Update Data

Transaksi

Tanggal Pinjam

Tanggal Batas Pinjam

Tanggal Kembali

Keterangan Transaksi

Kode Anggota

No Induk Buku

Tanggal Pinjam

Batas PinjamBuku Favorit

Data Buku Favorit

Gambar 3.6 DFD Pengelolaan Data Transaksi

Page 43: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan III-20 III-20

SMA Kartika Siliwangi 2

3.2 Perancangan

Pada bagian ini akan dibahas proses – proses dari

perancangan perangkat lunak yang akan dibangun, sehingga

dapat diperoleh suatu perangkat lunak yang sesuai dengan tujuan

dari pembangunan perangkat lunak tersebut.

3.2.1 Ruang Lingkup Perancangan

Perangkat lunak yang dirancang merupakan alat bantu

dalam pengelolaan perpustakaan, yaitu dari mulai mengelola data

anggota, mengelola data buku, mengelola transaksi sampai

dengan pembuatan laporan peminjaman buku dan pembuatan

diagram statistik peminjaman buku.

3.2.2 Tujuan Perancangan

Adapun beberapa hal penting tujuan perancangan

perangkat lunak yang akan dikembangkan, diharapkan dapat

memenuhi kriteria–kriteria sebagai berikut :

1. Dapat membantu proses pengelolan data anggota, buku

dan data transaksi peminjaman/pengembalian perpustakan.

2. Dapat menampilkan informasi yang dibutuhkan lebih

cepat dan akurat.

3. Dapat Membantu dalam perhitungan denda dengan akurat.

4. Dapat membantu dalam pembuatan laporan peminjaman

buku perpustakan dan diagram statistik peminjaman buku

perpustakaan agar lebih efisien.

Page 44: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan III-21 III-21

SMA Kartika Siliwangi 2

3.2.3 Perancangan Basis Data

Data–data yang dikelola oleh perangkat lunak nantinya

akan disimpan kedalam sebuah database, dan dikategorikan

dalam beberapa tabel. Struktur tabel didalam basis data

merupakan hasil implementasi relasi dari entitas–entitas yang

digambarkan pada diagram hubungan relasi (ERD) sebagai

berikut :

Anggota

#Kode_Anggota

Nama_Anggota

Petugas# NIP

Nama_Petugas

Buku

#Kode_Buku

Tahun_Terbit

Nama_Pengarang

Klasifikasi

Nama_Penerbit

#No_Transaksi

Tgl_Kembali

Denda

Keterangan

Tgl_Pinjam

#Kode_Buku

Transaksi

#Kode_Anggota

m m

1

Melayani

Nama_Buku

#Kode_Anggota

# NIP

# Kode_Buku

m

Password

Status

Kelas

Batas Pinjam

Golongan

Jmlh_BukuKeterangan

Status

Kelas

Jlmh_Pinjam

Jlmh_Hilang

Tempat

Alamat

Telepon

Alamat

Keterangan

Gambar 3.7 Diagram E-R

Page 45: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan III-22 III-22

SMA Kartika Siliwangi 2

3.2.3.1 Struktur Tabel

Berikut adalah tabel-tabel yang dibutuhkan dalam

perangkat lunak pengelolaan perpustakaan.

Tabel 3.2 Tabel Anggota

Field Type Size Key

Kode_Anggota Text 15 *

Nama_Anggota Text 25

Kelas Text 25

Alamat Text 50

Telepon Text 25

Keterangan Text 50

Tgl_Terdaftar Integer -

Tgl_Expire Integer -

Tabel 3.3 Tabel Buku

Field Type Size Key

Kd_Buku Text 25 *

Nama_Buku Text 30

Nama_Pengarang Integer 25

Nama_Penerbit Text 25

Klasifikasi Text 50

Kelas Text 5

Golongan Text 25

Tahun_Terbit Text 5

Jmlh_Buku Integer -

Page 46: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan III-23 III-23

SMA Kartika Siliwangi 2

Jmlh_Pinjam Integer -

Jmlh_Hilang Integer -

Tempat Text 50

Keterangan Text 255

Tabel 3.4 Tabel Petugas

Atribut Type Size Key

NIP Text 15 *

Nama_Petugas Text 30

Alamat Text 50

Telepon Text 25

Password Text 50

Status Text 25

Tabel 3.5 Tabel Transaksi

Atribut Type Size Key

Kode_Transaksi Text 25 *

NIP Text 15

Kode_Anggota Text 15

Tgl_Pinjam Date -

Batas_Pinjam Date -

Tgl_Kembali Date -

Denda Integer -

Keterangan Text 50

Status Byte -

Page 47: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan III-24 III-24

SMA Kartika Siliwangi 2

Tabel 3.6 Tabel Detil Transaksi

Atribut Type Size Key

Kd_Transaksi Text 25

Kd_Buku Text 25

Status Byte -

Tabel 3.7 Tabel Buku Favorit

Atribut Type Size Key

Bulan Text 3

Tahun Text 5

Kd_Buku Text 25

Banyak_Pinjam Integer -

Page 48: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan III-25 III-25

SMA Kartika Siliwangi 2

3.2.4 Analisis Kode

Kode buku dibuat untuk mengidentifikasikan kode

buku berdasarkan penggolongan bahan pustaka Dewey

Decimal Clasification (DDC) dan dapat dilihat pada tabel

berikut :

Kode buku ini terbagi menjadi 2 kategori yaitu

kategori Non Fiksi dan Fiksi. Untuk buku fiksi digunakan

kode “FIKSI”, Sedangkan non fiksi dapat dilihat pada

keterangan berikut :

X Y Z . WWW

Keterangan :

Sesuai aturan DDC dimana kode kelas utama

digunakan untuk pengelompokan utama dari buku, kode

divisi untuk divisi pada suatu kelas utama, kode Seksi

untuk bagian dari divisi buku, sedangkan kode sub seksi

untuk sub pengelompokan dari kode seksi buku..

Contoh :

Kode Buku 371.1

3 : Kode Kelas Utama untuk “Ilmu Pengetahuan Sosial”.

7 : Kode Divisi untuk “Pendidikan”.

1 : Kode Seksi untuk “Sekolah (Negeri dan Swasta)”.

.1 : Kode Sub Seksi untuk “Pengajaran dan Personal”.

Kode Kelas Utama

Kode Divisi

Kode Seksi

Kode Sub Seksi

Page 49: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan III-26 III-26

SMA Kartika Siliwangi 2

3.2.5 Perancangan Arsitektur

Bagian ini akan menjelaskan bagaimana kebutuhan

(requirements) mengenai proses dan aliran data yang didapat dari

proses analisis, untuk diimplementasikan kedalam perangkat

lunak.

3.2.6 Perancangan Antarmuka Perangkat Lunak

Pada bagian ini akan dijelaskan tentang perancangan menu

serta perancangan tampilan dari perangkat lunak yang akan

dibangun.

3.2.6.1 Struktur Menu

Struktur menu yang dirancang disesuaikan dengan

performansi dari perangkat lunak yang dibangun, sehingga dapat

terlihat kinerja dari perangkat lunak tersebut.

Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan

SMA Kartika Siliwangi 2

Data

Transaksi

Pengguna Lihat Opsi

Ganti Pengguna Anggota

Keluar Aplikasi

Buku

Transaksi

Bantuan

Cara Penggunaan

Pembuat

Petugas

Laporan Peminjaman

Diagram Peminjaman

Buku Hilang

Atur Denda

Set Kelas

Ganti Password

Peminjaman Buku

Pengembalian Buku

Buku Favorit

Gambar 3.8 Struktur Menu

Page 50: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan III-27 III-27

SMA Kartika Siliwangi 2

3.2.6.2 Tampilan Perangkat Lunak

Berikut ini adalah perancangan tampilan dari perangkat

lunak yang akan dibangun.

Form Utama

Pengguna Transaksi Data Lihat Opsi Bantuan

PERPUSTAKAAN

SMU KARTIKA SILIWANGI II

BANDUNG

Logo

Gambar 3.9 Form Utama

Form Login

NIP

Password

Ok Batal

Gambar 3.10 Form Login

Page 51: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan III-28 III-28

SMA Kartika Siliwangi 2

Form Anggota

Cari

...

Daftar Anggota

Jumlah Anggota

Data Anggota

Kode Anggota

Nama Anggota

Kelas

Telepon

Alamat

Keterangan

Tambah Rubah

Print Home

Hapus

Keluar

Tgl Daftar

Tgl Expire

Status : Aktif/Tidak

Gambar 3.11 Form Anggota

Form Buku

Cari

...

Daftar Buku

Jumlah Buku

Data Buku

Kode Buku

Nama Buku

Nama Pengarang

Nama Penerbit

Kelas

GolonganTambah Rubah

Print Home

Hapus

Keluar

Jumlah Jenis Buku

Klasifikasi

Tahun Terbit

Tempat

Jumlah Buku Jumlah Hilang

Gambar 3.12 Form Buku

Page 52: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan III-29 III-29

SMA Kartika Siliwangi 2

Form Petugas

Daftar Petugas

Jumlah Petugas

Data Petugas

NIP

Nama Petugas

Alamat

Telepon

Hak Akses

Tambah

Rubah

Home

Hapus

KeluarPassword

Ulangi

Password

Gambar 3.13 Form Petugas

Form Transaksi Peminjaman dan Pengembalian Buku

a. Tampilan Form Untuk Peminjaman Buku

No Transaksi

Kode Petugas

Nama Petugas

Tanggal Pinjam

Batas Pinjam

Kode Anggota

Kode Buku

...

...

Pinjam Hapus

Konfirm Batal

Buku Yang Akan di Pinjam

Jumlah Buku Yang Dipinjam

Transaksi

Peminjaman PengembalianHome Keluar

FORM TRANSAKSI PEMINJAMAN DAN PENGEMBALIAN

Gambar 3.14 Form Transaksi Peminjaman

Page 53: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan III-30 III-30

SMA Kartika Siliwangi 2

b. Tampilan Form Untuk Pengembalian

Kode Anggota ... Cek

Tanggal Pinjam Tanggal Kembali

Kode Buku

Nama Buku

.Kembali

Hilang

Ok

Buku Yang di Pinjam

Jumlah Buku Yang di Pinjam

Konfirm Batal

Denda

Keterlambatan

Rp 0

Denda Lainnya

Rp

Total Denda

Rp 0

Keterangan

Peminjaman Pengembalian

FORM TRANSAKSI PEMINJAMAN DAN PENGEMBALIAN

Home Keluar

Gambar 3.15 Form Transaksi Pengembalian

Form Data Transaksi Peminjaman dan Pengembalian

Cari

New

Lihat Semua Transaksi

Lihat Data Peminjaman

Lihat Data Pengembalian

Pilihan Tampil

Edit

Hapus

Print

Home

Daftar Transaksi

Buku Yang Dipinjam Daftar Buku Yang Hilang

Total Jumlah Buku Hilang Telusuri Keluar

Data Transaksi Peminjaman dan Pengembalian Buku

Yang Melewati Batas Pinjam

Gambar 3.16 Form Data Transaksi Peminjaman dan

Pengembalian Buku

Page 54: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan III-31 III-31

SMA Kartika Siliwangi 2

Form Data Buku yang Hilang

Lihat

Lihat Semua Print Home Print

Daftar Buku Hilang

Jumlah Buku Yang Hilang

Kode Anggota

Nama Peminjam

Kelas Telepon

Alamat Peminjaman Alamat Peminjaman

Form Daftar Buku Hilang

Data Peminjam

Kode Petugas Nama Petugas

Gambar 3.17 Form Daftar Buku Hilang

Dialog Laporan

Bulan Tahun

Laporan Peminjaman Buku

Cetak Batal

Gambar 3.18 Dialog Laporan Peminjaman Buku

Page 55: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan III-32 III-32

SMA Kartika Siliwangi 2

Form Diagram Statistik

HomeData Statistik Peminjaman

Periode Diagram Peminjaman Buku

Keterangan Bulan :

1 (Januari), 2 (Februari), …, 12 (Desember)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

Bulan

DIAGRAM STATISTIK PEMINJAMAN BUKU

PERPUSTAKAAN SMU KARTIKA

Keluar

Gambar 3.19 Form Diagram Statistik

Peminjaman Buku

Dialog Atur Denda.

BatalSet

Tarif Denda Keterlambatan

Rp

Gambar 3.20 Dialog Atur Denda.

Page 56: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan III-33 III-33

SMA Kartika Siliwangi 2

Form Set Kelas

Tambah

Hapus

Rubah

Simpan

Kembali

Kelas

Kelas

Batal

Gambar 3.21 Dialog Set Kelas

Form Buku Favorit

Lihat

Daftar Buku

Kode Buku

Daftar Buku Favorit Perpustakaan SMA Kartika Siliwangi 2

Data Buku

KembaliRefreshBulan Tahun

Judul Buku

Pengarang

Klasifikasi

Tahun Terbit

Dipinjam Sebanyak …. Kali

:

:

:

:

:

Gambar 3.22 Form Buku Favorit

Page 57: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan IV-1 IV-1

SMA Kartika Siliwangi 2

BAB IV IMPLEMENTASI

Pada bab ini akan dijelaskan mengenai implementasi

sistem serta modul-modul program yang membangun sistem.

4.1 Implementasi Sistem

Perangkat lunak yang dibangun disesuaikan dengan

prosedur dan proses yang ada pada sistem yang sudah

dirancang, sehingga program aplikasi ini dapat memberikan

unjuk kerja sesuai dengan yang diharapkan. Pembangunan

perangkat lunak ini menggunakan bahasa pemrograman Borland

Delphi versi 7.0.

Perangkat lunak ini diharapkan dapat memberikan

informasi yang sesuai, sehingga tujuan dari pembuatan perangkat

lunak dapat tercapai serta memperhatikan klasifikasi pengguna

perangkat lunak agar pengguna dapat dengan mudah

menggunakan perangkat lunak yang dibangun ini.

4.2 Database

Database yang digunakan untuk merekam data

pengelolaan perpustakaan adalah Microsoft Accses 2003.

Page 58: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan IV-2 IV-2

SMA Kartika Siliwangi 2

4.2.1 Pembuatan Database

Untuk membuat database terlebih dahulu buka aplikasi

microsoft accsess nya, kemudian buat database dengan memilih

new pada menu file. Kemudian klik blank database pada task

panel, beri nama database tersebut dan create.

4.2.2 Pembuatan Tabel

Untuk masing–masing table di new table dengan pilihan

pembuatan tabel design view, yaitu table :

1. Anggota

2. Buku

3. Petugas

4. HTransaksi

5. Dtransaksi

6. Kelas

7. Statistik

8. Seting

4.2.3 Antarmuka Perangkat Keras

Rekomendasi perangkat keras untuk mendukung

perangkat lunak ini adalah :

1. Alat Masukan (Input Device)

Keyboard

Mouse

2. Alat Pemroses

CPU dengan prosessor minimum 350 Mhz

Page 59: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan IV-3 IV-3

SMA Kartika Siliwangi 2

RAM minimum 128 MB

3. Alat Keluaran (Output Device)

Printer

VGA Card minimal 32 MB (Resolusi Layar

1024x768)

Monitor

4. Simpanan Luar

Hard Disk minimum 2 Gigabyte

CD ROM

4.3 Struktur Menu

Struktur menu yang dirancang, disesuaikan dengan unjuk

kerja dari perangkat lunak yang dibangun, sehingga dapat terlihat

kinerja dari perangkat lunak tersebut.

Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan

SMA Kartika Siliwangi 2

Data

Transaksi

Pengguna Lihat Opsi

Ganti Pengguna Anggota

Keluar Aplikasi

Buku

Transaksi

Bantuan

Cara Penggunaan

Pembuat

Petugas

Laporan Peminjaman

Diagram Peminjaman

Buku Hilang

Atur Denda

Set Kelas

Ganti Password

Peminjaman Buku

Pengembalian Buku

Buku Favorit

Gambar 4.1 Struktur Menu

4.4 Interface Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan

Pada perangkat lunak ini terdapat beberapa form dan

dialog yang berinteraksi dengan user, yaitu :

Page 60: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan IV-4 IV-4

SMA Kartika Siliwangi 2

4.4.1 Dialog Login

Dialog login ini berfungsi untuk mengakses masuk ke

aplikasi dan memberikan keamanan data-data yang ada.

Gambar 4.2 Dialog Login

4.4.2 Form Utama

Form utama merupakan form dimana user dapat

memilih menu apa yang akan dipanggil oleh user.

Gambar 4.3 Form Utama

Page 61: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan IV-5 IV-5

SMA Kartika Siliwangi 2

4.4.3 Form Anggota

Form ini untuk mengelola data anggota, dari mulai input

anggota baru, perubahan, penghapusan dan pencarian data

anggota.

Gambar 4.4 Form Anggota

4.4.4 Form Buku

Form ini untuk mengelola data buku, dari mulai input

buku baru, perubahan, penghapusan dan pencarian data buku.

Gambar 4.5 Form Buku

Page 62: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan IV-6 IV-6

SMA Kartika Siliwangi 2

4.4.5 Form Transaksi Peminjaman dan Pengembalian Buku

Form ini untuk melakukan transaksi peminjaman buku,

dan pengembalian buku.

Form Peminjaman Buku.

Gambar 4.6 Form Transaksi Peminjaman Buku

Form Pengembalian Buku.

Gambar 4.7 Form Pengembalian Buku

Page 63: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan IV-7 IV-7

SMA Kartika Siliwangi 2

4.4.6 Form Data Transaksi Peminjaman dan Pengembalian

Buku

Form ini berfungsi untuk merubah atau menghapus data

transaksi.

Gambar 4.8 Form Data Transakaksi

4.4.7 Form Daftar Buku Hilang

Form ini berfungsi untuk mengetahui informasi buku yang

hilang.

Gambar 4.9 Form Daftar Buku Hilang.

Page 64: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan IV-8 IV-8

SMA Kartika Siliwangi 2

4.4.8 Form Buku Favorit

Form ini digunakan untuk mengetahui buku yang fovorit

atau buku yang sering dipinjam.

Gambar 4.10 Form Buku Favorit

4.4.9 Dialog Laporan Peminjaman Buku

Form ini digunakan untuk membuat laporan peminjaman

buku.

Gambar 4.11 Dialog Laporan Peminjaman Buku

Page 65: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan IV-9 IV-9

SMA Kartika Siliwangi 2

4.4.10 Form Diagram Statistik Peminjaman Buku

Form ini digunakan untuk membuat diagram statistik

peminjaman buku.

Gambar 4.12 Form Diagram Statistik Peminjaman Buku

4.4.11 Penanganan Kesalahan

Penanganan kesalahan sangat dibutuhkan dalam suatu

pembuatan perangkat lunak, karena user tidak mengetahui

aturan–aturan yang terdapat pada system secara jelas. Oleh

karena itu pada aplikasi ini banyak terdapat penanganan

kesalahan dan setiap penangan kesalahan disertai dengan

memberikan pesan kepada user apa yang menjadi kesalahannya.

Page 66: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan IV-10 IV-10

SMA Kartika Siliwangi 2

4.4.11.1 Kesalahan Login

Penanganan kesalahan yang dilakukan pada saat user

hendak login, dan data yang dimasukkan oleh user tidak valid

atau password salah maka akan tampil dialog-dialog berikut.

Kesalahan ketika NIP tidak terdaftar sebagai petugas.

Gambar 4.13 Dialog NIP Tidak Terdaftar.

Kesalahan ketika password tidak sesuai.

Gambar 4.14 Dialog password tidak sesuai.

Kesalahan tiga kali login maka aplikasi akan tertutup.

Gambar 4.15 Dialog 3 kali salah verifikasi.

Page 67: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan IV-11 IV-11

SMA Kartika Siliwangi 2

4.4.11.2 Kesalahan Memasukan Data

Penanganan kesalahan yang dilakukan user pada saat

memasukan data-data perpustakaan maka akan tampil dialog-

dialog berikut.

Penanganan ketika terdapat duplikasi data.

Gambar 4.16 Dialog kesalahan memasukan data anggota.

Penanganan kesalahan ketika input data tidak lengakap.

Gambar 4.17 Dialog data tidak lengkap.

Page 68: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan IV-12 IV-12

SMA Kartika Siliwangi 2

4.4.11.3 Kesalahan Transaksi

Penanganan kesalahan-kesalahan ketika

melakukan transaksi peminjaman buku maka akan tampil

dialog-dialog berikut.

Pemanganan anggota melakukan duplikasi peminjaman.

Gambar 4.18 Dialog Duplikasi Peminjaman.

Penanganan anggota meminjam buku yang sama.

Gambar 4.19 Dialog Duplikasi Peminjaman Buku.

Penaganan peminjaman buku oleh anggota yang masa

aktifnya sudah habis.

Gambar 4.20 Dialog Anggota Tidak Aktif.

Page 69: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan V-1 V-1

SMA Kartika Siliwangi 2

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

Pada bab ini akan dibahas tentang kesimpulan dan saran

tentang perancangan perangkat lunak yang terkait.

5.1 Kesimpulan

Kegiatan yang dilakukan dalam kerja praktek ini

merupakan salah satu usaha untuk meningkatkan efisiensi dan

efektifitas di perpustakaan SMA Kartika Siliwangi 2.

Kesimpulan yang didapat dari kegiatan kerja praktek yang

telah dilakukan adalah sebagai berikut :

1. Dengan menggunakan perangkat lunak ini,

penyimpanan data lebih teratur dengan baik.

2. Dengan menggunakan perangkat lunak ini, pelayanan

terhadap anggota perpustakaan menjadi lebih cepat,

efektif dan efisien.

3. Dengan menggunakan perangkat lunak ini, dapat

mempermudah dalam pembuatan laporan peminjaman

buku, pembuatan diagram statistik dan mengetahui buku

yang sering dipinjam .

4. Dengan menggunakan perangkat lunak ini, pencarian

informasi data perpustakaan dapat diketahui dengan

cepat dan akurat sehingga meningkatkan kinerja,

kualitas, dan efisiensi kerja.

Page 70: Pembangunan Perangkat Lunak Perpustakaan (All)

Pembangunan Perangkat Lunak Pengelolaan Perpustakaan V-2 V-2

SMA Kartika Siliwangi 2

5.2 Saran

Perangkat lunak yang dibangun ini masih banyak

kekurangannya dikarenakan keterbatasan kemampuan, sehingga

perlu dikembangkan lagi agar perangkat lunak ini bisa lebih

sempurna untuk memudahkan pengelolaan perpustakaan di SMA

Kartika Siliwangi 2.

Saran untuk perangkat lunak ini agar bisa lebih sempurna

lagi adalah sebagai berikut :

1. Perangkat lunak pengelolaan perpustakaan ini dapat

dikembangkan lagi sehingga bisa lebih diterapkan pada

sistem jaringan komputer.

2. Perangkat Lunak ini dapat dikembangkan lagi sehingga

ferpormansinya dapat ditingkatkan lagi.