pembelajaran yang menyenangkan

11

Upload: jescie-rowe

Post on 30-Dec-2015

60 views

Category:

Documents


9 download

DESCRIPTION

Pembelajaran yang Menyenangkan. Keterkaitan pengetahuan, pikiran dan keyakinan. Apakah sekolah?. Sekolah adalah tempat siswa dapat belajar Sekolah yang kondusif adalah yang mendukung suasana yang membuat siswa mengembangkan potensi dirinya. - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

Page 1: Pembelajaran  yang  Menyenangkan
Page 2: Pembelajaran  yang  Menyenangkan
Page 3: Pembelajaran  yang  Menyenangkan

Keterkaitan pengetahuan, pikiran dan keyakinan

Page 4: Pembelajaran  yang  Menyenangkan

Apakah sekolah?Sekolah adalah tempat siswa dapat belajarSekolah yang kondusif adalah yang

mendukung suasana yang membuat siswa mengembangkan potensi dirinya.

Sekolah yang membuat siswa belajar tentang bagaimana cara belajar.

Page 5: Pembelajaran  yang  Menyenangkan

Mengembangkan Motivasi

Page 6: Pembelajaran  yang  Menyenangkan

Ciri-ciri pembelajaran yang menyenangkanRose and Nicholl (2003) menjelaskan ciri belajar yang menyenangkan :1.Menciptakan lingkungan tanpa stress, lingkungan yang aman untuk melakukan kesalahan, namun menumbuhkan harapan maraih sukses tetap tinggi.2.Menjamin bahwa bahan ajar itu relevan dengan manfaat dan pentingnya dalam memenuhi harapan siswa.3.Menjamin bahwa secara emosional dapat berlangsung proses belajar positif, pada umumnya suasana ini dapat tumbuh jika belajar dilakukan bersama dengan orang lain, ada humor dan dorongan semangat , waktu rehat dan jeda teratur, serta dukungan antusias.

Page 7: Pembelajaran  yang  Menyenangkan

Ciri-ciri pembelajaran yang menyenangkan (lanjutan)4. Melibatkan secara sadar semua indera dan

juga pikiran otak kiri dan otak kanan.5. Menantang peserta didik untuk dapat

berpikir jauh ke depan dan mengekspresikan yang sedang dipelajarinya dengan mengerahkan  kecerdasan secara optimal untuk memahami memahami bahan ajar.

6. Mengkonsolidasikan bahan ajar yang sudah dipelajari dengan meninjau ulang dalam periode-periode yang relaks.

Page 8: Pembelajaran  yang  Menyenangkan

Model “Pemain ras kidal”Model pembelajaran ‘pemain ras kidal’ merupakan

akronim dari  pembelajaran menyenangkan, aktif, inovatif, ramah sosial, kreatif, imajinatif, dan rasional.

Pembelajaran menyenangkan berarti pembelajaran yang cerdas dan berhati.

Pembelajaran yang aktif berpusat pada pengalaman belajar siswa.

Pembelajaran novatif berarti bepusat pada pengembangan kreativitas dan daya inisiatif mengembangkan karya baru.

Mengembangkan strategi pembelajaran yang ramah sosial, siswa mengembangkan kapasitas diri karena dipersepsikan baik untuk hidup dalam lintas budaya global.

Pembelajaran kreatif menantang tumbuhnya ide-ide baru.Pembelajaran imajinatif yang meningkatkan

keterampilan siswa menggunakan daya hayal.Pembelajaran rasional yang mempekuat persaingan

industri antar negara yang menempatkan ilmu pengetahuan sebagai sumber daya kritis.

Page 9: Pembelajaran  yang  Menyenangkan

Kiat Mengembangkan Pembelajaran Yang Menyenangkan

Page 10: Pembelajaran  yang  Menyenangkan

Kiat Mengembangkan Pembelajaran (lanjutan 2)

Page 11: Pembelajaran  yang  Menyenangkan

Kesimpulan

Pembelajaran yang menyenangkan adalah yang membuat siswa belajar dengan memanfaatkan potensi dirinya secara optimal dengan hati dan kecerdasan pikirannya.

Pembelajaran yang menyenangkan memerlukan dukungan suasana yang mempersepsikan siswa secara positif yang didasari dengan keyakinan tinggi siswa dapat berkembang dan adaptif terhadap perubahan perdaban.

1.

2.

Model pembelajaran ‘Pemain Ras Kidal” merupakan model pembelajaran yang relevan dengan kehidupan siswa pada abad ke 21.. 3.