pembentukan dan perubahan bentuk …repository.usu.ac.id/bitstream/123456789/33724/7/cover.pdf ·...

12
PEMBENTUKAN DAN PERUBAHAN BENTUK ADJEKTIVA BAHASA JEPANG : SUATU KAJIAN MORFOLOGI GENERATIF TESIS OLEH SARI ANGGRAINI SILALAHI 097009016/LNG SEKOLAH PASCASARJANA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2012 Universitas Sumatera Utara

Upload: phamdien

Post on 05-Feb-2018

237 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: PEMBENTUKAN DAN PERUBAHAN BENTUK …repository.usu.ac.id/bitstream/123456789/33724/7/Cover.pdf · KATA PENGANTAR . Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Allah SWT., karena atas rahmat

PEMBENTUKAN DAN PERUBAHAN BENTUK ADJEKTIVA BAHASA JEPANG : SUATU KAJIAN MORFOLOGI

GENERATIF

TESIS OLEH

SARI ANGGRAINI SILALAHI

097009016/LNG

SEKOLAH PASCASARJANA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN 2012

Universitas Sumatera Utara

Page 2: PEMBENTUKAN DAN PERUBAHAN BENTUK …repository.usu.ac.id/bitstream/123456789/33724/7/Cover.pdf · KATA PENGANTAR . Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Allah SWT., karena atas rahmat

PEMBENTUKAN DAN PERUBAHAN BENTUK ADJEKTIVA BAHASA JEPANG : SUATU KAJIAN MORFOLOGI

GENERATIF

TESIS

Diajukan sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Magister Humaniora dalam Program Studi Linguistik pada Sekolah

Pascasarjana Universitas Sumatera Utara

Oleh

SARI ANGGRAINI SILALAHI 097009016/LNG

SEKOLAH PASCASARJANA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN 2012

Universitas Sumatera Utara

Page 3: PEMBENTUKAN DAN PERUBAHAN BENTUK …repository.usu.ac.id/bitstream/123456789/33724/7/Cover.pdf · KATA PENGANTAR . Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Allah SWT., karena atas rahmat

Judul Tesis : PEMBENTUKAN DAN PERUBAHAN BENTUK ADJEKTIVA BAHASA JEPANG : SUATU KAJIAN MORFOLOGI GENERATIF

Nama Mahasiswa : Sari Anggaraini Silalahi Nomor Pokok : 097009016 Program Studi : Linguistik Konsentrasi : Bahasa Jepang

Menyetujui

Komisi Pembimbing (Prof.Dr. Robert Sibarani, M.Si) (Drs.Yuddi Adrian Muliadi, M.A Ketua Anggota

)

Ketua Program Studi Direktur (Prof.T. Silvana Sinar, M.A.,Ph.D.) (Prof. Dr. Ir. A. Rahim Matondang, MSIE

)

Tanggal Lulus : 20 Januari 2012

Universitas Sumatera Utara

Page 4: PEMBENTUKAN DAN PERUBAHAN BENTUK …repository.usu.ac.id/bitstream/123456789/33724/7/Cover.pdf · KATA PENGANTAR . Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Allah SWT., karena atas rahmat

Telah diuji pada tanggal 20 Januari 2012

PANITIA PENGUJI TESIS

Ketua : Prof. Dr. Robert Sibarani, M.Si Anggota : 1. Drs. Yuddi Adrian Muliadi, MA 2. Dr. Dwi Widayati, M.Hum 3. Dr. Eddy Setia, M.Ed. TESP

Universitas Sumatera Utara

Page 5: PEMBENTUKAN DAN PERUBAHAN BENTUK …repository.usu.ac.id/bitstream/123456789/33724/7/Cover.pdf · KATA PENGANTAR . Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Allah SWT., karena atas rahmat

PERNYATAAN

TESIS PEMBENTUKAN DAN PERUBAHAN BENTUK ADJEKTIVA BAHASA

JEPANG : SUATU KAJIAN MORFOLOGI GENERATIF

Dengan ini saya menyatakan bahwa Tesis ini disusun sebagai syarat untuk memperoleh gelar Magister dari Program Studi Linguistik Sekolah Pascasarjana Universitas Sumatera Utara adalah benar merupakan hasil karya saya sendiri.

Adapun pengutipan yang saya lakukan pada bagian-bagian tertentu dari hasil karya orang lain dalam penulisan Tesis ini, telah saya cantumkan sumbernya secara jelas sesuai dengan norma, kaidah dan etika penulisan ilmiah.

Apabila di kemudian hari ternyata ditemukan seluruh atau sebagian Tesis ini bukan hasil karya saya sendiri atau adanya plagiat dalam bagian-bagian tertentu, saya bersedia menerima sanksi pencabutan gelar akademik yang saya sandang dan sanksi-sanksi lainnya sesuai dengan peraturan perundangan yang berlaku.

Medan, Juli 2012

Sari Anggraini Silalahi

Universitas Sumatera Utara

Page 6: PEMBENTUKAN DAN PERUBAHAN BENTUK …repository.usu.ac.id/bitstream/123456789/33724/7/Cover.pdf · KATA PENGANTAR . Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Allah SWT., karena atas rahmat

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Allah SWT., karena atas rahmat dan

hidayah-Nya tesis ini dapat diselesaikan. Tesis ini berjudul “Pembentukan dan

Perubahan Adjektiva Bahasa Jepang : Suatu Kajian Morfologi Generatif”. Tesis ini

merupakan salah satu syarat untuk mendapat magister pada Program Studi Magister

(S2) Linguistik, Konsentrasi Bahasa Jepang, Sekolah Pascasarjana Universitas

Sumatera Utara. Penulis juga tidak lupa mengucapkan salawat dan salam pada

junjungan Nabi Besar Muhammad SAW.

Selama proses, perngerjaan tesis ini, penulis memperoleh bantuan dari

berbagai pihak. Oleh karena, selayaknya penulis mengucapkan terima kasih kepada

Prof. Dr. Robert Sibarani, M.Si sebagai Pembimbing I dan Pak Drs. Yuddi Adrian

Muliadi, MA selaku pembimbing II. Selama penulis menjadi mahasiswa di Program

Studi Magister, Program Studi Linguistik beliau telah banyak memberikan pelajaran

yang berharga. Beliau dengan penuh ketelitian dan perhatian memberikan bimbingan,

masukan dan motivasi yang sangat berharga demi perbaikan tesis ini.

Penulis menyadari bahwa tulisan ini masih jauh dari kesempurnaan, oleh

karena itu sangat diharapkan saran dan masukan yang konstruksi sehingga tulisan ini

lebih baik.

Universitas Sumatera Utara

Page 7: PEMBENTUKAN DAN PERUBAHAN BENTUK …repository.usu.ac.id/bitstream/123456789/33724/7/Cover.pdf · KATA PENGANTAR . Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Allah SWT., karena atas rahmat

UCAPAN TERIMA KASIH

Dalam menempuh perkuliahan dan penyelesaian tesis ini, penulis mendapat

bantuan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, dalam kesempatan ini, penulis

menyampaikan rasa hormat dan ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya atas

segala doa, perhatian, bimbingan, arahan, serta dorongan yang telah diberikan kepada

penulis oleh pihak-pihak berikut ini.

1. Prof. Dr. dr. Syahril Pasaribu, DTM&H, M.Sc. (CTM), Sp.A(K). selaku Rektor

Universitas Sumatera Utara.

2. Prof. Dr. Ir. A. Rahim Matondang, MSIE. selaku Direktur Sekolah Pascasarjana

Universitas Sumatera Utara beserta Staff Akademik dan Administrasinya.

3. Prof. T. Silvana Sinar, M.A., Ph.D. dan Dr. Nurlela, M.Hum. selaku Ketua dan

Sekretaris Program Studi Manager Linguistik Sekolah Pascasarjana USU beserta

Dosen dan Staf Administrasinya.

4. Prof. Dr. Robert Sibarani, M.Si selaku Dosen Pembimbing Utama dan Bapak Drs.

Yuddi Adrian Muliadi, M.A. selaku Pembimbing II yang telah membimbing

penulis dalam penyelesaian tesis ini serta memberikan dorongan dan motivasi.

5. Dr. Dwi Widayati, M.Hum.selaku Dosen dan Penguji yang telah memberikan

kebaikan dan dorongan serta motivasi dalam menyelesaikan perkuliahan serta

membangun logika berfikir penulis dalam menyelesaikan tesis ini.

Universitas Sumatera Utara

Page 8: PEMBENTUKAN DAN PERUBAHAN BENTUK …repository.usu.ac.id/bitstream/123456789/33724/7/Cover.pdf · KATA PENGANTAR . Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Allah SWT., karena atas rahmat

6. Dr. Eddy Setia,M.Ed. TESP selaku Dosen dan Penguji yang telah menyalurkan

ilmu dan bertukar pikiran dalam berdiskusi dalam perkuliahan dan penyelesaian

tesis ini.

7. Kedua Orang tua penulis Bapak S.Silalahi dan ibu Nuzuliani yang telah

membesarkan dan membimbing dengan penuh kesabaran dan kasih saying.

8. Keluraga Besar Silalahi dan Haloho, serta H. Rahmad dan Hj. Aisyah, serta

paman dan tante yang selalu memberi dukungan lahir dan batin.

9. Angkatan 2009 Program Studi Magister Linguistik, Sekolah Pascasarjana USU.

Terutama Rizky “Keni” Kanya Lubis, Riko Pohan, Anggi Cito Sartika dan

Veryani Guniesti (sahabat perjuangan), Kak Lia, Kak Yuna, Kak Mutia, Dian

Nst , dan teman-teman lain yang tidak sempat disebut. Thank You All...

10. Dan ucapan spesial penulis tujukan kepada Teta Farisna yang telah banyak

membantu.

Semoga Allah SWT memberikan kemurahan rezeki, membalas segala doa dan

kebaikan yang telah diberikan kepada penulis. Akhir kata, penulis berharap semoga

tesis ini dapat meberikan kontribusi dalam kajian sastra, khususnya yang

berhubungan dengan sastra komparatif dan unsur kepahlawanan. Terima kasih.

Medan, Juli 2012

Penulis,

Sari Anggraini Silalahi

NIM. 09709016

Universitas Sumatera Utara

Page 9: PEMBENTUKAN DAN PERUBAHAN BENTUK …repository.usu.ac.id/bitstream/123456789/33724/7/Cover.pdf · KATA PENGANTAR . Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Allah SWT., karena atas rahmat

DAFTAR ISI Halaman KATA PENGANTAR UCAPAN TERIMA KASIH DAFTAR ISI ………………………………...…………………………… i ABSTRAK ABSTRACT………………………………………………………………. BAB I PENDAHULUAN ………………………………………………… 1

1.1 Latar Belakang …………...…………………………………….. 1 1.2 BatasanMasalah ………………………………………………… 14 1.3 Rumusan Masalah …..………………………………………….. 14 1.4 Tujuan dan Manfaat Penelitian …..…………………………….. 15

1.4.1 Tujuan Penelitian ……………………………..……………. 15 1.4.2 Manfaat Penelitian …………………….…………………… 16

1.4.2.1 Manfaat Teoritis …………………………………….. 16 1.4.2.2 Manfaat Praktis ……………………………………… 16

BAB II. TINJAUAN PUSTAKA ………………………………………. 17 2.1 Morfologi ……………………………………………………….. 17

2.1.1 Pengertian Morfologi ……………………………………… 17 2.1.2 Morfem Bahasa Jepang (Keitaisou) ……………………….. 18 2.1.3 Kata Bahasa Jepang (Tango) ……………………………… 24 2.1.4 Teori Morfologi Generatif ………………………………… 32

2.2 Proses Pembentukan Kata dalam Bahasa Jepang (Gokeisei) …... 43 2.2.1 Afiksasi (Setsuji) ………………………………….............. 45 2.2.2 Reduplikasi (Juufuku) ……………………………………… 54 2.2.3 Pemajemukan/Kata Majemuk (Fukugo) …………………… 57

2.3 Perubahan Bentuk Kata Dalam Bahasa Jepang (Katsuyoukei) … 61 2.4 Adjektiva Bahasa jepang (Keiyoushi) ………………………...… 65

2.4.1 Pengertian Adjektiva Bahasa Jepang (Keiyoushi)……......... 65 2.4.2 Fungsi Adjektiva Bahasa Jepang (Keiyoushi) ……………... 68 2.4.3 Jenis-jenis Adjektiva Bahasa Jepang (Keiyoushi) …………. 70

2.4.3.1 Adjektiva Golongan I/Adjektiva-I (i-keiyoushi) ……. 70 2.4.3.2 Adjektiva Golongan II/Adjektiva-na/-da (na-keiyoushi) ……………………………………………….. 73

2.5 Penelitian Terdahulu ……………………………………………. 76 BAB III METODE PENELITIAN …………………………………….. 78

3.1 Metode Penelitian ……………………………………………….. 78 3.2 Data dan Sumber Data …………………………………………... 78 3.3 Instrumen Penelitian …………………………………………….. 79 3.4 Tahap Penelitian ………………………………………………… 80 3.5 Tekhnik Analisis Data …………………………………………... 80

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN …………………………….. 84

Universitas Sumatera Utara

Page 10: PEMBENTUKAN DAN PERUBAHAN BENTUK …repository.usu.ac.id/bitstream/123456789/33724/7/Cover.pdf · KATA PENGANTAR . Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Allah SWT., karena atas rahmat

4.1 Pembentukan Kata (Gokeisei) Pada Adjektiva (Keiyoushi) ……. 84 4.1.1 Proses Afiksasi (Setsuji) …………………………………… 84

4.1.1.1 Prefiks/Awalan (Settouji) …………………………… 84 4.1.1.1.1 Proses Pembentukan Adjektiva (Keiyoushi) dengan Pelekatan Prefiks …………...……… 85

4.1.1.2 Sufiks/Akhiran (Setsubiji) …………………………. 133 4.1.1.2.1 Proses Pembentukan Adjektiva (Keiyoushi) dengan Pelekatan Sufiks ………..…………. 134

4.1.1.3 Sisipan (Secchuuji) ………………………………….. 162 4.1.2 Reduplikasi (Juufuku) ……………………………………… 163

4.1.2.1 Reduplikasi Kata Dasar dengan Penanda Akhiran Adjektiva-na(na-Keiyoushi) ………...………………. 4.1.2.2 Reduplikasi Afiksasi Dengan Penanda Akhiran

163

Adjektiva-I (i-keiyoushi) ……………………………. 180 4.1.3 Pemajemukan/Kata Majemuk (Fukugo) …………………… 185

4.1.3.1 Adjektiva-I (i-keiyoushi) …………………………….. 186 4.1.3.2 Adjektiva-na (na-keiyoushi) ………………………… 197

4.2 Perubahan Bentuk (Katsuyoukei) Pada Adjektiva (Keiyoushi) … 202 4.2.1 Proses Perubahan Bentuk (Katsuyoukei) Pada Adjektiva (Keiyoushi) …………………………………………………. 203

4.3. Hasil Temuan Penelitian ………………………………………..220 4.3.1 Hasil Temuan Penelitian pembentukan Kata pada Adjetiva Bahasa Jepang…………….……………………………….. 220

4.3.1.1 Afiksasi (Setsuji) ……………………………………. 220 4.3.1.1.1 Prefiks (Settouji) ……………………………. 220 4.3.1.1.2 Sufiks (Setsubiji) …………………………… 224

4.3.1.2. Reduplikasi (Juufuku) ……………………………… 226 4.3.1.2.1 Reduplikasi dengan Penanda Akhiran –i (i-keiyoushi) ………………………………… 226 4.3.1.2.2 Reduplikasi dengan Penanda Akhiran –na (na-keiyoushi) ………………………………. 227

4.3.1.3. Pemajemukan (Fukugo) ……………………………. 228 4.3.2. Hasil Temuan Penelitian Perubahan Bentuk Kata pada

Adjektiva Bahasa Jepang …………………………………. 231

BAB V SIMPULAN DAN SARAN …………………………………….. 234 5.1 Simpulan ………………………………………………………. 234 5.2 Saran ………………………………………………………….. 237

DAFTAR LAMPIRAN ………………………………………………….. 238 DAFTAR PUSTAKA ……………………………………………………. 248

Universitas Sumatera Utara

Page 11: PEMBENTUKAN DAN PERUBAHAN BENTUK …repository.usu.ac.id/bitstream/123456789/33724/7/Cover.pdf · KATA PENGANTAR . Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Allah SWT., karena atas rahmat

ABSTRAK

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui proses pembentukan kata (gokeisei) dan perubahan bentuk (katsuyoukei) pada adjektiva (keiyoushi) dalam bahasa Jepang serta untuk mengetahui akibat yang ditimbulkan oleh pembentukan kata (gokeisei) dan perubahan bentuk kata (katsuyoukei) pada adjektiva (keiyoushi) bahasa Jepang.

Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif dengan analisis isi, serta menggunakan studi pustaka. Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini adalah buku Minna no Nihonggo I & II dan Advanced Vocabulary Book for Levels 1 & 2, 500 Essential Japanese Expression A Guide to Correct Usage of Key Sentence Patterns. Data dalam penelitian ini berupa morfem, kata, atau kalimat yang memiliki bentuk adjektiva atau yang sebelum dan sesudahnya berasal dari adjektiva bahasa Jepang.

Analisis data yang dilakukan, yaitu data morfem, kaidah penguraian pembentukan kata, kaidah penguraian perubahan kata, dan analisis fungsi.

Dari hasil temuan menunjukkan bahwa proses pembentukan kata (gokeisei) dalam adjektiva (keiyoushi) bahasa Jepang terbagi atas 3 yaitu afiksasi (setsuji), reduplikasi (juufuku), dan komposisi (fukugo). Dalam afiksasi adjektiva bahasa Jepang terbagi atas 2 bagian yaitu prefiks (settouji) dan sufiks (setsubiji). Prefiks adjektiva bahasa Jepang terdiri atas prefiks KO-, FU-, MA-, KA-, OO-, DAI-, USU-, ASA-, URA-, TE-, DO-, DOSU-, WARU-, TA-, SORA-, NAMA-, MONO-, dan sufiks pada adjektiva bahasa Jepang terdiri atas sufiks –PPOI, -RASHII, dan –SHII. Komposisi pada adjektiva bahasa Jepang terdiri atas reduplikasi kata dasar dengan penanda akhiran adjektiva-na (na-keiyoushi) dan reduplikasi afiksasi dengan penanda akhiran adjektiva-I (i-keiyoushi). Komposisi pada adjektiva bahasa Jepang yaitu terjadi dengan penggabungan dengan jenis kata lain seperti nomina (meishi) dan verba (doushi). Perubahan bentuk kata (katsuyoukei) terdiri atas mizenkei (bentuk kemungkinan atau aktivitas yang belum selesai), renyoukei (bentuk sambung), shuushikei (bentuk dasar), rentaikei (bentuk yang diikuti taigen) kateikei (bentuk pengandaian). Kata kunci : Pembentukan kata, Perubahan Bentuk, Adjektiva bahasa Jepang,

Kajian Morfologi Bahasa Jepang

Universitas Sumatera Utara

Page 12: PEMBENTUKAN DAN PERUBAHAN BENTUK …repository.usu.ac.id/bitstream/123456789/33724/7/Cover.pdf · KATA PENGANTAR . Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Allah SWT., karena atas rahmat

ABSTRACT

The purpose of this research is to know the process of word formation (gokeisei) and change formation (katsuyoukei) on the Japanese adjective (keiyoushi) and also to find the cause of the process of word formation (gokeisei) and the change formation (katsuyokei) in adjective (keiyoushi) in Japanese language. This research using a descriptive qualitative methodological research, content analysis, and library research. The data sources that was use in this research are Minna no Nihonggo I & II dan Advanced Vocabulary Book for Levels 1 & 2, 500 Essential Japanese Expression A Guide to Correct Usage of Key Sentence Patterns books. The data from this research are morpheme, words, or a sentences in a form of adjective before or after adjective that was found in Japanese language. The analysis data that was used, there are the collecting data of morphemes, the rules of decomposition of word formation, the rules of change formation, and analysis functions. The findings indicate that the process of word formation and changes formation on

From the result shown that word formation (gokesei) in Japanese adjective (keiyoushi) consist of 3 parts which are affixation (setsuji), reduplication (juufuku), and composition (fukugo), in Japanese adjective affixation consist of 2 parts, which are prefix (settouji) and suffix (setsubiji). Japanese adjective prefix consist of prefix KO-, FU-, MA-, KA-, OO-, DAI-, USU-, ASA-, URA-, TE-, DO-, DOSU-, WARU-, TA-, SORA-, NAMA-, MONO-, and Japanese adjective of suffix consist of PPOI, -RASHII, and –SHII. Meanwhile the composition of Japanese adjective consist of basic word reduplication with a adjective suffix sign –na (na-keiyoushi) and reduplication of suffixation with a suffix sign –I (i-keiyoushi). the composition of Japanese adjective happened with a uniting with other word formation like noun (meishi) and verb (doushi). Change formation (katsuyoukei) consist mizenkei (form of possibility or activity that yet has not been done), renyoukei (conjunction form), shuushikei (basic form), rentaikei (form that are followed by taigen) kateikei (subjunctive form).

the Japanese adjective.

Keywords: Word formation, change

formation, Japanese adjectives, Morphological study of Japanese

language

Universitas Sumatera Utara