pemerintah provinsi banten tahun 2017 · bab i pendahuluan bab ini menyajikan tentang latar...

1

Upload: others

Post on 02-Mar-2020

0 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017

RENCANA KERJA BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH

TAHUN ANGGARAN 2018

Rencana Kerja 2018

Page 2: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

KKAATTAA PPEENNGGAANNTTAARR

Assamu’alaikum Wr. Wb.

Puji dan Syukur kita panjatkan Kehadirat Allah SWT, berkat rahmat-Nya kita masih

diberi kesehatan sehingga kita dapat menjalankan tugas sehari - hari, Amin. Dalam rangka

pelaksanaan amanat Undang – undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan

Pembangunan Nasional dan Undang – undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan

Daerah serta Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pelaksanaan

Peraturan Pemerintah Nomor 86 Tahun 2017 Tentang Tata Cara Perencanaan, Pengendalian

Dan Evaluasi Pembangunan Daerah, Tata Cara Evaluasi Rancangan Perda Tentang Rencana

Pembangunan Jangka Panjang Daerah Dan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah,

Serta Tata Cara Perubahan Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah, Rencana

Pembangunan Jangka Menengah Daerah, Dan Rencana Kerja Pemerintah Daerah, telah disusun

dokumen Rencana Kerja BAPPEDA Provinsi Banten Tahun Anggaran 2018.

Rencana Kerja dimaksud adalah merupakan penjabaran dari RENSTRA Bappeda tahun

2017-2022 dan juga sebagai pelaksanaan tugas pokok dan fungsi BAPPEDA, serta diselaraskan

dengan kegiatan strategis, prioritas baik Pusat, Provinsi, maupun Kabupaten/Kota.

Rencana Kerja ini diharapkan dapat digunakan sebagai acuan, guna lebih meningkatkan

kinerja program/kegiatan dan peran BAPPEDA dalam rangka pelaksanaan pembangunan

daerah Provinsi Banten, Tahun 2018

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Serang, Agustus 2017

KEPALA BAPPEDA PROVINSI BANTEN,

H U D A Y A

Pembina Utama Madya

NIP. 19580612 198503 1 017

Page 3: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ......................................................................................................................................... i

DAFTAR ISI ........................................................................................................................................................ ii

DAFTAR TABEL ............................................................................................................................................... iv

DAFTAR GAMBAR ........................................................................................................................................ vi

BAB I PENDAHULUAN ........................................................................................................................................ I-1

1.1. Latar Belakang ................................................................................................................... I-1

1.2. Landasan Hukum ........................................................................................................................................... I-4

1.3. Maksud dan Tujuan ........................................................................................................................................ I-7

1.4. Sistematika Penulisan. ……………………………. ...................................................................................... I-8

BAB II EVALUASI PELAKSANAAN RENJA BAPPEDA PROVINSI BANTEN

TAHUN 2017 ................................................................................................................................................ II-1

2.1. Evaluasi Pelaksanaan Renja dan Capaian Renstra Bappeda Provinsi Banten

Tahun 2017 ..................................................................................................................................................... II-1

2.2 Analisis Kinerja Pelayanan Bappeda Provinsi Banten ................................................................................... II-23

2.3 Isu-isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi Bappeda Provinsi

Banten ............................................................................................................................................................ II-28

2.4 Review Terhadap Rancangan Awal RKPD..................................………….. II-35

BAB III TUJUAN, SASARAN, PROGRAM DAN KEGIATAN ........................................................................... III-1

3.1. Telaahan Terhadap Kebijakan Nasional ......................................................................................................... III-1

3.2. Tujuan dan Sasaran Renja Bappeda Provinsi Banten ..................................................................................... III-2

3.3. Program dan Kegiatan .................................................................................................................................... III-6

BAB IV PENUTUP .................................................................................................................................................... IV-1

Page 4: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

DAFTAR TABEL

Tabel. 2.1. Laporan Pelaksanaan Program Dan Kegiatan Pembangunan Daerah (Apbd) Provinsi

Banten Tahun Anggaran 2017...........................................................................................

II-9

Tabel. 2.2. Rekapitulasi Evaluasi Hasil Pelaksanaan Renja dan Pencapaian Renstra

Bappeda Provinsi Banten Tahun 2017 ...........................................................................................................

II-15

Tabel. 2.3. Tugas dan Fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Provinsi Banten ............................................. II-43

Tabel. 2.4. Pencapaian Kinerja Pelayanan Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Provinsi

Banten …………………………………..…….................................................................

II-44

Tabel. 2.5. Review terhadap Rancangan Awal RKPD 2017 Provinsi

Banten........................……………………………………………………………………

III-2

Tabel. 3.1. Isu-isu Strategis Pembangunan Daerah Kabupaten/Kota di Provinsi Banten ................................................ III-27

Tabel. 4.1. Tujuan dan sasaran jangka Menengah Pelayanan Badan Perencanaan Pembangunan

Daerah Provinsi Banten .................................................................................................................................

IV-3

Tabel. 4.2. Penentuan Faktor Internal, Faktor Eksternal dan Strategi Menggunakan Analisis

SWOT

IV-9

Page 5: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1.1. Kerangka Pikir Penyusunan Rencana Kerja …………………….. I -4

Page 6: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

1 | P a g e

[2018]

Bab I

PENDAHULUAN

1.1. Latar Belalakang

Rencana Kinerja merupakan dokuman yang berisi informasi

tentang tingkat atau target kinerja berupa output dan outcome yang

ingin diwujudkan oleh suatu organisasi pada satu tahun tertentu.

Berdasarkan Undang – Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang

Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional dan Undang – Undang

Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintah Daerah bahwa setiap

Kepala Satuan Kerja Perangkat Daerah berkewajiban menyusun

Rencana Kerja Perangkat Daerah, mengacu pada Rencana Kerja

Pemerintah Daerah (RKPD) yang berpedoman kepada Renstra Satuan

Kerja Perangkat Daerah serta RPJMD Provinsi Banten Tahun 2017-

2022.

Rencana kerja Bappeda Provinsi Banten sebagai acuan dalam

melaksanakan program/kegiatan, urusan Pemerintahan dan

Pembangunan Provinsi Banten Tahun Anggaran 2018 sesuai dengan

Tugas Pokok dan Fungsi Bappeda.

Rencana Kerja BAPPEDA Provinsi Banten Tahun 2018

merupakan penjabaran dari Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD)

Provinsi Banten Tahun 2018 dan Rencana Pembangunan Jangka

Menengah Daerah (RPJMD) Tahun 2017-2022, selanjutnya Rencana

Kerja BAPPEDA Provinsi Banten digunakan sebagai pedoman dalam

penyusunan Rencana kerja Anggaran (RKA) BAPPEDA Provinsi Banten

Tahun Anggaran 2018 sebagai tahapan penyusunan Rancangan APDB

(RAPBD) Provinsi Banten Tahun 2018.

Page 7: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

2 | P a g e

[2018]

Alur Penyusunan Rencana Kerja Sesuai Dengan Permendagri No. 54 Tahun 2010

1.2. Landasan Hukum

Landasan hukum penyusunan Rencana Kerja Bappeda Provinsi

Banten tahun 2018 adalah :

1. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2000 tentang Pembentukan

Provinsi Banten (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2000

Nomor 182, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia

Nomor 4010);

2. Undang-undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 47,

Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4286);

3. Undang-undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem

Perencanaan Pembangunan Nasional (Lembaran Negara Republik

Indonesia Tahun 2004 Nomor 164, Tambahan Lembaran Negara

Republik Indonesia Nomor 4421);

4. Undang-undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan

Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor

125, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor

Page 8: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

3 | P a g e

[2018]

4437) sebagaimana telah diubah beberapa kali, terakhir dengan

Undang-undang Nomor 12 Tahun 2008 tentang Perubahan Kedua

atas Undang-undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan

Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor

59, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4844);

5. Undang-undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan

Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintahan Daerah

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 126,

Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4438);

6. Undang-undang Nomor 17 Tahun 2007 tentang Rencana

Pembangunan Jangka Panjang Nasional Tahun 2005-2025

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 33,

Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4700);

7. Undang-undang Nomor 26 Tahun 2007 tentang Penataan Ruang

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 68,

Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4725);

8. Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 tentang Pengelolaan

Keuangan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun

2005 Nomor 140, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia

Nomor 4578);

9. Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007 tentang Pembagian

Urusan Pemerintahan antara Pemerintah, Pemerintahan Daerah

Provinsi dan Pemerintahan Daerah Kabupaten/Kota (Lembaran

Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 82, Tambahan

Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4737);

10. Peraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 2007 tentang Organisasi

Perangkat Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun

2007 Nomor 89, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia

Nomor 4741);

11. Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 2008 tentang Pedoman

Evaluasi Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara

Page 9: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

4 | P a g e

[2018]

Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 19, Tambahan Lembaran

Negara Republik Indonesia Nomor 4815);

12. Peraturan Pemerintah Nomor 7 Tahun 2008 tentang Dekonsentrasi

dan Tugas Pembantuan (Lembaran Negara Republik Indonesia

Tahun 2008 Nomor 20, Tambahan Lembaran Negara Republik

Indonesia Nomor 4816);

13. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata

Cara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana

Pembangunan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia

Tahun 2008 Nomor 21, Tambahan Lembaran Negara Republik

Indonesia Nomor 4817);

14. Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2011 tentang Perubahan

Atas Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2010 tentang Tata

Cara Pelaksanaan Tugas dan Wewenang serta Kedudukan

Keuangan Gubernur sebagai Wakil Pemerintah di Wilayah Provinsi

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 21,

Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4817);

15. Peraturan Presiden Nomor 02 Tahun 2015 tentang Rencana

Pembangunan Jangka Menengah Nasional Tahun 2015-2019;

16. Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor 86

Tahun 2017 Tentang Tata Cara Perencanaan, Pengendalian Dan

Evaluasi Pembangunan Daerah, Tata Cara Evaluasi Rancangan

Perda Tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah

Dan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah, Serta Tata

Cara Perubahan Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah,

Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah, Dan Rencana

Kerja Pemerintah Daerah.

17. Peraturan Daerah Provinsi Banten Nomor 1 Tahun 2010 tentang

Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah Provinsi Banten

Tahun 2005-2025.

Page 10: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

5 | P a g e

[2018]

18. Peraturan Daerah Provinsi Banten Nomor 7 Tahun 2017 tentang

Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Provinsi Banten

Tahun 2017-2022;

19. Peraturan Daerah Provinsi Banten Nomor 8 Tahun 2016 tentang

Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Provinsi Banten

(Berita Daerah Provinsi Banten Tahun 2016 Nomor 8, Tambahan

Lembaran Daerah Provinsi Banten Tahun 2016 Nomor 8);

20. Peraturan Gubernur No. 83 Tahun 2016 tentang Kedudukan, Tugas

Pokok, Fungsi, Tipe, Susunan Organisasi, dan Tata Kerja Perangkat

Daerah Provinsi Banten;

21. Peraturan Gubernur Banten Nomor 38 Tahun 2017 Tentang Uraian

Tugas Jabatan Pimpinan Tinggi, Administrator, Dan Pengawas

Perangkat Daerah;

1.3. Maksud dan Tujuan

Penyusunan Rencana Kerja Badan Perencanaan Pembangunan

Daerah Provinsi Banten Tahun 2018 dimaksudkan sebagai acuan

penyelenggaraan rencana pembangunan, sedangkan Tujuan

penyusunan dokumen rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten Tahun

2018 adalah untuk memberikan arah dan pedoman rencana

pelaksanaan kegiatan program pembangunan dilingkungan Bappeda

Provinsi Banten Tahun Anggaran 2018 secara terarah dan terpadu,

sesuai tugas pokok dan peran fungsi dalam rangka mengatasi

permasalahan yang perlu ditangani.

Sasaran Rencana Kerja Badan Perencanaan Pembangunan

Daerah Provinsi Banten Tahun 2018 adalah dokumen perencanaan,

penganggaran dan pengendalian pembangunan Provinsi Banten

Tahun Anggaran 2018.

Page 11: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

6 | P a g e

[2018]

1.4. Sistematika Penulisan

Penyusunan Rencana Kerja Badan Perencanaan Pembangunan

Daerah Provinsi Banten Tahun 2018 disusun dengan sistematika

Penulisan sebagai berikut :

BAB I PENDAHULUAN

Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud

dan Tujuan, Sistematika Penulisan;

BAB II EVALUASI PELAKSANAAN RENJA SKPD TAHUN 2017

Bab ini menyajikan tentang Evaluasi Pelaksanaan Renja SKPD Tahun

Lalu dan Capaian Renstra SKPD, Analisis kinerja Pelayanan SKPD, Isu-

isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi SKPD, Review

Terhadap Rancangan Awal RKPD;

BAB III TUJUAN, SASARAN, PROGRAM DAN KEGIATAN

Bab ini menyajikan tentang Telahaan terhadap Kebijakan Nasional,

tujuan dan sasaran renja SKPD, Program dan Kegiatan;

BAB IV PENUTUP

Bab ini menyajikan tentang Catatan Penting, Kaidah – kaidah

pelaksanaan, rencana tindak lanjut.

Page 12: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

7 | P a g e

[2017]

Bab II

Evaluasi Pelaksanaan Renja Bappeda

Provinsi Banten Tahun 2016

2.1. Evaluasi Renja Tahun Anggaran 2017 dan Capaian Renstra Bappeda

Provinsi Banten

Renja BAPPEDA Provinsi Banten pada dasarnya menyajikan pengukuran terhadap hasil kinerja kegiatan yang telah dilaksanakan oleh BAPPEDA Provinsi Banten selama tahun 2017 dan perkiraan target tahun 2018. A. Penetapan Indikator Kinerja

Indikator kinerja merupakan alat ukur spesifik secara kuantitatif

dan/atau kualitatif untuk masukan, proses, keluaran, hasil, manfaat, dan/atau dampak yang menggambarkan tingkat capaian kinerja suatu program atau kegiatan. Penetapan indikator kinerja menjadi sangat penting mengingat fungsinya sebagai pengukur keberhasilan/kegagalan instansi pemerintah dalam melaksanakan rencana-rencana strategisnya. Indikator merupakan alat yang digunakan untuk menjelaskan mengenai suatu kondisi. Hal-hal yang direncanakan akan menjadi kinerja suatu organisasi akan diukur keberhasilan pencapaian kinerjanya dengan menggunakan indikator kinerja. Kinerja dapat diartikan sebagai hasil/keluaran dari program/kegiatan yang hendak atau telah dicapai sehubungan dengan penggunaan anggaran dengan kuantitas dan kualitas terukur. Untuk mengukur kinerja itu sendiri diperlukan indikator kinerja yang merupakan alat ukur untuk pencapaian suatu kebijakan/ program/kegiatan dan sekaligus untuk mengevaluasi dan menilai kinerja sebuah entitas. Pencapaian kinerja, sasaran merupakan gambaran ketercapaian seluruh aktivitas yang diarahkan dalam pencapaian sasaran organisasi, sebagaimana dituangkan dalam sasaran setiap misi.

B. Capaian dan Evaluasi Program/Kegiatan Tahun 2017 Pencapaian kinerja sasaran strategis Tahun 2017, telah selaras dengan target didalam Renstra Bappeda Provinsi Provinsi Banten Tahun 2012-2017. Pada Tahun 2017 total anggaran Bappeda provinsi Provinsi Banten sebesar Rp. 38.865.141.000 dengan efisiensi/efektifitas dengan rincian Belanja Langsung sebesar Rp. 38.865.141.000. Dari jumlah dana tersebut terealisasi hingga bulan Oktober sebesar Rp.

Page 13: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

8 | P a g e

[2017]

28.972.934.473 dengan capaian kinerja keuangan sebesar 72.96%. Perhatikan tabel berikut:

Page 14: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

9 | P a g e

[2017]

Tabel. 2.1 Laporan Pelaksanaan Program Dan Kegiatan Pembangunan Daerah (Apbd) Provinsi Banten Tahun Anggaran 2017

URUSAN/BIDANG URUSAN DAN

PROGRAM/KEGIATAN/TOLOK

UKUR KINERJA KEGIATAN

INDIKAT

OR

KINERJA

PROGRA

M

(OUTCO

ME)/KEGI

ATAN

OUTPUT

TARGET

RENSTRA

SKPD

PADA

TAHUN

2012

S.D 2017

(PERIODE

RENSTRA

SKPD)

REALIS

ASI

CAPAI

AN

KINERJ

A

RENST

RA

SKPD

S.D

RENJA

SKPD

TAHUN

2016

TARGET KINERJA DAN

ALOKASI ANGGARAN

TAHUN 2017

REALISASI KINERJA PADA BULANAN TAHUN 2017 (BULAN JANUARI S.D DESEMBER)

REALISASI CAPAIAN

KINERJA DAN

ANGGARAN RENJA

SKPD YANG

DIEVALUASI (TAHUN

2017)

REALISASI

TW-I TW-II TW-III TW-IV

K R

P.

K R

P

.

K RP. K(%) RP. K(%) RP. K(%) RP. K(%) R

P.

K(%) RP.

Urusan Pemerintahan Fungsi

Penunjang

Perencanaan

Peningkatan Kualitas Tata Kelola

Pemerintahan Daerah 100,00

% 807.750.000 12.71 186.674.000 37.92 204.686.000 9.94 119.125.000 0.00 0 60.57 510.485.000

Penyusunan Laporan Kinerja

Keuangan dan Neraca Aset 100,00

%

107.750.000 1.73 8.100.000 23.89 21.750.000 19.99 19.750.000 0.00 0 45.61 49.600.000

Penyusunan Laporan Kinerja

Keuangan dan SPIP 1

Dokume

n

0 Penyusunan Laporan

Kinerja Keuangan dan

SPIP

0.00

%

0 0.00

%

0 0.00

%

0 0.00

%

0 0 % 0

a. LAPORAN KEUANGAN

AKUNTANSI AKHIR TAHUN

SKPD BAPPEDA TAHUN 2016

1

Dokume

n 3.000.000

a. LAPORAN

KEUANGAN

AKUNTANSI AKHIR

TAHUN SKPD

BAPPEDA TAHUN

2016

1.86

% 2.000.000

98.14

% 1.000.000

0.00

% 0

0.00

% 0 100 % 3.000.000

b. PENYUSUNAN LAPORAN

TRIWULAN,SEMESTER DAN

PROGNOSIS AKUNTANSI SKPD

BAPPEDA PROVINSI BANTEN

TAHUN 2017

1

Dokume

n

2.000.000

b. PENYUSUNAN

LAPORAN

TRIWULAN,SEMEST

ER DAN

PROGNOSIS

AKUNTANSI SKPD

BAPPEDA PROVINSI

BANTEN TAHUN

2017

0.00

% 0

0.00

% 0

50.00

%

1.000.000 0.00

% 0 50 % 1.000.000

c. PENYUSUNAN STANDAR

OPERASIONAL PROSEDUR (

SOP) PELAKSANAAN

ANGGARAN INTERNAL

1

Dokume

n 25.350.000

c. PENYUSUNAN

STANDAR

OPERASIONAL

PROSEDUR ( SOP)

PELAKSANAAN

ANGGARAN

INTERNAL

1.25

% 1.350.000

0.00

% 0

0.00

% 0

0.00

% 0

1.25

% 1.350.000

Page 15: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

10 | P a g e

[2017]

d. PENYUSUNAN DOKUMEN

REKONSILIASI DAN

PENCOCOKAN DATA

AKUNTANSI ,ASET DAN SP2D

PENYERAPAN ANGGARAN

KEGIATAN PADA SKPD

BAPPEDA PROVINSI BANTEN

TAHUN 2017

1

Dokume

n

3.500.000

d. PENYUSUNAN

DOKUMEN

REKONSILIASI DAN

PENCOCOKAN

DATA AKUNTANSI

,ASET DAN SP2D

PENYERAPAN

ANGGARAN

KEGIATAN PADA

SKPD BAPPEDA

PROVINSI BANTEN

TAHUN 2017

0.00

% 0

57.00

%

1.500.000

23.00

%

1.100.000 0.00

% 0 80 % 2.600.000

e. PENYUSUNAN DOKUMEN SPP

, SPM

,SP2D KEGIATAN BAPPEDA

PROVINSI BANTENTAHUN 2017

1

Dokume

n 39.400.000

e. PENYUSUNAN

DOKUMEN SPP ,

SPM

,SP2D KEGIATAN

BAPPEDA PROVINSI

BANTENTAHUN

2017

3.71

% 4.000.000

40.00

%

12.300.000

40.00

%

13.800.000 0.00

% 0

83.71

%

30.100.000

f. PELAPORAN PAJAK PPH PASAL

21 FINAL BAPPEDA PROVINSI

BANTEN TAHUN 2017

1

Dokume

n

4.200.000 f. PELAPORAN

PAJAK PPH PASAL

21 FINAL BAPPEDA

PROVINSI BANTEN

TAHUN 2017

0.70

%

750.000 32.00

% 2.100.000 20.00

% 1.050.000 0.00

%

0 52.7

%

3.900.000

g. PELAPORAN PAJAK

PERTAMBAHAN NILAI (PPN) ,PPH

PASAL 22 DAN PASAL 23

KEGIATAN SKPD BAPPEDA

PROVINSI BANTEN TAHUN 2017

1

Dokume

n

8.600.000

g. PELAPORAN

PAJAK

PERTAMBAHAN

NILAI (PPN) ,PPH

PASAL 22 DAN

PASAL 23

KEGIATAN SKPD

BAPPEDA PROVINSI

BANTEN TAHUN

2017

0.00

% 0

43.00

%

4.850.000

25.00

%

1.850.000 0.00

% 0 68 % 6.700.000

h. PELAPORAN SPT PAJAK PASAL

21 PRIBADI TAHUNAN BAPPEDA

PROVINSI BANTEN TAHUN 2016

1

Dokume

n 20.300.000

h. PELAPORAN SPT

PAJAK PASAL 21

PRIBADI TAHUNAN

BAPPEDA PROVINSI

BANTEN TAHUN

2016

0.00

% 0

0.00

% 0

0.00

% 0

0.00

% 0 0 % 0

i. PENYUSUNAN DOKUMEN

PELAPORAN SATGAS SISTEM

PENGENDALIAN INTERNAL

(SPIP) SKPD BAPPEDA PROVINSI

BANTEN

1

Dokume

n

1.400.000

i. PENYUSUNAN

DOKUMEN

PELAPORAN

SATGAS SISTEM

PENGENDALIAN

INTERNAL (SPIP)

SKPD BAPPEDA

PROVINSI BANTEN

0.00

% 0

0.00

% 0

70.00

%

950.000 0.00

% 0 70 % 950.000

Perencanaan, Evaluasi dan

Pelaporan 100,00

%

700.000.000 14.40 178.574.000 40.08 182.936.000 8.40 99.375.000 0.00 0 62.87 460.885.000

Penyusunan Laporan Kinerja 1

Dokume

n

41.500.000 Penyusunan Laporan

Kinerja

20.00

% 15.584.000 70.00

% 25.916.000 0.00

%

0 0.00

%

0 90 % 41.500.000

Penyusunan Perencanaan Program dan Kegiatan 1

Dokume

n

369.925.000 Penyusunan Perencanaan

Program dan

Kegiatan

25.00 %

162.990.000 50.00 %

77.135.000 0.00 %

0 0.00 %

0 78 % 243.825.000

Page 16: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

11 | P a g e

[2017]

Penyusunan RENSTRA Bappeda

Provinsi Banten 1

Dokume

n

200.925.000 Penyusunan

RENSTRA Bappeda

Provinsi Banten

0.00

%

0 10.00

% 38.035.000 15.00

% 72.000.000 0.00

%

0 25 % 110.035.000

Penyusunan Pengendalian Evaluasi 1 Dokume

n

87.650.000 Penyusunan Pengendalian Evaluasi

0.00 %

0 53.00 %

41.850.000 0.00 %

0 0.00 %

0 73 % 65.525.000

Peningkatan Sarana, Prasarana

Perkantoran dan Kapasitas

Aparatur

Tingkat

Capaian

RPJMD

100,00

% 15.840.988.000

1.84 449.836.476 21.68 4.035.301.950 30.68 3.753.896.728 0.00 0 54.20 8.239.035.154

Pengadaan Sarana dan Prasarana Kantor 100,00 % 2.442.100.000 0.22 70.500.000 30.61 657.012.000 38.83 952.821.425 0.00 0 69.65 1.680.333.425

Belanja Modal Pengadaan Meubelair 4 Paket 320.900.000 Belanja Modal

Pengadaan Meubelair

0.00

%

0 0.00

%

0 0.00

%

0 0.00

%

0 60 % 194.053.000

Belanja Modal Pengadaan Aset

Tetap Renovasi 2 Paket 392.600.000 Belanja Modal

Pengadaan Aset

Tetap Renovasi

0.00

%

0 99.34

% 385.100.000 0.00

%

0 0.00

%

0 99.64

% 387.700.000

Pemeliharaan Sarana dan Prasarana

Kantor 100,00 % 2.556.760.000 0.00 0 65.30 1.173.312.900 8.95 353.545.550 0.00 0 74.25 1.526.858.450

Penyediaan Barang dan Jasa Perkantoran 100,00 % 6.994.957.000 3.91 363.043.076 1.11 1.485.954.950 34.79 1.540.333.592 0.00 0 39.81 3.389.331.618

Peningkatan Kapasitas Aparatur 100,00 % 389.171.000 1.71 7.993.400 21.66 58.500.000 20.20 20.932.400 0.00 0 43.56 87.425.800

Koordinasi dan Konsultasi ke Dalam dan

Keluar Daerah 100,00 % 3.290.600.000 0.00 0 23.92 602.860.000 35.00 875.159.561 0.00 0 58.92 1.478.019.561

Peningkatan Pengelolaan Kearsipan dan

Pelayanan Perpustakaan

100,00 % 167.400.000

3.48 8.300.000 40.60 57.662.100 11.92 11.104.200 0.00 0 56.00 77.066.300

Perencanaan dan Penganggaran

Pembangunan Daerah

Tingkat

Capaian

Sasaran

RPJMD

100,00

% 14.333.141.500

7.23

1.089.973.5

00 19.43 2.957.812.400 23.24 3.150.985.245 0.00 0 49.90 7.198.771.145

Penyusunan Dokumen APBD 100,00 % 2.736.401.000 0.00 0 0.00 0 23.82 621.113.000 0.00 0 23.82 621.113.000

Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Daerah

100,00 % 6.777.641.000 4.58 546.096.000 23.31 1.574.496.000 23.24 1.474.152.000 0.00 0 51.14 3.594.744.000

Perencanaan dan Penganggaran

Pembangunan Dunia Usaha dan Ekonomi

Kreatif

100,00 % 450.000.000

4.02 18.080.000 8.44 131.610.000 53.90 160.040.000 0.00 0 66.36 309.730.000

Perencanaan dan Penganggaran

Pembangunan Infrastruktur Wilayah

100,00 % 625.776.500

29.67 155.682.500 42.25 268.664.000 0.00 0 0.00 0 71.92 424.346.500

Perencanaan dan Penganggaran

Pembangunan Kesejahteraan Sosial

100,00 % 600.000.000

2.93 16.600.000 22.59 184.000.000 49.09 299.500.000 0.00 0 74.61 500.100.000

Page 17: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

12 | P a g e

[2017]

Perencanaan dan Penganggaran

Pembangunan Ketahanan Pangan

100,00 % 797.200.000

5.21 41.560.000 30.55 204.390.000 27.76 301.120.000 0.00 0 63.53 547.070.000

Perencanaan dan Penganggaran

Pembangunan Keuangan, Investasi dan

Ketenagakerjaan

100,00 % 414.120.000

33.83 129.420.000 15.94 73.580.000 24.48 91.370.000 0.00 0 74.26 294.370.000

Perencanaan dan Penganggaran

Pembangunan Komunikasi dan

Informatika

100,00 % 365.725.000

2.71 9.805.000 6.35 18.000.000 4.36 3.380.245 0.00 0 13.42 31.185.245

Perencanaan dan Penganggaran

Pembangunan Sumber Daya Manusia dan

Kebudayaan

100,00 % 600.000.000

30.23 140.220.000 23.57 191.000.000 20.47 92.500.000 0.00 0 74.27 423.720.000

Perencanaan dan Penganggaran Tata Pemerintahan 100,00 % 966.278.000 13.62 32.510.000 30.27 312.072.400 10.89 107.810.000 0.00 0 54.79 452.392.400

Pengendalian Pembangunan Daerah Tingkat

Capaian

Sasaran

RPJMD

100,00

%

2.650.130.000 8.29 424.170.000 15.22 268.125.000 23.52 490.645.000 0.00 0 47.03 1.182.940.000

Pengendalian dan Evaluasi Program

Pembangunan 100,00 % 2.040.130.000 10.77 424.170.000 15.78 187.875.000 25.00 410.670.000 0.00 0 51.55 1.022.715.000

Pengendalian dan Evaluasi Program

Penanggulangan Kemiskinan Daerah

100,00 % 610.000.000

0.00 0 13.36 80.250.000 18.55 79.975.000 0.00 0 31.91 160.225.000

Kerjasama Pembangunan Daerah Tingkat

Capaian

Sasaran

RPJMD

100,00 % 628.980.000 14.92 93.850.000 27.30 140.390.000 21.11 139.510.000 0.00 0 63.33 373.750.000

Perencanaan Kerjasama Pendanaan

Pembangunan 100,00 % 628.980.000 14.92 93.850.000 27.30 140.390.000 21.11 139.510.000 0.00 0 63.33 373.750.000

Urusan Wajib Pelayanan Dasar

Pekerjaan Umum dan Penataan

Ruang

Penataan Ruang Wilayah dan Kawasan Tingkat

Capaian

Sasaran

RPJMD

100,00 % 725.660.000 2.94 21.320.000 59.92 367.080.800 29.08 255.090.000 0.00 0 91.94 643.490.800

Perencanaan dan Pengendalian

Pemanfaatan Ruang 100,00 % 725.660.000 2.94 21.320.000 59.92 367.080.800 29.08 255.090.000 0.00 0 91.94 643.490.800

Urusan Pemerintahan Fungsi

Penunjang

Penelitian, Pengembangan

Kebijakan Strategis, Inovasi Daerah,

dan IPTEK Total

Tingkat

Capaian

Sasaran

RPJMD

100,00

% 2.843.687.000

0.00 0 16.08 456.469.500 36.59 982.860.500 0.00 0 52.67 1.439.330.000

Penelitian Sosial, Pemerintahan, Ekonomi

dan Pembangunan 100,00 % 1.994.687.000 0.00 0 13.69 276.412.000 37.14 732.193.000 0.00 0 50.83 1.008.605.000

Pengembangan Inovasi dan Teknologi 100,00 % 849.000.000 0.00 0 21.68 180.057.500 35.32 250.667.500 0.00 0 57.00 430.725.000

Urusan Wajib Bukan Pelayanan

Dasar

Page 18: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

13 | P a g e

[2017]

Statistik Penyediaan Data Pembangunan

Daerah

Tingkat

Capaian

Sasaran

RPJMD

100,00

%

1.034.804.500 17.96 82.100.000 31.14 263.028.250 3.63 80.822.000 0.00 0 52.74 425.950.250

Penyediaan Data dan Informasi

Pembangunan 100,00 % 1.034.804.500 17.96 82.100.000 31.14 263.028.250 3.63 80.822.000 0.00 0 52.74 425.950.250

JUMLAH ##### 38.865.141.000 12.02 3.347.923.9

76

26.39 10.692.893.90

0

48.55 28.972.934.47

3

0.00 0 72.96 28.013.752.349

Page 19: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

14 | P a g e

[2017]

Pencapaian Renstra Bappeda Provinsi Banten

Pengukuran kinerja kegiatan adalah pengukuran kinerja terhadap

indikator kinerja masing - masing kegiatan yang terdiri dari input, output dan

outcome, serta telah sampai sejauhmana tingkat capaianya dari rencana yang

telah ditetapkan, dan realisasi capaian indikator kinerja input telah diuraikan

sebagaimana diatas.

Sedangkan untuk realisasi capaian indikator kinerja dari out put dan

out comes kegiatan yang telah dilaksanakan sesuai dengan tugas pokok dan

fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Provinsi Banten Tahun 2016

diantaranya adalah sebagai berikut :

Pada tingkat out put capaian kinerjanya sampai dengan bulan Maret secara

keseluruhan rata-rata mencapai sebesar 26.39 % dengan penilaian capaian

dari pengukuran kinerja tersebut adalah Kondisi dari realisasi capaian kinerja

output dan outcome kegiatan yang telah dilaksanakan Badan Perencanaan

Pembangunan Daerah Provinsi Banten Tahun Anggaran 2017, dan

selanjutnya realisasi capaian menurut dari masing-masing kegiatan yang

telah dilaksanakan sampai dengan Triwulan II bulan Juni 2017 adalah

sebagai mana dijelaskan pada tabel 2.2. berikut:

Page 20: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

15 | P a g e

[2017]

Tabel 2.2

Rekapitulasi Evaluasi Hasil Pelaksanaan Renja dan Pencapaian Renstra

Bappeda Provinsi Banten Tahun 2017

Kode

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah Dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcomes)/Kegiatan

(Output)

Target Kinerja Capaian

Program Tahun 2017

Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan

Keluaran Kegiatan s.d 2017

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun lalu (n-2)

Target Program dan Kegiatan (Renja SKPD

Tahun n-1) 2017

Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra SKPD s.d

Tahun Berjalan

Target Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Realisasi Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Tingkat Realiasi

(%)

Realisasi Capaian Program

dan Kegiatan s.d

Tahun Berjalan

(Tahun n-1) 2017

Tingkat Capaian Realisasi

Target Renstra (%)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8=7/6) (9) (10=5+7+9) (11=10/4)

1 URUSAN WAJIB

1 05 Penataan ruang;

1 05 01 Penataan Ruang Wilayah dan Kawasan

Cakupan ketersediaan regulasi dan dokumen rencana tata ruang

wilayah (dok) 3 0 0 0 0 3 3 1

1 05 01 01 Perencanaan dan Pengendalian Pemanfaatan Ruang

Persiapan Pelaksanaan Dan Perencanaan Kegiatan 2016 1 Dokumen

Evaluasi Capaian Pelaksanaan Renja SKPD Mitra Lingkup Subid Tata Ruang Dan Lingkungan Hidup Tahun 2015

1 Dokumen

Verifikasi Rancangan Renja SKPD Mitra Lingkup Subid Tata Ruang Dan Lingkungan Hidup Tahun 2017

1 Dokumen

Verifikasi Rancangan DRPK Skpd Mitra Lingkup Subid Tata Ruang Dan Lingkungan Hidup Tahun 2017

1 Dokumen

Verifikasi APBD Perubahan SKPD Mitra Bidang Tata Ruang Dan Lingkungan Hidup Tahun 2016

1 Dokumen

Koordinasi Sinergitas Perencanaan Pembangunan Nasional-Daerah 1 Dokumen

Page 21: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

16 | P a g e

[2017]

Kode

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah Dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcomes)/Kegiatan

(Output)

Target Kinerja Capaian

Program Tahun 2017

Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan

Keluaran Kegiatan s.d 2017

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun lalu (n-2)

Target Program dan Kegiatan (Renja SKPD

Tahun n-1) 2017

Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra SKPD s.d

Tahun Berjalan

Target Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Realisasi Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Tingkat Realiasi

(%)

Realisasi Capaian Program

dan Kegiatan s.d

Tahun Berjalan

(Tahun n-1) 2017

Tingkat Capaian Realisasi

Target Renstra (%)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8=7/6) (9) (10=5+7+9) (11=10/4)

Koordinasi Perencanaan Dan Pengendalian Pemanfaatan Ruang 1 Dokumen

Penyelenggaraan Koordinasi Penataan Ruang Daerah Provinsi Banten

1 Dokumen

Rapat Kerja Badan Koordinasi Penataan Ruang Daerah Provinsi Banten

1 Dokumen

Penyusunan Revisi Rencana Tata Ruang Wilayah Provinsi Banten 2010-2030

1 Dokumen

Konsultasi Publik Revisi Rencana Tata Ruang Wilayah Provinsi Banten 2010-2030

1 Dokumen

Rapat Koordinasi Rencana Tata Ruang Wilayah Provinsi Banten 2010-2030 Dengan Pemerintah Pusat

1 Dokumen

Studi Pengembangan Perijinan Penataan Ruag Di Provinsi Banten

1 Dokumen

Koordinasi Perencanaan Sumber Daya Alam Dan Lingkungan Hidup 1 Dokumen

Koordinasi Pemantauan, Evaluasi Dan Pelaporan Rencana Aksi Daerah Penurunan Emisi Gas Rumah Kaca (RAD-GRK) Provinsi Banten

1 Dokumen

Koordinasi Kebijakan Penataan Ruang Dengan Wilayah Perbatasan Di Provinsi Banten

1 Dokumen

Identifikasi Potensi Sub Daerah Airan Sungai (DAS) Cidanau Provinsi Banten

1 Dokumen

Page 22: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

17 | P a g e

[2017]

Kode

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah Dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcomes)/Kegiatan

(Output)

Target Kinerja Capaian

Program Tahun 2017

Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan

Keluaran Kegiatan s.d 2017

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun lalu (n-2)

Target Program dan Kegiatan (Renja SKPD

Tahun n-1) 2017

Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra SKPD s.d

Tahun Berjalan

Target Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Realisasi Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Tingkat Realiasi

(%)

Realisasi Capaian Program

dan Kegiatan s.d

Tahun Berjalan

(Tahun n-1) 2017

Tingkat Capaian Realisasi

Target Renstra (%)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8=7/6) (9) (10=5+7+9) (11=10/4)

Pengendalian Dan Evaluasi Pemanfaatan Ruang Provinsi Banten (Monitoring Dan Penatan Ruang)

1 Dokumen

1 06 Perencanaan pembangunan;

1 06 01 Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Daerah

Cakupan ketersediaan dokumen perencanan dan penganggaran pembangunan (%)

100% 0 0 0 0 100% 100% 1

1 06 01 01 Perencanaan Pembangunan Daerah

Penyusunan Rapergub Tentang Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Provinsi Banten Tahun 2017

1 Dokumen

Forum Konsultasi Publik RKPD Provinsi Banten Tahun 2017 1 Dokumen

Musrenbang RKPD Provinsi Banten Tahun 2017 1 Dokumen

Penyusunan Rapergub Tentang Perubahaan RKPD Provinsi Banten Tahun 2016

1 Dokumen

Evaluasi Raperda Rpjmd Kabupaten / Kota 4 Dokumen

Sosialisasi Pergub Juknis Pelaksanaan Forum SKPD Provinsi Banten Tahun 2016

1 Dokumen

Rancangan Tenokratis RPJMD Provinsi Banten Tahun 2017-2022 1 Rapergub

1 06 01 02 Perencanaan Anggaran Pembangunan Daerah

Penyusunan Rapergub Tentang Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Provinsi Banten Tahun 2017

42 SKPD dan 4 Bidang Bappeda

Page 23: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

18 | P a g e

[2017]

Kode

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah Dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcomes)/Kegiatan

(Output)

Target Kinerja Capaian

Program Tahun 2017

Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan

Keluaran Kegiatan s.d 2017

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun lalu (n-2)

Target Program dan Kegiatan (Renja SKPD

Tahun n-1) 2017

Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra SKPD s.d

Tahun Berjalan

Target Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Realisasi Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Tingkat Realiasi

(%)

Realisasi Capaian Program

dan Kegiatan s.d

Tahun Berjalan

(Tahun n-1) 2017

Tingkat Capaian Realisasi

Target Renstra (%)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8=7/6) (9) (10=5+7+9) (11=10/4)

Forum Konsultasi Publik RKPD Provinsi Banten Tahun 2017 8 Kab/Kota

Musrenbang RKPD Provinsi Banten Tahun 2017

2 Dokumen

Penyusunan Rapergub Tentang Perubahaan RKPD Provinsi Banten Tahun 2016

2 Dokumen

Evaluasi Raperda RPJMD Kabupaten / Kota 2 Dokumen

Sosialisasi Pergub Juknis Pelaksanaan Forum SKPD Provinsi Banten Tahun 2016

2 Dokumen

Rancangan Tenokratis RPJMD Provinsi Banten Tahun 2017-2022 1 Dokumen

1 06 01 03 Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Indagkop, Investasi, Kebudayaan dan Pariwisata

Evaluasi Renja Mitra Subid Tahun 2015

1 Dokumen

Verifikasi Rancangan Awal Renja Mitra Tahun 2017

1 Dokumen

Verifikasi Rancangan Renja Mitra Tahun 2017 1 Dokumen

Verifikasi Rancangan DRPK Mitra Tahun 2017 1 Dokumen

Verifikasi Renja Perubahan Mitra 2016 1 Dokumen Koordinasi Sinergitas Perencanaan

Pembangunan Nasional - daerah 1 Dokumen

Page 24: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

19 | P a g e

[2017]

Kode

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah Dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcomes)/Kegiatan

(Output)

Target Kinerja Capaian

Program Tahun 2017

Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan

Keluaran Kegiatan s.d 2017

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun lalu (n-2)

Target Program dan Kegiatan (Renja SKPD

Tahun n-1) 2017

Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra SKPD s.d

Tahun Berjalan

Target Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Realisasi Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Tingkat Realiasi

(%)

Realisasi Capaian Program

dan Kegiatan s.d

Tahun Berjalan

(Tahun n-1) 2017

Tingkat Capaian Realisasi

Target Renstra (%)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8=7/6) (9) (10=5+7+9) (11=10/4)

Koordinasi Perencanaan Pembangunan Bidang Perekonomian Tahun 2017

1 Dokumen

Implementasi Strategi Pengembangan Ekonomi Kreatif Provinsi Banten 1 Dokumen

Evaluasi Perkembangan Perekonomian Banten 3 (tiga) Caturwulan 1 Dokumen

Koordinasi Perencanaan Ekonomi Integratif Kawasan Pandeglang-Lebak (Panselat)

1 Dokumen

Pengendalian dan Pengembangan KPI Cilegon dan Serang 1 Dokumen

Pengendalian dan Pengembangan KPI Tangerang dan Kab.Lebak 1 Dokumen

1 06 01 04 Perencanaan dan Pengendalian Pembangunan Agribisnis dan Bisnis Kelautan

Evaluasi Capaian Kinerja Pelaksanaan Renja SKPD Mitra Lingkup Subid Ketahanan Pangan dan Agribisnis Tahun 2015

1 Dokumen

Verifikasi Rancangan Awal Renja SKPD Mitra Lingkup Subid Ketahanan Pangan dan Agribisnis Tahun 2017

1 Dokumen

Verifikasi Rancangan Renja SKPD Mitra Lingkup Subid Ketahanan Pangan dan Agribisnis Tahun 2017

1 Dokumen

Verifikasi Rancangan DRPK SKPD Mitra Lingkup Subid Ketahanan Pangan dan Agribisnis Tahun 2017

1 Dokumen

Page 25: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

20 | P a g e

[2017]

Kode

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah Dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcomes)/Kegiatan

(Output)

Target Kinerja Capaian

Program Tahun 2017

Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan

Keluaran Kegiatan s.d 2017

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun lalu (n-2)

Target Program dan Kegiatan (Renja SKPD

Tahun n-1) 2017

Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra SKPD s.d

Tahun Berjalan

Target Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Realisasi Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Tingkat Realiasi

(%)

Realisasi Capaian Program

dan Kegiatan s.d

Tahun Berjalan

(Tahun n-1) 2017

Tingkat Capaian Realisasi

Target Renstra (%)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8=7/6) (9) (10=5+7+9) (11=10/4)

Verifikasi Perubahan Renja SKPD Mitra Lingkup Subid Ketahanan Pangan dan Agribisnis Tahun 2016

1 Dokumen

Koordinasi Sinergitas Perencanaan Pembangunan Nasional - Daerah 1 Dokumen

Koordinasi Pelaksanaan UU No. 23 Tahun 2014 pada SKPD Mitra Lingkup Subid Ketahanan Pangan dan Agribisnis Tahun 2016

1 Dokumen

Koordinasi Pelaksanaan Rencana Aksi Daerah Pangan dan Gizi 1 Dokumen

Koordinasi Pengembangan Kawasan Minapolitan 1 Dokumen

Pengembangan Kawasan Agribisnis 1 Dokumen

Pembahasan Raperda Rencana Zonasi Wilayah Pesisir dan Pulau-Pulau Kecil (RZWP3K)

1 Dokumen

1 06 01 05 Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Infrastruktur Wilayah

Persiapan Pelaksanaan Dan Perencanaan Kegiatan

1 Dokumen

Evaluasi Capaian Kinerja Mitra Infrastruktur Wilayah 1 Dokumen

Monitoring (Monev) Program Perencanaan Pembangunan Infrastruktur Wilayah

1 Dokumen

Verifikasi Renja SKPD Mitra Bidang Infrastruktur Wilayah Tahun 2017 1 Dokumen

Page 26: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

21 | P a g e

[2017]

Kode

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah Dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcomes)/Kegiatan

(Output)

Target Kinerja Capaian

Program Tahun 2017

Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan

Keluaran Kegiatan s.d 2017

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun lalu (n-2)

Target Program dan Kegiatan (Renja SKPD

Tahun n-1) 2017

Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra SKPD s.d

Tahun Berjalan

Target Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Realisasi Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Tingkat Realiasi

(%)

Realisasi Capaian Program

dan Kegiatan s.d

Tahun Berjalan

(Tahun n-1) 2017

Tingkat Capaian Realisasi

Target Renstra (%)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8=7/6) (9) (10=5+7+9) (11=10/4)

Verifikasi Rancangan DRPK SKPD Mitra Bidang Infrastruktur Wilayah Tahun 2017

1 Dokumen

Verifikasi Perubahan DRPK SKPD Mitra Bidang Infrastruktur Wilayah Tahun 2016

1 Dokumen

Rapat Koordinasi (Rakor) Bidang Penataan Ruang Dan Prasarana Wilayah

1 Dokumen

Sinergitas Perencanaan Daerah Dan Nasional Tahun 2016 1 Dokumen

Verifikasi Perubahan Renja SKPD Mitra Bidang Infrastruktur Wilayah Tahun 2016

1 Dokumen

Penyusunan Data Dan Informasi Bidang Prasarana Wilayah 1 Dokumen

Penyusunan Bahan Perumusan Kebijakan Perencanaan Strategis Daerah Bidang Penataan Infrastruktur Wilayah

1 Dokumen

Koordinasi Perencanaan Program AMPL/PPSP

1 Dokumen

Koordinasi Perencanaan Program Bidang Perumahan Dan Permukiman 1 Dokumen

Koordinasi Perencanaan Program Bidang Sumber Daya Air 1 Dokumen

Koordinasi Perencanaan Program Bidang Prasarana Transportasi 1 Dokumen

Lokakarya Perencanaan Penanganan Infrastruktur Wilayah 1 Dokumen

Page 27: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

22 | P a g e

[2017]

Kode

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah Dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcomes)/Kegiatan

(Output)

Target Kinerja Capaian

Program Tahun 2017

Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan

Keluaran Kegiatan s.d 2017

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun lalu (n-2)

Target Program dan Kegiatan (Renja SKPD

Tahun n-1) 2017

Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra SKPD s.d

Tahun Berjalan

Target Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Realisasi Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Tingkat Realiasi

(%)

Realisasi Capaian Program

dan Kegiatan s.d

Tahun Berjalan

(Tahun n-1) 2017

Tingkat Capaian Realisasi

Target Renstra (%)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8=7/6) (9) (10=5+7+9) (11=10/4)

Penyusunan Laporan Kegiatan Penataan Infrastruktur Wilayah Tahun 2016

1 Dokumen

1 06 01 06 Perencanaan dan Penganggaran Politik, Hukum, HAM dan Ketertiban

Evaluasi Capaian Kinerja Program APBD Mitra Sub. Bidang Tahun 2015

6 Dokumen

Verifikasi Renja Tahun 2017 SKPD Mitra Sub. Bidang

6 Dokumen

Verifikasi Renja Tahun 2016 Perubahan SKPD Mitra Sub Bidang 6 Dokumen

Verifikasi DRPK Tahun 2017 SKPD Mitra Sub Bidang

6 Dokumen

Verifikasi DRPK Tahun 2016 Perubahan SKPD Mitra Sub Bidang 1 Dokumen

Penyusunan Perencanaan Bidang Pemerintahan Tahun 2017 1 Dokumen

Koordinasi Program dan Kegiatan Rencana Aksi Hak Azazi Manusia (RANHAM)

1 Dokumen

Koordinasi Teknis Aksi Daerah Pencegahan dan Pemberantasan Korupsi (PPK) Provinsi dan Kabupaten/ Kota

1 Dokumen

Verifikasi Pelaporan Aksi Daerah PPK Kabupaten/Kota Tahun 2016

4 Dokumen

Sinergitas Perencanaan Daerah dan Pusat 1 Dokumen

Evaluasi dan Pelaporan Kegiatan Politik, Hukum, HAM dan Ketertiban 1 Dokumen

Page 28: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

23 | P a g e

[2017]

Kode

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah Dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcomes)/Kegiatan

(Output)

Target Kinerja Capaian

Program Tahun 2017

Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan

Keluaran Kegiatan s.d 2017

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun lalu (n-2)

Target Program dan Kegiatan (Renja SKPD

Tahun n-1) 2017

Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra SKPD s.d

Tahun Berjalan

Target Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Realisasi Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Tingkat Realiasi

(%)

Realisasi Capaian Program

dan Kegiatan s.d

Tahun Berjalan

(Tahun n-1) 2017

Tingkat Capaian Realisasi

Target Renstra (%)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8=7/6) (9) (10=5+7+9) (11=10/4)

1 06 01 07 Perencanaan dan Pengendalian Tata Pemerintahan

Verifikasi Renja Tahun 2017 SKPD Mitra Subid Tata Pemerintahan 1 Dokumen

Verifikasi Renja Perubahan Tahun 2016 SKPD Mitra Subid Tata Pemeintahan

1 Dokumen

Verifikasi DRPK SKPD Mitra Subid Tata Pemerintahan Tahun 2017 3 Dokumen

Verifikasi DRPK Perubahan SKPD Mitra Subid Tata Pemerintahan 1 Dokumen

Capaian Kinerja SKPD Mita Bidang Pemerintahan Tahun Ke Empat RPJMD

1 Dokumen

Koordinasi Perencanaan dan Evaluasi Reformasi Birokrasi Provinsi Banten dan Kab/Kota Tahun 2016

1 Dokumen

Koordinasi Perencanaan dan Evaluasi Kebijakan Otonomi Daaerah Bappeda Provinsi dan Bappeda Kab/Kota

1 Dokumen

Evaluasi dan Pelaporan Kegiatan Perencanaan dan Penganggaran Tata Pemerintahan Tahun 2016

1 Dokumen

Evaluasi Implementasi Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 1 Dokumen

Penyusunan Survei Kepuasan Masyarakat di Privinsi Banten 3 Dokumen

Perencanaan dan Evaluasi Pelaksanaan E-GOVT Tahun 2016 di Provinsi Banten

2 Dokumen

Page 29: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

24 | P a g e

[2017]

Kode

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah Dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcomes)/Kegiatan

(Output)

Target Kinerja Capaian

Program Tahun 2017

Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan

Keluaran Kegiatan s.d 2017

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun lalu (n-2)

Target Program dan Kegiatan (Renja SKPD

Tahun n-1) 2017

Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra SKPD s.d

Tahun Berjalan

Target Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Realisasi Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Tingkat Realiasi

(%)

Realisasi Capaian Program

dan Kegiatan s.d

Tahun Berjalan

(Tahun n-1) 2017

Tingkat Capaian Realisasi

Target Renstra (%)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8=7/6) (9) (10=5+7+9) (11=10/4)

1 06 01 08 Perencanaan dan Pengendalian Pembangunan Kesejahteraan Sosial dan Gender

Evaluasi Capaian Kinerja Pelaksanaan Renja SKPD Lingkup Kesos Dan Gender Tahun 2015 2 Dokumen

Verifikasi Rancangan Awal Renja SKPD Lingkup Kesos Dan Gender Tahun 2017

1 Dokumen

Verifikasi Rancangan Renja SKPD Mitra Lingkup Kesos Dan Gender Tahun 2017

1 Dokumen

Verifikasi Rancangan DRPK SKPD Lingkup Kesos Dan Gender Tahun 2017

1 Dokumen

Verifikasi Perubahan Renja SKPD Lingkup Kesos Dan Gender Tahun 2016

1 Dokumen

Koordinasi Sinergitas Perencanaan Pembangunan Nasional Daerah Lingkup Kesos Dan Gender Tahun 2017

1 Dokumen

Koordinasi Perencanaan Dan Penganggaran PUHA 2 Dokumen

Koordinasi Perencanaan Dan Penganggaran Pembangunan PUG 1 Dokumen

Koordinasi Perencanaan Dan Penganggaran Penanggulangan HIV/AIDS Dan Narkoba

2 Dokumen

Koordinasi Perencanaan Dan Penganggaran Pembangunan Kab./Kota Sehat

1 Dokumen

Page 30: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

25 | P a g e

[2017]

Kode

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah Dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcomes)/Kegiatan

(Output)

Target Kinerja Capaian

Program Tahun 2017

Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan

Keluaran Kegiatan s.d 2017

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun lalu (n-2)

Target Program dan Kegiatan (Renja SKPD

Tahun n-1) 2017

Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra SKPD s.d

Tahun Berjalan

Target Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Realisasi Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Tingkat Realiasi

(%)

Realisasi Capaian Program

dan Kegiatan s.d

Tahun Berjalan

(Tahun n-1) 2017

Tingkat Capaian Realisasi

Target Renstra (%)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8=7/6) (9) (10=5+7+9) (11=10/4)

Koordinasi Perencanaan Dan Penganggaran Program Pembangunan Kelangsungan Hidup Perkembangan Perlindungan Ibu Dan Anak (KHPPIA)

1 06 01 09 Perencanaan dan Penganggaran SDM, Budaya dan Keagamaan

Evaluasi Renja SKPD Mitra SDM, Budaya dan Keagamaan

1 Dokumen

Verifikasi Rancangan Awal Renja SKPD Mitra Lingkup Subid SDM, Budaya dan Keagamaan Tahun 2015

1 Dokumen

Penyelenggara Koordinasi Bidang Sosial Kemasyarakatan Tahun 2016

1 Dokumen

Verifikasi Perubahan Renja SKPD Mitra Lingkup Subid SDM, Budaya dan Keagamaan Tahun 2016

1 Dokumen

Penyelenggara Koordinasi Perencanaan Pusat Daerah

1 Dokumen

Identifikasi Awal Issu Strategis dan Prioritas Daerah Bidang SDM, Budaya dan Keagamaan Tahun 2017

1 Dokumen

Workshop Pengelolaan Informasi Bidang Sosial Kemasyarakatan 1 Dokumen

Pengelolaan Informasi Bidang Sosial Kemasyarakatan 1 Dokumen

1 06 01 10 Pengendalian dan Evaluasi Program Penanggulangan Kemiskinan Daerah

Page 31: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

26 | P a g e

[2017]

Kode

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah Dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcomes)/Kegiatan

(Output)

Target Kinerja Capaian

Program Tahun 2017

Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan

Keluaran Kegiatan s.d 2017

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun lalu (n-2)

Target Program dan Kegiatan (Renja SKPD

Tahun n-1) 2017

Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra SKPD s.d

Tahun Berjalan

Target Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Realisasi Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Tingkat Realiasi

(%)

Realisasi Capaian Program

dan Kegiatan s.d

Tahun Berjalan

(Tahun n-1) 2017

Tingkat Capaian Realisasi

Target Renstra (%)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8=7/6) (9) (10=5+7+9) (11=10/4)

1 06 02 Pengendalian Pembangunan Daerah

Cakupan Hasil Pengendalian dan

Evaluasi Pelaksanaan Program Pembangunan

100% 0 0 0 0 100% 100% 1

Rasio Pelaporan Pengendalian Pelaksanaan APBD

100% 0 0 0 0 100% 100% 1

1 06 02 01 Pengendalian dan Evaluasi Program APBD

Evaluasi Hasil Kinerja Pelaksanaan RKPD Provinsi Banten Tahun 2015 1 Dokumen

Penyusunan LKPj Gubernur Banten Akhir Tahun Anggaran 2015 1 Dokumen

Penyusunan LKPj Gubernur Banten Akhir Masa Jabatan Tahun 2012-2017 1 Dokumen

Evaluasi Hasil Pelaksanaan RKPD Kab/Kota Tahun 2015 1 Dokumen

Penyusunan PERKIN dan IKU Provinsi Banten Tahun 2016 2 Dokumen

Penyusunan Laporan (Triwulanan) Hasil Kinerja Pelaksanaan Renja SKPD Provinsi Banten Tahun Anggaran 2016

4 Dokumen

Pemantauan Hasil Pelaksanaan APBD Provinsi Banten TA. 2016 2 Dokumen

Page 32: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

27 | P a g e

[2017]

Kode

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah Dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcomes)/Kegiatan

(Output)

Target Kinerja Capaian

Program Tahun 2017

Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan

Keluaran Kegiatan s.d 2017

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun lalu (n-2)

Target Program dan Kegiatan (Renja SKPD

Tahun n-1) 2017

Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra SKPD s.d

Tahun Berjalan

Target Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Realisasi Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Tingkat Realiasi

(%)

Realisasi Capaian Program

dan Kegiatan s.d

Tahun Berjalan

(Tahun n-1) 2017

Tingkat Capaian Realisasi

Target Renstra (%)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8=7/6) (9) (10=5+7+9) (11=10/4)

Pengendalian dan Evaluasi Hasil Pelaksanaan Rencana Kerja Pemerintah Daerah Tahun 2016 2 Dokumen

Pengendalian dan Evaluasi Hasil Pelaksanaan RKPD Kab/Kota Tahun 2016

2 Dokumen

Penguatan Sistem Pengendalian dan Pelaporan Kinerja Pembangunan Provinsi Banten 1 Dokumen

1 06 02 02 Pengendalian dan Evaluasi Program APBN dan Dana Lainnya

Pengendalian Dan Evaluasi Kinerja Pelaksanaan APBN Tahun 2016

8 Dokumen

Pengendalian Dan Evaluasi Kinerja Pelaksanaan Dak Tahun 2016

4 Dokumen

Pelaporan Hasil Pelaksanaan Program APBN Dan DAK Tahun Anggaran 2015 1 Dokumen

Pemantauan Pelaksanaan Program Pembangunan Daerah Sumber Dana APBN Tahun Anggaran 2016 1 Dokumen

Page 33: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

28 | P a g e

[2017]

Kode

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah Dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcomes)/Kegiatan

(Output)

Target Kinerja Capaian

Program Tahun 2017

Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan

Keluaran Kegiatan s.d 2017

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun lalu (n-2)

Target Program dan Kegiatan (Renja SKPD

Tahun n-1) 2017

Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra SKPD s.d

Tahun Berjalan

Target Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Realisasi Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Tingkat Realiasi

(%)

Realisasi Capaian Program

dan Kegiatan s.d

Tahun Berjalan

(Tahun n-1) 2017

Tingkat Capaian Realisasi

Target Renstra (%)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8=7/6) (9) (10=5+7+9) (11=10/4)

Fasilitasi Rakor Pusat Dan Penyerahan DIPA APBN TA 2017 Dari Presiden RI 1 Dokumen

Rakor Penyerahan DIPA APBN TA 2017 Dari Gubernur Kepada Satker / Instansi Vertikal

1 Dokumen

1 06 02 04 Pengendalian dan Evaluasi Program Penanggulangan Kemiskinan Daerah

Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Program-Program Penanggulangan Kemiskinan

11 Dokumen

Monitoring dan Evaluasi Program Penanggulangan Kemiskinan

1 Dokumen

Rapat Koordinasi Penanggulangan Kemiskinan Provinsi Banten Tahun 2016

1 Dokumen

Rencana Kerja Penanggulangan kemiskinan Tahun 2017

2 Dokumen

Penyusunan Dokumen Pro-Poor Planning Budgeting and Monitoring (P3BM)

1 Dokumen

Penyusunan Dokumen Program Pembangunan Perdesaan Terpadu (P3T) Tahun 2016

1 Dokumen

Penyusunan laporan Percepatan Pencapaian Target MDGs

4 Dokumen

1 06 03 Kerjasama Pembangunan Daerah

Perencanaan Kerjasama Pembangunan Daerah

3 dokumen 0 0 0 0 3 dokumen 3

dokumen 1

Page 34: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

29 | P a g e

[2017]

Kode

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah Dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcomes)/Kegiatan

(Output)

Target Kinerja Capaian

Program Tahun 2017

Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan

Keluaran Kegiatan s.d 2017

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun lalu (n-2)

Target Program dan Kegiatan (Renja SKPD

Tahun n-1) 2017

Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra SKPD s.d

Tahun Berjalan

Target Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Realisasi Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Tingkat Realiasi

(%)

Realisasi Capaian Program

dan Kegiatan s.d

Tahun Berjalan

(Tahun n-1) 2017

Tingkat Capaian Realisasi

Target Renstra (%)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8=7/6) (9) (10=5+7+9) (11=10/4)

1 06 03 01 Perencanaan dan Pengendalian Kerjasama Pembangunan

Evaluasi dan Pengendalian Kerjasama Pembangunan Daerah Tahun 2015-2016

1 Dokumen

Evaluasi Rakortas Banten-Lampung Tahun 2016 1 Dokumen

Evaluasi dan Pengendalian Perencanaan Kerjasama Pembangunan Desa/Kelurahan Perbatasan Terpadu Banten-Jawa Barat

1 Dokumen

Koordinasi Perencanaan dan Pengendalian Kerjasama Pembangunan MUSRENBANGTAS, MPU, MUSRENBANGREG

1 Dokumen

Koordinasi Evaluasi dan Pengendalian Kerjasama WKP III 1 Dokumen

Perencanaan Penyiapan Kerjasama Pemerintah dan Badan Usaha 1 Dokumen

Koordinasi Pengembangan Kawasan Strategis dan Infrastruktur Selat Sunda (KSISS)

1 Dokumen

Evaluasi dan Koordinasi Kerjasama BKSP Jabodetabekjur 1 Dokumen

Koordinasi Evaluasi dan Pengendalian Kerjasama WKP I dan WKP II 1 Dokumen

Page 35: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

30 | P a g e

[2017]

Kode

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah Dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcomes)/Kegiatan

(Output)

Target Kinerja Capaian

Program Tahun 2017

Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan

Keluaran Kegiatan s.d 2017

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun lalu (n-2)

Target Program dan Kegiatan (Renja SKPD

Tahun n-1) 2017

Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra SKPD s.d

Tahun Berjalan

Target Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Realisasi Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Tingkat Realiasi

(%)

Realisasi Capaian Program

dan Kegiatan s.d

Tahun Berjalan

(Tahun n-1) 2017

Tingkat Capaian Realisasi

Target Renstra (%)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8=7/6) (9) (10=5+7+9) (11=10/4)

1 20 Otonomi daerah, pemerintahan umum, administrasi keuangan daerah, perangkat daerah, kepegawaian, dan persandian;

1 20 09 Peningkatan Kualitas Tata Kelola Pemerintahan Daerah

Rasio ketersediaan dokumen Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan

100% 0 0 0 0 100% 100% 1

Rasio ketersediaan dokumen Penatausahaan, Pengendalian dan Evaluasi Laporan Keuangan

100% 0 0 0 0 100% 100% 1

1 20 09 01 Penyusunan Laporan Kinerja Keuangan dan Neraca Aset

Penyusunan Dokumen Evaluasi Laporan Keuangan Akuntansi Akhir Tahun SKPD Bappeda TA 2015 1 Dokumen

Penyusunan Laporan Triwulan dan Semester Akuntansi SKPD Bappeda Provinsi Banten TA 2016 1 Dokumen

Page 36: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

31 | P a g e

[2017]

Kode

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah Dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcomes)/Kegiatan

(Output)

Target Kinerja Capaian

Program Tahun 2017

Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan

Keluaran Kegiatan s.d 2017

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun lalu (n-2)

Target Program dan Kegiatan (Renja SKPD

Tahun n-1) 2017

Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra SKPD s.d

Tahun Berjalan

Target Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Realisasi Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Tingkat Realiasi

(%)

Realisasi Capaian Program

dan Kegiatan s.d

Tahun Berjalan

(Tahun n-1) 2017

Tingkat Capaian Realisasi

Target Renstra (%)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8=7/6) (9) (10=5+7+9) (11=10/4)

Penyusunan Laporan Prognosis Akuntansi SKPD Bappeda Provinsi Banten TA 2016 1 Dokumen

Penyusunan Dokumen Standar Operasional Prosedur (SOP) Perencanaan Keuangan SKPD Bappeda Provinsi Banten

1 Dokumen

Penyusunan Dokumen Pergeseran Anggaran APBD kegiatan Bappeda Provinsi Banten

1 Dokumen

Penyusunan Dokumen Rekonsiliasi dan Pencocokan Data Akuntansi (SP2D) Penyerapan Anggaran Kegiatan pada SKPD Bappeda Provinsi Banten TA 2016

1 Dokumen

Penyusunan Dokumen Rekonsiliasi dan Pencocokan Data Aset dan Inventarisasi Barang Persediaan pada SKPD Bappeda Provinsi Banten TA 2016

1 Dokumen

Penyusunan Dokumen SPP, SPM, SP2D dan SPJ Kegiatan Bappeda Provinsi Banten TA 2016

1 Dokumen

Page 37: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

32 | P a g e

[2017]

Kode

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah Dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcomes)/Kegiatan

(Output)

Target Kinerja Capaian

Program Tahun 2017

Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan

Keluaran Kegiatan s.d 2017

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun lalu (n-2)

Target Program dan Kegiatan (Renja SKPD

Tahun n-1) 2017

Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra SKPD s.d

Tahun Berjalan

Target Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Realisasi Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Tingkat Realiasi

(%)

Realisasi Capaian Program

dan Kegiatan s.d

Tahun Berjalan

(Tahun n-1) 2017

Tingkat Capaian Realisasi

Target Renstra (%)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8=7/6) (9) (10=5+7+9) (11=10/4)

Penyusunan Dokumen Laporan Keuangan Kegiatan SKPD Bappeda Provinsi Banten TA 2016

1 Dokumen

Penyusunan Dokumen Pelaporan Satgas Sistem Pengendalian Internal Pemerintah (SPIP) Kegiatan SKPD BAPPEDA Provinsi Banten TA. 2016 1 Dokumen

Penyusunan dan Pelaporan Pajak PPh Pasal 21 Bappeda Provinsi Banten TA 2016 1 Dokumen

Penyusunan dan Pelaporan Pajak Pertambahan Nilai (PPN), PPh Pasal 22 dan PPh Pasal 23 Kegiatan SKPD Bappeda Provinsi Banten TA 2016 1 Dokumen

Penyusunan Verifikasi Internal Pengelolaan Dokumen Keuangan SKPD Bappeda Provinsi Banten 1 Dokumen

Penyusunan Laporan Rekapitulasi SPJ SKPD Bappeda Provinsi Banten 1 Dokumen

Page 38: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

33 | P a g e

[2017]

Kode

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah Dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcomes)/Kegiatan

(Output)

Target Kinerja Capaian

Program Tahun 2017

Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan

Keluaran Kegiatan s.d 2017

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun lalu (n-2)

Target Program dan Kegiatan (Renja SKPD

Tahun n-1) 2017

Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra SKPD s.d

Tahun Berjalan

Target Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Realisasi Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Tingkat Realiasi

(%)

Realisasi Capaian Program

dan Kegiatan s.d

Tahun Berjalan

(Tahun n-1) 2017

Tingkat Capaian Realisasi

Target Renstra (%)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8=7/6) (9) (10=5+7+9) (11=10/4)

Penyusunan dan Pelaporan SPT Pajak Tahunan Bappeda Provinsi Banten TA 2016

1 Dokumen

Rekonsiliasi Data Internal Laporan Fungsional PPTK SKPD Bappeda Provinsi Banten

1 Dokumen

Penyusunan Dokumen Standar Operasional Prosedur (SOP) Akuntansi SKPD Bappeda Provinsi Banten TA 2016

1 Dokumen

1 20 09 02 Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan

Penyusunan LKIP Bappeda Provinsi Banten Tahun 2015 1 Dokumen

Penyusunan LKPJ Bappeda Provinsi Banten Tahun 2015 1 Dokumen

Penyusunan LPPD Bappeda Provinsi Banten Tahun 2015 1 Dokumen

Penyusunan Evaluasi Semesteran Kegiatan Bappeda Provinsi Banten Tahun 2016

1 Dokumen

Penyusunan Evaluasi Kegiatan Bappeda Akhir Tahun 2016 1 Dokumen

Penyusunan PERKIN dan IKU Bappeda Provinsi Banten Tahun 2016 1 Dokumen

Page 39: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

34 | P a g e

[2017]

Kode

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah Dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcomes)/Kegiatan

(Output)

Target Kinerja Capaian

Program Tahun 2017

Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan

Keluaran Kegiatan s.d 2017

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun lalu (n-2)

Target Program dan Kegiatan (Renja SKPD

Tahun n-1) 2017

Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra SKPD s.d

Tahun Berjalan

Target Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Realisasi Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Tingkat Realiasi

(%)

Realisasi Capaian Program

dan Kegiatan s.d

Tahun Berjalan

(Tahun n-1) 2017

Tingkat Capaian Realisasi

Target Renstra (%)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8=7/6) (9) (10=5+7+9) (11=10/4)

Penyusunan RENJA Bappeda Provinsi Banten Tahun 2017 1 Dokumen

Penyusunan Rencana Operasional Kegiatan Tahun 2017 1 Dokumen

Penyusunan DRPK Tahun 2017 1 Dokumen

Fasilitasi Penyusunan RKA dan DPA Tahun 2017

1 Dokumen

Fasilitasi Penyusunan RKAP dan DPAP Tahun 2016 1 Dokumen

Penyusunan Laporan Bulanan Kegiatan Bappeda Provinsi Banten Tahun 2016

12 Dokumen

Penyusunan Laporan Barang/Jasa Kegiatan Bappeda Provisi Banten

12 Dokumen

Forum Perencanaan Pembangunan Bappeda Provinsi Banten 1 Dokumen

Penyusunan Laporan TEPPA Bappeda Provinsi Banten Tahun 2016 1 Dokumen

Pemutakhiran Standar Operasional Prosedur (SOP) Perencanaan dan Pengendalian

1 Dokumen

Anugerah Pangripta Banten 1 Dokumen

Page 40: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

35 | P a g e

[2017]

Kode

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah Dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcomes)/Kegiatan

(Output)

Target Kinerja Capaian

Program Tahun 2017

Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan

Keluaran Kegiatan s.d 2017

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun lalu (n-2)

Target Program dan Kegiatan (Renja SKPD

Tahun n-1) 2017

Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra SKPD s.d

Tahun Berjalan

Target Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Realisasi Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Tingkat Realiasi

(%)

Realisasi Capaian Program

dan Kegiatan s.d

Tahun Berjalan

(Tahun n-1) 2017

Tingkat Capaian Realisasi

Target Renstra (%)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8=7/6) (9) (10=5+7+9) (11=10/4)

Koordinasi Perencanaan Evaluasi dan Pelaporan 1 Dokumen

Penyusunan Tindak Lanjut Hasil Pemeriksaan (TLHP) Aparat Pemeriksa Instansi Pemerintah (APIP) Tahun Anggaran 2016 dan 2017

1 Dokumen

Perencanaan Penganggaran yang Responsive Gender (PPRG) Tahun 2016

1 Dokumen

1 20 10 Peningkatan Sarana, Prasarana Perkantoran dan Kapasitas Aparatur

Rasio Penyediaan Barang dan Jasa Adm. Perkantoran serta Pelayanan Tata Usaha Kerumahtanggaan

100% 0 0 0 0 100% 100% 1

Rasio Penyelenggaraan Rapat

Koordinasi dan Konsultasi di dalam dan ke Luar Daerah 100% 0 0 0 0 100% 100% 1

Rasio Pembangunan, Pengadaan, Pemeliharaan dan Rehabilitasi Prasarana dan Sarana Aparatur

100% 0 0 0 0 100% 100% 1

Page 41: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

36 | P a g e

[2017]

Kode

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah Dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcomes)/Kegiatan

(Output)

Target Kinerja Capaian

Program Tahun 2017

Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan

Keluaran Kegiatan s.d 2017

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun lalu (n-2)

Target Program dan Kegiatan (Renja SKPD

Tahun n-1) 2017

Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra SKPD s.d

Tahun Berjalan

Target Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Realisasi Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Tingkat Realiasi

(%)

Realisasi Capaian Program

dan Kegiatan s.d

Tahun Berjalan

(Tahun n-1) 2017

Tingkat Capaian Realisasi

Target Renstra (%)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8=7/6) (9) (10=5+7+9) (11=10/4)

Rasio pembinaan dan peningkatan pelayanan, tata usaha dan

administrasi kepegawaian 100% 0 0 0 0 100% 100% 1

1 20 10 01 Pengadaan Sarana Prasarana Kantor

Kendaraan Dinas Oprasioanal/Kendaraan Dinas Pejabat Kepala Badan Roda Empat Sedan atau Minibus 2000 cc (1 Unit)

1 unit

Pengadaan Mesin Hitung Uang (1 unit) 1 unit

Pengadaan AC Cassete 5 PK dan instalasinya ( 2 Unit )

2 Unit

Pengadaan Kendaraan Dinas Oprasioanal/Kendaraan Dinas Pejabat Fungsional Roda Dua 125 cc (5 Unit)

5 unit

Pengadaan ID Card Flas disk: Ukuran 8,5x5,5 cm Memori 8 GB (160 buah)

160 Buah

Pengadaan Meja Rapat 1 Paket

Belanja Modal Pengadaan Kursi Rapat Semi Paripurna

1 Paket

Belanja Modal Pengadaan Lemari Peta (2 Unit)

2 Unit

Belanja Modal Pengadaan Rollo'pack Ukuran : H 2200x W 1000 x L 4400 mm Mobile File System Manual, 40 CPTS (3 Unit)

3 Unit

Belanja Modal Pengadaan Audio System Ruang Rapat

1 Paket

Belanja Modal Pengadaan CCTV dan Instalasi

1 Paket

Page 42: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

37 | P a g e

[2017]

Kode

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah Dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcomes)/Kegiatan

(Output)

Target Kinerja Capaian

Program Tahun 2017

Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan

Keluaran Kegiatan s.d 2017

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun lalu (n-2)

Target Program dan Kegiatan (Renja SKPD

Tahun n-1) 2017

Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra SKPD s.d

Tahun Berjalan

Target Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Realisasi Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Tingkat Realiasi

(%)

Realisasi Capaian Program

dan Kegiatan s.d

Tahun Berjalan

(Tahun n-1) 2017

Tingkat Capaian Realisasi

Target Renstra (%)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8=7/6) (9) (10=5+7+9) (11=10/4)

Pengadaan Camera Digital SLR ; 24,2 Megapixels (1 unit )

1 unit

Pengadaan Lensa Camera : Lensa Standard Zoom 24-70mm (2 unit) 2 Unit

Pengadaan Pembuatan Auning Selasar Dalam Lantai 2 Bappeda 1 Paket

Pengadaan Pembuatan Auning Jalan Setapak Sebelah Selatan 1 Paket

Pengadaan Penataan Ruang Kantor Bappeda 1 Paket

Pengadaan Billboard LED Bappeda 1 Paket

Pengadaan Lampu Hias Taman Tenaga Surya Matahari Kantor Bappeda

1 Paket

Pengadaan Papan Nama Kendaraan Bermotor

1 Paket

Kendaraan Dinas Operasional (Roda Empat 1600 cc)

2 Unit

Pengadaan Tangki Bahan Bakar Genzet

1 Paket

Pengadaan Mesin Foto Copy (Copy print sacn, kertas A4 Folio A3 )

1 unit

Pengadaan Lokcer Satuan Pengamanan Kantor (4 Compartement Locker, Lauerrs and Name card holder on each door, 38x46x183cm)

3 Unit

Pengadaan Meja Kerja Staf Bappeda 1 paket Pengadaan Penyekatan Ruang Rapat

Bidang Bappeda 1 paket

Pengadaan Server dan Instalasinya :(System Dual Xeon, HDD 300GB SAS,

1 paket

Page 43: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

38 | P a g e

[2017]

Kode

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah Dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcomes)/Kegiatan

(Output)

Target Kinerja Capaian

Program Tahun 2017

Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan

Keluaran Kegiatan s.d 2017

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun lalu (n-2)

Target Program dan Kegiatan (Renja SKPD

Tahun n-1) 2017

Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra SKPD s.d

Tahun Berjalan

Target Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Realisasi Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Tingkat Realiasi

(%)

Realisasi Capaian Program

dan Kegiatan s.d

Tahun Berjalan

(Tahun n-1) 2017

Tingkat Capaian Realisasi

Target Renstra (%)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8=7/6) (9) (10=5+7+9) (11=10/4)

Windows Server Std 2012 R2 SNGL OLP NL 2 Proc dan NL User CAL, Rack Server E19" Wallmount 12U-490mm - Black, Cable Cat 5e)

Pengadaan PC Komputer : Intel Core i5, 1TB HDD,DVD+RW,VGA Nvidia GT740M 1GB,Wifi,Camera,23",Touchscreen,Win 8

5 unit

Pengadaan UPS : Line-interactive, 2000VA/1000W,220V (11 unit)

11 Unit

Pengadaan Scanner (1 unit) 1 Unit

Pengadaan Notebook/Laptop: Core i7,Wifi, Bluetooth, 1TB,Camera,Win8 (5 unit)

5 unit

Pengadaan Access Point: Wireless Access Point, 802,11b/g,300Mbps (10 unit)

10 Unit

Belanja Modal Pengadaan Meja Partisi Ruang Bappeda

1 paket

Belanja Perjalanan Dinas Dalam Rangka Survey

15 Kali

Cetak Dokumen kontrak 155 Eks

1 20 10 02 Pemeliharaan Sarana dan Prasarana Kantor

Pemeliharaan Gedung dan Halaman 12 Bulan

Page 44: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

39 | P a g e

[2017]

Kode

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah Dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcomes)/Kegiatan

(Output)

Target Kinerja Capaian

Program Tahun 2017

Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan

Keluaran Kegiatan s.d 2017

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun lalu (n-2)

Target Program dan Kegiatan (Renja SKPD

Tahun n-1) 2017

Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra SKPD s.d

Tahun Berjalan

Target Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Realisasi Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Tingkat Realiasi

(%)

Realisasi Capaian Program

dan Kegiatan s.d

Tahun Berjalan

(Tahun n-1) 2017

Tingkat Capaian Realisasi

Target Renstra (%)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8=7/6) (9) (10=5+7+9) (11=10/4)

Pemeliharaan Kendaraan Dinas Operasional

12 Bulan 27 Unit

Kendaraan Operasional Roda Empat dan 25 Unit Kendaraan Operasional

Roda Dua dan 1 unit Genset

Pemeliharaan Barang Inventarisasi Kantor

12 Bulan, Peralatan

Kantor dan Perlengkapan

Kantor

1 19 09 03 Penyediaan Barang dan Jasa Perkantoran

Penunjang Penguatan Kelembagaan 12 Bulan

Penyediaan Barang Habis Pakai 12 Bulan

Penyediaan Jasa Telepon, Listrik, Internet dan PHBI/PHBN

12 Bulan

Penyediaan Bahan Cetak 12 Bulan

Penyediaan Makan dan Minum Kantor 12 Bulan

Fasilitasi Penunjang Kegiatan Kantor 12 Bulan

1 19 09 04 Peningkatan Kapasitas Aparatur

Pengembangan Wawasan Aparatur Bappeda Provinsi Banten 75 Orang

Page 45: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

40 | P a g e

[2017]

Kode

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah Dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcomes)/Kegiatan

(Output)

Target Kinerja Capaian

Program Tahun 2017

Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan

Keluaran Kegiatan s.d 2017

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun lalu (n-2)

Target Program dan Kegiatan (Renja SKPD

Tahun n-1) 2017

Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra SKPD s.d

Tahun Berjalan

Target Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Realisasi Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Tingkat Realiasi

(%)

Realisasi Capaian Program

dan Kegiatan s.d

Tahun Berjalan

(Tahun n-1) 2017

Tingkat Capaian Realisasi

Target Renstra (%)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8=7/6) (9) (10=5+7+9) (11=10/4)

Peningkatan Kompetensi Aparatur Bappeda Provinsi Banten 60 Orang

Fasilitasi Kenaikan Pangkat dan Golongan PNS BAPPEDA Provinsi Banten

1 dok

Fasilitasi Kenaikan Gaji Berkala PNS BAPPEDA Provinsi Banten 1 dok

Fasilitasi Perkuatan dan Validasi Data Pegawai BAPPEDA Provinsi Banten 2 dok

Pemutakhiran Data Kepegawaian BAPPEDA Provinsi Banten 2 dok

Pekan Ilmiah Internal BAPPEDA Provinsi Banten 1 dok

Fasilitasi Pengiriman Kursus,Pelatihan,Sosialisasi dan Bimtek PNS

3 Orang

Fasilitasi Penilai Angka Kredit (PAK) Jabatan Fungsional Perencana Pada Pemerintah Provinsi Banten dan Kabupaten Kota di Provinsi Banten

1 dok

Evaluasi dan Pelaporan Kegiatan Peningkatan Kapasitas Aparatur

1 dok

1 23 Statistik;

1 23 01 Penyediaan Data Pembangunan Daerah

Ketersediaan Data dan Informasi Pembangunan

41 Paket 0 0 0 0 41 Paket 41 Paket 1

1 23 01 01 Penyediaan Data dan Informasi Pembangunan

Penyusunan Data Pembangunan Daerah 1 Dokumen

Page 46: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

41 | P a g e

[2017]

Kode

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah Dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcomes)/Kegiatan

(Output)

Target Kinerja Capaian

Program Tahun 2017

Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan

Keluaran Kegiatan s.d 2017

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun lalu (n-2)

Target Program dan Kegiatan (Renja SKPD

Tahun n-1) 2017

Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra SKPD s.d

Tahun Berjalan

Target Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Realisasi Renja SKPD Tahun (n-2)

2016

Tingkat Realiasi

(%)

Realisasi Capaian Program

dan Kegiatan s.d

Tahun Berjalan

(Tahun n-1) 2017

Tingkat Capaian Realisasi

Target Renstra (%)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8=7/6) (9) (10=5+7+9) (11=10/4)

Forum Data Pembanguna Daerah (Provinsi dan Kab./Kota) 1 Dokumen

Penyusunan Data Output Kegiatan SKPD Sesuai RPJMD

1 Dokumen

Pengukuran Ketahanan Nasional di Daerah

1 Dokumen

Penyusunan Pelaporan Data Pembangunan Kab./Kota

1 Dokumen

Penyusunan Profile Informasi Pembangunan Daerah

1 Video Informasi

Pembangunan Daerah Provinsi Banten,

Publikasi Data Pembangunan

Daerah (Booklet, Leaflet , Banner)

Page 47: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

42 | P a g e

[2017]

2.2. Analisis Kinerja Pelayanan

Mengacu pada landasan pelaksanaan tugas Kementerian

PPN/Bappenas bahwa tugas Kementerian PPN/Bappenas memiliki 4 (empat)

peran, sebagai: 1). pengambil kebijakan/keputusan (policy/decision maker);

2). koordinator; 3). think-tank; dan 4). administrator. Maka Bappeda Provinsi

Banten menjabarkan keempat peran tersebut ke dalam pelaksanaan tugas

dan fungsi pelayanannya pada berbagai kegiatan strategis.

Sebagai pengambil kebijakan/keputusan (policy/decision

maker), Bappeda Provinsi Banten menentukan kebijakan dan program dalam

rencana pembangunan daerah baik jangka panjang (RPJPD), menengah

(RPJMD) maupun tahunan (RKPD). Untuk RKPD yang bersifat tahunan,

disusun berikut perkiraan anggarannya, sedangkan perkiraan anggaran untuk

RPJMD dimulai sejak RPJMD 2012-2017. Selain tugas perencanaan tersebut,

Bappeda Provinsi Banten juga berperan dalam menentukan kebijakan-

kebijakan penanganan permasalahan yang mendesak dan berskala besar,

seperti penanganan pasca bencana alam dan perubahan iklim (climate

change).

Sebagai koordinator, Bappeda Provinsi Banten antara lain melakukan

berbagai kegiatan koordinatif baik dalam rangka pelaksanaan tugas utama di

bidang perencanaan maupun dan tugas-tugas lainnya. Diantaranya adalah

koordinasi perumusan kebijakan di bidang perencanaan pembangunan daerah

dengan para pemangku kepentingan (stakeholders), koordinasi penanganan

pasca bencana yang memerlukan koordinasi antar instansi pemerintah dan

dengan lembaga lain, koordinasi/fasilitasi pelaksanaan dekonsentrasi dan

tugas pembantuan dari pusat, serta koordinasi kegiatan strategis sesuai

penugasan.

Sebagai think tank, Bappeda Provinsi Banten melakukan

analisis/telaahan kebijakan pembangunan baik sebagai masukan untuk

penyusunan rencana pembangunan daerah maupun untuk perumusan

Page 48: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

43 | P a g e

[2017]

kebijakan-kebijakan strategis lainnya. Kemudian, kegiatan sebagai

administrator, antara lain pengelolaan dokumen perencanaan termasuk

dekonsentrasi dan tugas pembantuan dari pusat, penyusunan dan

pengelolaan laporan hasil pemantauan atas pelaksanaan rencana

pembangunan, penyusunan dan pengelolaan laporan hasil evaluasi, serta

pembinaan dan pelayanan administrasi umum.

Tabel 2.3

Tugas dan Fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Provinsi Banten

PENGAMBIL KEPUTUSAN (POLICY/DECISION

MAKER) THINK TANK KOORDINATOR ADMINISTRATOR

PENJABARAN:

1. Perencanaan: penyusunan rencana

pembangunan daerah

jangka panjang, menengah dan

pendek/tahunan. 2. Penganggaran:

penyusunan alokasi

pendanaan (indikatif) sebagai bahan

penyusunan RAPBD. 3. Pengendalian dan

Evaluasi: terhadap pelaksanaan rencana

pembangunan daerah.

PENJABARAN:

Analisis kebijakan di

bidang

perencanaan pembangunan

daerah dan kebijakan

lainnya.

PENJABARAN:

1. Koordinasi dalam

perumusan

kebijakan di bidang

perencanaan pembangunan

daerah.

2. Koordinasi dan fasilitasi dalam

pelaksaan dekonsentrasi

dan tugas pembantuan.

3. Koordinasi

kegiatan strategis

penanganan permasalahan

mendesak

sesuai penugasan.

PENJABARAN:

1. Pengelolaan dokumen

perencanaan

termasuk dana dekonsentrasi

dan tugas pembantuan.

2. Pengelolaan

pelaporan hasil pemantauan dan

evaluasi terhadap

pelaksanaan rencana

pembangunan

daerah. 3. Pembinaan dan

pelayanan administrasi

umum.

Page 49: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

44 | P a g e

[2017]

Tabel 2.4 Pencapaian Kinerja Pelayanan Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Provinsi Banten

INDIKATOR KINERJA SESUAI TUGAS DAN FUNGSI

TARGET

SPM

TARGET

IKK

TARGET INDIKATO

R LAINNYA

Data capaian Tahun

2012

Target Renstra Bappeda Realisasi Capaian Proyeksi Catatan

Analisis

Tahun 2013

Tahun 2014

Tahun 2015

Tahun 2016

Tahun 2017

Tahun 2016

Tahun 2017

Tahun 2016

Tahun 2017

Urusan Wajib

Penataan ruang;

Program Penataan Ruang Wilayah dan Kawasan

Cakupan ketersediaan Dokumen Perencanaan Ruang dan Pengendalian ruang

3

dokumen 3 dok 3 dok 3 dok 3 dok 3 dok 100% 100% 100% 100%

1

Perencanaan dan Pengendalian

Pemanfaatan Ruang.

Dokumen Koordinasi Penataan Ruang wilayah,

Kawasan dan lingkungan hidup

1

dokumen 1 dok 1 dok 1 dok 1 dok 1 dok 1 dok 1 dok

Perencanaan pembangunan;

Program Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Daerah

Cakupan ketersediaan dokumen perencanaan dan penganggaran pembangunan (%)

100% 100 100 100 100 100 100% 100% 100% 100%

2

Perencanaan Program Pembangunan Daerah.

RPJMD, RKPD

2

dokumen 2 dok 2 dok 2 dok 2 dok 2 dok 2 dok 2 dok

3

Perencanaan Anggaran Pembangunan Daerah.

KUA-PPAS 2

dokumen 2 dok 2 dok 2 dok 2 dok 2 dok 2 dok 2 dok

Page 50: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

45 | P a g e

[2017]

4

Perencanaan dan Pengendalian Pembangunan Indagkop, Investasi, kebudayaan dan Pariwisata.

Dokumen Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Bidang Indagkop, Budaya, Pariwisata dan Investasi.

1

dokumen

1 dok, (3

buku) 1 keg

1 dok, (3

buku) 1 keg

1 dok, (3

buku) 1 keg

1 dok, (3

buku) 1 keg

1 dok, (3

buku) 1 keg

1 dok, (3 buku) 1 keg

1 dok, (3 buku) 1 keg

1 dok, (3 buku)

1 keg

1 dok, (3 buku) 1

keg

5

Perencanaan

dan Pengendalian Pembangunan Agribisnis dan Bisnis Kelautan.

Dokumen Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Bidang Ketahanan Pangan, Agribisnis dan Bisnis Kelautan.

1

dokumen 1 dok 1 dok 1 dok 1 dok 1 dok 1 dok 1 dok

6

Perencanaan dan Pengendalian Pembangunan Infrastruktur Wilayah.

Dokumen Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Bidang Infrastruktur Wilayah

1

dokumen 1 dok 1 dok 1 dok 1 dok 1 dok 1 dok 1 dok

7

Perencanaan dan Pengendalian Politik, Hukum, HAM dan Ketertiban.

Dokumen Koordinasi Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Bidang Politik, Hukum, HAM dan Ketertiban

1

dokumen 1 dok 1 dok 1 dok 1 dok 1 dok 1 dok 1 dok

8

Perencanaan dan

Pengendalian Tata Pemerintahan.

Dokumen Koordinasi Perencanaan, Pengendalian

dan Evaluasi Pembangunan Bidang Tata Pemerintahan

1

dokumen 1 dok 1 dok 1 dok 1 dok 1 dok 1 dok 1 dok

Page 51: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

46 | P a g e

[2017]

9

Perencanaan dan Pengendalian Pembangunan Kesejahteraan Sosial dan Gender.

Dokumen Koordinasi Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Bidang Kesehatan, Kesejahteraan, Naker dan Pemberdayaan Perempuan

2

dokumen 2 dok 2 dok 2 dok 2 dok 2 dok 2 dok 2 dok

10

Perencanaan dan Pengendalian Sumber Daya Manusia, Budaya dan Keagamaan.

Dokumen

Koordinasi Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Bidang SDM, Budaya dan Keagamaan

1

dokumen 1 dok 1 dok 1 dok 1 dok 1 dok 1 dok 1 dok

11

Perencanaan dan Evaluasi Program Penanggulangan Kemiskinan Daerah.

Dokumen Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Program Penanggulangan Kemiskinan Daerah.

14

dokumen 14 dok 14 dok 14 dok 14 dok 14 dok 14 dok 14 dok

Program Pengendalian Pembangunan Daerah

Cakupan Hasil Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Program Pembangunan (%)

100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%

12 Pengendalian dan Evaluasi

Program APBD.

LKPJ, TAPKIN dan Dokumen

Evaluasi Perencanaan

1

dokumen

1 dok (40

buku)

1 dok (40

buku)

1 dok (40

buku)

1 dok (40

buku)

1 dok (40

buku)

1 dok (40 buku)

1 dok (40 buku)

Dokumen pengendalian APBN dan Dana Lainnya

8

dokumen

8 dok (160

buku)

8 dok (160

buku)

8 dok (160

buku)

8 dok (160

buku)

8 dok (160

buku)

8 dok (160 buku)

8 dok (160 buku)

Page 52: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

47 | P a g e

[2017]

13

Pengendalian dan Evaluasi Program APBN dan Dana Lainnya

Program Kerjasama Pembangunan

Perencanaan Kerjasama Pembangunan daerah (dokumen)

3

dokumen 3 dok 3 dok 3 dok 3 dok 3 dok 100% 100% 100% 100%

14

Perencanaan dan Pengendalian Kerjasama Pembangunan..

Dokumen Perencanaan

Kerjasama Startegis, antar daerah/Perbatasan dan swasta-pemerintah.

1

dokumen 1 dok 1 dok 1 dok 1 dok 1 dok 1 dok 1 dok

Otonomi daerah, pemerintahan umum, administrasi keuangan daerah, perangkat daerah, kepegawaian, dan persandian;

Peningkatan Kualitas Tata Kelola Pemerintahan Daerah

Rasio ketersediaan dokumen Penatausahaan, Pengendalian dan Evaluasi Laporan Keuangan (%)

100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%

15

Penyusunan Laporan Kinerja Keuangan dan Neraca Aset.

Dokumen Evaluasi LRA, Neraca, CALK , Laporan Keuangan bulan/triwulan/semester/tahun.

1

dokumen 1 dok 1 dok 1 dok 1 dok 1 dok 1 dok 1 dok

Rasio ketersediaan dokumen Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan (%)

100 100 100 100 100 100 100 100 100 100

Page 53: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

48 | P a g e

[2017]

16 Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan.

ROK, TAPKIN, IKU, LKPJ, LPPD,

LHP, EPPD, SOP,

RENSTRA, RENJA, Lap. Saresehan Gubernur, Lap. Bulan/Triwulan/Semester, SAKIP, SOTK, RKA Murni/Perubahan, DPA Murni/Perubahan, Lap. Rapim DPRD Komisi IV, Lap. Rapim Gubernur, Lap. Forum Bappeda, Lap. Akhir Kegiatan.

18

dokumen 18 dok 18 dok 18 dok 18 dok 18 dok 18 dok 18 dok

Peningkatan Sarana, Prasarana Perkantoran dan Kapasitas Aparatur 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%

Rasio pembinaan dan peningkatan pelayanan, tata usaha dan administrasi kepegawaian (%)

100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%

17

Pengadaan Sarana dan Prasarana Kantor.

100 3 unit 100 100 100 100 100 100

Rasio Penyelenggaraan Rapat Koordinasi dan Konsultasi di dalam dan ke Luar Daerah (%)

100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%

18

Pemeliharaan Sarana dan Prasarana Kantor.

100 12

bulan 12

bulan 12

bulan 12

bulan 12

bulan 12 bulan 12 bulan

Page 54: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

49 | P a g e

[2017]

Rasio Pembangunan, Pengadaan, Pemeliharaan dan Rehabilitasi Prasarana dan Sarana Aparatur (%)

100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%

19 Penyediaan Barang dan Jasa Perkantoran.

100 5 dok 100 100 100 100 100 100

Rasio Penyediaan Barang dan Jasa Adm. Perkantoran serta Pelayanan Tata Usaha Kerumah-tanggaan (%)

100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%

20 Peningkatan Kapasitas Aparatur.

100 100 org,

1 keg 100 org,

1 keg 100 org,

1 keg 100 org,

1 keg 100 org,

1 keg 100 org, 1

keg 100 org, 1

keg

Statistik;

Penyediaan Data Pembangunan Daerah

Ketersediaan Data dan Informasi Pembangunan (dokumen)

100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%

21

Penyediaan Data dan Informasi Pembangunan.

Dokumen Data Statistik dan Data Spasial

1

dokumen

1 dok, 7 kali

rapat

1 dok, 7 kali

rapat

1 dok, 7 kali

rapat

1 dok, 7 kali

rapat

1 dok, 7 kali

rapat

1 dok, 7 kali rapat

1 dok, 7 kali rapat

Page 55: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

50 | P a g e

[2017]

2.3. Isu-Isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi Perangkat Daerah

Analisis isu-isu strategis merupakan bagian penting dan sangat

menentukan dalam proses penyusunan rencana pembangunan daerah untuk

melengkapi tahapan- tahapan yang telah dilakukan sebelumnya. Identifikasi

isu yang tepat dan bersifat strategis akan meningkatkan kesesuaian

penentuan prioritas pembangunan, sehingga dapat dioperasionalkan dan

secara moral serta etika birokrasi dapat dipertanggungjawabkan.

Perencanaan pembangunan antara lain dimaksudkan agar layanan

Bappeda Provinsi Banten senantiasa mampu menyelaraskan diri dengan

lingkungan dan aspirasi pengguna layanan. Oleh karena itu, perhatian kepada

mandat dari masyarakat dan lingkungan eksternalnya merupakan

perencanaan dari luar ke dalam yang tidak boleh diabaikan.

Isu-isu strategis ini adalah kondisi atau hal yang harus diperhatikan atau

dikedepankan dalam perencanaan pembangunan karena dampaknya yang

signifikan bagi Bappeda Provinsi Banten dimasa datang. Suatu

kondisi/kejadian yang menjadi isu trategis adalah keadaan yang apabila tidak

diantisipasi, akan menimbulkan kerugian yang lebih besar atau sebaliknya,

dalam hal tidak dimanfaatkan, akan menghilangkan peluang untuk

meningkatkan layanan kepada masyarakat dalam jangka panjang.

Informasi yang diperlukan dalam perumusan isu-isu strategis

berdasarkan tugas dan fungsi ini adalah:

1. Gambaran pelayanan Bappeda Provinsi Banten;

Berdasarkan penjelasan sebelumnya, dapat diketahui hampir keseluruhan

target di dalam renstra BAPPEDA telah tercapai. Namun demikian

tantangan perencanaan kedepan akan lebih dinamis sehingga BAPPEDA

harus dapat merumuskan strategi yang tepat dalam rangka menghadapi

tatangan tersebut.

2. Sasaran Jangka Menengah Renstra Bappenas ;

Terdapat beberapa faktor penghambat didalam pencapaian sasaran Jangka

Menengah Renstra Bappenas, antara lain :

Belum optimalnya monitoring dan evaluasi perencanaan pembangunan;

Page 56: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

51 | P a g e

[2017]

Masih adanya kesenjangan pemahaman antar para pemangku

kepentingan terhadap rencana program dan kegiatan pembangunan;

Ketidaksesuaian perencanaan pembangunan nasional dengan kondisi

yang sesungguhnya di daerah.;

Belum optimalnya kapasitas kelembagaan perencanaan di tingkat basis

yang menyebabkan kurang efektifnya proses perencanaan.

Selain faktor penghambat terdapat pula faktor pendukung dalam

pencapaian sasaran jangka menengah renstra bappenas, yaitu :

Telah dilakukan sinergi dan sinkronisasi antar daerah (antar Provinsi,

Kab/ Kota) dalam menyusun perencanaan pembangunan daerah (i.e

Trilateral Desk);

Motivasi kerja yang kuat dengan pola kerja yang sistemik dan

terjadwal;

Kualitas SDM yang memadai;

Sudah dilakukan pelibatan stakeholder terkait dan masyarakat dalam

penyusunan perencanaan pembangunan daerah.

3. Sasaran Jangka Menengah dari Renstra Bappeda Provinsi Banten,

Bappeda Kabupaten/Kota;

Ditinjau dari sasaran jangka menengah Renstra Bappeda Kabupaten/Kota,

terdapat beberapa faktor penghambat yang mempengaruhi permasalahan

pelayanan Bappeda Provinsi Banten antara lain:

Belum optimalnya sinergi dan koordinasi antara Bappeda

Kabupaten/Kota dan Bappeda Provinsi Banten;

Belum optimalnya monitoring dan evaluasi program perencanaan

pembangunan;

Belum optimalnya sinergi dan koordinasi Bidang-bidang Perencanaan

sebagai pengampu mitra Perangkat Daerah dan Bidang Perencanaan

dan Pengendalian Program Pembangunan selaku fungsi monitoring dan

evaluasi program/kegiatan pembangunan;

Page 57: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

52 | P a g e

[2017]

Masih adanya perbedaan data dan informasi yang disampaikan antara

data sektoral maupun data statistik yang disebabkan oleh masih belum

optimalnya kapasitas kelembagaan urusan statistik;

Belum optimalnya system pengendalian intern;

Belum optimalnya pemanfaatan dan penyediaan Sumberdaya Manusia

yang berkualitas dan profesional di bidang perencanaan dan penelitian

dan pengembangan;

Belum optimalnya penggunaan hasil penelitian dan pengembangan

untuk mendukung pelaksanaan perencanaan pembangunan.

Di sisi lain, terdapat juga faktor pendukung, diantaranya:

Motivasi kerja yang kuat dengan pola kerja yang sistemik dan

terjadwal;

Akan ditingkatkan kembali kerjasama antara BAPPEDA dengan Badan

Pusat Statistik (BPS) didalam penyediaan data dan informasi statistik;

Pola pikir atau sistem perencanaan pembangunan sudah bersifat

komprehensif dan implementatif;

Penyusunan perencanaan pembangunan sudah mengakomodasi

pendekatan terintegrasi dan sudah mengakomodasi konsep bottom up

planning (partisipatif) yang disusun melalui beberapa mekanisme

kegiatan, yaitu Musrenbangda dan Trilateral Desk yang melibatkan

peran serta stakeholder terkait dan masyarakat didalam

pelaksanaannya;

Koordinasi didalam kegiatan pengendalian dan pelaporan sudah

dilaksanakan;

Akan ditingkatkan kerjasama antara Bappeda Provinsi Banten dengan

Tenaga Ahli dari Perguruan Tinggi dalam melakukan pendampingan

penelitian dan pengembangan.

Adanya Dokumen Rencana Tata Ruang yang dapat dijadikan

baseline perencanaan kajian-kajian lain;

Sudah dilakukan penyusunan dokumen perencanaan pembangunan

sub bidang sebagai bentuk mekanisme telaah substansi perencanaan

Page 58: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

53 | P a g e

[2017]

tiap tahun dan menjadi dasar didalam merumuskan rencana

pembangunan sektoral;

Adanya lembaga ad hoc BKPRD;

Sudah diintegrasikannya proses perencanaan dan penganggaran

melaui aplikasi SIMRAL dan Sistem Informasi Pengendalian

Pembangunan Daerah;

Sudah terdapat instrument penilaian kinerja PNS;

Sudah dilaksanakan peningkatan kapasitas kelembagaan melalui

pendidikan dan pelatihan bagi PNS;

Sudah dilakukan peningkatan ketersediaan sarana dan prasarana

pendukung aktivitas kerja;

Sudah disusun Dewan Riset Daerah Provinsi Banten yang dapat

dijadikan komponen pendukung untuk mendorong peningkatan kualitas

perencanaan di Provinsi Banten.

4. Implikasi RTRW bagi pelayanan Bappeda Provinsi Banten;

Rencana Tata Ruang Wilayah merupakan produk perencanaan ruang yang

digunakan sebagai pedoman di dalam pelaksanaan kegiatan yang

menggunakan ruang, sehingga segala bentuk perencanaan pembangunan

harus mengacu pada rencana tata ruang yang berlaku, untuk itu RTRW

harus dijadikan acuan pembangunan.

5. Implikasi KLHS bagi pelayanan Bappeda Provinsi Banten;

Saran dan tindaklajut dari hasil penyusunan KLHS Revisi RTRW Provinsi

Banten adalah :

1) Pemerintah Provinsi Banten harus menyediakan program updating data

dan informasi daerah agar dapat digunakan sebagai alat perencanaan

dan KLHS;

2) Isu yang ada masih sangat banyak, sehingga pada kesempatan lain

perlu untuk melakukan identifikasi isu strategis dengan lebih tajam;

3) Perlunya penguatan kapasitas Pemerintah Provinsi Banten dan

universitas/perguruan tinggi yang ada di Provinsi Banten untuk

Page 59: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

54 | P a g e

[2017]

melakukan analisis baseline dan pengkajian agar hasilnya kuat dan

dapat dipertanggungjawabkan secara ilmiah;

4) Pokja Pengendalian Lingkungan wajib mengawal proses

pengintegrasian hasil KLHS ke dalam hasil akhir Revisi RTRW Provinsi

Banten;

5) Pokja Pengendalian Lingkungan wajib menyampaikan laporan akhir

yang telah menyertakan hasil pengintegrasian kepada pemangku

kepentingan yang telah mengikuti proses KLHS Revisi RTRW Provinsi

Banten;

6) Pokja Pengendalian Lingkungan mendampingi SKPD yang akan

melaksanakan KLHS Revisi RTRW Provinsi Banten untuk memastikan

pengintegrasian hasil KLHS dibiayai;

7) Setelah Pokja Pengendalian Lingkungan habis masa tugasnya pada

saat di-PERDA-kannya Revisi RTRW Provinsi Banten 2010-2030

monitoring pelaksanaan hasil integrasi rekomendasi KLHS dalam Revisi

RTRW Provinsi Banten akan dilakukan oleh SKPD yang terkait dengan

Lingkungan Hidup;

8) Monitoring dilakukan dengan melibatkan pemangku kepentingan pada

saat setiap penyusunan dokumen RKPD untuk memastikan integrasi

KLHS dilaksanakan dan dibiayai.

Isu-isu strategis berdasarkan tugas dan fungsi Bappeda adalah kondisi

atau hal yang harus diperhatikan dalam perencanaan pembangunan karena

dampaknya yang signifikan di masa depan. Suatu kondisi atau kejadian yang

menjadi isu strategis adalah keadaan yang apabila tidak diantisipasi akan

menimbulkan kerugian yang lebih besar atau apabila tidak dimanfaatkan akan

menghilangkan peluang untuk meningkatkan layanan kepada masyarakat

dalam jangka panjang.

Berdasarkan identifikasi permasalahan dan pemahaman beberapa

dokumen perencanaan baik pusat maupun daerah serta memperhatikan

analisis terkait dengan tantangan dan peluang, faktor pendorong dan

Page 60: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

55 | P a g e

[2017]

penghambat, serta hal-hal yang berkaitan dengan perencanaan

pembangunan jangka menengah, maka dapat ditetapkan isu strategis

Bappeda Provinsi Banten yaitu :

1. Belum optimalnya kapasitas, kualitas, kuantitas dan pemerataan SDM

dalam pencapaian tujuan dan sasaran organisasi;

2. Belum optimalnya koordinasi, sinkronisasi, komunikasi vertikal dan

horisontal dalam rangka penyusunan perencanaan;

3. Belum optimalnya kualitas hasil monitoring dan evaluasi program/kegiatan

pembangunan sebagai dasar penyusunan perencanaan yang akan

datang;

4. Belum optimalnya pemanfaatan, pengelolaan dan pengintegrasian

perencanaan, penganggaran dan pengendalian evaluasi pembangunan

berbasis Teknologi Informasi (TI);

5. Masih rendahnya ketersediaan, validitas, pemanfaatan, pengelolaan dan

pengintegrasian data (statistik, sektoral dan spasial) berbasis Teknologi

Informasi (TI) yang tersusun secara sistematis dan akurat;

6. Belum optimalnya penggunaan hasil penelitian dan pengembangan untuk

mendukung pelaksanaan perencanaan pembangunan;

2.4. Review terhadap Rancangan Awal RKPD

Berdasarkan Renstra Bappeda Provinsi Banten Tahun 2012 – 2017,

pada tahun 2016 Bappeda Provinsi Banten melaksanakan melaksanakan 1

(satu) Urusan Wajib, 4 (tiga) Bidang Urusan Pemerintah Daerah, 7 (tujuh)

Program dan 23 (dua puluh tiga) Kegiatan, pagu anggaran sebesar Rp.

36.000.000.000,00 sedangkan pada tahun 2017 kebutuhan anggaran sebesar

Rp. 30.000.000.000,00 dikarenakan untuk memenuhi kegiatan perencanaan

strategis yang dilaksanakan pada tahun 2017, dijelaskan pada tabel 2.3.

sebagai berikut :

Page 61: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

67 | P a g e

[2017]

Tabel 2.5

Review terhadap Rancangan Awal RKPD 2017

Provinsi Banten

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan

Catatan Penting Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target Capaian

Pagu Indikatif (Rp.000)

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif

(Rp.000)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

Penataan Ruang Wilayah dan Kawasan

Cakupan ketersediaan regulasi dan dokumen rencana tata ruang wilayah (dok) 3

Penataan Ruang Wilayah dan Kawasan

Cakupan ketersediaan regulasi dan dokumen rencana tata ruang wilayah (dok) 3

760.000.000,00

Perencanaan dan Pengendalian Pemanfaatan Ruang

Provinsi Banten

Pertemuan Bilateral SKPD Mitra Lingkup Subid Tata Ruang dan Lingkungan Hidup

1 Dokumen

Perencanaan dan Pengendalian Pemanfaatan Ruang

Provinsi Banten

Pertemuan Bilateral SKPD Mitra Lingkup Subid Tata Ruang dan Lingkungan Hidup

1 Dokumen

760.000.000,00

Provinsi Banten

Pertemuan Multilateral SKPD Mitra Lingkup Subid Tata Ruang dan Lingkungan Hidup

1 Dokumen

Provinsi Banten

Pertemuan Multilateral SKPD Mitra Lingkup Subid Tata Ruang dan Lingkungan Hidup

1 Dokumen

Provinsi Banten

Koordinasi Sinergitas Perencanaan Pembangunan Nasional-Daerah

1 Dokumen

Provinsi Banten

Koordinasi Sinergitas Perencanaan Pembangunan Nasional-Daerah

1 Dokumen

Provinsi Banten Rapat Koordinasi

Perencanaan dan Pengendalian Pemanfaatan Ruang

40 orang

Provinsi Banten Rapat Koordinasi

Perencanaan dan Pengendalian Pemanfaatan Ruang

40 orang

Provinsi Banten

Penyelenggaraan Koordinasi Penataan Ruang Daerah Provinsi Banten

1 Dokumen

Provinsi Banten

Penyelenggaraan Koordinasi Penataan Ruang Daerah Provinsi Banten

1 Dokumen

Page 62: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

68 | P a g e

[2017]

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan

Catatan Penting Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target Capaian

Pagu Indikatif (Rp.000)

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif

(Rp.000)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

Provinsi Banten

Rapat Koordinasi Pemantauan, Evaluasi dan Pelaporan Rencana Aksi Daerah Penurunan Emisi Gas Rumah Kaca (RAD-GRK) Provinsi Banten

1 Dokumen

Provinsi Banten

Rapat Koordinasi Pemantauan, Evaluasi dan Pelaporan Rencana Aksi Daerah Penurunan Emisi Gas Rumah Kaca (RAD-GRK) Provinsi Banten

1 Dokumen

Provinsi Banten

Pengendalian pelaksanaan kegiatan Mitra Lingkup Subid Tata Ruang dan Lingkungan Hidup tahun 2017

1 Dokumen

Provinsi Banten

Pengendalian pelaksanaan kegiatan Mitra Lingkup Subid Tata Ruang dan Lingkungan Hidup tahun 2017

1 Dokumen

Provinsi Banten Sosialisasi Revisi RTRW

Provinsi Banten Tahun 2010-2030

60 orang

Provinsi Banten Sosialisasi Revisi RTRW

Provinsi Banten Tahun 2010-2030

60 orang

Provinsi Banten

Penyusunan Tematik Perencanaan Pembangunan Berbasis Spasial

1 Dokumen

Provinsi Banten

Penyusunan Tematik Perencanaan Pembangunan Berbasis Spasial

1 Dokumen

Provinsi Banten

Rapat Koordinasi Daerah Aliran Sungai (DAS) di Provinsi Banten

40 Orang

Provinsi Banten

Rapat Koordinasi Daerah Aliran Sungai (DAS) di Provinsi Banten

40 Orang

Perencanaan pembangunan;

Perencanaan pembangunan;

9.817.397.000,00

Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Daerah

Cakupan ketersediaan dokumen perencanan dan penganggaran pembangunan (%)

100%

Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Daerah

Cakupan ketersediaan dokumen perencanan dan penganggaran pembangunan (%)

100%

Perencanaan Pembangunan Daerah

Provinsi Banten Rapergub Rencana Kerja

Pemerintah Daerah (RKPD) Provinsi Banten Tahun 2018

1 Dokumen

Perencanaan Pembangunan Daerah

Provinsi Banten Rapergub Rencana Kerja

Pemerintah Daerah (RKPD) Provinsi Banten Tahun 2018

1 Dokumen

2.301.177.000,00

Page 63: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

69 | P a g e

[2017]

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan

Catatan Penting Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target Capaian

Pagu Indikatif (Rp.000)

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif

(Rp.000)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

Provinsi Banten Forum Konsultasi Publik

RKPD Provinsi Banten Tahun 2018

1 Dokumen

Provinsi Banten Forum Konsultasi Publik

RKPD Provinsi Banten Tahun 2018

1 Dokumen

Provinsi Banten Verifikasi Rencana Kerja

(Renja) SKPD Provinsi Banten Tahun 2018

1 Dokumen

Provinsi Banten Verifikasi Rencana Kerja

(Renja) SKPD Provinsi Banten Tahun 2018

1 Dokumen

Provinsi Banten

Musrenbang RKPD Provinsi Banten Tahun 2018

1 Dokumen Provinsi

Banten Musrenbang RKPD Provinsi Banten Tahun 2018

1 Dokumen

Provinsi Banten

Rapergub RKPD Perubahan Provinsi Banten Tahun 2017

1 Dokumen

Provinsi Banten

Rapergub RKPD Perubahan Provinsi Banten Tahun 2017

1 Dokumen

Provinsi Banten

Evaluasi Raperda RPJMD Kab/Kota

1 Dokumen Provinsi

Banten Evaluasi Raperda RPJMD Kab/Kota

1 Dokumen

Provinsi Banten

Sosialisasi Pergub Juknis Pelaksanaan Forum SKPD Provinsi Banten Tahun 2017

1 Dokumen

Provinsi Banten

Sosialisasi Pergub Juknis Pelaksanaan Forum SKPD Provinsi Banten Tahun 2017

1 Dokumen

Provinsi Banten

Raperda Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Provinsi Banten Tahun 2017-2022

1 Dokumen

Provinsi Banten

Raperda Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Provinsi Banten Tahun 2017-2022

1 Dokumen

Provinsi Banten Forum Konsultasi Publik

RPJMD Provinsi Banten Tahun 2017-2022

1 Dokumen

Provinsi Banten Forum Konsultasi Publik

RPJMD Provinsi Banten Tahun 2017-2022

1 Dokumen

Provinsi Banten Musrenbang RPJMD

Provinsi Banten Tahun 2017-2022

1 Dokumen

Provinsi Banten Musrenbang RPJMD

Provinsi Banten Tahun 2017-2022

1 Dokumen

Page 64: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

70 | P a g e

[2017]

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan

Catatan Penting Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target Capaian

Pagu Indikatif (Rp.000)

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif

(Rp.000)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

Perencanaan Anggaran Pembangunan Daerah

Provinsi Banten

Penyusunan Rancangan Peraturan Gubernur Tentang Pedoman Perencanaan Bantuan Keuangan Kepada Kab / Kota TA. 2018

42 SKPD,4 Bidang

Bappeda

Perencanaan Anggaran Pembangunan Daerah

Provinsi Banten

Penyusunan Rancangan Peraturan Gubernur Tentang Pedoman Perencanaan Bantuan Keuangan Kepada Kab / Kota TA. 2018

42 SKPD,4 Bidang

Bappeda

1.820.000.000,0

0

Provinsi Banten

Pelatihan Dan Penyusunan Data E-Musrenbang SKPD Provinsi Dan Kab/Kota TA 2018

8 Kab/kota SKPD Yang Mendapat

Alokasi APBN

Provinsi Banten

Pelatihan Dan Penyusunan Data E-Musrenbang SKPD Provinsi Dan Kab/Kota TA 2018

8 Kab/kota SKPD Yang Mendapat

Alokasi APBN

Provinsi Banten

Verifikasi Data E-Musrenbang SKPD Provinsi Dan Kabupaten/Kota Ta 2018

2 Dokumen

Provinsi Banten

Verifikasi Data E-Musrenbang SKPD Provinsi Dan Kabupaten/Kota Ta 2018

2 Dokumen

Provinsi Banten

Fasilitasi Musrenbangnas

2 Dokumen Provinsi

Banten Fasilitasi Musrenbangnas

2 Dokumen

Penyusunan Kebijakan Umum Perubahan APBD(KUPA) Serta Prioritas Dan Plafon Anggaran Sementara (PPPAS) Perubahan TA 2017

2 Dokumen

Penyusunan Kebijakan Umum Perubahan APBD(KUPA) Serta Prioritas Dan Plafon Anggaran Sementara (PPPAS) Perubahan TA 2017

2 Dokumen

Penyusunan Kebijakan Umum APBD (KUA) Serta Prioritas Dan Plafon Anggaran Sementara (PPAS) APBD TA 2018

2 Dokumen

Penyusunan Kebijakan Umum APBD (KUA) Serta Prioritas Dan Plafon Anggaran Sementara (PPAS) APBD TA 2018

2 Dokumen

Verifikasi DPRK SKPD Provinsi Dan Bantuan Keuangan Kepada Kabupaten/Kota TA.2018

1 Dokumen

Verifikasi DPRK SKPD Provinsi Dan Bantuan Keuangan Kepada Kabupaten/Kota TA.2018

1 Dokumen

Integrasi Aplikasi DRPK Dengan Simda 1 Dokumen

Integrasi Aplikasi DRPK Dengan Simda 1 Dokumen

Pelatihan SDM Perencana 50 Dokumen

Pelatihan SDM Perencana 50 Dokumen

Page 65: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

71 | P a g e

[2017]

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan

Catatan Penting Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target Capaian

Pagu Indikatif (Rp.000)

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif

(Rp.000)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Indagkop, Investasi, Kebudayaan dan Pariwisata

Provinsi Banten

Pertemuan Bilateral SKPD Mitra Lingkup Subid Indag dan Investasi

1 Dokumen

Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Indagkop, Investasi, Kebudayaan dan Pariwisata

Provinsi Banten

Pertemuan Bilateral SKPD Mitra Lingkup Subid Indag dan Investasi

1 Dokumen

800.000.000,00

Provinsi Banten

Pertemuan Multilateral SKPD Mitra Lingkup Subid Indag dan Investasi

1 Dokumen

Provinsi Banten

Pertemuan Multilateral SKPD Mitra Lingkup Subid Indag dan Investasi

1 Dokumen

Provinsi Banten

Rapat Koordinasi Sinergitas Perencanaan Pembangunan Nasional - Daerah

1 Dokumen

Provinsi Banten

Rapat Koordinasi Sinergitas Perencanaan Pembangunan Nasional - Daerah

1 Dokumen

Provinsi Banten

Rapat Koordinasi Bidang (Rakorbid) Tematik Perekonomian Tahun 2017

1 Dokumen

Provinsi Banten

Rapat Koordinasi Bidang (Rakorbid) Tematik Perekonomian Tahun 2017

1 Dokumen

Provinsi Banten

Rapat Koordinasi Pengendalian Pengembangan Ekonomi Kreatif dan Kewirausahaan Provinsi Banten

1 Dokumen

Provinsi Banten

Rapat Koordinasi Pengendalian Pengembangan Ekonomi Kreatif dan Kewirausahaan Provinsi Banten

1 Dokumen

Provinsi Banten

Evaluasi Perkembangan Perekonomian Banten 3 (Tiga) Caturwulan 1 Dokumen

Provinsi Banten

Evaluasi Perkembangan Perekonomian Banten 3 (Tiga) Caturwulan 1 Dokumen

Provinsi Banten

Rapat Koordinasi Perencanaan Ekonomi Integratif Agro Bisnis Koridor Tol Serang-Panimbang

1 Dokumen

Provinsi Banten

Rapat Koordinasi Perencanaan Ekonomi Integratif Agro Bisnis Koridor Tol Serang-Panimbang

1 Dokumen

Provinsi Banten

Pengendalian dan Perkembangan KPI 1 Dokumen

Provinsi Banten

Pengendalian dan Perkembangan KPI 1 Dokumen

Page 66: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

72 | P a g e

[2017]

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan

Catatan Penting Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target Capaian

Pagu Indikatif (Rp.000)

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif

(Rp.000)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

Provinsi Banten

Rapat Koordinasi Penyelengaraan CSR 1 Dokumen

Provinsi Banten

Rapat Koordinasi Penyelengaraan CSR 1 Dokumen

Provinsi Banten

Pengendalian pelaksanaan kegiatan Mitra Lingkup Subid Indag dan Investasitahun 2017

1 Dokumen

Provinsi Banten

Pengendalian pelaksanaan kegiatan Mitra Lingkup Subid Indag dan Investasitahun 2017

1 Dokumen

Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Agribisnis dan Bisnis Kelautan

Provinsi Banten Pertemuan Bilateral

SKPD Mitra Lingkup Subid Ketahanan Pangan dan Agribisnis

1 Dokumen

Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Agribisnis dan Bisnis Kelautan

Provinsi Banten Pertemuan Bilateral

SKPD Mitra Lingkup Subid Ketahanan Pangan dan Agribisnis

1 Dokumen

900,000,000.00

Provinsi Banten

Pertemuan Multilateral SKPD Mitra Lingkup Subid Ketahanan Pangan dan Agribisnis

1 Dokumen

Provinsi Banten

Pertemuan Multilateral SKPD Mitra Lingkup Subid Ketahanan Pangan dan Agribisnis

1 Dokumen

Provinsi Banten

Rapat Koordinasi Sinergitas Perencanaan Pembangunan Nasional - Daerah

1 Dokumen

Provinsi Banten

Rapat Koordinasi Sinergitas Perencanaan Pembangunan Nasional - Daerah

1 Dokumen

Provinsi Banten Evaluasi Pelaksanaan

UU No. 23 Tahun 2014 Bidang Ekonomi

1 Dokumen

Provinsi Banten Evaluasi Pelaksanaan

UU No. 23 Tahun 2014 Bidang Ekonomi

1 Dokumen

Provinsi Banten

Rapat Koordinasi Pengembangan Kawasan Minapolitan

1 Dokumen

Provinsi Banten

Rapat Koordinasi Pengembangan Kawasan Minapolitan

1 Dokumen

Provinsi Banten

Rapat Koordinasi Pelaksanaan Rencana Aksi Daerah Pangan dan Gizi

1 Dokumen

Provinsi Banten

Rapat Koordinasi Pelaksanaan Rencana Aksi Daerah Pangan dan Gizi

1 Dokumen

Provinsi Banten

Pengembangan Kawasan Agribisnis

1 Dokumen

Provinsi Banten

Pengembangan Kawasan Agribisnis

1 Dokumen

Provinsi Banten

Penyusunan Necara Sumber Daya Alam Provinsi Banten Tahun

1 Dokumen

Provinsi Banten

Penyusunan Necara Sumber Daya Alam Provinsi Banten Tahun

1 Dokumen

Page 67: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

73 | P a g e

[2017]

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan

Catatan Penting Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target Capaian

Pagu Indikatif (Rp.000)

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif

(Rp.000)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

2017 2017

Provinsi Banten

Sosialisasi Perda Rencana Zonasi Wilayah Pesisir dan Pulau-pulau Kecil (RZWP2K)

1 kali

Provinsi Banten

Sosialisasi Perda Rencana Zonasi Wilayah Pesisir dan Pulau-pulau Kecil (RZWP2K)

1 kali

Provinsi Banten

Penyusunan Perencanaan dan Penganggaran Standar Palayanan Minimal (SPM) Bidang Perekonomian

1 Dokumen

Provinsi Banten

Penyusunan Perencanaan dan Penganggaran Standar Palayanan Minimal (SPM) Bidang Perekonomian

1 Dokumen

Provinsi Banten

Pengendalian pelaksanaan kegiatan Mitra Lingkup Subid Ketahanan Pangan dan Agribisnis TA. 2017

1 Dokumen

Provinsi Banten

Pengendalian pelaksanaan kegiatan Mitra Lingkup Subid Ketahanan Pangan dan Agribisnis TA. 2017

1 Dokumen

Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Infrastruktur Wilayah

Provinsi Banten Pertemuan Bilateral

SKPD Mitra Lingkup Subid Penataan Infrastruktur Wilayah

1 Dokumen

Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Infrastruktur Wilayah

Provinsi Banten Pertemuan Bilateral

SKPD Mitra Lingkup Subid Penataan Infrastruktur Wilayah

1 Dokumen

1.680.000.000,00

Provinsi Banten Pertemuan Multilateral

SKPD Mitra Lingkup Subid Penataan Infrastruktur Wilayah

1 Dokumen

Provinsi Banten Pertemuan Multilateral

SKPD Mitra Lingkup Subid Penataan Infrastruktur Wilayah

1 Dokumen

Provinsi Banten

Rapat Koordinasi Bidang (Rakorbid) Tematik Penataan Ruang dan Prasarana Wilayah Tahun 2017

1 Dokumen

Provinsi Banten

Rapat Koordinasi Bidang (Rakorbid) Tematik Penataan Ruang dan Prasarana Wilayah Tahun 2017

1 Dokumen

Provinsi Banten Sinergitas Perencanaan

Daerah Dan Nasional Tahun 2018

1 Dokumen

Provinsi Banten Sinergitas Perencanaan

Daerah Dan Nasional Tahun 2018

1 Dokumen

Page 68: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

74 | P a g e

[2017]

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan

Catatan Penting Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target Capaian

Pagu Indikatif (Rp.000)

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif

(Rp.000)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

Provinsi Banten

Penyusunan Perencanaan Dan Penganggaran Standar Pelayanan Minimal Bidang Penataan Ruang Dan Prasarana Wilayah

1 Dokumen

Provinsi Banten

Penyusunan Perencanaan Dan Penganggaran Standar Pelayanan Minimal Bidang Penataan Ruang Dan Prasarana Wilayah

1 Dokumen

Provinsi Banten

Penyusunan Bahan Perumusan Kebijakan Perencanaan Strategis Daerah Sub Bidang Penataan Infrastruktur Wilayah

1 Dokumen

Provinsi Banten

Penyusunan Bahan Perumusan Kebijakan Perencanaan Strategis Daerah Sub Bidang Penataan Infrastruktur Wilayah

1 Dokumen

Provinsi Banten

Perencanaan Program AMPL / PPSP

1 Dokumen

Provinsi Banten

Perencanaan Program AMPL / PPSP

1 Dokumen

Provinsi Banten

Pengendalian Pelaksanaan Kegiatan Mitra Sub Bidang Penataan Infrastruktur Wilayah Tahun 2017

1 Dokumen

Provinsi Banten

Pengendalian Pelaksanaan Kegiatan Mitra Sub Bidang Penataan Infrastruktur Wilayah Tahun 2017

1 Dokumen

Perencanaan dan Penganggaran Politik, Hukum, HAM dan Ketertiban

Provinsi Banten Pertemuan Bilateral

SKPD Mitra Lingkup Subid Politik, Hukum, HAM dan Ketertiban

1 Dokumen

Perencanaan dan Penganggaran Politik, Hukum, HAM dan Ketertiban

Provinsi Banten Pertemuan Bilateral

SKPD Mitra Lingkup Subid Politik, Hukum, HAM dan Ketertiban

1 Dokumen

580,000,000.00

Provinsi Banten Pertemuan Multilateral

SKPD Mitra Lingkup Subid Politik, Hukum, HAM dan Ketertiban

1 Dokumen

Provinsi Banten Pertemuan Multilateral

SKPD Mitra Lingkup Subid Politik, Hukum, HAM dan Ketertiban

1 Dokumen

Provinsi Banten Rapat Koordinasi Bidang

(Rakorbid) Tematik Pemerintahan Tahun 2017

1 Dokumen

Provinsi Banten Rapat Koordinasi Bidang

(Rakorbid) Tematik Pemerintahan Tahun 2017

1 Dokumen

Page 69: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

75 | P a g e

[2017]

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan

Catatan Penting Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target Capaian

Pagu Indikatif (Rp.000)

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif

(Rp.000)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

Provinsi Banten Penyusunan Program

Dan Kegiatan Rencana Aksi Nasional Hak Asazi Manusia (RANHAM)

1 Dokumen

Provinsi Banten Penyusunan Program

Dan Kegiatan Rencana Aksi Nasional Hak Asazi Manusia (RANHAM)

1 Dokumen

Provinsi Banten

Rapat Koordinasi Teknis Rencana Aksi Daerah Pencegahan dan Pemberantasan Korupsi (PPK) Provinsi dan Kabupaten/Kota

1 Dokumen

Provinsi Banten

Rapat Koordinasi Teknis Rencana Aksi Daerah Pencegahan dan Pemberantasan Korupsi (PPK) Provinsi dan Kabupaten/Kota

1 Dokumen

Provinsi Banten

Rapat Koordinasi Sinergitas Perencanaan Daerah dan Nasional Tahun 2017

1 Dokumen

Provinsi Banten

Rapat Koordinasi Sinergitas Perencanaan Daerah dan Nasional Tahun 2017

1 Dokumen

Provinsi Banten

Pengendalian pelaksanaan kegiatan Mitra Lingkup Subid Bidang Politik Hukum Ham dan Ketertiban tahun 2017

1 Dokumen

Provinsi Banten

Pengendalian pelaksanaan kegiatan Mitra Lingkup Subid Bidang Politik Hukum Ham dan Ketertiban tahun 2017

1 Dokumen

Perencanaan dan Penganggaran Tata Pemerintahan

Provinsi Banten

Pertemuan Bilateral SKPD Mitra Lingkup Subid Tata Pemerintahan

1 dokumen

Perencanaan dan Penganggaran Tata Pemerintahan

Provinsi Banten

Pertemuan Bilateral SKPD Mitra Lingkup Subid Tata Pemerintahan

1 dokumen

716.220.000,00

Provinsi Banten

Pertemuan Multilateral SKPD Mitra Lingkup Subid Tata Pemerintahan

1 dokumen

Provinsi Banten

Pertemuan Multilateral SKPD Mitra Lingkup Subid Tata Pemerintahan

1 dokumen

Provinsi Banten

Perencanaan dan Evaluasi Reformasi Birokrasi Provinsi Banten dan Kab/Kota Tahun 2017

1 dokumen

Provinsi Banten

Perencanaan dan Evaluasi Reformasi Birokrasi Provinsi Banten dan Kab/Kota Tahun 2017

1 dokumen

Provinsi Banten

Perencanaan dan Evaluasi Kebijakan otonomi Daerah Bappeda Provinsi dan

1 dokumen

Provinsi Banten

Perencanaan dan Evaluasi Kebijakan otonomi Daerah Bappeda Provinsi dan

1 dokumen

Page 70: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

76 | P a g e

[2017]

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan

Catatan Penting Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target Capaian

Pagu Indikatif (Rp.000)

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif

(Rp.000)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

Bappeda Kabupaten/Kota

Bappeda Kabupaten/Kota

Provinsi Banten

Evaluasi Implementasi Undang - Undang Nomor 23 Tahun 2014

1 dokumen

Provinsi Banten

Evaluasi Implementasi Undang - Undang Nomor 23 Tahun 2014

1 dokumen

Provinsi Banten

Penyusunan Survei Kepuasan Masyarakat di Provinsi Banten

1 dokumen

Provinsi Banten

Penyusunan Survei Kepuasan Masyarakat di Provinsi Banten

1 dokumen

Provinsi Banten

Perencanaan dan Evaluasi Pelaksanaan E - Government Tahun 2017

1 dokumen

Provinsi Banten

Perencanaan dan Evaluasi Pelaksanaan E - Government Tahun 2017

1 dokumen

Provinsi Banten

Pengendalian pelaksanaan kegiatan SKPD Mitra Lingkup Subid Tata Pemerintahan Tahun 2017

1 dokumen

Provinsi Banten

Pengendalian pelaksanaan kegiatan SKPD Mitra Lingkup Subid Tata Pemerintahan Tahun 2017

1 dokumen

Provinsi Banten

Penyusunan ISO 9001:2015 untuk Perencanaan Program dan Penganggaran Pembangunan

1 dokumen

Provinsi Banten

Penyusunan ISO 9001:2015 untuk Perencanaan Program dan Penganggaran Pembangunan

1 dokumen

Provinsi Banten

Penyusunan Perencanaan dan Penganggaran Standar Palayanan Minimal (SPM) Bidang Pemerintahan

1 dokumen

Provinsi Banten

Penyusunan Perencanaan dan Penganggaran Standar Palayanan Minimal (SPM) Bidang Pemerintahan

1 dokumen

Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Kesejahteraan Sosial dan Gender

Provinsi Banten

Pertemuan Bilateral SKPD Mitra Lingkup Subid Kesejahteraan Sosial dan Gender

1 Dokumen

Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Kesejahteraan Sosial dan Gender

Provinsi Banten

Pertemuan Bilateral SKPD Mitra Lingkup Subid Kesejahteraan Sosial dan Gender

1 Dokumen

600.000.000,00

Page 71: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

77 | P a g e

[2017]

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan

Catatan Penting Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target Capaian

Pagu Indikatif (Rp.000)

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif

(Rp.000)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

Provinsi Banten Pertemuan Multilateral

SKPD Mitra Lingkup Subid Kesejahteraan Sosial dan Gender

1 Dokumen

Provinsi Banten Pertemuan Multilateral

SKPD Mitra Lingkup Subid Kesejahteraan Sosial dan Gender

1 Dokumen

Provinsi Banten Sinergitas Perencanaan

Daerah dan Nasional Tahun 2018

1 Dokumen

Provinsi Banten Sinergitas Perencanaan

Daerah dan Nasional Tahun 2018

1 Dokumen

Provinsi Banten

Koordinasi Perencanaan Program Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA)

1 Dokumen

Provinsi Banten

Koordinasi Perencanaan Program Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA)

1 Dokumen

Provinsi Banten Koordinasi Perencanaan

Program Pembangunan Kesehatan

1 Dokumen

Provinsi Banten Koordinasi Perencanaan

Program Pembangunan Kesehatan

1 Dokumen

Provinsi Banten

Koordinasi Perencanaan Program Pembangunan Sosial

1 Dokumen

Provinsi Banten

Koordinasi Perencanaan Program Pembangunan Sosial

1 Dokumen

Provinsi Banten

Penyusunan Perencanaan dan Penganggaran Standar Palayanan Minimal (SPM) Bidang Sosial Kemasyarakatan

1 Dokumen

Provinsi Banten

Penyusunan Perencanaan dan Penganggaran Standar Palayanan Minimal (SPM) Bidang Sosial Kemasyarakatan

1 Dokumen

Provinsi Banten

Pengendalian Pelaksanaan Kegiatan SKPD Mitra Lingkup Subid Kesos dan Gender Tahun 2017

1 Dokumen

Provinsi Banten

Pengendalian Pelaksanaan Kegiatan SKPD Mitra Lingkup Subid Kesos dan Gender Tahun 2017

1 Dokumen

Perencanaan dan Penganggaran SDM, Budaya dan Keagamaan

Provinsi Banten

Pertemuan Bilateral SKPD Mitra Lingkup Subid SDM, Budaya dan Keagamaan

1 Dokumen

Perencanaan dan Penganggaran SDM, Budaya dan Keagamaan

Provinsi Banten

Pertemuan Bilateral SKPD Mitra Lingkup Subid SDM, Budaya dan Keagamaan

1 Dokumen

600.000.000,00

Page 72: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

78 | P a g e

[2017]

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan

Catatan Penting Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target Capaian

Pagu Indikatif (Rp.000)

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif

(Rp.000)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

Provinsi Banten

Pertemuan Trilateral Bappeda, Dinas Pendidikan Provinsi dan Dinas Pendidikan Kab/Kota

1 Dokumen

Provinsi Banten

Pertemuan Trilateral Bappeda, Dinas Pendidikan Provinsi dan Dinas Pendidikan Kab/Kota

1 Dokumen

Provinsi Banten

Pertemuan Multilateral SKPD Mitra Lingkup Subid Kesejahteraan Sosial dan Gender

1 Dokumen

Provinsi Banten

Pertemuan Multilateral SKPD Mitra Lingkup Subid Kesejahteraan Sosial dan Gender

1 Dokumen

Provinsi Banten

Rapat Koordinasi Bidang (Rakorbid) Sosial Kemasyarakatan Tahun 2017

1 Dokumen

Provinsi Banten

Rapat Koordinasi Bidang (Rakorbid) Sosial Kemasyarakatan Tahun 2017

1 Dokumen

Provinsi Banten

Rapat Koordinasi Sinergitas Perencanaan Daerah dan Nasional Tahun 2017

1 Dokumen

Provinsi Banten

Rapat Koordinasi Sinergitas Perencanaan Daerah dan Nasional Tahun 2017

1 Dokumen

Provinsi Banten Rapat Koordinasi

Perencanaan Program Pembangunan Pendidikan

1 Dokumen

Provinsi Banten Rapat Koordinasi

Perencanaan Program Pembangunan Pendidikan

1 Dokumen

Provinsi Banten FGD Identifikasi

Dukungan / Kontribusi Keagamaan terhadap IPM

1 Dokumen

Provinsi Banten FGD Identifikasi

Dukungan / Kontribusi Keagamaan terhadap IPM

1 Dokumen

Provinsi Banten

Pengendalian pelaksanaan kegiatan SKPD Mitra tahun 2017

1 Dokumen

Provinsi Banten

Pengendalian pelaksanaan kegiatan SKPD Mitra tahun 2017

1 Dokumen

Pengendalian Pembangunan Daerah

Cakupan Hasil Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Program Pembangunan

100%

Pengendalian Pembangunan Daerah

Cakupan Hasil Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Program Pembangunan

100%

2.433.880.000,00

Page 73: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

79 | P a g e

[2017]

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan

Catatan Penting Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target Capaian

Pagu Indikatif (Rp.000)

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif

(Rp.000)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

Rasio Pelaporan Pengendalian Pelaksanaan APBD

100%

Rasio Pelaporan Pengendalian Pelaksanaan APBD

100%

Pengendalian dan Evaluasi Program APBD

Provinsi Banten

Penyusunan LKPj Gubernur Banten Akhir TA. 2016

2 dokumen

Pengendalian dan Evaluasi Program APBD

Provinsi Banten

Penyusunan LKPj Gubernur Banten Akhir TA. 2016

2 dokumen 1.420.000.000,0

0

Provinsi Banten

Penyusunan PERKIN dan IKU Provinsi Banten Tahun 2017

1 dokumen

Provinsi Banten

Penyusunan PERKIN dan IKU Provinsi Banten Tahun 2017

1 dokumen

Provinsi Banten

Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Kerja Pembangunan Daerah Tahun 2017

1 dokumen

Provinsi Banten

Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Kerja Pembangunan Daerah Tahun 2017

1 dokumen

Provinsi Banten

Evaluasi Pelaksanaan RKPD Kabupaten/Kota Tahun 2016

8 dokumen

Provinsi Banten

Evaluasi Pelaksanaan RKPD Kabupaten/Kota Tahun 2016

8 dokumen

Provinsi Banten Evaluasi Hasil

Pelaksanaan Kinerja RKPD Provinsi Banten Tahun 2016

1 Dokumen

Provinsi Banten Evaluasi Hasil

Pelaksanaan Kinerja RKPD Provinsi Banten Tahun 2016

1 Dokumen

Provinsi Banten

Pengendalian dan Evaluasi Hasil Pelaksanaan Rencana Kerja Pembangunan Daerah Kab/Kota Tahun 2017

8 dokumen

Provinsi Banten

Pengendalian dan Evaluasi Hasil Pelaksanaan Rencana Kerja Pembangunan Daerah Kab/Kota Tahun 2017

8 dokumen

Provinsi Banten Sistem Pengendalian

dan Pelaporan Pembangunan Provinsi Banten

1 dokumen

Provinsi Banten Sistem Pengendalian

dan Pelaporan Pembangunan Provinsi Banten

1 dokumen

Page 74: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

80 | P a g e

[2017]

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan

Catatan Penting Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target Capaian

Pagu Indikatif (Rp.000)

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif

(Rp.000)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

Pengendalian dan Evaluasi Program APBN dan Dana Lainnya

Provinsi Banten Evaluasi Capaian Kinerja

Pelaksanaan Program Pembangunan APBN Tahun 2016

3 dokumen

Pengendalian dan Evaluasi Program APBN dan Dana Lainnya

Provinsi Banten Evaluasi Capaian Kinerja

Pelaksanaan Program Pembangunan APBN Tahun 2016

3 dokumen

403.880.000,00

Provinsi Banten

Pengendalian Pelaksanaan Program Pembangunan APBN Tahun 2017

3 Dokumen

Provinsi Banten

Pengendalian Pelaksanaan Program Pembangunan APBN Tahun 2017

3 Dokumen

Provinsi Banten Rapat Koordinasi DIPA

APBN Tahun 2018 1 dokumen

Provinsi Banten Rapat Koordinasi DIPA

APBN Tahun 2018 1 dokumen

Pengendalian dan Evaluasi Program Penanggulangan Kemiskinan Daerah

Provinsi Banten

Pengendalian dan Evaluasi Program Penanggulangan Kemiskinan

1 Dokumen

Pengendalian dan Evaluasi Program Penanggulangan Kemiskinan Daerah

Provinsi Banten

Pengendalian dan Evaluasi Program Penanggulangan Kemiskinan

1 Dokumen

610.000.000,00

Provinsi Banten

Rapat Koordinasi Penanggulangan Kemiskinan Provinsi Banten Tahun 2017

1 Dokumen

Provinsi Banten

Rapat Koordinasi Penanggulangan Kemiskinan Provinsi Banten Tahun 2017

1 Dokumen

Provinsi Banten

Rencana Kerja Penaggulangan Kemiskinan Tahun 2018

1 Dokumen

Provinsi Banten

Rencana Kerja Penaggulangan Kemiskinan Tahun 2018

1 Dokumen

Provinsi Banten

Penyusunan RAD SDGs Provinsi Banten

1 Dokumen

Provinsi Banten

Penyusunan RAD SDGs Provinsi Banten

1 Dokumen

Provinsi Banten

Penyusunan Strategi Penanggulangan Kemiskinan Daerah (SPKD) Provinsi Banten Tahun 2017-2022

1 Dokumen

Provinsi Banten

Penyusunan Strategi Penanggulangan Kemiskinan Daerah (SPKD) Provinsi Banten Tahun 2017-2022

1 Dokumen

Page 75: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

81 | P a g e

[2017]

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan

Catatan Penting Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target Capaian

Pagu Indikatif (Rp.000)

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif

(Rp.000)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

Kerjasama Pembangunan Daerah

Perencanaan Kerjasama Pembangunan Daerah

Perencanaan Kerjasama Pembangunan Daerah

3 dokumen

Kerjasama Pembangunan Daerah

Perencanaan Kerjasama Pembangunan Daerah

Perencanaan Kerjasama Pembangunan Daerah

3 dokumen

593.100.000,00

Perencanaan dan Pengendalian Kerjasama Pembangunan

Provinsi Banten Evaluasi dan

Pengendalian Kerjasama Pembangunan Daerah Tahun 2016 - 2017

1 Dokumen

Perencanaan dan Pengendalian Kerjasama Pembangunan

Provinsi Banten Evaluasi dan

Pengendalian Kerjasama Pembangunan Daerah Tahun 2016 - 2017

1 Dokumen

593.100.000,00

Provinsi Banten

Koordinasi Perencanaan dan Pengendalian Kerjasama Pembangunan Asosiasi Bappeda, RAKORTAS, MPU, MUSRENBANGREG

1 Dokumen

Provinsi Banten

Koordinasi Perencanaan dan Pengendalian Kerjasama Pembangunan Asosiasi Bappeda, RAKORTAS, MPU, MUSRENBANGREG

1 Dokumen

Provinsi Banten

Perencanaan Penyiapan Kerjasama Pemerintah dan Badan Usaha

1 Dokumen

Provinsi Banten

Perencanaan Penyiapan Kerjasama Pemerintah dan Badan Usaha

1 Dokumen

Provinsi Banten Evaluasi dan Koordinasi

Kerjasama BKSP Jabodetabekjur Tahun 2017

1 Dokumen

Provinsi Banten Evaluasi dan Koordinasi

Kerjasama BKSP Jabodetabekjur Tahun 2017

1 Dokumen

Provinsi Banten Rapat Koordinasi,

Evaluasi dan Pengendalian Kerjasama WKP I, II dan III

1 Dokumen

Provinsi Banten Rapat Koordinasi,

Evaluasi dan Pengendalian Kerjasama WKP I, II dan III

1 Dokumen

Provinsi Banten

Penyusunan Dokumen Kelembagaan Kerjasama antar Daerah

1 Dokumen

Provinsi Banten

Penyusunan Dokumen Kelembagaan Kerjasama antar Daerah

1 Dokumen

Page 76: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

82 | P a g e

[2017]

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan

Catatan Penting Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target Capaian

Pagu Indikatif (Rp.000)

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif

(Rp.000)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

Peningkatan Kualitas Tata Kelola Pemerintahan Daerah

Rasio ketersediaan dokumen Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan 100%

Peningkatan Kualitas Tata Kelola Pemerintahan Daerah

Rasio ketersediaan dokumen Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan 100%

807.750.000,00

Rasio ketersediaan dokumen Penatausahaan, Pengendalian dan Evaluasi Laporan Keuangan

100%

Rasio ketersediaan dokumen Penatausahaan, Pengendalian dan Evaluasi Laporan Keuangan

100%

Penyusunan Laporan Kinerja Keuangan dan Neraca Aset

Provinsi Banten

Penyusunan Laporan Kinerja Keuangan dan SPIP

1 Dokumen

Penyusunan Laporan Kinerja Keuangan dan Neraca Aset

Provinsi Banten

Penyusunan Laporan Kinerja Keuangan dan SPIP

1 Dokumen

107.750.000,00

Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan

Provinsi Banten

Penyusunan Laporan Kinerja 1 Dokumen

Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan

Provinsi Banten

Penyusunan Laporan Kinerja 1 Dokumen

700.000.000,00

Provinsi Banten

Penyusunan Perencanaan Program dan Kegiatan

1 Dokumen

Provinsi Banten

Penyusunan Perencanaan Program dan Kegiatan

1 Dokumen

Provinsi Banten

Penyusunan RENSTRA Bappeda Provinsi Banten

1 Dokumen

Provinsi Banten

Penyusunan RENSTRA Bappeda Provinsi Banten

1 Dokumen

Provinsi Banten

Penyusunan Pengendalian Evaluasi 1 Dokumen

Provinsi Banten

Penyusunan Pengendalian Evaluasi 1 Dokumen

Peningkatan Sarana, Prasarana Perkantoran dan Kapasitas Aparatur

Rasio Penyediaan Barang dan Jasa Adm. Perkantoran serta Pelayanan Tata Usaha Kerumahtanggaan

100%

Peningkatan Sarana, Prasarana Perkantoran dan Kapasitas Aparatur

Rasio Penyediaan Barang dan Jasa Adm. Perkantoran serta Pelayanan Tata Usaha Kerumahtanggaan

100%

14.987.873.000,00

Page 77: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

83 | P a g e

[2017]

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan

Catatan Penting Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target Capaian

Pagu Indikatif (Rp.000)

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif

(Rp.000)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

Rasio Penyelenggaraan Rapat Koordinasi dan Konsultasi di dalam dan ke Luar Daerah

100%

Rasio Penyelenggaraan Rapat Koordinasi dan Konsultasi di dalam dan ke Luar Daerah

100%

Rasio Pembangunan, Pengadaan, Pemeliharaan dan Rehabilitasi Prasarana dan Sarana Aparatur

100%

Rasio Pembangunan, Pengadaan, Pemeliharaan dan Rehabilitasi Prasarana dan Sarana Aparatur

100%

Rasio pembinaan dan peningkatan pelayanan, tata usaha dan administrasi kepegawaian

100%

Rasio pembinaan dan peningkatan pelayanan, tata usaha dan administrasi kepegawaian

100%

Pengadaan Sarana Prasarana Kantor

Kota Serang

Pengadaan Mesin Fotocopy (2 Unit)

2 Unit Pengadaan Sarana

Prasarana Kantor Kota

Serang Pengadaan Mesin Fotocopy (2 Unit)

2 Unit 2.941.300.000,0

0

Kota Serang

Pengadaan Meja Pegawai (30 buah)

30 buah

Kota Serang

Pengadaan Meja Pegawai (30 buah)

30 buah

Kota

Serang Pengadaan Kursi Pegawai (30 buah)

30 buah

Kota Serang

Pengadaan Kursi Pegawai (30 buah)

30 buah

Kota

Serang Pengadaan Sofa (1 paket)

1 Paket

Kota Serang

Pengadaan Sofa (1 paket)

1 Paket

Kota

Serang Pengadaan Woodblind (1 paket)

1 Paket

Kota Serang

Pengadaan Woodblind (1 paket)

1 Paket

Kota Serang

Pengadaan Karpet (1 paket)

1 Paket

Kota Serang

Pengadaan Karpet (1 paket)

1 Paket

Kota

Serang Pengadaan Pintu (1 paket)

1 Paket

Kota Serang

Pengadaan Pintu (1 paket)

1 Paket

Kota Serang

Pengadaan AC 2PK dan Intalasinya (5 unit)

5 Unit

Kota Serang

Pengadaan AC 2PK dan Intalasinya (5 unit)

5 Unit

Kota Serang

Pengadaan AC 1 PK dan Intalasinya (10 unit)

10 Unit

Kota Serang

Pengadaan AC 1 PK dan Intalasinya (10 unit)

10 Unit

Page 78: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

84 | P a g e

[2017]

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan

Catatan Penting Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target Capaian

Pagu Indikatif (Rp.000)

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif

(Rp.000)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

Kota

Serang

Pengadaan AC Standing 5 PK dan Instalasinya (5 unit)

5 unit

Kota

Serang

Pengadaan AC Standing 5 PK dan Instalasinya (5 unit)

5 unit

Kota

Serang Pengadaan Exhause Fan dan Instalasinya (5 unit)

5 unit

Kota Serang

Pengadaan Exhause Fan dan Instalasinya (5 unit)

5 unit

Kota

Serang Pengadaan Dispenser (5 unit)

5 unit

Kota Serang

Pengadaan Dispenser (5 unit)

5 unit

Kota

Serang Pengadaan Tangga Lipat Aluminium (2 unit)

2 unit

Kota

Serang Pengadaan Tangga Lipat Aluminium (2 unit)

2 unit

Kota Serang

Pengadaan Penyedot Debu (2 unit)

2 unit

Kota Serang

Pengadaan Penyedot Debu (2 unit)

2 unit

Kota Serang

Pengadaan Troley Barang (2 unit)

2 unit

Kota Serang

Pengadaan Troley Barang (2 unit)

2 unit

Kota Serang

Pengadaan Dispenser TV LED 60" (2 Unit)

2 unit

Kota Serang

Pengadaan Dispenser TV LED 60" (2 Unit)

2 unit

Kota Serang

Pintu Kaca Otomatis / Sliding Gate (1paket)

1 Paket

Kota Serang

Pintu Kaca Otomatis / Sliding Gate (1paket)

1 Paket

Kota

Serang Pengadaan Wallpaper (1 paket)

1 Paket

Kota Serang

Pengadaan Wallpaper (1 paket)

1 Paket

Kota

Serang Pengadaan Rak Display (2 unit)

2 unit

Kota Serang

Pengadaan Rak Display (2 unit)

2 unit

Kota

Serang Pengadaan Lemari Brankas (2 unit)

2 unit

Kota Serang

Pengadaan Lemari Brankas (2 unit)

2 unit

Kota

Serang Pengadaan Rollo'pack (2 unit)

2 unit

Kota Serang

Pengadaan Rollo'pack (2 unit)

2 unit

Kota

Serang Pengadaan PC Komputer (5 unit)

5 unit

Kota Serang

Pengadaan PC Komputer (5 unit)

5 unit

Kota

Serang Pengadaan Notebook/Laptop (5 unit)

5 unit

Kota Serang

Pengadaan Notebook/Laptop (5 unit)

5 unit

Kota

Serang Pengadaan Hardisk External

3 unit

Kota Serang

Pengadaan Hardisk External

3 unit

Kota

Serang Pengadaan Scanner (2 unit)

2 unit

Kota Serang

Pengadaan Scanner (2 unit)

2 unit

Kota

Serang Pengadaan Printer Laser Jet (5 unit)

5 unit

Kota Serang

Pengadaan Printer Laser Jet (5 unit)

5 unit

Kota

Serang Pengadaan Meja Rapat 20 buah

Kota

Serang Pengadaan Meja Rapat 20 buah

Page 79: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

85 | P a g e

[2017]

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan

Catatan Penting Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target Capaian

Pagu Indikatif (Rp.000)

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif

(Rp.000)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

Kota

Serang

Pengadaan Kursi Rapat Semi Paripurna (20 buah)

20 buah

Kota

Serang

Pengadaan Kursi Rapat Semi Paripurna (20 buah)

20 buah

Kota

Serang Pengadaan Camera Digital SLR (2 unit)

2 unit

Kota Serang

Pengadaan Camera Digital SLR (2 unit)

2 unit

Kota

Serang Pengadaan Infocus/Proyektor 3(unit)

3 unit

Kota Serang

Pengadaan Infocus/Proyektor 3(unit)

3 unit

Kota

Serang Pengadaan Layar Infocus/Proyektor (3 unit)

1 unit

Kota Serang

Pengadaan Layar Infocus/Proyektor (3 unit)

1 unit

Kota

Serang Pengadaan Runnig Text (1 pkaet)

1 Paket

Kota Serang

Pengadaan Runnig Text (1 pkaet)

1 Paket

Kota

Serang

Pembangunan/Renovasi Ruang Kerja Bidang BAPPEDA (1 paket)

1 Paket

Kota

Serang

Pembangunan/Renovasi Ruang Kerja Bidang BAPPEDA (1 paket)

1 Paket

Kota

Serang

Pembangunan/Renovasi Ruang Rapat Bidang BAPPEDA (1 paket)

1 Paket

Kota

Serang

Pembangunan/Renovasi Ruang Rapat Bidang BAPPEDA (1 paket)

1 Paket

Kota

Serang

Pengadaan Taman Kantor BAPPEDA (1 paket)

1 Paket

Kota

Serang

Pengadaan Taman Kantor BAPPEDA (1 paket)

1 Paket

Kota

Serang Biaya Penunjang

Kota

Serang Biaya Penunjang

Pemeliharaan Sarana dan Prasarana Kantor

Kota Serang

Pemeliharaan Gedung dan Halaman

12 Bulan Pemeliharaan Sarana

dan Prasarana Kantor

Kota Serang

Pemeliharaan Gedung dan Halaman

12 Bulan 2.300.000.000,0

0

Kota

Serang

Pemeliharaan Kendaraan Dinas Operasional

12 Bulan

Kota

Serang

Pemeliharaan Kendaraan Dinas Operasional

12 Bulan

Kota Serang

Pemeliharaan Inventaris Kantor

12 Bulan

Kota Serang

Pemeliharaan Inventaris Kantor

12 Bulan

Penyediaan Barang dan Jasa Perkantoran

Serang Penyediaan Jasa Perkantoran (Operasional Perkantoran)

12 Bulan

Penyediaan Barang dan Jasa Perkantoran

Serang Penyediaan Jasa Perkantoran (Operasional Perkantoran)

12 Bulan

5.215.354.500,00

Serang Penyediaan Barang

Habis Pakai (ATK) 12 Bulan

Serang Penyediaan Barang

Habis Pakai (ATK) 12 Bulan

Page 80: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

86 | P a g e

[2017]

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan

Catatan Penting Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target Capaian

Pagu Indikatif (Rp.000)

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif

(Rp.000)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

Serang Penyediaan Jasa Telepon, Listrik, Internet dan PHBI/PHBN

12 Bulan

Serang Penyediaan Jasa Telepon, Listrik, Internet dan PHBI/PHBN

12 Bulan

Serang Penyediaan Bahan

Cetak 12 Bulan

Serang Penyediaan Bahan

Cetak 12 Bulan

Serang Penyediaan Makan dan Minum Kantor

12 Bulan

Serang Penyediaan Makan dan Minum Kantor

12 Bulan

Serang Penyediaan BBM 12 Bulan Serang Penyediaan BBM 12 Bulan

Serang Promosi dan Publikasi 12 Bulan

Serang Promosi dan Publikasi 12 Bulan

Peningkatan Kapasitas Aparatur

Serang

Peningkatan Kompetensi Aparatur Bappeda Provinsi Banten 83 Orang

Peningkatan Kapasitas Aparatur

Serang

Peningkatan Kompetensi Aparatur Bappeda Provinsi Banten 83 Orang

325.668.500,00

Serang

Administrasi Kepegawaian Bappeda Provinsi Banten 40 Orang

Serang

Administrasi Kepegawaian Bappeda Provinsi Banten 40 Orang

Serang

Penyusunan Standar Teknis Kegiatan SKP Tahun 2018

1 Dokumen

Serang

Penyusunan Standar Teknis Kegiatan SKP Tahun 2018

1 Dokumen

Rapat Koordinasi Kedalam dan Keluar Daerah

Provinsi Banten

Koordinasi dan Konsultasi Kedalam dan Keluar Daerah

12 Bulan

Rapat Koordinasi Kedalam dan Keluar Daerah

Provinsi Banten

Koordinasi dan Konsultasi Kedalam dan Keluar Daerah

12 Bulan

4.038.150.000,00

Peningkatan Pengelolaan Kearsipan dan Pelayanan Perpustakaan

Serang Pengelolaan Kearsipan Dinamis Bappeda Provinsi Banten

25 Orang

Peningkatan Pengelolaan Kearsipan dan Pelayanan Perpustakaan

Serang Pengelolaan Kearsipan Dinamis Bappeda Provinsi Banten

25 Orang

167.400.000,00

Serang Pengelolaan Perpustakaan Khusus Bappeda Provinsi Banten

1 paket

Serang Pengelolaan Perpustakaan Khusus Bappeda Provinsi Banten

1 paket

Page 81: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

87 | P a g e

[2017]

No

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan

Catatan Penting Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target Capaian

Pagu Indikatif (Rp.000)

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif

(Rp.000)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

Penyediaan Data Pembangunan Daerah

Ketersediaan Data dan Informasi Pembangunan

41 Paket

Penyediaan Data Pembangunan Daerah

Ketersediaan Data dan Informasi Pembangunan

41 Paket

600.000.000,00

Penyediaan Data dan Informasi Pembangunan

Serang Penyusunan Data dan Informasi Pembangunan Daerah

41 Paket Penyediaan Data dan

Informasi Pembangunan

Serang Penyusunan Data dan Informasi Pembangunan Daerah

41 Paket 600.000.000,00

Serang

Forum Profil Data dan Informasi Pembangunan Daerah (Provinsi dan Kab/Kota)

8 dokumen

Serang

Forum Profil Data dan Informasi Pembangunan Daerah (Provinsi dan Kab/Kota)

8 dokumen

Serang

Juknis Bantuan Keuangan Update Data Pelaporan Untuk Kab/Kota

1 dokumen

Serang

Juknis Bantuan Keuangan Update Data Pelaporan Untuk Kab/Kota

1 dokumen

Serang Majalah dan Jurnal

Litbangda Tahun 2017 1 paket

Serang Majalah dan Jurnal

Litbangda Tahun 2017 1 paket

Serang

Seminar (Qolloquium) Litbangda (Regional dan Daerah)

1 kegiatan

Serang

Seminar (Qolloquium) Litbangda (Regional dan Daerah)

1 kegiatan

Serang

Updating Website Litbangda

1 paket

Serang

Updating Website Litbangda

1 paket

Serang

Rapat Koordinasi Impelementasi Hasil Kajian Litbangda

1 kegiatan

Serang

Rapat Koordinasi Impelementasi Hasil Kajian Litbangda

1 kegiatan

Page 82: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

88 | P a g e

[2017]

Bab III

Tujuan, Sasaran, Program dan

Kegiatan

3.1. Telahaan terhadap Kebijakan Nasional

Rencana Kerja Pemerintah Tahun Anggaran 2018 memuat arah

kebijakan sebagai berikut.

a. Arah Kebijakan Revolusi Mental :

Reformasi Birokrasi Pemerintah

1. Layanan publik prima (cepat, mudah, ringkas, transparan, dan

birokrasi yang responsif)

2. Program pembangunan dan belanja pemerintah didasarkan

azas manfaat, bermutu, efesien dan efektif.

3. Penerapan disiplin, reward & punishment dan sistem merit

dalam birokrasi

Penegakan Hukum dan Kelembagaan Politik

1. Penegakan hukum, kode etik dan disiplin aparat pemerintah,

penegakan hukum dan masyarakat

2. Harmonisasi dan simplifikasi peraturan perundang – undangan

untuk mendorong kreativitas masyarakat

3. Penanganan perkara secara transparan dan memuaskan

4. Pendidikan dan penghormatan etika dalam berpolitik

Peneguhan Jati Diri dan Krakater Bangsa

1. Pendidikan berbasis karakter (percaya diri, disiplin, jujur dan

kerja keras)

2. Lingkungan pendidikan yang menyenangkan dan bebas dari

intimidasi dan kekerasan (bullying – free environment)

3. Pendidikan agama dan etika yang mengajarkan akhlak mulia

(keutuhan keluarga, kesalehan sosial, dan toleransi)

4. Peningkatan jiwa patriot, suka menolong dan cinta tanah air

Penguatan Daya Rekat Sosial Dalam Kemajemukan

Page 83: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

89 | P a g e

[2017]

1. Pengembangan ruang publik yang ramah dan bebas dari

penyebaran kebencian

2. Peningkatan kerjasama dan kesetiakawan sosial

3. Peningkatan peran lembaga agama, keluarga, media publik

yang mengajarkan perdamaian dan toleransi

Peningkatan Kemandirian Ekonomi dan Daya Saing Bangsa

1. Peningkatan etos kerja (kerja keras, kreatif, dan profesional)

serta mendorong semangat inovasi dan kewirausahaan

2. Penumbuhan budaya konsumen cerdas dan cinta produk dalam

negeri

3. Internalisasi nilai – nilai persaingan usaha yang sehat

(cooperate and compete, bekerja berorientasi hasil bermutu

dan nilai tambah)

b. Arah Kebijakan Pembangunan Kesehatan :

1. Memperkuat upaya promotif dan preventif dengan Gerakan

Masyarakat Hidup Sehat

2. Meningkatkan akses dan mutu pelayanan kesehatan

3. Mempercepat perbaikan gizi masyarakat

4. Meningkatkan pelayanan keluarga berencana dan kesehatan

reproduksi

c. Arah Kebijakan Pembangunan Pendidikan :

1. Meningkatkan akses dan kualitas layanan pendidikan dasar,

sertan memperluas dan meningkatkan pemerataan akses,

kualitas, dan relevansi pendidikan menengah

2. Meningkatkan kualitas pembelajaran melalui perkuatan

penjaminan mutu pendidika, pengembangan kurikulum sesuai

kebutuhan zaman, serta perkuatan sistem penilaian pendidikan

yang komprehensif dan kredibel

3. Meningkatkan profesionalisme, kualitas, pengelolaan dan

penempatan guru yang merata

4. Revitaslisasi LPTK untuk meningkatkan mutu pendidikan

keguruan

Page 84: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

90 | P a g e

[2017]

5. Meningkatkan akses dan kualitas pendidikan masyarakatdan

layanan pendidikan anak usia dini

6. Meningkatkan kualitas pendidikan vokasi serta pendidikan dan

pelatihan keterampilan kerja

7. Meningkatkan akses, kualitas, relevansi dan daya saing

pendidikan tinggi, dan

8. Meningkatkan kualitas pendidikan kewargaan, pendidikan

agama, dan pendidikan keagamaan

d. Arah Kebijakan Pembangunan Perumahan dan

Permukiman :

1. Meningkatkan akses masyarakat berpendapatan rendah

terhadap hunian baru yang layak, aman, dan terjangkau melalui

fasilitas likuiditas pembiayaan perumahan, bantuan stimulan

pembangunan rumah swadaya serta penciptaan iklim yang

kondusif dalam penyediaan perumahan

2. Peningkatan kualitas hunian dan permukiman bagi masyarakat

berpendapatan rendah melalui bantuan stimulan perumahan

swadaya, penyediaan prasarana, sarana dan utilitas, serta

penyelesaian rencana penanganan kawasan kumuh dalam

rangka pencegahan dan penanganan permukiman kumuh

3. Peningkatan akses air minum dan sanitasi yang layak melalui

sinergi pembangunan infrastruktur, penerapan manajemen

layanan terpadu, serta peningkatan keterlibatan dan perubahan

perilaku masyarakat

4. Menjamin ketahanan air melalui pembangunan dan pengelolaan

infrastruktur air baku dan sanitasi, serta optimasi sistem

eksisting air minum dan pelaksanaan bauran air

e. Arah Kebijakan Pembangunan Revolusi Mental :

1. Peningkatan produksi padi dan pangan lain, terutama

produktivitas, diversifikasi dan efisiensi rantai pasokan pangan

2. Kelancaran distribusi pangan dan akses pangan masyarakat

Page 85: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

91 | P a g e

[2017]

3. Peningkatan kualitas konsumsi pangan dan gizi masyarakat,

terutama kecukupan nutrisi bagi masyarakat miskin dan

keseimbangan gizi bagi masyarakat

4. Penanganan gangguan terhadap produksi pangan

f. Arah Kebijakan Pembangunan Kemaritiman dan Kelautan :

1. Konektivitas (tol) laut dan industri maritim

2. Peningkatan industri perikanan dan hasil laut

3. Penataan ruang laut, konservasi dan rehabilitasi pesisir dan

laut, serta wisata bahari

4. Peningkatan kesejahteraan nelayan, pembudidayaan ikan dan

petambak garam

5. Penanggulangan dan penyelesaian illegal, unreported,

unregulated (IUU) fishing dan keamanan laut

6. Penetapan batas laut, penamaan pulau, dan pengelolaan pulau

- pulau kecil

g. Arah Kebijakan Pembangunan Kedaulatan Energi :

1. Meningkatkan produksi energi primer

2. Meningkatkan cadangan energi

3. Meningkatkan peranan energi baru dan energi terbarukan

dalam bauran energi

4. Meningkatkan aksebilitas energi

5. Menningkatkan efisiensi dalam penggunaan energi

h. Arah Kebijakan Pembangunan Pariwisata :

1. Pemasaran pariwisata nasional: mendatangkan sebanyak

mungkin wisatawan manca negara dan mendorong peningkatan

wisatawan nusantara

2. Pembangunan destinasi pariwisata: meningkatkan daya atarik

daerah tujuan wisata sehingga berdaya saing di dalam negeri

dan di luar negeri

3. Pembangunan industri pariwisata: meningkatkan partisipasi

usaha lokal dalam industri pariwisata nasional serta

Page 86: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

92 | P a g e

[2017]

meningkatkan keragama dan daya saing produk/jasa pariwisata

nasional di setiap destinasi pariwisata yang menjadi fokus

pemasaran

4. Pembangunan kelembagaan pariwisata: membangunan sumber

daya manusia pariwisata serta organisasi kepariwisataan

nasional

i. Arah Kebijakan Pertumbuhan Industri :

1. Pengembangan perwilayahan industri di luar pulau jawa

2. Penumbuhan populasi industri dengan menambah paling tidak

sekitar 9 ribu usaha besar dan sedang dan 20 ribu usaha kecil

3. Peningkatan daya saing dan produktivitas industri nasional

(peningkatan nilai ekspor dan nilai tambah per tenaga kerja

Pembangunan Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) di luar jawa :

1. Pengembangan potensi ekonomi wilayah, melalui percepatan

industrialisasi/hilirisasi pengolahan SDA

2. Percepatan pembangunan konektivitas/infrastruktur

3. Pengembangan SDM dan IPTEK

4. Pengembangan regulasi dan kebijakan

5. Perbaikan iklim investasi dan iklim usaha antara lain : pelayanan

terpadu satu atap (PTSP) dan pemberian insentif fiskal dan non

fiskal.

j. Arah Kebijakan Reformasi Birokrasi :

1. Penciptaan birokrasi efektif dan efisien

2. Penciptaan birokrasi yang melayani

3. Penciptaan birokrasi bersih dan akuntabel

3.2. Tujuan dan Sasaran Renja Bappeda Provinsi Banten

Tujuan adalah merupakan penjabaran atau implementasi dari

pernyataan misi suatu organisasi, yaitu sesuatu (apa) yang akan dicapai atau

apa yang akan dihasilkan dalam jangka waktu suatu perencanaan.

Page 87: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

93 | P a g e

[2017]

Tujuan yang akan dicapai oleh Bappeda Provinsi Banten Tahun 2017-

2022 berdasarkan rumusan Misi Bappeda Provinsi Banten Tahun 2017-2022

adalah sebagai berikut :

1. Meningkatkan kualitas perencanaan dan penganggaran serta

pengendalian dan evaluas pembangunan melalui perumusan strategi dan

arah kebijakan, program prioritas dan kegiatan secara terukur, jelas dan

tepat sasaran;

2. Meningkatkan kualitas pengendalian dan evaluasi pembangunan yang

sesuai dengan perumusan strategi dan arah kebijakan, program prioritas

dan kegiatan secara terukur, jelas dan tepat sasaran;

3. Membangun dan meningkatkan kualitas Penelitian dan Pengembangan,

data dan informasi perencanaan pembangunan daerah secara optimal;

4. Meningkatkan kinerja penyelenggaraan perangkat daerah yang efektif,

efisien, dan akuntabel dalam rangka meningkatkan pelayanan publik.

Sasaran merupakan penjabaran dari tujuan yang telah ditetapkan

atau merupakan tujuan antara. Ini berarti bahwa tujuan akan tercapai

apabila sasaran bisa terpenuhi atau dengan kata lain berhasil.

Sasaran yang akan dicapai oleh Bappeda Provinsi Banten Tahun 2017-

2022 berdasarkan rumusan Misi Bappeda Provinsi Banten Tahun 2017-2022

adalah sebagai berikut :

1. Meningkatnya Kualitas Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan

Daerah yang diukur dari capaian anugerah pangripta nusantara;

2. Meningkatnya Kualitas pengendalian dan evaluasi pembangunan Daerah

yang diukur dari Capaian LAKIP Provinsi Banten;

3. Meningkatnya Kualitas Perencanaan berdasarkan penelitian dan

pengembangan, Terbangunnya sistem jaringan data dan informasi,

pengelolaan dan pemanfaatan data dan informasi perencanaan

pembangunan daerah yang diukur dari :

prosentase hasil Penelitian dan pengembangannya yang

dimanfaatkan;

presentase inovasi yang diadopsi;

Page 88: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

94 | P a g e

[2017]

Presentase keterpakaian data dan informasi pembangunan daerah

yang terintegrasi

4. Meningkatnya pengelolaan akuntabilitas kinerja perangkat daerah yang

diukur dari meningkatnya capaian Indeks Kepuasan Masyarakat.

Page 89: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

95 | P a g e

[2017]

Tabel 3.1 Tujuan dan Sasaran Jangka Menengah Pelayanan Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Provinsi Banten

No. TUJUAN SASARAN Indikator Sasaran

Kondisi Kinerja Tahun 2017

Target Capaian Tahun Kondisi Kinerja Akhir

2018 2019 2020 2021 2022

1 Meningkatkan kualitas perencanaan dan penganggaran serta pengendalian dan evaluas pembangunan melalui perumusan strategi dan arah kebijakan, program prioritas dan kegiatan secara terukur, jelas dan tepat sasaran

Meningkatnya Kualitas Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan

Capaian anugerah pang ripta nusantara (peringkat)

60 65 70 75 80 80 80

2 Meningkatkan kualitas pengendalian dan evaluasi pembangunan sesuai dengan perumusan strategi dan arah kebijakan, program prioritas dan kegiatan secara terukur, jelas dan tepat sasaran

Meningkatnya Kualitas pengendalian dan evaluasi pembangunan Daerah

Capaian LAKIP (Nilai) 60 70 75 85 88 90 90

3 Membangun dan meningkatkan kualitas Penelitian dan Pengembangan, data dan informasi perencanaan pembangunan daerah secara optimal

Meningkatnya Kualitas Perencanaan berdasarkan penelitian dan pengembangan, Terbangunnya sistem jaringan data dan informasi, pengelolaan dan pemanfaatan data dan informasi perencanaan pembangunan daerah

1. prosentase hasil Penelitian dan pengembangannya yang dimanfaatkan (%)

0 50 60 65 70 80 80

2. presentase inovasi yang diadopsi (%)

0 50 60 70 80 100 100

3. Presentase keterpakaian data dan informasi pembangunan daerah yang terintegrasi (%)

30 50 60 70 80 90 90

4 Meningkatkan kinerja penyelenggaraan pemerintahan daerah yang

Meningkatnya pengelolaan akuntabilitas kinerja pemerintahan daerah

capaian Indeks Kepuasan Masyarakat (nilai)

0 2,8 3,00 3,20 3,40 3,60 3,60

Page 90: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

96 | P a g e

[2017]

efektif, efisien, dan akuntabel dalam rangka meningkatkan pelayanan publik

Page 91: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

97 | P a g e

[2017]

3.3. Program dan Kegiatan

Guna menjabarkan Visi, Misi, Sasaran dan Arah Kebijakan

Pembangunan dalam menjawab isu dan permasalahan pembangunan,

serta berangkat dari Aspek Pembangunan Daerah 2017-2022 yang

juga sebagaimana tertuang dalam RPJMD Tahun 2017-2022, maka

selanjutnya dijabarkan operasionalisasi dari upaya-upaya yang telah

dirumuskan di atas dalam bentuk program pembangunan beserta

indikasi kegiatan yang akan dilaksanakan selama periode 2017-2022.

Berdasarkan Renstra Bappeda Provinsi Banten Tahun 2017-2022,

pada tahun 2018 Bappeda Provinsi Banten melaksanakan 1 (satu)

Urusan Wajib, 3 (empat) Bidang Urusan Pemerintah Daerah, 7 (tujuh)

Program dan 25 (dua puluh tiga) Indikasi Kegiatan yang akan di

laksanakan oleh Bappeda Provinsi Banten tahun 2018.

Adapun program yang diarahkan pada tahun 2018 adalah sebagai

berikut :

1. Program Penyediaan Data Pembangunan Daerah

2. Program Tata Kelola Pemerintahan

3. Program Perencanaan, Pengendalian Dan Evaluasi Pembangunan

4. Program Perencanaan Dan Pengendalian Pembangunan Ekonomi

5. Program Perencanaan Dan Pengendalian Pembangunan Sosial Dan

Pemerintahan Kemasyarakatan

6. Program Perencanaan Dan Pengendalian Pembangunan

Infrastruktur Dan Pengembangan Wilayah

7. Program Penelitian Dan Pengembangan

Sedangkan capaian program sesuai RPJMD 2017-2022 adalah sebagai

berikut :

1. Program Penyediaan Data Pembangunan Daerah

a. Capaian Program : Persentase keterpakaian data dan informasi

pembangunan daerah yang terintegrasi

2. Program Tata Kelola Pemerintahan

Page 92: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

98 | P a g e

[2017]

a. Capaian Program : Rasio Penyediaan Barang dan Jasa Adm.

Perkantoran serta Pelayanan Tata Usaha Kerumahtanggaan

(100%)

b. Capaian Program : Rasio Penyelenggaraan Rapat Koordinasi dan

Konsultasi di dalam dan ke Luar Daerah (100%)

c. Capaian Program : Rasio Pembangunan, Pengadaan,

Pemeliharaan dan Rehabilitasi Prasarana dan Sarana Aparatur

(100%)

d. Capaian Program : Rasio pembinaan dan peningkatan

pelayanan, tata usaha dan administrasi kepegawaian (100%)

3. Program Perencanaan, Pengendalian Dan Evaluasi Pembangunan

a. Capaian Program : Persentase konsistensi Dokumen RPJMD

dengan Renstra OPD

b. Capaian Program : Persentase konsistensi Dokumen RPJMD

dengan RKPD

c. Capaian Program : Persentase konsistensi Renstra OPD dengan

Renja OPD

d. Capaian Program : Persentase konsistensi RKPD dengan Renja

OPD

e. Capaian Program : Persentase konsistensi RKPD dengan KUA-

PPAS

f. Capaian Program : Persentase konsistensi KUA- PPAS dengan

RAPBD

g. Capaian Program : Persentase konsistensi RAPBD dengan APBD

h. Capaian Program : Persentase masukan masyarakat yang sudah

diverifikasi yang diakomodir dalam RKPD

i. Capaian Program : Persentase realisasi target RPJMD Tahunan

j. Capaian Program : Presentase Kesesuaian Perencanaan

Pembangunan Dengan RTRW

4. Program Perencanaan Dan Pengendalian Pembangunan Ekonomi

a. Capaian Program : Rasio ketersediaan dokumen Perencanaan

Dan Pengendalian Pembangunan Ekonomi (%)

Page 93: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

99 | P a g e

[2017]

5. Program Perencanaan Dan Pengendalian Pembangunan Sosial Dan

Pemerintahan Kemasyarakatan

a. Capaian Program : Rasio ketersediaan dokumen Perencanaan

Dan Pengendalian Pembangunan Sosial Dan Pemerintahan

Kemasyarakatan (%)

6. Program Perencanaan Dan Pengendalian Pembangunan

Infrastruktur Dan Pengembangan Wilayah

a. Capaian Program : Rasio ketersediaan dokumen Perencanaan

Dan Pengendalian Pembangunan Infrastruktur Dan

Pengembangan Wilayah (%)

7. Program Penelitian Dan Pengembangan

a. Capaian Program : Persentase hasil penelitian yang

dimanfaatkan

b. Capaian Program : Persentase inovasi yang diadopsi

kegiatan – kegiatan yang mendukung tercapaiannya program tersebut

diatas adalah sebagai berikut :

1. Penyediaan Data dan Informasi Pembangunan

2. Perencanaan Pembangunan Daerah

3. Perencanaan Anggaran Pembangunan Daerah

4. Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Indagkop,

Investasi, Kebudayaan dan Pariwisata

5. Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Agribisnis dan

Bisnis Kelautan

6. Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Infrastruktur

Wilayah

7. Perencanaan dan Penganggaran Politik, Hukum, HAM dan

Ketertiban

8. Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Kesejahteraan

Sosial dan Gender

9. Perencanaan dan Penganggaran SDM, Budaya dan Keagamaan

10. Perencanaan dan Penganggaran Tata Pemerintahan

11. Pengendalian dan Evaluasi Program APBD

Page 94: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

100 | P a g e

[2017]

12. Pengendalian dan Evaluasi Program APBN dan Dana Lainnya

13. Pengendalian dan Evaluasi Program Penanggulangan Kemiskinan

Daerah

14. Perencanaan dan Pengendalian Kerjasama Pembangunan

15. Penyusunan Laporan Kinerja Keuangan dan Neraca Aset

16. Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan

17. Pengadaan Sarana dan Prasarana Kantor

18. Pemeliharaan Sarana dan Prasarana Kantor

19. Penyediaan Barang dan Jasa Perkantoran

20. Koordinasi dan Konsultasi ke Dalam dan Keluar Daerah

21. Peningkatan Kapasitas Aparatur

22. Peningkatan Pengelolaan Kearsipan dan Pelayanan Perpustakaan

23. Penyediaan Data dan Informasi Pembangunan

Program dan kegiatan berdasarkan indikator kinerja dan dana indikatif

adalah sebagai berikut :

Page 95: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

101 | P a g e

[2017]

Tabel 3.5. Program dan Kegiatan Bappeda Provinsi Banten

Tahun 2018

SKPD : Badan Perencanaan Pembangunan Daerah

Kode Urusan / Bidang Urusan

Pemerintahan / Program / Kegiatan Indikator Kinerja Program /

Kegiatan

Rencana Tahun 2018

Catatan Penting

Prakiraan Maju Rencana Tahun 2019

Lokasi Target

Capaian Kinerja

Kebutuhan dana / Pagu Indikatif

Sumber Dana

Target Capaian Kinerja

Kebutuhan Dana / Pagu Indikatif

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

12 URUSAN WAJIB BUKAN PELAYANAN DASAR

770,500,000.00 1,102,500,000.00

1214 STATISTIK 770,500,000.00 1,102,500,000.00

1214.01

PROGRAM PENYEDIAAN DATA PEMBANGUNAN DAERAH

1 : Persentase keterpakaian data dan informasi pembangunan daerah yang terintegrasi

50 % 770,500,000.00 60 % 1,102,500,000.00

1214.300301.01.001

Penyediaan Data dan Informasi Pembangunan

770,500,000.00 1,102,500,000.00

1 Penyusunan Profil Bappeda Provinsi Banten

Keluaran : Profil Bappeda Provinsi Banten Provinsi

Banten

1 Dokumen 5,300,000.00 APBD Provinsi

1 Dokumen 52,500,000.00

2 Pembuatan Visualisasi Pembangunan provinsi banten

Keluaran : Visualisasi Pembangunan provinsi banten Provinsi

Banten

1 Dokumen 163,150,000.00 APBD Provinsi

1 Dokumen 157,500,000.00

3 Pengelolaan website Bappeda Provinsi Banten

Keluaran : website Bappeda Provinsi Banten

Provinsi Banten

1 Tahun 106,440,000.00 APBD Provinsi

1 Tahun 157,500,000.00

4 Pengelolaan Statistik Sektoral dan Informasi geospasial tematik Provinsi banten.

Keluaran : Statistik Sektoral dan Informasi geospasial tematik Provinsi banten.

Provinsi Banten

2 Dokumen 241,000,000.00 APBD Provinsi

2 Dokumen 315,000,000.00

5 Pengelolaan PPID Pembantu Bappeda Provinsi Banten

Keluaran : PPID Pembantu Bappeda Provinsi Banten Provinsi

Banten

1 Dokumen 1,000,000.00 APBD Provinsi

1 Dokumen 52,500,000.00

6 Forum Data Pembangunan Provinsi Banten

Keluaran : Data Pembangunan Provinsi Banten

Provinsi Banten

1 Dokumen 198,800,000.00 APBD Provinsi

1 Dokumen 315,000,000.00

7 Publikasi Keluaran : Publikasi Provinsi Banten

3 Dokumen 54,810,000.00 APBD Provinsi

3 Dokumen 52,500,000.00

Page 96: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

102 | P a g e

[2017]

30 URUSAN PEMERINTAHAN FUNGSI PENUNJANG

28,589,639,800.00 47,750,700,900.00

3003 PERENCANAAN 25,352,288,600.00 16,085,450,000.00

3003.01

PROGRAM TATA KELOLA PEMERINTAHAN

1 : Nilai IKM

2.8 Skala (1-4)

13,361,969,500.00 3 Skala (1-4)

16,085,450,000.00

3003.300301.01.001

Penyusunan Laporan Kinerja Keuangan dan Neraca Aset

90,320,000.00 1,038,950,000.00

1 Penyusunan Dokumen laporan keuangan

Keluaran : Dokumen laporan keuangan Provinsi

Banten

12 Dokumen

79,220,000.00 Pendapatan Asli Daerah (P A D)

12 Dokumen

95,000,000.00

2 Penyusunan Tindak Lanjut Hasil Pemeriksaan (TLHP) Aparat Pengawas Instansi Pemerintah (APIP)

Keluaran : Tindak Lanjut Hasil Pemeriksaan (TLHP) Aparat Pengawas Instansi Pemerintah (APIP)

Provinsi Banten

2 Dok 3,600,000.00 APBD Provinsi

2 Dok 135,450,000.00

3 Penyusunan Dokumen Laporan Pajak.

Provinsi Banten

7,500,000.00 APBD Provinsi

808,500,000.00

3003.300301.01.002

Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan

243,253,800.00 1,338,750,000.00

1 Penyusunan Laporan Evaluasi Program Kegiatan

Keluaran : Laporan Evaluasi Program Kegiatan KP3B

3 Dok 49,800,000.00 APBD Provinsi

3 Dok 52,500,000.00

2 Penyusunan Perencanaan Program dan Kegiatan Tahunan

Keluaran : Perencanaan Program dan Kegiatan Tahunan

Provinsi Banten

9 Dok 115,050,000.00 APBD Provinsi

9 Dok 341,250,000.00

3 Penyusunan Laporan Evaluasi dan Pengendalian

Keluaran : Laporan Evaluasi dan Pengendalian Provinsi

Banten

5 Dok 78,403,800.00 APBD Provinsi

5 Dok 945,000,000.00

3003.300301.01.003

Pengadaan Sarana Prasarana Kantor

731,650,000.00 2,730,000,000.00

1 Pengadaan Sarana dan Prasarana Kantor

Keluaran : Pengadaan Sarana dan Prasarana Kantor Provinsi

Banten

1 Paket 721,250,000.00 Pendapatan Asli Daerah (P A D)

1 Paket 2,677,500,000.00

3003.300301.01.004

Pemeliharaan Sarana dan Prasarana Kantor

3,220,000,000.00 1,260,000,000.00

1 Pemeliharaan dan rehabilitasi gedung/kantor

Keluaran : Pemeliharaan dan rehabilitasi gedung/kantor Provinsi

Banten

1 Paket 1,634,002,500.00 APBD Provinsi

1 Paket 945,000,000.00

Page 97: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

103 | P a g e

[2017]

2 Pemeliharaan Kendaraan Dinas Keluaran : Pemeliharaan Kendaraan Dinas

Provinsi Banten

12 Bulan 1,290,450,000.00 APBD Provinsi

12 Bulan 0.00

3 Pemeliharaan Inventaris kantor/APK Keluaran : Pemeliharaan Inventaris kantor/APK

Provinsi Banten

12 bulan/unit

295,547,500.00 APBD Provinsi

12 bulan/unit

315,000,000.00

3003.300301.01.005

Penyediaan Barang dan Jasa Perkantoran

7,546,593,200.00 8,085,000,000.00

1 Operasional Kantor Tidak Tetap Keluaran : Kantor Tidak Tetap Provinsi Banten

12 Bulan 0.00 APBD Provinsi

12 Bulan 2,100,000,000.00

2 Penyediaan Barang Pakai Habis Keluaran : Barang Habis Pakai Provinsi Banten

12 Bulan 517,202,200.00 Pendapatan Asli Daerah (P A D)

12 Bulan 0.00

3 Penyediaan Operasional Jasa Kantor

Keluaran : Operasional Jasa Kantor Provinsi

Banten

12 Bulan 2,633,750,000.00 APBD Provinsi

12 Bulan 1,365,000,000.00

4 Penyediaan Bahan Cetak Keluaran : Bahan Cetak Provinsi Banten

12 Bulan 388,375,000.00 APBD Provinsi

12 Bulan 367,500,000.00

5 Penyediaan Makan dan Minum Kantor

Keluaran : Makan dan Minum Kantor Provinsi

Banten

12 Bulan 2,482,970,000.00 APBD Provinsi

12 Bulan 1,837,500,000.00

6 Penyediaan BBM Keluaran : BBM Provinsi Banten

12 Bulan 719,112,000.00 APBD Provinsi

12 Bulan 840,000,000.00

7 Penyediaan Promosi dan Publikasi Keluaran : Promosi dan Publikasi Provinsi Banten

12 Media 805,184,000.00 APBD Provinsi

12 Media 1,575,000,000.00

3003.300301.01.006

Peningkatan Kapasitas Aparatur

475,000,000.00 498,750,000.00

1 Peningkatan Kompetensi Aparatur Bappeda Provinsi Banten

Keluaran : Kompetensi Aparatur Bappeda Provinsi Banten Provinsi

Banten

83 Orang 417,400,000.00 APBD Provinsi

83 Orang 420,000,000.00

2 Administrasi Kepegawaian Bappeda Provinsi Banten

Keluaran : Kepegawaian Bappeda Provinsi Banten

Provinsi Banten

40 Orang 57,600,000.00 APBD Provinsi

40 Orang 78,750,000.00

3003.300301.01.007

Rapat Koordinasi Kedalam dan Keluar Daerah

1,017,490,000.00 945,000,000.00

1 Koordinasi dan Konsultasi Keluar Daerah

Keluaran : Konsultasi Keluar Daerah

Luar Provinsi Banten

12 Bulan 685,020,000.00 Pendapatan Asli Daerah (P A D)

12 Bulan 735,000,000.00

2 Koordinasi dan Konsultasi Kedalam Daerah

Keluaran : Konsultasi Kedalam Daerah

Provinsi Banten

12 Bulan 332,470,000.00 APBD Provinsi

12 Bulan 210,000,000.00

Page 98: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

104 | P a g e

[2017]

3003.300301.01.008

Peningkatan Pengelolaan Kearsipan dan Pelayanan Perpustakaan

37,662,500.00 189,000,000.00

1 Pengelolaan Kearsipan Dinamis Bappeda

Provinsi Banten

30,909,000.00 Pendapatan Asli Daerah (P

63,000,000.00

1 Provinsi Banten Keluaran : Kearsipan Dinamis Bappeda Provinsi Banten

Provinsi Banten

25 Orang 30,909,000.00 A D) 25 Orang 63,000,000.00

2 Pengelolaan Perpustakaan Khusus Bappeda Provinsi Banten

Keluaran : Perpustakaan Khusus Bappeda Provinsi Banten Provinsi

Banten

1 Paket 6,753,500.00 Pendapatan Asli Daerah (P A D)

1 Paket 126,000,000.00

3003.15

PROGRAM PERENCANAAN, PENGENDALIAN DAN EVALUASI PEMBANGUNAN

1 : Persentase konsistensi Dokumen RPJMD dengan Renstra OPD 2 : Persentase konsistensi Dokumen RPJMD dengan RKPD 3 : Persentase konsistensi Renstra OPD dengan Renja OPD 4 : Persentase konsistensi RKPD dengan Renja OPD 5 : Persentase konsistensi RKPD dengan KUA-PPAS 6 : Persentase konsistensi KUA- PPAS dengan RAPBD 7 : Persentase konsistensi RAPBD dengan APBD 8 : Persentase masukan masyarakat yang sudah diverifikasi yang diakomodir dalam RKPD 9 : Persentase realisasi target RPJMD Tahunan 10 : Presentase Kesesuaian Perencanaan Pembangunan Dengan RTRW

100 % 70 % 70 % 70 % 70 % 70 % 70 % 50 % 70 % 70 %

5,802,029,600.00 100 % 75 % 75 % 75 % 75 % 75 % 75 % 75 % 75 % 75 %

12,855,893,000.00

3003.300301.15.010

Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan

4,265,664,600.00 9,999,893,000.00

1 Penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Provinsi Banten Tahun 2019

Keluaran : Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Provinsi Banten Tahun 2019

Provinsi Banten

44 Dokumen

1,231,200,000.00 APBD Provinsi

44 Dokumen

1,869,000,000.00

2 Penyusunan Perubahan RKPD Provinsi Banten Tahun 2018

Keluaran : Perubahan RKPD Provinsi Banten Tahun 2018

Provinsi Banten

41 Dokumen

127,075,000.00 APBD Provinsi

41 Dokumen

250,000,000.00

Page 99: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

105 | P a g e

[2017]

3 Penyusunan Rancangan Peraturan Gubernur Tentang Pedoman Perencanaan Bantuan Keuangan Kepada Kab/Kota TA 2019

Keluaran : Peraturan Gubernur Tentang Pedoman Perencanaan Bantuan Keuangan Kepada Kab/Kota TA 2019

Provinsi Banten

1 Dokumen 73,745,000.00 APBD Provinsi

1 Dokumen 183,750,000.00

4 Evaluasi Raperda RPJMD Kabupaten/Kota

Keluaran : Raperda RPJMD Kabupaten/Kota

Provinsi Banten

4 Dokumen 17,640,000.00 APBD Provinsi

4 Dokumen 210,000,000.00

5 Penyusunan Data E-MUSRENBANGNAS SKPD Provinsi dan Kab/Kota TA. 2019

Keluaran : Data E- MUSRENBANGNAS SKPD Provinsi dan Kab/Kota TA. 2019

Provinsi Banten

59 Dokumen

67,310,600.00 APBD Provinsi

59 Dokumen

220,000,000.00

6 Penyusunan APBD Tahun Anggaran 2019

Keluaran : APBD Tahun Anggaran 2019

Provinsi Banten

13 Dokumen

473,067,000.00 APBD Provinsi

13 Dokumen

1,060,500,000.00

7 Penyusunan APBD Perubahan TA. 2018

Keluaran : APBD Perubahan TA. 2018 Provinsi

Banten

4 Dokumen 473,607,000.00 APBD Provinsi

4 Dokumen 745,500,000.00

8 Pengembangan Aplikasi E-Planning Keluaran : Aplikasi E-Planning Provinsi Banten

1 Aplikasi 152,125,000.00 APBD Provinsi

1 Aplikasi 472,500,000.00

9 Pedoman Penyusunan RKA Keluaran : Dokumen RKA Provinsi Banten

42 Dokumen

80,825,000.00 APBD Provinsi

42 Dokumen

0.00

10 Evaluasi RKPD Kab./Kota Keluaran : Dokumen EvaluasiRKPD Kab/Kota

Provinsi Banten

8 Dok 71,420,000.00 APBD Provinsi

8 Dok 0.00

11 Sosialisasi Pelaksanaan Forum OPD Provinsi Banten

Keluaran : Terlaksananya Sosialisasi Forum OPD Serang

1 Kegiatan 93,845,000.00 1 Kegiatan 86,571,000.00

12 Verifikasi Renja SKPD Provinsi Banten

Serang

177,402,000.00 Pendapatan Asli Daerah (P A D)

212,322,000.00

13 Forum Konsultasi Publik Rencana Kerja Pemerintah Daerah Provinsi Banten

Provinsi Banten

498,545,000.00 Pendapatan Asli Daerah (P A D)

416,805,000.00

14 Pengelolaan Sistem Manajemen Perencanaa,Penganggaran dan Pelaporan

Provinsi Banten

75,945,000.00 Pendapatan Asli Daerah (P A D)

534,945,000.00

15 Pengelolaan Sistem Manajemen Perencanaan, Penganggaran dan Pelaporan (SIMRAL)

Provinsi Banten

562,085,000.00 APBD Provinsi

1,869,000,000.00

16 Review Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Provinsi Banten Tahun 2017-2022

Provinsi Banten

89,828,000.00 APBD Provinsi

1,869,000,000.00

Page 100: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

106 | P a g e

[2017]

3003.300301.15.011

Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan

1,392,750,000.00 2,173,500,000.00

1 Evaluasi dan Pelaporan Tahunan Keluaran : Tersusunnya Dokumen Evaluasi dan Pelaporan Tahunan Provinsi

Banten

29 Dokumen

889,750,000.00 Pendapatan Asli Daerah (P A D)

29 Dokumen

1,228,500,000.00

2 Penyusunan LKPj Gubernur Banten Akhir TA. 2017

Keluaran : Tersusunnya Dokumen LKPj Gubernur Banten Akhir TA. 2017

Provinsi Banten

1 Dokumen 152,400,000.00 APBD Provinsi

1 Dokumen 283,500,000.00

3 Penyusunan PERKIN dan IKU Provinsi Banten Tahun 2018

Keluaran : Tersusunnya Dokumen PERKIN dan IKU Provinsi Banten Tahun 2018

Provinsi Banten

2 Dokumen 140,400,000.00 APBD Provinsi

2 Dokumen 157,500,000.00

4 Pengendalian dan Evaluasi Keluaran : Tersusunnya Dokumen Pengendalian dan Evaluasi

Provinsi Banten

4 Dokumen 50,200,000.00 APBD Provinsi

4 Dokumen 294,000,000.00

5 Update Data Aplikasi Sistem Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Provinsi Banten

Keluaran : Update Data Aplikasi Sistem Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Provinsi Banten

Provinsi Banten

1 Software 160,000,000.00 APBD Provinsi

1 Software 210,000,000.00

3003.300301.15.012

Kerjasama Pendanaan Pembangunan

143,615,000.00 682,500,000.00

1 Perencanaan dan Pengendalian Kerjasama Antar Daerah

Keluaran : Tersusunnya Kebijakan Kerjasama Antar Daerah

Provinsi Banten

1 Dokumen 94,420,000.00 APBD Provinsi

1 Dokumen 262,500,000.00

2 Perencanaan Kerjasama Pendanaan Pembangunan Non APBD

Keluaran : Tersusunnya Kebijakan Kerjasama Pendanaan Pembangunan Non APBD

Provinsi Banten

1 Dokumen 49,195,000.00 APBD Provinsi

1 Dokumen 420,000,000.00

3003.16

PROGRAM PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PEMBANGUNAN EKONOMI

1,496,775,000.00 3,324,300,000.00

3003.300301.16.001

Perencanaan, Penganggaran dan Pengendalian Bidang Ketahanan Pangan

425,230,000.00 1,123,500,000.00

1 Penyusunan Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Ketahanan Pangan

Keluaran : Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Ketahanan Pangan

Provinsi Banten

15 Dokumen

395,670,000.00 Pendapatan Asli Daerah (P A D)

15 Dokumen

1,081,500,000.00

2 Rapat Koordinasi Teknis (RAKORTEK) Pengendalian OPD Mitra Lingkup Subid Ketahanan Pangan

Keluaran : Pengendalian OPD Mitra Lingkup Subid Ketahanan Pangan

Provinsi Banten

4 Dokumen 29,560,000.00 Pendapatan Asli Daerah (P A D)

4 Dokumen 42,000,000.00

3003.300301.16.002

Perencanaan, Penganggaran dan Pengendalian Bidang Keuangan, Investasi dan Ketenagakerjaan

547,545,000.00 1,087,800,000.00

Page 101: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

107 | P a g e

[2017]

1 Penyusunan Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Keuangan, Investasi dan Ketenagakerjaan

Keluaran : Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Keuangan, Investasi dan Ketenagakerjaan

Provinsi Banten

6 Dokumen 314,760,000.00 Pendapatan Asli Daerah (P A D)

6 Dokumen 598,500,000.00

2 Rapat Koordinasi Teknis (Rakortek) Provinsi Banten

37,880,000.00 Pendapatan Asli Daerah (P

94,500,000.00

2 Pengendalian pelaksanaan kegiatan Mitra Lingkup Subid Keuangan, Investasi dan Ketenagakerjaan

Keluaran : Pengendalian pelaksanaan kegiatan Mitra Lingkup Subid Keuangan, Investasi dan Ketenagakerjaan

Provinsi Banten

4 Dokumen 37,880,000.00 A D) 4 Dokumen 94,500,000.00

3 Evaluasi Perkembangan Perekonomian Banten 3 (Tiga) Caturwulan

Keluaran : Evaluasi Perkembangan Perekonomian Banten 3 (Tiga) Caturwulan

Provinsi Banten

1 Dokumen 106,655,000.00 Pendapatan Asli Daerah (P A D)

1 Dokumen 220,500,000.00

4 Pengendalian dan Perkembangan KPI

Keluaran : Pengendalian dan Perkembangan KPI Provinsi

Banten

1 Dokumen 88,250,000.00 Pendapatan Asli Daerah (P A D)

1 Dokumen 174,300,000.00

3003.300301.16.003

Perencanaan, Penganggaran dan Pengendalian Bidang Dunia Usaha dan Ekonomi Kreatif

524,000,000.00 1,113,000,000.00

1 Penyusunan Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Dunia Usaha dan Ekonomi Kreatif

Keluaran : Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Dunia Usaha dan Ekonomi Kreatif

Provinsi Banten

18 Dokumen

492,640,000.00 Pendapatan Asli Daerah (P A D)

18 Dokumen

1,044,750,000.00

2 Rapat koordinasi Teknis (Rakortek) Pengendalian Kegiatan Mitra OPD Lingkup Subid.Dunia Usaha dan Ekonomi Kreatif

Keluaran : Pengendalian Kegiatan Mitra OPD Lingkup Subid.Dunia Usaha dan Ekonomi Kreatif Provinsi

Banten

4 Dokumen 31,360,000.00 APBD Provinsi

4 Dokumen 68,250,000.00

3003.17

PROGRAM PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PEMBANGUNAN SOSIAL DAN PEMERINTAHAN KEMASYARAKATAN

3,564,675,500.00 3,434,000,000.00

3003.300301.17.001

Perencanaan, Penganggaran dan Pengendalian Bidang Kesejahteraan Sosial

350,200,000.00 872,500,000.00

1 Penyusunan Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Kesejahteraan Sosial

Keluaran : Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Kesejahteraan Sosial

Provinsi Banten

11 Dokumen

320,750,000.00 Pendapatan Asli Daerah (P A D)

11 Dokumen

715,000,000.00

Page 102: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

108 | P a g e

[2017]

2 Rapat koordinasi Teknis (Rakortek) Pengendalian Pelaksanaan Kegiatan SKPD Mitra Lingkup Subid Kesejahteraan Sosial

Keluaran : Pengendalian Pelaksanaan Kegiatan SKPD Mitra Lingkup Subid Kesejahteraan Sosial

Provinsi Banten

3 Dokumen 29,450,000.00 APBD Provinsi

3 Dokumen 157,500,000.00

3003.300301.17.002

Perencanaan, Penganggaran dan Pengendalian Bidang Sumber Daya Manusia dan Kebudayaan

428,100,000.00 798,000,000.00

1 Penyusunan Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Sumber Daya Manusia dan Kebudayaan

Keluaran : Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Sumber Daya Manusia dan Kebudayaan

Provinsi Banten

51 Dokumen

324,300,000.00 APBD Provinsi

51 Dokumen

645,750,000.00

2 Rapat Koordinasi Teknis (Rakortek) Pengendalian pelaksanaan kegiatan SKPD Mitra tahun 2017

Keluaran : Pengendalian pelaksanaan kegiatan SKPD Mitra tahun 2017

Provinsi Banten

1 Dokumen 103,800,000.00 APBD Provinsi

1 Dokumen 152,250,000.00

3003.300301.17.003

Perencanaan, Penganggaran dan Pengendalian Bidang Tata Pemerintahan

473,535,000.00 839,500,000.00

1 Penyusunan Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Tata Pemerintahan

Keluaran : Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Tata Pemerintahan

Provinsi Banten

11 Dokumen

381,910,000.00 Pendapatan Asli Daerah (P A D)

11 Dokumen

682,000,000.00

2 Rapat Koordinasi Teknis (Rakortek) Pengendalian Pelaksanaan Kegiatan Perangkat Daerah Mitra Sub Bidang Tata Pemerintahan

Keluaran : Pengendalian Pelaksanaan Kegiatan Perangkat Daerah Mitra Sub Bidang Tata Pemerintahan

Provinsi Banten

12 Dokumen

18,495,000.00 APBD Provinsi

12 Dokumen

63,000,000.00

3 Implementasi Rencana Aksi Daerah Dalam Percepatan Pembangunan Daerah Tertinggal

Keluaran : Rencana Aksi Daerah Dalam Percepatan Pembangunan Daerah Tertinggal

Provinsi Banten

1 Kegiatan 73,130,000.00 APBD Provinsi

1 Kegiatan 94,500,000.00

3003.300301.17.004

Pengendalian dan Evaluasi Program Penanggulangan Kemiskinan Daerah

2,312,840,500.00 924,000,000.00

1 Koordinasi Program - Program Penanggulangan Kemiskinan

Keluaran : Program - Program Penanggulangan Kemiskinan Provinsi

Banten

1 Dokumen 316,251,000.00 Pendapatan Asli Daerah (P A D)

1 Dokumen 525,000,000.00

2 Pengendalian Program-Program Penanggulangan Kemiskinan

Keluaran : Program-Program Penanggulangan Kemiskinan

Provinsi banten

1 Dokumen 1,915,394,500.00 APBD Provinsi

1 Dokumen 210,000,000.00

3 Koordinasi Pelaksanaan Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (TPB) / Sustainable Development Goals (SDGs)

Keluaran : Pelaksanaan Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (TPB) / Sustainable Development Goals (SDGs)

Provinsi Banten

1 Dokumen 81,195,000.00 APBD Provinsi

1 Dokumen 189,000,000.00

Page 103: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

109 | P a g e

[2017]

3003.18

PROGRAM PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PEMBANGUNAN INFRASTRUKTUR DAN PENGEMBANGAN WILAYAH

1,126,839,000.00 2,924,250,000.00

3003.300301.18.001

Perencanaan, Penganggaran dan Pengendalian

293,475,000.00 1,134,000,000.00

3003.300301.18.001

Bidang Tata Ruang, Lingkungan Hidup dan Energi Sumber Daya Mineral

293,475,000.00 1,134,000,000.00

1 Penyusunan Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Pemanfaatan Ruang

Keluaran : Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Pemanfaatan Ruang

Provinsi Banten

7 Dokumen 1,320,000.00 Pendapatan Asli Daerah (P A D)

7 Dokumen 1,092,000,000.00

2 Pengendalian Pemanfaatan Ruang Keluaran : Pemanfaatan Ruang Provinsi Banten

2 Dokumen 292,155,000.00 APBD Provinsi

2 Dokumen 42,000,000.00

3003.300301.18.002

Perencanaan, Penganggaran dan Pengendalian Bidang Penataan Infrastruktur Wilayah

473,005,000.00 740,250,000.00

1 Penyusunan Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Infrastruktur Wilayah

Keluaran : Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Infrastruktur Wilayah Keluaran : dokumen hasil perencanaan dan penganggaran pembangunan infrastruktur wilayah Keluaran : dokumen perencanaan dan penganggaran pembangunan infrastruktur

Provinsi Banten

4 Dokumen 0 dokumen 0 dokumen

454,297,500.00 Pendapatan Asli Daerah (P A D)

4 Dokumen 0 dokumen 0 dokumen

724,500,000.00

2 Rapat koordinasi Teknis (Rakortek) Pengendalian Pelaksanaan Kegiatan Mitra Sub Bidang Penataan Infrastruktur Wilayah

Keluaran : Dokumen hasil pengendalian pelaksanaan kegiatan mitra sub bidang Penataan Infrastruktur Wilayah

Provinsi Banten

1 dokumen 18,707,500.00 APBD Provinsi

1 dokumen 15,750,000.00

3003.300301.18.003

Perencanaan, Penganggaran dan Pengendalian Bidang Komunikasi dan Informatika

360,359,000.00 1,050,000,000.00

1 Penyusunan Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Komunikasi dan Informatika

Keluaran : Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Komunikasi dan Informatika

Provinsi Banten

5 Dokumen 299,859,000.00 APBD Provinsi

5 Dokumen 945,000,000.00

2 Rapat koordinasi Teknis (Rakortek) Pengendalian Pelaksanaan Kegiatan Mitra Sub Bidang Komunikasi dan Informatika

Keluaran : Pengendalian Pelaksanaan Kegiatan Mitra Sub Bidang Komunikasi dan Informatika

Provinsi Banten

1 Dokumen 60,500,000.00 APBD Provinsi

1 Dokumen 105,000,000.00

Page 104: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

110 | P a g e

[2017]

3007 PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN

3,237,351,200.00 9,126,807,900.00

3007.15

PROGRAM PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN

1 : Persentase hasil penelitian yang dimanfaatkan 2 : Persentase inovasi yang diadopsi

50 % 50 %

3,237,351,200.00 60 % 60 %

9,126,807,900.00

3007.300301.15.001

Penelitian, Pengkajian dan Analisis Kebijakan Strategi Daerah

2,060,033,200.00 7,656,807,900.00

3007.300301.15.001

Penelitian, Pengkajian dan Analisis Kebijakan Strategi Daerah

2,060,033,200.00 7,656,807,900.00

1 Rapat Koordinasi Kelitbangan Provinsi Banten Tahun 2018

Keluaran : Koordinasi Kelitbangan Provinsi Banten Tahun 2018 Provinsi

Banten

1 Dokumen 68,140,000.00 APBD Provinsi

1 Dokumen 236,985,000.00

2 Seminar Hasil Kelitbangan Tahun 2018

Keluaran : Hasil Kelitbangan Tahun 2018 Provinsi

Banten

1 Dokumen 77,040,000.00 APBD Provinsi

1 Dokumen 237,510,000.00

3 Penyelenggaraan Riset Award Tahun 2018

Keluaran : Riset Award Tahun 2018

Provinsi Banten

1 Dokumen 152,490,000.00 APBD Provinsi

1 Dokumen 308,647,500.00

4 Penyusunan Jurnal Kelitbangan Tahun 2018

Keluaran : Jurnal Kelitbangan Tahun 2018

Provinsi banten

1 Dokumen 251,300,000.00 APBD Provinsi

1 Dokumen 221,497,500.00

5 Penyelenggaraan Penelitian Mandiri Keluaran : Penelitian Mandiri provinsi banten

1 Dokumen 167,820,000.00 APBD Provinsi

1 Dokumen 313,973,100.00

6 Penghitungan Indeks Kepuasan Masyarakat atas Pelayanan Publik Pemerintah Provinsi Banten

Keluaran : Indeks Kepuasan Masyarakat atas Pelayanan Publik Pemerintah Provinsi Banten

Provinsi Banten

1 Dokumen 238,360,000.00 APBD Provinsi

1 Dokumen 245,618,100.00

7 Kajian Pembentukan Lembaga Science Park Provinsi Banten

Keluaran : Pembentukan Lembaga Science Park Provinsi Banten Provinsi

Banten

1 Dokumen 187,660,000.00 APBD Provinsi

1 Dokumen 246,983,100.00

8 Penyusunan Rencana Strategis Pengembangan Sumber Daya Manusia Banten

Keluaran : Implementasi Perda Nomor 3/2014 Tentang Penyelenggaraan Bantuan Hukum Bagi Masyarakat Miskin

Provinsi Banten

1 Dokumen 177,160,000.00 APBD Provinsi

1 Dokumen 257,460,000.00

17 Strategi Peningkatan Angka Partisipasi Murni (APM) pada jenjang Pendidikan Tingkat Menengah di Provinsi Banten

Keluaran : Peningkatan Angka Partisipasi Murni (APM) pada jenjang Pendidikan Tingkat Menengah di Provinsi Banten

Provinsi Banten

1 Dokumen 187,960,000.00 APBD Provinsi

1 Dokumen 241,920,000.00

18 Strategi Penanganan Angka Kematian Ibu dan Anak di Provinsi Banten

Keluaran : Penanganan Angka Kematian Ibu dan Anak di Provinsi Banten

provinsi Banten

1 Dokumen 177,160,000.00 APBD Provinsi

1 Dokumen 231,315,000.00

Page 105: PEMERINTAH PROVINSI BANTEN TAHUN 2017 · BAB I PENDAHULUAN Bab ini menyajikan tentang Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan, Sistematika Penulisan; BAB II EVALUASI PELAKSANAAN

Rencana Kerja Bappeda Provinsi Banten

111 | P a g e

[2017]

21 Kajian Bantuan Keuangan Provinsi Banten Untuk Pemerintah Kabupaten/Kota

Keluaran : Bantuan Keuangan Provinsi Banten Untuk Pemerintah Kabupaten/Kota

Provinsi Banten

1 Dokumen 187,660,000.00 APBD Provinsi

1 Dokumen 257,460,000.00

27 Penyusunan Rencana Strategis Pengembangan Produksi Sumberdaya perikanan dan kemaritiman

Keluaran : kontribusi sektor perikanan dalam menunjang pembangunan kemaritiman di Provinsi Banten

Provinsi Banten

1 Dokumen 187,283,200.00 APBD Provinsi

1 Dokumen 245,618,100.00

3007.300301.15.002

Pengembangan dan Inovasi Kebijakan Strategi Daerah

1,177,318,000.00 1,470,000,000.00

1 Pengembangan Inovasi 546,035,000.00 APBD Provinsi

0.00

2 Pengembangan Teknologi Keluaran : Pengembangan Teknolog

Provinsi Banten

9 Dokumen 631,283,000.00 APBD Provinsi

9 Dokumen 1,470,000,000.00

T O T A L 29,360,139,800.00 48,853,200,900.00