penerapan bernoulli

4
Penerapan Hukum Bernoulli Pesawat Terbang Gaya angkat pesawat terbang bukan karena mesin, tetapi pesawat bisa terbang karena memanfaatkan hukum bernoulli yang membuat laju aliran udara tepat di bawah sayap, karena laju aliran di atas lebih besar maka mengakibatkan tekanan di atas pesawat lebih kecil daripada tekanan pesawat di bawah. Akibatnya terjadi gaya angkat pesawat dari hasil selisih antara tekanan di atas dan di bawah di kali dengan luas efektif pesawat. Keterangan: ρ = massa jenis udara (kg/m 3 ) v a = kecepatan aliran udara pada bagian atas pesawat (m/s) v b = kecepatan aliran udara pada bagian bawah pesawat (m/s) F = Gaya angkat pesawat (N)

Upload: ardiansyahds23

Post on 02-Feb-2016

11 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Mekanika Fluida Penerapan Prinsip Bernoulli

TRANSCRIPT

Page 1: Penerapan Bernoulli

Penerapan Hukum Bernoulli

Pesawat Terbang 

Gaya angkat pesawat terbang bukan karena mesin, tetapi pesawat bisa terbang karena

memanfaatkan hukum bernoulli yang membuat laju aliran udara tepat di bawah sayap, karena

laju aliran di atas lebih besar maka mengakibatkan tekanan di atas pesawat lebih kecil

daripada tekanan pesawat di bawah.

Akibatnya terjadi gaya angkat pesawat dari hasil selisih antara tekanan di atas dan di bawah

di kali dengan luas efektif pesawat.

Keterangan:              

ρ  = massa jenis udara (kg/m3)

va= kecepatan aliran udara pada bagian atas pesawat (m/s)

vb= kecepatan aliran udara pada bagian bawah pesawat (m/s)

 F = Gaya angkat pesawat (N)

Page 2: Penerapan Bernoulli

Penyemprot Parfum dan Obat Nyamuk

Prinsip kerja yang dilakukan dengan menghasilkan laju yang lebih besar pada ujung atas

selang botol sehingga membuat tekanan di atas lebih kecil daripada tekanan di bawah.

Akibatnya cairan dalam wadah tersebut terdesak ke atas selang dan lama kelamaan akan

menyembur keluar.

Alat Ukur Venturimeter

Alat ukur venturi (venturimeter) dipasang dalam suatu pipa aliran untuk mengukur laju aliran

suatu zat cair. Suatu zat cair dengan massa jenis ρ mengalir melalui sebuah pipa dengan luas

penampang A1 pada daerah (1). Pada daerah (2), luas penampang mengecil menjadi A2.

Suatu tabung manometer (pipa U) berisi zat cair lain (raksa) dengan massa jenis ρ' dipasang

pada pipa. Perhatikan Gambar 28.

Gambar 28. Penampang pipa menyempit di A2 sehingga tekanan di

bagian pipa sempit lebih kecil dan fluida bergerak lebih lambat.

Page 3: Penerapan Bernoulli

Kecepatan aliran zat cair di dalam pipa dapat diukur dengan persamaan.

     

Tabung Pitot (Pipa Prandtl)

Tabung pitot digunakan untuk mengukur kelajuan aliran suatu gas di dalam sebuah pipa.

Perhatikanlah Gambar 29.

Gambar 29. Prinsip kerja pipa Prandtl.

Misalnya udara, mengalir melalui tabung A dengan kecepatan v. Kelajuan udara v di dalam

pipa dapat ditentukan dengan persamaan :