pengantar jaringan komputer

12
Pengantar Jaringan Komputer

Upload: harding-mercer

Post on 01-Jan-2016

25 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Pengantar Jaringan Komputer. Unit Kompetensi. Memahami Internet Protocol. Elemen Kompetensi. Memahami Pengalamatan IP, subnetting , IP Routing dan Metode Pengiriman. Pengertian. IP adalah protokol yang memberikan alamat atau identitas logika untuk peralatan dijaringan. - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

Page 1: Pengantar Jaringan Komputer

Pengantar Jaringan Komputer

Page 2: Pengantar Jaringan Komputer

Unit Kompetensi

• Memahami Internet Protocol

Page 3: Pengantar Jaringan Komputer

Elemen Kompetensi

• Memahami Pengalamatan IP, subnetting, IP Routing dan Metode Pengiriman

Page 4: Pengantar Jaringan Komputer

Pengertian

• IP adalah protokol yang memberikan alamat atau identitas logika untuk peralatan dijaringan.

• IP Address adalah alamat yang diberikan ke jaringan dan peralatan jaringan yang menggunakan protokol TCP/IP.

Page 5: Pengantar Jaringan Komputer

Pengertian

• IP Routing merupakan fungsi penting dari IP layer,

• Ada dua macam tipe IP Routing : – Direct Routing, – Indirect Routing.

Page 6: Pengantar Jaringan Komputer

Pengertian

• Tabel Routing adalah Tabel terdiri dari record (data) setiap baris yang mewakili suatu jaringan.

• Setiap record (data) meliputi karakteristik tertentu misalnya pengesetan Netmask.

• Untuk menentukan tujuan jaringan yang sesuai, router melihat dari table internalnya.

Page 7: Pengantar Jaringan Komputer

Metode pengiriman data

• Unicast Broadcast

• Multicast • Anycast • Unicast digunakan untuk penerima tunggal• Broadcast, Multicast, dan Anycast digunakan

untuk penerima jamak

Page 8: Pengantar Jaringan Komputer

CIDR

• CIDR (Classless Inter-Domain Routing) adalah masing–masing masukan table routing yang terdiri dari 32 bit IP address dan 32 bit network mask, yang bersama–sama memberikan panjang dan harga dari IP prefix.

Page 9: Pengantar Jaringan Komputer

Pertanyaan

• Jika suatu jaringan menggunakan IP ke las B misalnya 172.13.5.0 dengan subnetmasknya 25.25.25.240. Tentukan ba nyaknya host yang dapat digunakan.

• Suatu jaringan menggunakan IP kelas C misalnya 192.240.252.0. Jaringan tersebut ingin membagi jaringannya menjadi 4 subnet dengan rincian : – Subnet 1 : 90 host – Subnet 2 : 50 host – Subnet 3 : 20 host – Subnet 4 : 30 host

Page 10: Pengantar Jaringan Komputer

Pertanyaan

• Jelaskan mengenai perbedaan-perbedaan met ode pengiriman data pada IP address.

• Berikan contoh mengenai CIDR (Classless Inter-Domain Routing).

Page 11: Pengantar Jaringan Komputer

Pertanyaan

• Berikan Tabel Routing untuk jaringan berikut ini

Page 12: Pengantar Jaringan Komputer

Daftar Pustaka

• Dye Mark A., McDonald Rick, Rufi Antoon W. 2008.Network Fundamental CCNA Exploration Companion Guide.CiscoPress.Indianapolis.USA

• http://Cisco.netacad.net.• http://www.ilmukomputer.com.• http://www.ilmukomputer.org.• Http://www.computer.org. • ciscopress.com