pengertian pemberdayaan

2
 Pengertian Pemberdayaan  TUJUAN PEMBERDAYAAN Pemberdayaan merupakan suatu proses yang pada hakikatnya bertujuan untuk terwujudnya “perubahan”. Oleh karena itu, mulai dari titik mana kita melihat bahwa individu tegerak ingin melakukan suatu sikap dan perilaku kemandirian, termotivasi, dan memiliki ketrampilan yang diperlukan untuk melaksanakan pekerjaan dalam ramburambu nilai/norma yang memberikannya rasa keadilan dan kedamaian dalam mencapai tujuan bersama untuk kesejahteraan. MANFAAT PEMBERDAYAAN Salah satu manfaat besar dari pemberdayaan adalah memungkinkan perkembangan dan penggunaan bakat dan/atau kemampuan terpendam dalam setiap individu Tujuan dan Sasaran TUJUAN Pemberdayaan Masyarakat : Sesuai deng an Visi Pemberda yaan Masyara kat “Terwu judnya Kemandirian Masyarakat Yang Berbasis Kepada Pembangunan Manusia Seutuhn ya Menuju Kesejahteraan Masyarakat”, maka tujuan pemberdayaan masyarakat adalah : 1. Terwujudnya peningka tkan kemampuan sumber da ya manusia aparatur pemerintahan Desa/ Kelurahan dan masyaraka t melalui potensi dan sarana yang ada. 2. Terwuj udnya pengembangkan usaha ekonomi kerakyatan di sekt or informa l dengan mendayagunaka n potensi ekonomi desa , peningkatan lemba ga ekonomi dan stimulan dana pembangunan sebagai upaya pengentasan kemiskinan. 3. Terwujudnya pen gemba ngkan dan pemanfaatkan Teknologi Tepat Guna ( TTG ) secara optimal dan Sumber Daya Desa melalui kerjasama antar lembaga. 4. Terwuj udnya opti mali sasi lemba ga kemasy araka tan terma suk peran peremp uan dalam upaya peningkatkan partisipasi masyarakat.

Upload: rendra-drago

Post on 09-Jul-2015

2.731 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Pengertian Pemberdayaan

5/10/2018 Pengertian Pemberdayaan - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/pengertian-pemberdayaan 1/3

Pengertian Pemberdayaan

 TUJUAN PEMBERDAYAAN

Pemberdayaan merupakan suatu proses yang pada hakikatnya bertujuan untuk

terwujudnya “perubahan”. Oleh karena itu, mulai dari titik mana kita melihat

bahwa

individu tegerak ingin melakukan suatu sikap dan perilaku kemandirian,

termotivasi, dan

memiliki ketrampilan yang diperlukan untuk melaksanakan pekerjaan dalam

ramburambu nilai/norma yang memberikannya rasa keadilan dan kedamaian

dalam mencapai

tujuan bersama untuk kesejahteraan.

MANFAAT PEMBERDAYAAN

Salah satu manfaat besar dari pemberdayaan adalah memungkinkan

perkembangan

dan penggunaan bakat dan/atau kemampuan terpendam dalam setiap individu

Tujuan dan SasaranTUJUAN Pemberdayaan Masyarakat :Sesuai dengan Visi Pemberdayaan Masyarakat “TerwujudnyaKemandirian Masyarakat Yang Berbasis Kepada PembangunanManusia Seutuhnya Menuju Kesejahteraan Masyarakat”, makatujuan pemberdayaan masyarakat adalah :

1. Terwujudnya peningkatkan kemampuan sumber daya manusia aparatur

pemerintahan Desa/ Kelurahan dan masyarakat melalui potensi dan sarana yang

ada.

2. Terwujudnya pengembangkan usaha ekonomi kerakyatan di sektor informal

dengan mendayagunakan potensi ekonomi desa, peningkatan lembaga ekonomi dan

stimulan dana pembangunan sebagai upaya pengentasan kemiskinan.

3. Terwujudnya pengembangkan dan pemanfaatkan Teknologi Tepat Guna ( TTG )

secara optimal dan Sumber Daya Desa melalui kerjasama antar lembaga.

4. Terwujudnya optimalisasi lembaga kemasyarakatan termasuk peran perempuan

dalam upaya peningkatkan partisipasi masyarakat.

Page 2: Pengertian Pemberdayaan

5/10/2018 Pengertian Pemberdayaan - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/pengertian-pemberdayaan 2/3

5. Terwujudnya Aparatur Pemerintahan Desa, kelembagaan masyarakat

Desa/Kelurahan dalam pemberdayaan melalui manajemen perencanaan partisipatif 

serta pelayanan kepada masyarakat.

6. Terwujudnya peningkatkan kopetensi aparatur yang berdaya guna dan berhasil

guna melalui budaya kerja yang disiplin dan profesional. 

SASARAN Pemberdayaan Masyarakat :

a. Meningkatnya Kualitas Sumberdaya Aparatur Pemerintahan Desa dan

Masyarakat.

b. Penilaian dan Evaluasi Desa-desa Berprestasi.

c. Peningkatan Data Dasar Desa.

d. Terlembaganya Sektor Informal Seperti BUMDes, Pasar Desa, UPK dan SPP.

e. Meningkatnya Peran Perempuan Perdesaan Dalam Usaha Ekonomi Produktif.

f. Peningkatan Kualitas Kelompok Masyarakat Dalam Pemanfaatan Teknologi

Tepat Guna (TTG).g. Peningkatan Kualitas SDM Pengurus Pos Pelayanan Teknologi (Posyantek) dan

Sumber Daya Desa (SDD).

h. Peningkatan Kerjasama Antar Lembaga Terkait.

i. Mengoptimalkan Program Pemberdayaan Masyarakat Perdesaan.

 j. Peningkatan Pelestarian Sumber Daya Desa (SDD).

k. Peningkatan Kemampuan Kapasitas LPMD, UPK Gerdu Taskin/ PPKM dan

Sanimas.

l. Peningkatan Kerjasama Antar Lembaga Formal dan Informal.

m. Peningkatan Pemahaman dan Pelaksanaan Sistem Manajemen Pembangunan

Partisipatif (SMPP).n. Meningkatnya Profesionalisme Aparatur .

o. Meningkatnya Budaya Kerja.

p. Meningkatnya Tertib Administrasi.

q. Tepenuhinya Sarana Dan Prasarana Operasional.

r. Terpeliharanya Aset.

Page 3: Pengertian Pemberdayaan

5/10/2018 Pengertian Pemberdayaan - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/pengertian-pemberdayaan 3/3