pengumuman hasil peringkat bpn

2
PENGUMUMAN HASIL PRAKUALIFIKASI PEKERJAAN JASA KONSULTANSI PERENCANA PEMBANGUNAN GEDUNG PUSDIKLAT BPN RI Nomor : 01.1/UMUM-PQ/TK-TEKNIS/KONS-DIKLAT/LLG/III/2013 Tanggal 14 Maret 2013 Pada hari ini Kamis tanggal empat belas bulan Maret tahun dua ribu tiga belas Kelompok Kerja Pembangunan Gedung Pusdiklat BPN RI Tahun Anggaran 2013 berdasarkan Hasil Evaluasi Dokumen Prakualifikasi dan Pembuktian Kualifikasi Peserta Seleksi yang lulus prakualifikasi secara elektronik dan dimasukkan dalam Daftar Pendek (Short List) , bersama ini kami umumkan hasil sebagai berikut: Nama Paket : Pekerjaan Jasa Konsultansi Perencana Pembangunan Gedung Badan Pertanahan Nasional Republik Indonesia Nilai HPS : Rp.5.189.057.000,- (Lima milyar seratus delapan puluh sembilan juta lima puluh tujuh ribu rupiah) Tabel Hasil Evaluasi No Nama Peserta Lelang Nilai Peringkat Keterangan 1 PT. Arkonin 92,36 1 2 PT. Gubah Laras Arsitek& Perencana 62,06 2 3 PT.Cakra Manggilingan Jaya 60,36 3 4 PT. Yodya Karya 18,94 4 5 PT. WIDHA KSO 6 PT. Titimatra Tujutama 1.SBU arsitek tidak lengkap 2. Bukti pembayaran pajak tidak lengkap Tidak Lulus 7 PT. Maxitech Utama indonesia Tidak ada pengalaman sejenis 4 Tahun terakhir Tidak Lulus 8 PT. Perentjana Djaya SBU tidak lengkap Tidak Lulus 9 PT. Wahanacipta Bangunwisma SBU tidak lengkap Tidak Lulus 10 PT. Ciptadaya Terati Emas IUJK dan SBU Kecil Dan Pajak Januari tidak ada Tidak Lulus Bagi yang berkeberatan diberi kesempatan untuk mengajukan sanggahan selambat-lambatnya sampai dengan 21 Maret 2013 kepada Unit Layanan Pengadaan Barang/Jasa (ULP) Pokja Pembangunan Gedung Pusdiklat BPN RI. Keberatan atau sanggahan yang lewat dari waktu tersebut dianggap gugur atau tidak akan ditanggapi. Demikian untuk menjadi maklum. BADAN PERTANAHAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA UNIT LAYANAN PENGADAAN POKJA PEMBANGUNAN GEDUNG PUSDIKLAT BPN RI NO. NAMA JABATAN TANDA TANGAN 1. Afdon Sagala Ketua 1. ttd 2. Osman Affan, S.Sos Sekretaris 2. ttd 3. Drs. Dalu Agung Darmawan.M.Si Anggota 3. ttd 4. Dewi Oktaria. SE Anggota 4. ttd 5. Maria Goreti Nur Tyas Purnamaningrum Anggota 5. ttd 6. Anna Zahroh Uswatun Chasanah,S.Sos Anggota 6. ttd 7. Danny Indrakusuma, SE Anggota 7. ttd BADAN PERTANAHAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA UNIT LAYANAN PENGADAAN POKJA PEMBANGUNAN GEDUNG PUSDIKLAT BPN RI

Upload: rahmatrasit7742

Post on 27-Nov-2015

43 views

Category:

Documents


12 download

TRANSCRIPT

Page 1: Pengumuman Hasil Peringkat Bpn

PENGUMUMAN HASIL PRAKUALIFIKASI PEKERJAAN JASA KONSULTANSI PERENCANA PEMBANGUNAN

GEDUNG PUSDIKLAT BPN RI

Nomor : 01.1/UMUM-PQ/TK-TEKNIS/KONS-DIKLAT/LLG/III/2013 Tanggal 14 Maret 2013

Pada hari ini Kamis tanggal empat belas bulan Maret tahun dua ribu tiga belas Kelompok Kerja

Pembangunan Gedung Pusdiklat BPN RI Tahun Anggaran 2013 berdasarkan Hasil Evaluasi Dokumen

Prakualifikasi dan Pembuktian Kualifikasi Peserta Seleksi yang lulus prakualifikasi secara elektronik dan

dimasukkan dalam Daftar Pendek (Short List) , bersama ini kami umumkan hasil sebagai berikut:

Nama Paket : Pekerjaan Jasa Konsultansi Perencana Pembangunan Gedung Badan Pertanahan Nasional

Republik Indonesia

Nilai HPS : Rp.5.189.057.000,- (Lima milyar seratus delapan puluh sembilan juta lima puluh tujuh ribu

rupiah)

Tabel Hasil Evaluasi

No Nama Peserta Lelang Nilai Peringkat Keterangan

1 PT. Arkonin 92,36 1

2 PT. Gubah Laras Arsitek& Perencana

62,06 2

3 PT.Cakra Manggilingan Jaya 60,36 3

4 PT. Yodya Karya 18,94 4

5 PT. WIDHA KSO

6 PT. Titimatra Tujutama 1.SBU arsitek tidak lengkap 2. Bukti pembayaran pajak tidak lengkap

Tidak Lulus

7 PT. Maxitech Utama indonesia Tidak ada pengalaman sejenis 4 Tahun terakhir

Tidak Lulus

8 PT. Perentjana Djaya SBU tidak lengkap Tidak Lulus

9 PT. Wahanacipta Bangunwisma SBU tidak lengkap Tidak Lulus

10 PT. Ciptadaya Terati Emas IUJK dan SBU Kecil Dan Pajak Januari tidak ada

Tidak Lulus

Bagi yang berkeberatan diberi kesempatan untuk mengajukan sanggahan selambat-lambatnya sampai dengan 21 Maret

2013 kepada Unit Layanan Pengadaan Barang/Jasa (ULP) Pokja Pembangunan Gedung Pusdiklat BPN RI. Keberatan atau

sanggahan yang lewat dari waktu tersebut dianggap gugur atau tidak akan ditanggapi.

Demikian untuk menjadi maklum.

BADAN PERTANAHAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA

UNIT LAYANAN PENGADAAN

POKJA PEMBANGUNAN GEDUNG PUSDIKLAT BPN RI

NO. NAMA JABATAN TANDA TANGAN

1. Afdon Sagala Ketua 1. ttd

2. Osman Affan, S.Sos Sekretaris 2. ttd

3. Drs. Dalu Agung Darmawan.M.Si Anggota 3. ttd

4. Dewi Oktaria. SE Anggota 4. ttd

5. Maria Goreti Nur Tyas Purnamaningrum Anggota 5. ttd

6. Anna Zahroh Uswatun Chasanah,S.Sos Anggota 6. ttd

7. Danny Indrakusuma, SE Anggota 7. ttd

BADAN PERTANAHAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA

UNIT LAYANAN PENGADAAN

POKJA PEMBANGUNAN GEDUNG PUSDIKLAT BPN RI

Jalan Sisingamangaraja No. 2 Kebayoran Baru - Jakarta Selatan

Page 2: Pengumuman Hasil Peringkat Bpn