penyakit paru (dypsneu)(2)

8
11/17/2008 1 PENYAKIT PARU 0LEH : dr.H.Handojo Padmosoeparto,Sp.P,MSc KELUHAN PENDERITA PENYAKIT PARU Pasien ke dokter : 1.Keluhan penderita(Lebih sering) 2.Foto dada (thorax foto) yang tidak normal. - Pemeriksaan rutin - Evaluasi penyakit

Upload: billghoesto

Post on 07-Dec-2015

23 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

ghgfxj

TRANSCRIPT

Page 1: PENYAKIT PARU (DYPSNEU)(2)

11/17/2008

1

PENYAKIT PARU

0LEH :dr.H.Handojo Padmosoeparto,Sp.P,MSc

KELUHAN PENDERITA PENYAKIT PARU

• Pasien ke dokter :

1.Keluhan penderita(Lebih sering)

2.Foto dada (thorax foto) yang tidak normal.

- Pemeriksaan rutin

- Evaluasi penyakit

Page 2: PENYAKIT PARU (DYPSNEU)(2)

11/17/2008

2

Keluhan penderita penyakit paru

• Dypsnea(dengan variasinya)

• Batuk(dengan /tanpa sputum)

• Hemoptysis

• Nyeri dada

Bisa oleh peny.nonpulmo,utamanya peny.jantung

DYSPNEA

= Sesak napas,Rasa subyektif Sering sukar dievaluasi

Rasa kurang nyamanKurang mendapat perhatian

Tergantung: - Cara pasien melapor ke Dokter

- Besarnya perhatian Dokter thd keluhan penderita

Page 3: PENYAKIT PARU (DYPSNEU)(2)

11/17/2008

3

Contoh :

• Penyakit nonpulmonal(Gerak fisik terbatas)

+ Penyakit paru ada,

Keluhan sesak napas (-)

Aktifitas fisikDyspnea

• Pelari marathon,10 milesSesak (!)

Ortu(+ bertahun2 sesak),jalanSesak (?)

Macam2 Sesak Lain :

1. Tachypnea, Freq > Normal (12-20/menit) Dyspnea (+) / (-)Dyspnea Tachypnea (+) / (-)

2. Hyperventilasi, Ventilasi eliminasi CO2 > N PCO2

3. Exertional Fatique ≠ dyspnea yang sesungguhnya

* Cardiovaskuler * Neuromusculer Fatique * Penyakit-penyakit non pulmonal lain

Page 4: PENYAKIT PARU (DYPSNEU)(2)

11/17/2008

4

4. Orthopnea, posisi bersandar (bantal) Rasa nyaman

Penyebab utama : - Venous return - Volume Central

Intravasculer - Cardiac decompensation - CHF

- Left atrial - Left vertricular filling

Pulmonary vascular conpestion Pulmonary Edema Orthopnea

- Primary Pulmonary disease (secretions ) Orthopnea

ORTHOPNEA sering dihubungkan dengan adanya LVF, yang disebabkanoleh penyakit paru primer.

5. Paroxysmal Nocturnal DyspneaTerbangun saat tidur karena sesak Posisi duduk ( Orthopnea, yang langsung duduk bila berbaring)

6. (Jarang) : Platypnea & Trepopnea Platypnea = Sympton sesak nafas pada posisi tegak

(>< ORTHOPNEA)Tropopnea = Tidur miring kanan / kiri sesak

Posisi berbalik sesak (-)

(opposite lateral position)

Page 5: PENYAKIT PARU (DYPSNEU)(2)

11/17/2008

5

Sebab lain dari sesak napas : - Resistensi jalan nafas - Stiff lung yang abnormal - Pulmonary embolic disease

DD : RespiratoryCardiovascularAnxiety – related / psychosomatic

I. KELAINAN PADA SISTEM PARU : * Saluran nafas * Parenchym Paru * Vaskularisasi paru Dyspnea * Pleura * Bellows

- Penyakit saluran nafas, utamanya karena Obstruksi aliran udaranya :

Bagian atas medium bronkhioles Obstruksi bagian atas (diatas vocalcords)

- Benda asing (foreign bodies)- Tumor - Edema (+ anaphylaxis)- Stenosis + Inspiratory stridor

Kelainan saluran nafas dibawah vocal cords, trakhea bronkhioles dyspnea Tumor yang terletak pada saluran besar (trakhea / bronkhus besar) Dyspnea

Page 6: PENYAKIT PARU (DYPSNEU)(2)

11/17/2008

6

Asma / COPD : penyempitan seluruh salurannafas :

- Spasme- Edema - Sekresi - Radial Support (Expirasinya lebih sukar daripada

inspirasnya, wheezing lebih menonjol padaexpirasinya)

- Penyakit parenkhim paru- Inflammasi- Infiltrasi- Timbunan cairan- Kelainan / kerusakan alveoli

Pulmonary fibrosaPneumonia bakterial

- Penyakit Vaskularisasi Paru :- Emboli paru - Recurrent pulmonary emboli - Kerusakan vaskularisasi paru (penebalan / obliterasi lumen)

- Penyakit pleura dyspnea- Pneumothoraks - Pleural effusion

- Penyakit “bellows” dyspnea Kelainan system pompa (atas kendali CNS : Paru berkembang + aliran udara)System pompa : - Diafragma

- Otot-otot intercostal - Dinding dada

- Polymyositis - Myasthenia gravis - Guillain Barre syndrome Dyspnea

Dinding dada : Kyphoscoliosis Dyspnea

Page 7: PENYAKIT PARU (DYPSNEU)(2)

11/17/2008

7

II. CARDIOVASCULAR : - Left ventricular failure

Tekanan dalam vena-vena dan kapiler2 paru Transudat / kebocoran cairan Jaringan interstitium paru dan alveoli Dypsnea

- Mitral Stenosis Orthopnea dan atau paroxysmal nocturnal dyspnea

III. ANXIETY / PSYCHOSOMATIC - Nafas cepat “dyspnea”

- Hyperventilasi PCO2 bergemetaran terutama bibir + jari-jari

Tabel : Differential Diagnosis of DyspneaRespiratory

Airways disease

Asthma

Chronic obstructive lung disease

Upper airway obstruction

Parenchymal lung disease

Adult respiratory distress syndrome

Pneumonia

Interstitial lung disease

Pulmonary vascular disease

Pulmonary emboli

Pleural disease

Pneumothorax

Pleural effusion

“Bellows” disease

Neuromuscular disease (e.g.. polymositis, myasthenia gravis, Guillain-Barre syndrome)

Chest wall disease (e.g., kyphoscoliosis)

Cardiovascular

Elevatedpulmonary venous pressure

Left ventricular failure

Mitral stenosis

Decreasedcardiac,output

Severe anemia

Anxiety / Psychosomatic

Page 8: PENYAKIT PARU (DYPSNEU)(2)

11/17/2008

8

TERIMA KASIH