perangkat akreditasi

91
PERANGKAT AKREDITASI SMK INSTRUMEN PENGUMPULAN DATA DAN INFORMASI PENDUKUNG AKREDITASI SMK ASTRINDO BADAN AKREDITASI NASIONAL SEKOLAH / MADRASAH 2011

Upload: jesby

Post on 22-Nov-2015

64 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

PERANGKAT AKREDITASI

SMK

INSTRUMEN PENGUMPULAN DATA DAN INFORMASI PENDUKUNG AKREDITASI

SMK ASTRINDO BADAN AKREDITASI NASIONAL SEKOLAH / MADRASAH

2011SALINAN

LAMPIRAN III PERATURAN MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL NOMOR 13 TAHUN 2009 TANGGAL 4 MARET 2009

INSTRUMEN PENGUMPULAN DATA DAN INFORMASI PENDUKUNG AKREDITASI SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN/MADRASAH ALIYAH KEJURUAN (SMK/MAK)

1. Instrumen Pengumpulan Data dan Informasi Pendukung Akreditasi SMK/MAK merupakan tabel data isian yang diisi oleh program keahlian, sebagai data pendukung dalam pengisian instrumen akreditasi.

2. Instrumen pengumpulan data dan informasi pendukung akreditasi merupakan satu kesatuan dengan instrumen akreditasi SMK/MAK dan juknis pengisian instrumen, sehingga pengisiannya harus sesuai dengan kenyataan yang ada di program keahlian.

3. Pengisian Instrumen Pengumpulan Data dan Informasi Pendukung Akreditasi SMK/MAK merupakan tanggung jawab sepenuhnya dari kepala program keahlian.

4. Apabila perlu program keahlian membentuk tim yang terdiri dari pihak- pihak relevan, agar dapat mengisi seluruh butir dalam Instrumen Pengumpulan Data dan Informasi Pendukung Akreditasi SMK/MAK dengan akurat, tepat, dan objektif.

5. Telitilah kembali jawaban untuk setiap butir pernyataan secara seksama sebelum diserahkan kepada BAP-S/M, sebab data tersebut merupakan data pendukung sebagai bahan kelengkapan untuk visitasi asesor ke program keahlian.

INSTRUMEN PENGUMPULAN DATA DAN INFORMASIPENDUKUNG AKREDITASI SMK/MAK

Program Keahlian : Teknik Komputer JaringanNomor Statistik Sekolah/Madrasah (NSS/M) : -

Nama Kepala Program Keahlian : Heri Setyo Budi, S.Kom

Alamat Program Keahlian : Jalan Kapten Sudibyo No. 84

Kelurahan Pekauman

Kecamatan Tegal Barat

Kota Tegal 52113

Tegal, 21 Juni 2011

Kepala Program Keahlian (Heri Setyo Budi, S.Kom)I.STANDAR ISI

1.Pelaksanaan kurikulum berdasarkan muatan KTSP (Isi menurut apa yang terjadi di sekolah/madrasah Saudara).

No.Muatan KTSP

1Mata Pelajaran

1) Pendidikan Agama 9)IPA

2) Pendidikan Kewarganegaraan10)IPS

3) Bahasa Indonesia11)KKPI

4) Penjaskes12) Fisika

5) Seni Budaya13)Kewirausahaan

6) Bahasa Inggris14)Dasar Kompetensi Kejuruan

7) Matematika15)Kompetensi Kejuruan

8) Kimia

2Muatan Lokal

1) Bahasa Jawa

2) Bahasa Jepang

3) Broadcasting

3Kegiatan pengembangan diri

1) Bimbingan karir dan kejuruan

2) Ekstra kurikuler

4Pengaturan beban belajar *)

5Ketuntasan belajar KKM **)

KKM

XXIXII

123456

1) Pend. Agama707070707070

2) Pendidikan Kewarganegaraan717070707070

3) Bahasa Indonesia707070707070

4) Penjaskes707070707070

5) Seni Budaya707070707070

6) Fisika707070707070

7) Kimia707070707070

8) Bhs. Inggris707070707070

9) Matematika707070707070

10) IPA707070707070

11) IPS707070707070

12) KKPI707070707070

13) Kewirausahaan707070707070

14) Dasar Kompetensi Kejuruan757575757575

15) Kompetensi Kejuruan757575757575

16) Bahasa Jawa707070707070

17) Bahasa Jepang7070

18) Broadcasting7070

No.Muatan KTSP

6Kriteria Kenaikan Kelas( Terlampir )

Kriteria Kelulusan( Terlampir )

7Penjurusan ***)

Nama Kompetensi Keahlian:Teknik Komputer Jaringan

Nomor Kode:2063

8Pendidikan Kecakapan Hidup :

Terintegrasi di setiap mata pelajaran ( RPP )

9Pendidikan berbasis keunggulan lokal dan global dalam bentuk :

Praktek membuat tempe dalam mata pelajaran Kewirausahaan..

KD : Mengelola usaha kecil

Keterangan :

*)

Lampirkan kalender akademik dan jadwal pelajaran.

**)

Isi dengan singkatan mata pelajaran dan KKM

***)Tuliskan nama dan nomor kode kompetensi keahlian sesuai dengan spektrum kehalian pendidikan menengah kejuruan (Keputusan Dirjen Mendikdasmen Nomor 251/C/KEP/MN/2008)

2. Daftar nama institusi dan orang yang dilibatkan dalam pengembangan KTSP.

No.NamaInstitusi

1.Suswono, S.KomKepala SMK Astrindo

2Dyanindra Srikumara, SEJogja Course

3M. Yusqon, M.PdKomite Sekolah

4Entis Atmirial, S.PdGuru SMK Astrindo

5Liris Kristina, SEGuru SMK Astrindo

6Ismail Marzuki, S.Pd.IGuru SMK Astrindo

7Heri Setyo Budi, S.KomGuru SMK Astrindo

8Yuliana Fitria, S.PdGuru SMK Astrindo

9Umi Masulah, SEGuru SMK Astrindo

10Imam sutarto, S.KomGuru SMK Astrindo

11Wahyu Indrianto, S.PdGuru SMK Astrindo

12Yaser Arafat, S.KomGuru SMK Astrindo

13Rokhayati, S.PdGuru SMK Astrindo

14Dwi rahardian Yuniati, STGuru SMK Astrindo

15M.Faris Pandu. W, S.PdGuru SMK Astrindo

16Endri Irmawan, S.PdGuru SMK Astrindo

17Siti Nurhidayah, STGuru SMK Astrindo

18Iswanti, S.PdGuru SMK Astrindo

19Akhi Mufriana, S.PdGuru SMK Astrindo

20Hexaty Rahmani, S.PdGuru SMK Astrindo

21Hilarius Sumadiana, S.PdGuru SMK Astrindo

22Indriani Diah Eko P, S.PdGuru SMK Astrindo

23Heri Suherman, Dipl EngGuru SMK Astrindo

3.Proses penyusunan KTSP

NoMekanisme yang dilalui dalam penyusunan KTSP

1Melibatkan tim penyusun ( guru, DU/DI, Kepala Sekolah, Yayasan )

2Workshop

3Review dan revisi

4Menghadirkan narasumber

5Tahap finalisasi

6Pemantapan dan penilaian

7Dokumentasi hasil penyusunan kurikulum

4.Daftar nama dokumen layanan pembelajaran dalam rangka pelaksanaan kurkulum :

NoNama Dokumen

1RPP

2Jadwal tambahan pelajaran untuk pengayaan

3Dokumen pembelajaran di alam untuk prinsip mendayagunakan kondisi alam

4Dokumen kegiatan sosial budaya untuk prinsip mendayagunakan kondisi sosbud.

5Jadwal remidi

6Daftar hadir remidi

7Soal remidi

5.Muatan lokal yang diselenggarakan program keahlian :

a) Mulok wajib : - Bahasa Jawa

- Bahasa Jepang

b) Mulok produktif: Broadcasting

NoPihak-pihak yang terlibat dalam proses penyusunan muatan lokal

1Guru

2Komite sekolah / Yayasan

3DU / DI

6.Jenis-jenis program pengembangan diri dalam bentuk kegiatan ekstrakurikuler yang dimiliki program keahlian :

a) Pramuka

b) Olah Raga (Futsal)

c) KIS ( Karya Ilmiah Siswa )

d) Karate

e) Rohis ( Rohani Islam )

f) HASCA ( Hardware Software Club Astrindo )

g) Film

h) Musik

i) KWU ( Kewirausahaan )

j) PMR ( Palang Merah Remaja )

7. Jenis-jenis program pengembangan diri dalam bentuk kegiatan konseling yang dimiliki program keahlian :

a) Bimbingan karir kejuruan

b) Bimbingan belajar

c) Bimbingan pribadi

d) Bimbingan sosial

8.Data prakerin siswa di DU/DI

No.Nama DU/DIJumlah Siswa

yang prakerinWaktu prakerinLama prakerin

2009/ 2010

1PT. WGI Cabang Solo2Januari - Maret3 bulan

2PT. WGI Cabang Salatiga3Januari - Maret3 bulan

3PT. WGI Cabang Tangerang3Januari - Maret3 bulan

4Kantor Pelayanan Pajak Pratama, Tegal2Januari - Maret3 bulan

5PT WGI Cabang Bekasi4Januari - Maret3 bulan

2010/2011

1Kantor Pelayanan Pajak Pratama, Tegal4Januari - Maret3 bulan

2Kantor BTN Capem Tegal2Januari - Maret3 bulan

3Balai Yasa Tegal3Januari - Maret3 bulan

4PLN Tegal2Januari - Maret3 bulan

5PT. WGI Kardinah Tegal1Januari - Maret3 bulan

6PT. Citra Plastik Makmur Jakarta2Januari - Maret3 bulan

7PT. Bertindo Karya Sewu Tegal2Januari - Maret3 bulan

8SK'I Komputer Tegal1Januari - Maret3 bulan

9Graha Komputer Tegal3Januari - Maret3 bulan

10TRITAMA KOMPUTER Tegal2Januari - Maret3 bulan

9.Beban belajar yang ditetapkan oleh program keahlian :

No.PembelajaranJumlah

1Satu jam tatap muka45 menit

2Jumlah pembelajaran per minggu50 jam

3Jumlah minggu efektif per tahun38 minggu

10.Data guru yang memberikan tugas terstruktur dan kegiatan mandiri tidak terstruktur kepada siswa :

No.Jenis tugasKelasJml Guru

1TerstrukturMandiri Tidak Terstruktur

2VX9 / 3

3VXI8 / 4

4VXII9 / 4

11.TERLAMPIR

12.Daftar mata pelajaran yang memanfaatkan TIK :

NoNama Mata PelajaranJenis TIK

1Bahasa InggrisPower Point, LCD, CD Tutorial

2MatematikaPower Point, LCD, CD Tutorial

3KKPILCD, Internet, CD Tutorial

4PKnTugas mencari informasi melalui internet

5PenjaskesTV, Player VCD, CD Tutorial

6Seni MusikTV, Player VCD, CD Tutorial

7FisikaPower Point, LCD, CD Tutorial

8IPAPower Point, LCD, CD Tutorial

9KimiaPower Point, LCD, CD Tutorial

10Dasar KompetensiPower Point, LCD, CD Tutorial, Software, CD SO

11Kompetensi KejuruanPower Point, LCD, CD Tutorial, Software, CD SO

13.dan 14. TERLAMPIR

15.Dokumen pengembangan silabus (isi jenis dokumen yang relevan dengan kegiatan pengembangan silabus )

No.Jenis KegiatanKetersediaan *)

AdaTidak

1Mengkaji standar kompetensi dan kompetensi dasar (pemetaan)V

2Mengidentifikasi materi pokok/pembelajaranV

3Mengembangkan kegiatan pembelajaranV

4Merumuskan indikator pencapaian kompetensiV

5Menentukan jenis penilaianV

6Menentukan alokasi waktuV

7Menentukan sumber belajarV

Keterangan : * Isilah tanda ceklis (V) pada kolom jawaban Ketersediaan

16. Proses Pengembangan Silabus :

No.Cara pengembangan silabusMata pelajaran

1Silabus dikembangkan secara mandiri melalui kelompok mata pelajaranSemua mata pelajaran

2Silabus dikembangkan secara mandiri oleh guru mata pelajaran dalam program keahlianSemua mata pelajaran

3Silabus dikembangkan oleh MGMP tingkat kab/kotaPKn, Produktif , Bahasa Indonesia, Matematika

4Silabus mengadopsi contoh yang sudah adaSemua Mata Pelajaran

17.KKM mata pelajaran

Mata PelajaranKKM

XXIXII

123456

1) Pend. Agama707070707070

2) Pendidikan Kewarganegaraan707070707070

3) Bahasa Indonesia707070707070

4) Penjaskes707070707070

5) Seni Budaya707070707070

6) Fisika707070707070

7) Kimia707070707070

8) Bhs. Inggris707070707070

9) Matematika707070707070

10) IPA707070707070

11) IPS707070707070

12) KKPI707070707070

13) Kewirausahaan707070707070

14) Dasar Kompetensi Kejuruan757575757575

15) Kompetensi Kejuruan757575757575

16) Bahasa Jawa707070707070

17) Bahasa Jepang7070

18) Broadcasting7070

18.Komponen kalender akademik program keahlian :

No.Komponen kalender akademikKetersediaan *)

AdaTidak

1Jadwal awal tahun pelajaranV

2Minggu efektifV

3Pembelajaran efektifV

4Hari liburV

Keterangan : * Isilah tanda ceklis (V) pada kolom jawaban Ketersediaan

II. STANDAR PROSES

19.Mata pelajaran yang memiliki RPP secara lengkap :

No.Mata Pelajaran

1 Pend. Agama

2 Pendidikan Kewarganegaraan

3 Bahasa Indonesia

4 Penjaskes

5 Seni Budaya

6 Fisika

7 Kimia

8 Bhs. Inggris

9 Matematika

10 IPA

11 IPS

12 KKPI

13 Kewirausahaan

14 Dasar Kompetensi Kejuruan

15 Kompetensi Kejuruan

16 Bahasa Jawa

17 Bahasa Jepang

18 Broadcasting

20.Mata pelajaran yang memiliki RPP yang disusun berdasarkan prinsip penyusunan RPP :

No.Mata Pelajaran

1 Pend. Agama

2 Pendidikan Kewarganegaraan

3 Bahasa Indonesia

4 Penjaskes

5 Seni Budaya

6 Fisika

7 Kimia

8 Bhs. Inggris

9 Matematika

10 IPA

11 IPS

12 KKPI

13 Kewirausahaan

14 Dasar Kompetensi Kejuruan

15 Kompetensi Kejuruan

16 Bahasa Jawa

17 Bahasa Jepang

18 Broadcasting

21.Persayaratan proses pembelajaran

No.Persyaratan proses pembelajaran

1Jumlah siswa tiap kelas maksimum = 32 siswa

2Jumlah jam beban mengajar guru minimum = 24 jam/minggu

3Perbandingan jumlah buku teks dengan siswa : 1 : 1

4Pengelolaan kelas yang dilakukan

1. Guru mengatur tempat duduk siswa sesuai dengan karakteristik siswa.

2. Volume dan intonasi suara guru dapat didengar baik oleh siswa

3. Tutur kata guru santun dan dapat didengar baik oleh siswa

4. Guru menyesuaikan materi pelajaran dengan kecepatan dan kemampuan belajar

siswa.

22.Langkah-langkah pembelajaran :

No.Langkah-langkah pembelajaran yang dilakukan

1Kegiatan pendahuluan

2Kegiatan inti (eksplorasi, elaborasi, konfirmasi )

3Kegiatan penutup

23. s.d. 25 TERLAMPIR

26.Jumlah siswa yang melaksanakan prakerin di DU/DI

No.Tempat prakerinJumlah Siswa

12009/ 2010

2PT. WGI Cabang Solo2

3PT. WGI Cabang Salatiga3

4PT. WGI Cabang Tangerang3

5Kantor Pelayanan Pajak Pratama, Tegal2

6PT WGI Cabang Bekasi4

2010/2011

1Kantor Pelayanan Pajak Pratama, Tegal4

2Kantor BTN Capem Tegal2

3Balai Yasa Tegal3

4PLN Tegal2

5PT. WGI Kardinah Tegal1

6PT. Citra Plastik Makmur Jakarta2

7PT. Bertindo Karya Sewu Tegal2

8SK'I Komputer Tegal1

9Graha Komputer Tegal3

10TRITAMA KOMPUTER Tegal2

27.Pemantauan proses pembelajaran ( TERLAMPIR )

No.Tgl PemantauanMata Pelajaran yang dipantauTahap yang dilakukan

1

28.Supervisi proses pembelajaran ( TERLAMPIR )

No.Tgl SupervisiMata Pelajaran yang disupervisiCara yang dilakukan

1

29.Evaluasi proses pembelajaran ( TERLAMPIR )

No.Tgl EvaluasiMata Pelajaran yang dievaluasiAspek yang dievaluasi

1

30.Pelaporan pengawasan proses pembelajaran

No.Tgl PelaporanPihak yang mendapat laporanKeterangan

122 Maret 2011Guru

Kepala Sekolah

31.Tindak lanjut hasil pengawasan proses pembelajaran ( TERLAMPIR )No.Hasil pengawasanBentuk tindak lanjut

1Teguran mendidik

2Kesempatan ikut diklat

III. STANDAR KOMPETENSI LULUSAN

32.Kriteria Ketuntasan Minimal ( KKM ) kelompok mata pelajarn ipteks

No.Mata Pelajaran IPTEKSKelasKKM

XXIXII

123456

1Bahasa Indonesia70707070707070

2Matematika70707070707070

3IPA70707070707070

4IPS70707070707070

5KKPI70707070707070

6Dasar Kompetensi 7575

7Kompetensi Kejuruan75757575757575

33.Kegiatan belajar siswa yang berkaitan dengan analisis pemecahan masalah-masalah yang kompleks

No.Mata PelajaranJenis KegiatanJumlah siswa yang terlibat

1IPAArtikel11 siswa

2KKPIKliping11 siswa

3FisikaMakalah22 siswa

4Seni BudayaKliping38 siswa

34.Kegiatan untuk memperoleh pengalaman belajar yang dapat menganalisis gejala alam dan sosial :

No.Mata PelajaranJenis KegiatanJumlah siswa yang terlibat

1IPADiskusi : gejala alam, gempa38 siswa

2IPSDiskusi38 siswa

35.Penggunaan berbagai fasilitas oleh siswa

No.Jenis FasilitasKetersediaanJumlah siswa

AdaTidakTerlibat

1Bahan ajarV38 siswa

2Buku teksV38 siswa

3PerpustakaanV71 siswa

4LaboratoriumV71 siswa

5InternetV50 siswa

Keterangan : * Isilah tanda ceklis (V) pada kolom jawaban Ketersediaan36.Kegiatan mencari informasi dari berbagai sumber belajar :

No.Kegiatan SiswaDilakukanJumlah siswa yang

YaTidakMengikuti

1Mengunjungi perpustakaanV71 siswa

2Mengakses internetV50 siswa

3Menyelenggarakan kelompok ilmiah remajaV10 siswa

4Sumber belajar ( museum, kebun raya, industri, dsb)V22 siswa

37.Kegiatan memanfaatkan lingkungan secara produktif dan bertanggungjawab :

No.Jenis KegiatanTempat pelaksanaanJumlah siswa yang

Mengikuti

1PramukaSekolah38 siswa

2PrakerinDU / DI22 siswa

3Pemanfaatan barang bekas botol plastikSekolah5 siswa

4Lintas Alam Bumi Bahari 1Wilayah kota Tegal5 siswa

38. Kegiatan seni dan budaya

No.Jenis KegiatanJumlah siswa yang mengikuti

1Ekstra kurikuler Band14 siswa

2Lomba puisi Tegalan3 siswa

3Pentas seni 11 siswa

4Mading1 siswa

39.Kegiatan mengikuti apresiasi seni :

No.Jenis KegiatanWaktu pelaksanaanJumlah siswa yang mengikuti

1Lomba band20105 siswa

2Lomba Puisi Tegalan20111 siswa

3Fashion Show20113 siswa

4Menghias Tumpeng20113 siswa

40.Kegiatan untuk menumbuhkan dan mengembangkan sikap percaya diri dan bertanggung jawab :

No.Jenis KegiatanKetersediaanJumlah siswa yang

AdaTidakMengikuti

1Layanan konseling

Bimbimbingan karir dan kejuruanV71 siswa

Bimbingan belajarV71 siswa

Bimbingan PribadiV71 siswa

Bimbingan SosialV71 siswa

2Ekstra kurikuler

PramukaV38 siswa

ROHISV10 siswa

PMRV10 siswa

FutsalV8 siswa

KISV5 siswa

Band

V14 siswa

PaskibraV4 siswa

41.Kegiatan siswa untuk berpartisipasi dalam penegakan aturan-aturan sosial :

No.Jensi kegiatanWaktu pelaksanaanJumlah siswa yang

Mengikuti

1Ketertiban siswaSetiap hari71 siswa

2Penyuluhan narkoba4 Maret 38 siswa

3Bina Dewasa : Sex education4 Maret 201138 siswa

4MOS 2010 : materi tata kramaJuli 38 siswa

5Pengembangan motivasi siswaNovember 201111 siswa

42.Kegiatan untuk menumbuhkan sikap kompetitif :

No.Nama KegiatanTIngkatJumlah siswa

Yang mengikuti

1Lomba OSTNKota7 siswa

2Lomba LKSKota2 siswa

3Lomba O2SNKota8 siswa

4POPDA :

Athletik Lari

Bulutangkis

Karate

VollyKota1 siswa

1 siswa

2 siswa

2 siswa

43.Kegiatan untuk menumbuhkan sikap sportif

No.Nama KegiatanTingkatRanking JuaraTahun

1Lomba antar kelasSekolah12011

2Lomba gerak jalanKota2010

3Lomba Lintas Alam Bumi Bahari 1Kota-2011

4POPDAKota-2011

5O2SNKota-2011

6OSTNKota-2011

7LKSKota-2011

44.Pembelajaran yang dapat melibatkan parsipasi siswa dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara secara demokratis dalam wadah NKRI :

No.Jenis KegiatanKetersediaan DokumenJumlah siswa

AdaTidakYang mengikuti

1Upacara Hari Besar NasionalV71 siswa

3Kegiatan OSISV71 siswa

4Character BuildingV6 siswa

5LDKV38 siswa

45.Pembelajaran untuk membentuk karakter siswa menumbuhkan rasa sportivitas, dan kebersihan lingkungan :

No.Jenis KegiatanKetersediaan DokumenJumlah siswa

AdaTidakYang mengikuti

1Jumat bersihV71 Siswa

2Jumat SehatV71 Siswa

3Lomba kebersihan kelasV71 Siswa

4Piket kelasV71 Siswa

Keterangan : * Isilahah tanda ceklis (V) pada kolom jawaban ketersediaan

46.Silabus mata pelajaran yang memuat materi tentang hak dan kewajiban orang lain dalam pergaulan masyarakat :

No.Silabus mata pelajaranMemuat

1PKnHak dan kewajiban

2IPSPergaulan masyarakat

3Pendidikan AgamaAkhlaq di Lingkungan Maasyarakat

47.Kegiatan untuk dapat menjalankan ajaran agama melalui kelompok mata pelajaran agama dan akhlak mulia yang bersifat afektif :

No.Nama KegiatanKetersediaan DokumenJumlah siswa

AdaTidakYang mengikuti

1Doa awal dan akhir pelajaranV71 siswa

2Menyapa guruV71 siswa

3BersalamanV71 siswa

4Jumat QolbuV71 siswa

Keterangan : * Isilah tanda ceklis (V) pada kolom jawaban ketersediaan

48.Kegiatan untuk menghargai keberagaman agama, bangsa, suku, ras dan golongan sosial ekonomi dalam lingkup global.

No.Nama KegiatanKetersediaan dokumenJumlah siswa

AdaTidakYang mengikuti

1Upacara 17 AgustusV71 siswa

2Kegiatan Idul AdhaV71 siswa

3Hari Kebangkitan NasionalV60 Siswa

4Hari Pendidikan NasionalV60 Siswa

5SMK Peduli GempaV71 siswa

Keterangan : * Isilah tanda ceklis (V) pada klom jawaban Ketersediaan dokumen

49.Kegiatan untuk pembentukan akhlak mulia melalui pembiasaan dan pengalaman.

No.Nama KegiatanKetersediaan dokumenJumlah siswa

AdaTidakYang mengikuti

1Program konselingV71 siswa

3Upacara benderaV71 siswa

4Jumat QolbuV71 siswa

5Isthigosah Ujian NasionalV11 Siswa

6Pesantren Kilat (Bulan Ramadhan)V71 siswa

Keterangan : * Isilah tanda ceklis (V) pada kolom jawaban Ketersediaan dokumen50. Pkn

Agama

Bahasa Indonesia

IPS51. Kegiatan dalam menghasilkan karya kreatif baik individu maupun kelompok.

No.Nama KegiatanKetersediaan dokumenJumlah siswa

AdaTidakYang mengikuti

1Kewirausahaan V38 Siswa

2Daur ulang Botol plastikV38 Siswa

3Majalah dinding Komponen PCV38 Siswa

4Wajan BolicV38 Siswa

Keterangan : * Isilah tanda ceklis (V) pada klom jawaban Ketersediaan dokumen

52.Kegiatan terkait dengan kemampuan berkomunikasi baik lisan maupun tulisan secara efektif dan santun.

No.Nama KegiatanKetersediaan dokumenJumlah siswa

AdaTidakYang mengikuti

1PresentasiV71 Siswa

2MengarangV71 Siswa

3DiskusiV71 Siswa

4Tradisi 3 SV 71 Siswa

Keterangan : * Isilah tanda ceklis (V) pada klom jawaban Ketersediaan dokumen

53.Kegiatan terkait dengan kemampuan memperoleh keterampilan membaca dan menulis naskah secara sistematis dan estetis.

No.Nama KegiatanKetersediaan dokumenJumlah siswa

AdaTidakYang mengikuti

1Laporan hasil prakerinV22 siswa

2Laporan Kunjungan Pameran TeknologiV60 siswa

4Mading V38 siswa

5Buletin SiswaV38 siswa

Keterangan : * Isilah tanda ceklis (V) pada klom jawaban Ketersediaan dokumen

54.Kegiatan terkait dengan keterampilan menyimak, membaca, menulis dan berbicara baik dalam Bahasa Indonesia maupun Bahasa Inggris.

No.Nama KegiatanKetersediaan dokumenJumlah siswa

AdaTidakYang mengikuti

1MenulisV71 Siswa

2MengarangV71 Siswa

3Diskusi KelompokV71 Siswa

Keterangan : * Isilah tanda ceklis (V) pada klom jawaban Ketersediaan dokumen

55.Kegiatan berkaitan dengan pengembangan Iptek seiring dengan perkembangannya.

No.Nama KegiatanKetersediaan dokumenJumlah siswa

AdaTidakYang mengikuti

1Pengayaan matematikaV11 siswa

2Pengayaan kompetensi kejuruanV11 siswa

3Pengayaan bahasa InggrisV11 siswa

4Pengayaan bahasa IndonesiaV 11 siswa

Keterangan : * Isilah tanda ceklis (V) pada klom jawaban Ketersediaan dokumen

56.Daftar persentase jam teori dan mata pelajaran

No.Nama mata pelajaranPersentasePersentase

Pembelajaran studi kasusPembelajaran bukan studi kasus

1Kewirausahaan50%50%

2Kelompok mata pelajaran produktif70%30%

3Matematika ( soal-soal cerita )65%35%

4KKPI Kelas XI (Presentasi)70%30%

Keterangan : * Isilah tanda ceklis (V) pada klom jawaban Ketersediaan dokumen

57. s.d. 61 Data nilai uji kompetensi dan nilai UN mata pelajaran yang diperoleh.

No.Mata PelajaranNilai Uji KompetensiNilai rata-rata UN yang diperoleh

2010/2011

1Kompetensi produktif7.908.03

2Matematika8.73

3Bahasa Inggris8.35

4Bahasa Indonesia7.45

62. Persentase kelulusan tahun 2010/ 2011 = 100%

IV. STANDAR PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN

63.Jumlah guru yang dimiliki program keahlian dan kualifikasinya.

No.Tingkat PendidikanJumlah dan status guruJumlah

GT* / PNSGTT ** /

Guru Bantu

LPLP

1S3 / S2

2S1327820

3D4

4D3 / Sarjana Muda

5D2

6D111

7SMA sederajat

Jumlah327821

Keterangan : *GT = Guru tetap (bagi sekolah/madrasah swasta)

** GTT = Guru tidak tetap ( baik sekolah/madrasah negeri atau swasta)

64. dan 65 Jumlah guru yang mengajar memiliki latar belakang pendidikan sesuai dengan mata pelajaran yang diampu.

NoGuru mata pelajaranJumlah guru dengan latar belakang pendidikan sesuai dengan mata pelajaran yang diampuJumlah gur dengan latar belakang pendidikan yang TIDAK sesuai dengan mata pelajaranyang diampu Jumlah

D1/D2D3/ SarmudS1/D4S2/S3D1/D2D3/

SarmudS1/D4S2/S3

1Pendidikan Agama22

2PKn11

3Bahasa Indonesia11

4Bahasa Inggris11

5Matematika11

6IPA

Fisika11

Kimia11

Biologi11

KKPI11

Kewirausahaan22

7IPS11

8Seni dan budaya11

9Penjaskes22

10Kejuruan TKJ33

11BP/BK11

12Muatan lokal : Bahasa jawa11

13Bahasa jepang1

14Broadcasting1

15Pengembangan diri11

Jumlah118524

66. s.d. 70. Terlampir71. Jumlah guru mata pelajaran produktif yang memiliki sertifikat uji kompetensi.

No.Mata Pelajaran ProduktifMemiliki sertifikat Uji KompetensiTidak memiliki sertifikat uji komptensiJumlah

1Merakit personal komputerV

2Melakukan Instalasi sistem operasi dasarV

3Menerapkan Keselamatan Kesehatan kerja dan Lingkungan Hidup (K3LH)V

4Menerapkan Teknik Elektronika dan AnalogV

5Menerapkan Fungsi Pheripherial dan instalasi PCV

6Mendiagnosis Permasalahan Pengoperasian PC dan PheripherialV

7Melakukan perbaikan dan atau Setting ulang sistem PCV

8Melakukan Perbaikan PheriperialV

9Melakukan perawatan PCV

10Melakukan Instalasi Sistem Operasi Berbasis Graphical User Interface (GUI) dan Cammand Line Interface (CLI)V

11Melakukan Instalasi SoftwareV

12Melakukan Instalasi Perangkat Jaringan Lokan (Local Area Network)

13Mendiagnosis Permasalahan Pengangoprasian PC yang tersambung jaringanV

14Melakukan Perbaikan dan atau setting ulang koneksi jaringanV

15Melakukan instalasi Sistem Operasi Jaringan Berbais GUI (Graphical User Interface) dan TextV

16Melakukan Instalasi Perangkat Jaringan Berbasis Luas (Wide Area Network)V

17Mendiagnosis Permasalahan Perangkat Yang tersambung Jaringan Berbasis Luas (Wide Area Network)V

18Membuat desain sistem keamanan jaringanV

19Melakukan perbaikan dan atau setting ulang koneksi jaringan berbasis luas (wide Area Network)V

20Mengadministrasi server dalam jaringanV

21Merancang bangun dan menganalisa Wide Area NetworkV

22Merancang Web Data Best untuk Content ServerV

72.Jumlah guru produktif yang memiliki kompetensi utama dan kompetensi tambahan.

No.Mata Pelajaran ProduktifKompetensi UtamaKompetensi Tambahan 1Kompetensi tambahan 2

1Merakit personal komputerV

2Melakukan Instalasi sistem operasi dasarV

3Menerapkan Keselamatan Kesehatan kerja dan Lingkungan Hidup (K3LH)V

4Menerapkan Teknik Elektronika dan AnalogV

5Menerapkan Fungsi Pheripherial dan instalasi PCV

6Mendiagnosis Permasalahan Pengoperasian PC dan PheripherialV

7Melakukan perbaikan dan atau Setting ulang sistem PCV

8Melakukan Perbaikan PheriperialV

9Melakukan perawatan PCV

10Melakukan Instalasi Sistem Operasi Berbasis Graphical User Interface (GUI) dan Cammand Line Interface (CLI)V

11Melakukan Instalasi SoftwareV

12Melakukan Instalasi Perangkat Jaringan Lokan (Local Area Network)V

13Mendiagnosis Permasalahan Pengangoprasian PC yang tersambung jaringanV

14Melakukan Perbaikan dan atau setting ulang koneksi jaringanV

15Melakukan instalasi Sistem Operasi Jaringan Berbais GUI (Graphical User Interface) dan TextV

16Melakukan Instalasi Perangkat Jaringan Berbasis Luas (Wide Area Network)V

17Mendiagnosis Permasalahan Perangkat Yang tersambung Jaringan Berbasis Luas (Wide Area Network)V

18Membuat desain sistem keamanan jaringanV

19Melakukan perbaikan dan atau setting ulang koneksi jaringan berbasis luas (wide Area Network)V

20Mengadministrasi server dalam jaringanV

21Merancang bangun dan menganalisa Wide Area NetworkV

22Merancang Web Data Best untuk Content ServerV

73.TERLAMPIR

74. TERLAMPIR

75. TERLAMPIR

76. Data alumni program keahlian

No.DU/DI/perguruan tinggiJumlah alumni

Tahun Tahun

Perguruan Tinggi :

1Teknik Komputer Jaringan3

DU/ DI :

2Teknik Komputer Jaringan8

Jumlah11

77.s.d. 78. TERLAMPIR

79. s.d. 82. Daftar tenaga administrasi dan perpustakaan

No.Jenis PekerjaanKualifikasi akademikJumlah yang sesuai dengan bidangnya

S!/S2D-1D-2D-3SLTASesuaiTidak sesuai

1Kepala TU11

2Bendahara11

3Staf TU11

4Staf TU11

5Perpustakaan11

Jumlah111241

83.Daftar kepala laboratorium/bengkel

No.Nama laboratoriumNama Kepala laboratorium/bengkelKualiikasiKet.

1Lab TKJHeri Setyo Budi, S.KomS1

2Lab KKPINur Hadi S, AmdD3

3Lab KimiaSiti Nur Hidayah, STS1

4Lab FisikaEndri Irmawan, S.PdS1

Jumlah44

84.Daftar teknisi laboratorium/bengkel

No.Nama laboratoriumNama Kepala laboratorium/bengkelKualiikasiKet.

1Lab TKJArif Adi SatriaSMK

2Lab KKPIArif Adi SatriaSMK

3Lab KimiaArif Rahman SMA

4Lab FisikaArif RahmanSMA

Jumlah22

85.Daftar laboran

No.Nama laboratoriumNama Kepala laboratorium/bengkelKualiikasiKet.

1Lab KimiaArif Rahman SMA

2Lab FisikaArif RahmanSMA

Jumlah22

86.Daftar tenaga layanan khusus.

No.JenisNama

1Penjaga sekolahSugito

2Tukang kebunHasanudin

3Tenaga kebersihanSugito

4PesuruhHasanudin

V. STANDAR SARANA DAN PRASARANA

88.Luas lahan sekolah/madrasah : 4000 m2

89. s.d. 91. TERLAMPIR

92. Luas lantai program keahlian : 250 m2

93. TERLAMPIR

94. Daftar jenis sanitasi yang dimiliki sekolah/madrasah

No.Jenis SanitasiKetersediaan *

AdaTidak

1AirV

2SampahV

3WcV

4Saluran limbahV

Jumlah4

95. Data kepemilikan buku teks program keahlian

No.Mata PelajaranKelasJumlah

Buku TeksJumlah

Siswa

1Merakit personal komputerX132

2Melakukan Instalasi sistem operasi dasarX132

3Menerapkan Keselamatan Kesehatan kerja dan Lingkungan Hidup (K3LH)X132

4Menerapkan Teknik Elektronika dan AnalogX132

5Menerapkan Fungsi Pheripherial dan instalasi PCX132

6Mendiagnosis Permasalahan Pengoperasian PC dan PheripherialX132

7Melakukan perbaikan dan atau Setting ulang sistem PCX132

8Melakukan Perbaikan PheriperialX132

9Melakukan perawatan PCX132

10Melakukan Instalasi Sistem Operasi Berbasis Graphical User Interface (GUI) dan Cammand Line Interface (CLI)X132

11Melakukan Instalasi SoftwareX132

12Melakukan Instalasi Perangkat Jaringan Lokan (Local Area Network)XI132

13Mendiagnosis Permasalahan Pengangoprasian PC yang tersambung jaringanXI132

14Melakukan Perbaikan dan atau setting ulang koneksi jaringanXI132

15Melakukan instalasi Sistem Operasi Jaringan Berbais GUI (Graphical User Interface) dan TextXI132

16Melakukan Instalasi Perangkat Jaringan Berbasis Luas (Wide Area Network)XI132

17Mendiagnosis Permasalahan Perangkat Yang tersambung Jaringan Berbasis Luas (Wide Area Network)XI132

18Membuat desain sistem keamanan jaringanXII132

19Melakukan perbaikan dan atau setting ulang koneksi jaringan berbasis luas (wide Area Network)XII132

20Mengadministrasi server dalam jaringanXII132

21Merancang bangun dan menganalisa Wide Area NetworkXII132

22Merancang Web Data Best untuk Content ServerXII132

23Pendidikan Agama ( TKJ X, XI, XII )132

24Pend. Kewarganegaraan ( TKJ X, XI, XII )132

25Bahasa Indonesia ( TKJ X,XI,XII )132

26Penjaskes (TKJ X, XI, XII )132

27Seni Budaya ( TKJ X,XI )132

28Bahasa Inggris ( TKJ X,XI,XII )132

29Matematika ( TKJ XI,XII )132

30Kewirausahaan ( TKJ X )132

31Fisika ( TKJX,XI,XII )132

32Kimia ( TKJ X,XI,XII )132

33IPA ( TKJ X,XI,XII )132

34IPS ( TKJ XII )132

35Broadcasting ( TKJ XI )132

36Kewirausahaan ( TKJ XI,XII )132

37Bahasa Jepang ( TKJ X )132

38Bahasa Jawa ( TKJ X,XI,XII )132

39BP/ BK132

40KKPI ( TKJ X )132

96. s.d. 100. TERLAMPIR

101. s.d. 102. Data ruang pembelajaran umum (RPU) SMK/MAK

No.Jenis RPUKebutuhan RPULuas m2Lebar m2Ket.

StandarFaktaStandarFaktaStandarFakta

1Kelas336443,744532/kelas

2Perpustakaan11964286 1 ruang

3Lab. Kimia11644286 1 ruang

4Lab. Fisika11644286 1 ruang

5Lab. KKPI116443,7486 1 ruang

6Lab. TKJ11644286 1 ruang

103. Data kelengkapan sarana RPU.

No.Jenis RPUKelengkapan jenis saranaKeterangan

LengkapTidak lengkap

1KelasV

2PerpustakaanV

3Lab. KimiaVV

4Lab. FisikaVV

5Lab. KKPIV

6Lab. TKJV

104. s.d. 105. Data ruang penunjang ( RP ) SMK/MAK

No.Jenis RPUKebutuhan RPULuas( m2)Lebar (m)Ket.

StandarFaktaStandarFaktaStandarFakta

1Ruang pimpinan11181233

2Ruang guru115641,675,7

3Ruang tata usaha113233,555,7

4Tempat beribadah11245,0432

5Ruang konseling11127,6532

6Ruang UKS / M11127,6532

7Ruang Organisasi Kesiswaan11122133

8Jamban3521,211

9Gudang112421,632

10Ruang sirkulasi1130%

dr Luas ruangan99,91,89

11Tempat bermain/

berolah raga111000565--

106. Data kelengkapan sarana RP.

No.Jenis RPUKelengkapan saranaKeterangan

lengkapTidak lengkap

1Ruang pimpinanV

2Ruang guruV

3Ruang tata usahaV

4Tempat beribadahV

5Ruang konselingV

6Ruang UKS / MV

7Ruang Organisasi KesiswaanV

8JambanV

9GudangV

10Ruang sirkulasiV

11Tempat bermain/berolah ragaV

107. s.d. 108. Data ruang pembelajaran khusus (RPK) SMK/MAK

No.Jenis RPKKebutuhan RPKLuas m2Lebar m2Ket.

StandarFaktaStandarFaktaStandarFakta

1Lab. TKJ1124042246

109. Data kelengkapan sarana RPK

No.Jenis RPKKelengkapan saranaKeterangan

lengkapTidak lengkap

1.Lab. TKJV

VI. STANDAR PENGELOLAAN

113. Visi SMK Astrindo Tegal

Menjadi Sekolah bertaraf Nasional dan menghasilkan Sumber Daya Manusia yang berkompetensi tinggi dibidang teknologi informasi dan kewirausahaan

114. Misi SMK Astrindo Tegal

1. Membentuk sumber daya manusia teknologi informasi berwawasan global yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa

2. Menyelenggarakan pedidikan yang berorientasi pada pengembangan dan penerapan teknologi informasi yang sesuai dengan kebutuhan dunia bisnis dan industri.

3. Memanfaatkan kemajuan teknologi secara progresif untuk memberikan kemudahan dan efektifitas proses belajar

4. Menjadi pusat informasi yang mampu ikut mendorong perkembangan ekonomi daerah dan nasional

5. Menumbuhkan perilaku dan berjiwa wiraswasta

115. Tujuan Kompetensi Keahlian

Sekolah Menengah Kejuruan Negeri Astrindo Kota Tegal untuk setiap Kompetensi Keahlian meiliki tujuan sebagai berikut :

1. Meningkatkan keimanan dan ketakwaan peserta didik;

2. Mendidik peserta didik agar menjadi warga negara yang bertanggung jawab;

3. Mendidik peserta didik agar dapat menerapkan hidup sehat, memiliki wawasan pengetahuan dan seni;

4. Mendidik peserta didik dengan keahlian dan keterampilan dalam Bidang Studi Keahlian Teknologi Informasi dan Komunikasi - Program Studi Keahlian Teknik Komputer dan Informatika - Kompetensi Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan, agar dapat bekerja baik secara mandiri atau mengisi lowongan pekerjaan yang ada di dunia usaha dan dunia industri sebagai tenaga kerja tingkat menengah;

5. Mendidik peserta didik agar mampu memilih karir, berkompetisi, dan mengembangkan sikap profesional sesuai dengan Kompetensi Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan;

6. Membekali peserta didik dengan ilmu pengetahuan dan keterampilan sebagai bekal bagi yang berminat untuk melanjutkan ke jenjang yang lebih pendidikan tinggi.

116. a.Rencana kerja jangka menengah (empat tahunan), dibuat dari tahun 2008 sampai tahun 2011

b. Rencana kerja tahunan yang dimiliki

- Tahun 2008/2009

- Tahun 2009/2010

- Tahun 2010/2011

117.Kepemilikian dokumen aspek pengelolaan pendidikan

No.Jenis dokumen pengelolaan pendidikanAdaTidak

1KTSPV

2Kalender pendidikan/akademikV

3Struktur organisasi program keahlianV

4Pendayagunaan pendidik dan tenaga kependidikan Pengembangan SDMV

5Peraturan akademikV

6Tata tertib program keahlianV

7Kode etik program keahlianV

8Biaya operasional program keahlianV

Keterangan : isilah tanda ceklis (V) pada kolom jawaban Ada atau Tidak

118.Kepemilikan struktur organisasi program keahlian ( TERLAMPIR )

Uraikan isi

STRUKTUR ORGANISASIPROGRAM KEAHLIAN TEKNIK KOMPUTER JARINGANSMK ASTRINDO KOTA TEGAL

Penanggung jawab: Suswono, S.Kom ( Kepala Sekolah )

Ketua Program Keahlian: Heri Setyo Budi, S.Kom

Sekretaris:Dwi Hardian Yunianti, ST

Bendahara: Akhi Mufriana, S.Pd

Ka Laboratorium :Heri Setyo Budi, S.Kom

SEKSI-SEKSISie. Pengembangan SDM : Imam Sutarto, S.Kom

Sie. Unit Produksi dan Jasa: Endri Irmawan, S.Pd

Sie. IT Community : Imam Bukhari, S.Kom

Teknisi Laboratorium : Adi Satria

Wali Kelas X TKJ : Ervina , S.Pd

Wali Kelas XI TKJ : Imam Sutarto, S.Kom

Wali Kelas XII TKJ : Rokhayati, S.Pd

JOB DISKRIPSI PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK KOMPUTER JARINGANSMK ASTRINDO KOTA TEGAL

1. Ketua Program Keahlian

Ketua Program Keahlian Teknik Komputer Jaringan memiliki tugas sebagai berikut:

Menyusun program pembinaan dan pengembangan Program Teknik Komputer Jaringan(Program mingguan, bulanan dan semesteran)

Membantu merencanakan, membina, dan mengawasi Praktek Kerja Industri (Prakerin) untuk menciptakan prakerin yang bermutu.

Meningkatkan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) dan kompetensi tamatan.

Mengkoordinasi pelaksanaan proses belajar mengajar dan kegiatan praktek Program KeahlianTeknik Komputer Jaringan

Menyusun Diagram pembelajaran ( Jadwal Block)

Meningkatkan wawasan dan etos kerja siswa

Melaksanakan Uji Kompetensi Siswa

Melaksanakan promosi Kompetensi Siswa

Mengevaluasi Program Kerja

Menyusun Laporan Kegiatan.

2. Sekretaris Program Keahlian Tugas Sekretaris Program Keahlian adalah :

Membantu Ketua Program Keahlian dalam menyusun program kerja jurusan baik mingguan, bulanan, semester dan tahunan

Menyelenggarakan administrasi jurusan yang tertib, rapi, dan bertanggung jawab.

Menyusun Laporan yang diperlukan terhadap setiap kegiatan yang diselenggarakan oleh jurusan.

Membantu menyediakan data yang akurat yang berkaitan dengan Program Keahlian Teknik Komputer Jaringan, baik untuk kepentingan internal maupun eksternal.

Membantu Ketua Program Keahlian dalam menyusun Evaluasi Program Kerja.

3. Bendahara Program Keahlian Tugas Bendahara Program Keahlian adalah :

Menyelenggarakan administrasi keuangan jurusan secara rapi, tertib dan bertanggung jawab.

Membantu Ketua Program Keahlian dalam menyusun Rencana Anggaran dan Biaya (RAB) Jurusan.

Menyusun laporan penggunaan dana terhadap setiap kegiatan yang dilakukan dalam jurusan.

Merumuskan sumber dan penggunaan dana jurusan.

Membuat laporan keuangan jurusan secara periodik.

4. SEKSI-SEKSI

1. Sie. Pengembangan SDM Sie.

Pengembangan SDM memiliki tugas :

Menyusun Program pengembangan dan peningkatan Sumber Daya Manusia (SDM).

Melakukan Analisis Kebutuhan Sumber Daya Manusia.

Menyusun rencana pembagian tugas mengajar

Menyusun kebutuan modul dan sarana penunjang kegiatan belajar

mengajar

Membantu penyusunan Jadwal Pembelajaran.

2. Sie. Unit Produksi dan Jasa

Tugas Sie. Unit Produksi dan Jasa adalah sebagai berikuit :

Menyusun program kegiatan siswa untuk menunjang peningkatan kualitas lulusan.

Menyelenggarakan kegiatan siswa untuk mendapatkan sertifikat terhadap kompetensi siswa.

Membina dan menjalin kerjasama dengan lembaga yang terkait untuk mengembangkan kompetensi siswa.

Membuat evaluasi dan laporan kegiatan secara terperinci.

3. Sie Prakerin

Sie Prakerin memiliki tugas :

Melakukan analisis DU /DI yang sesuai dengan Program Keahlian Teknik Komputer Jaringan

Menyusun agenda dan program kerja prakerin, yang menunjang peningkatan kompetensi siswa.

Melakukan evaluasi pelaksanaan prakerin.

Membuat laporan prakerin secara menyeluruh

119. Pelaksanaan kegiatan program keahlian sesuai rencana kerja tahunan

No.Dokumen pelaksanaan kegiatan program keahlian yang dimiliki

1Melaksanakan MOU dengan DU/DI

2Laporan Kegiatan Prakerin

120. Jenis kegiatan kesiswaan yang dilakukan program keahlian.

a). Seleksi penerimaan siswa baru

b). Memberikan layanan konseling

c) Melaksanakan kegiatan ekstra kurikuler

d) Melakukan pelacakan terhadap alumni

121.Jenis kegiatan pengembangan kurikulum dan pembelajaran

a). KTSP

b). Kalender Pendidikan

c) Pogram Pembelajaran

d) Penilaian hasil belajar siswa

e) Peraturan akademik

Kepemilikikan dokumen pengembangan kegiatan kurikulum dan pembelajaran

No.Jenis program pendayagunaanDilakukanTidak dilakukan

1KTSPV

2Kalender pendidikanV

3Program pembelajaranV

4Penilaian hasil belajar siswaV

5Peraturan akademikV

Keterangan : isilah tanda ceklis (V) pada kolom jawaban ada atau Tidak

122.Pelaksanaan program pendayagunaan pendidik dan tenaga kependidikan.

No.Jenis Program PendayagunaanDilakukanTidak Dilakukan

1Pembagian tugasV

2Penentuan sistem penghargaanV

3Pengembangan profesiV

4Promosi dan penempatanV

123.Pengelolaan program sarana dan prasarana pembelajaran.

No.Jenis program sarana dan prasaranaDilakukanTidak dilakukan

1Perencanaan, pemenuhan dan pendayagunaanV

2Evaluasi dan pemeliharaan sarpras dalam mendukung proses pendidikan.V

3Fasilitas pembelajaran pada setiap tingkat kelas.V

4Penyusunan skala prioritas pengembangan fasilitas pendidikanV

5Pemeliharaan seluruh fasilitas fisik dan peralatan pendidikanV

Keterangan : Isilah tanda ceklis (V) pada kolom jawaban Dilakukan atau Tidak dilakukan124.Empat pengelolaan program keuangan dan pembiayaan pendidikan

No.Jenis Program keuangan danpembiayaanDilakukanTidak dilakukan

1Sumber pemasukan, pengeluaran dan jumlah dana yang dikelolaV

2Kewenangan dan tanggung jawab kepala program keahlian dalam membelanjakan anggaran pendidikan.V

3Pembukuan semua penerimaan dan pengeluaranV

4Penggunaan anggaran untuk dilaporkan komite sekolah/madrasah dan institusi diatasnya. V

Keterangan : Isilah tanda ceklis (V) pada kolom jawaban Dilakukan atau Tidak dilakukan

125.Bentuk penciptaan suasana, iklim dan lingkungan pembelajaran kondusif yang dilakukan program keahlian.

a). Kebersihan

b) Kedisiplinan

c) Penanaman nilai nilai kesopanan

d). Ruangan ber- AC

126.Bentuk keterlibatan masyarakat dalam membangun kemitraan dengan lembaga lain yang dilakukan program keahlian.

a). Penyusunan program kegiatan program keahlian

b) Program praktek kerja industri

c) Pelaksanaan program praktek kerja industri

d). MOU dengan DU/DI

127.Daftar pelatihan kejuruan tenaga teknisi dan laboran

No.Jenis PelatihanJumlah yang mengikuti pelatihan

1Perakitan Komputer2

2Jaringan Komputer1

3Perawatan Komputer1

Jumlah keseluruhan4

128.Data guru magang di DU/DI

No.Nama DU/DIJumlah guru yang magang

1STMIK YMI Tegal2

2Graha Komputer1

3Tritama Komputer1

4Ski Komputer1

5Uereka Tegal1

6AMIK YMI Tegal1

7Multicom Tegal1

129.Jenis Sistem Manajemen Mutu Sekolah/madrasah

No.Jenis Sistem Manajemen MutuKeterangan

1ISODalam perencanaan

Keterangan : isilah kolom keterangan dengan kegiatan sistem manajemen mutu yang sudah diterapkan atau masih dalam perencanaan.

130.Jenis barang dan jasa yang dihasilkan business center.

1) Wajan Bolic

2) CD Tutorial Perakitan PC

3) Modul Jaringan Komputer

4) Jasa Service Komputer

131. Struktur Bussines Center

132. Data lulusan yang disalurkan BKK.

No.TahunJumlah LulusanJumlah yang disalurkan

12011115

133.Jenis program pengawasan kepada pendidik dan tenaga kependidikan

a). Pemantauan

b) Supervisi

c) Evaluasi

d) Pelaporan

e) Tindak lanjut

Kepemilikan dokumen program pengawasan

No.Jenis dokumen program pengawasanAdaTidak

1Pemantauan V

2SupervisiV

3EvaluasiV

4PelaporanV

5Tindak lanjutV

Keterangan : isilah tanda ceklis (V) pada kolom jawaban Ada atau Tidak

134.Pelaksanaan kegiatan evaluasi diri kinerja program keahlian

No.Jenis Kegiatan

1Analisa SWOT

2Dokumen laporan evaluasi diri

3Laporan Bulanan Ketua Kompetensi Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan

135.Pelaksanaan program evaluasi kinerja pendidik dan tenaga kependidikan yang dilakukan

No.Jenis Kegiatan

1Kesesuaian penugasan dengan keahlian

2Keseimbangan beban kerja

3Kinerja pendidik dan tenaga kependidikan dalam pelaksanaan tugas

4Pencapaian prestasi pendidik dan tenaga kependidikan

136.Persiapan bahan dan/atau kebutuhan akreditasi yang disiapkan program keahlian

No.Bahan dan/atau kebutuhan akreditasi

1Dokumen akreditasi

2Daftar personal yang pendamping assesor

3Bukti fisik non dokumen

4Daftar sarana prasarana pendukung akreditasi

137.Keberadaan wakil kepala sekolah/madrasah :

No.NamaBidang

1Entis Atmirial, SPdAkademik / Kurikulum

2Nurhidayah, STSarana dan prasarana

3Liris Kristina, SEKesiswaan

4Ismail Marzuki, S.Pd.IHumas

5Heri Setyo Budi, S.KomKetua Kompetensi Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan

138.Sistem Informasi manajemen (SIM) untuk mendukung administrasi pendidikan dengan fasilitas dan petugas khusus.

No.Jenis Kegiatan SIM

1Penyampaian informasi intern ( informasi pengelolaan sekolah dari sekolah/pihak luar untuk warga sekolah )

2Penyampaian informasi ekstern ( informasi pengelolaan sekolah dari sekolah untuk pihak luar )

VII.STANDAR PEMBIAYAAN

139.Dokumen investasi sarana dan prasarana ditunjukkan dengan Anggaran pendapatan dan belanja program keahlian selama tiga tahun terakhir.

No.UraianTahun

200920102011

PENDAPATAN

1Anggaran Pemerintah

. APBN ---

. APBD Provinsi1,560,000 1,560,000

. APBD Kabupaten/Kota -- 34,680,000

. Sumber anggaran pemerintah lainnya1,575,0005,000,000 4,380,000

2Dana Masyarakat

. Biata pendidikan siswa (SPP)15,600,00058,800,000115,380,000

. Biaya pendaftaran 520,0001,300,0002,550,000

. Sumbangan orang tua siswa 13,000,00026,000,00061,500,000

. Sumber dana masyarakat lainnya4,950,0009,150,00034,600,000

3Donasi

. Yayasan18,096,0006,499,500-

. Hibah (block grant)---

. Sumber donasi lainnya---

4Pendapatan lain

. Penjualan hasil produksi---

. Sumber pendapatan lain---

TOTAL PENDAPATAN53,741,000108,309,500254,650,000

PENGELUARAN

1Langsung pada program keahlian

. Gaji dan tunjangan guru13,320,00028,740,00040,260,000

. Gaji dan tunjangan tenaga kependidikan15,240,00026,340,00050,420,000

. Biaya pengembangan guru dan tenaga kependidikan---

. Kegiatan pembelajaran140,000348,000451,000

. Kegiatan kesiswaan1,728,0002,700,0004,300,000

. Alat tulis program keahlian580,0001,148,0001,260,000

. Bahan habis pakai156,000290,000339,000

. Alat habis pakai112,000435,000510,000

. Kegiatan rapat850,000515,000859,000

. Transport dan perjalanan dinas150,000350,000500,000

. Pengadaan soal-soal ulangan/ujian75,000153,000259,000

. Daya dan jasa1,710,0001,980,0002,991,900

. Lainnya740,000940,0001,470,000

2Tidak langsung pada program keahlian

. Investasi untuk program program keahlian350,000800,0001,562,000

. Lainnya300,000470,0001,000,000

3Pengeluaran lain ( Seragam )4,950,0009,150,00034,600,000

TOTAL PENGELUARAN40,401,00074,359,000140,781,900

140.Biaya pengembangan pendidik dan tenaga kependidikan

No.Jenis kegiatan pengembanganJumlah (dalam rupiah)

1Workshop Kota0

2Workshop Propinsi0

141.Anggaran untuk kebutuhan pendidikan selama satu tahun terakhir

No.Alokasi anggaranJumlah (dalam rupiah)

1Gaji dan tunjangan guru40,260,000

2Gaji dan tunjangan tenaga kependidikan50,420,000

3Biaya pengembangan guru dan tenaga kependidikan0

4Kegiatan pembelajaran451,000

5Kegiatan kesiswaan4,300,000

6Alat tulis program keahlian1,260,000

7Bahan habis pakai339,000

8Alat habis pakai510,000

9Kegiatan rapat859,000

10Transport dan perjalanan dinas500,000

11Penggandaan soal - soal ulangan/ujian259,000

12Daya dan jasa2,991,900

13Kegiatan operasional tidak langsung1,470,000

14Biaya kebutuhan pendidikan lainnya400,000

142.Biaya operasional untuk guru pada tahun berjalan (dalam rupiah)

No.NamaJabatan*Gol. **Gaji PokokInsentifTransportTunjangan

1Heri Setyo Budi, S.KomKaprodi/ GTIII B943,000240,000

2Bambang Irawan, S.KomGuru360,0000

3Imam Sutarto, S.KomGuru360,0000

4Imam Bukhari, S.KomGuru120,0000

5Entis Atmirial, S.PdWakasek KurikulumIII B943,000360,000

6Ismail Marzuki, S.Pd. IWakasek Humas DU/DIIII A768,000360,000

7Rokhayati, S.PdBP/BK120,0000

8Dwi Rahardian Y., STGuru40,0000

9Yuliana Fitri, S.PdGuru80,0000

10Imam Sutarto, S.KomGuru120,0000

11Siti Nurhidayah, STWakasek SarprasIII A768,000360,000

12Wahyu Indrianto, S.PdGuru200,0000

13Endri Irmawan, S.PdGTIII A768,0000

14Hexaty Rahmani, S.PdGuru240,0000

15Tri rudi Irawan, SEGuru80,0000

16Ervina, S.PdGuru120,0000

17Farij Maftukhin, S.PdGuru80,0000

18Indriani Diah Eko P.,S.PdGuru120,0000

19Satriani Asri Mumpuni, S.PdGuru40,0000

20Iswanti, S.PdGuru40,0000

21Hilarius Sumadiana, S.PdGuru100,0000

22Heri Suherman, Dipl, EngGuru60,0000

Jumlah Total

Keterangan :*Jabatan diisi dengan :

1. Kepala Program keahlian

2. Wakil Kepala Program keahlian

3. Guru Tetap (GT), dan

4. Guru tidak tetap (GTT)

**Hanya untuk pegawai negeri sipil (PNS)143.Biaya operasional untuk tenaga kependidikan pada tahun berjalan

No.NamaJabatan*Gol. **Gaji PokokInsentifTransportTunjangan

1Bahri kamal, SEKa TUII D725.000300.000

2Indah Dewi Marantika, A.MdBdhrII C575.000250.000

3Nurhadi Saputro, A.MdTLII C575.000250.000

4WarsiniTPII B420.000100.000

5Prapti RizkiyanaTUII A340.00060.000

6HasanudinTBII A340.00060.000

7SugitoTBII A340.00060.000

8Arif RakhmanTLII A340.00060.000

9Pipit NovianaTLII A340.000160.000

10Nicodemus Adi KrismantoroTLII A340.000160.000

11Arif Adi SatriaTLII A340.000160.000

Jumlah Total

Keterangan :*Jabatan diisi dengan :

1. Kepala tata Usaha (Ka. TU)

2. Tata Usaha (TU)

3. Tenaga Perpustakaan (TP)

4. Tenaga Laboratorium (TL

5. Penjaga sekolah/madrasah (PS/M)

6. Tukang Kebun

7. Tenaga Kebersihan

8. Pengemudi

9. Pesuruh (Psh) dan sebagainya

144 s.d. 153Alokasi biaya operasional program keahlian di luar pendidik dan tenaga kependidikan

No.Jenis biaya pengeluaranJumlah (dalam rupiah)

1Kegiatan pembelajaran451,000

2Kegiatan kesiswaan4,300,000

3Alat tulis program keahlian1,260,000

4Bahan habis pakai339,000

5Alat habis pakai510,000

6Kegiatan rapat859,000

7Transport dan perjalanan dinas500,000

8Penggandaan soal - soal ulangan/ujian259,000

9Daya dan jasa2,991,900

10Kegiatan operasional tidak langsung1,470,000

154.Alokasi biaya kegiatan prakerin, uji kompetensi, bimbingan karir dan program kewirausahaan

No.Jenis biaya pengeluaranJumlah (dalam rupiah)

1Prakerin4,400,000

2Uji Kompetensi3,850,000

3Bimbingan karir60,000

4Program kewirausahaan458,200

155.Biaya personal yang berasal dari uang sekolah/madrasah (tanpa keringanan biaya pendidikan)

No.KelasJumlah SiswaUang sekolah/madrasah tiap siswaJumlah (dalam rupiah)

1X411,500.00061,500.000

2XI241,000.00024,000.000

3XII111,000.00011,000.000

Jumlah763,500.00096,500.000

156.Biaya personal yang berasal dari uang sekolah/madrasah (dengan keringanan biaya pendidikan)

No.KelasJumlah SiswaUang sekolah/madrasah tiap siswaJumlah (dalam rupiah)

1X00.0000.000

2XI230.00060.000

3XII00.0000.000

Jumlah230.00060.000

157.Biaya pendaftaran ulang siswa setiap awal tahun

No.KelasBesar biaya pendaftaranJumlah (dalam rupiah)

1X1,700.00069,700.000

2XI520.00011,440.000

3XII400.0004,400.000

158.Biaya subsidi silang meliputi : pengurangan dan pembebasan biaya pendidikan, pemberian

Bea siswa maupun bentuk bantuan lainnya.

No.TahunJumlah siswa layak terimaJumlah siswa penerima

1200900

22010128

320112821

Jumlah

159.Pungutan biata personal di samping uang program keahlian

NO.Jenis PungutanJumlah (dalam rupiah) per tahun

1Perpisahan10,700.000

160.Pengambilan keputusan untuk menetapkan biaya personal melibatkan berbagai pihak

No.Pihak yang dilibatkan dalam pembahasan

1Yayasan

2Ketua Komite

3Kepala Sekolah

4Wakil kepala sekolah

5Bendahara

161.Biaya personal yang berasal dari dana masyarakat tercantum dalam RKA-S/M.

No.Biaya personal yang dikeluarkan siswaTercantum dalam RKA-S/M.

YaTidak

1Biaya pendaftaran

2BOP ( Biaya operasional Pendidikan )

3SOP ( Sumbangan Operasional Pendidikan )

4Iuran kegiatan siswa

Keterangan : Isilah tanda ceklis (v) pada kolom jawaban Ya atau Tidak

162.Kepemilikan pedoman pengelolaan keuangan selama empat tahun terakhir

No.KepemilikanTahun kepemilikan

2008200920102011

1Pedoman Pengelolaan keuangan

163.Dilaksanakan pembukuan biaya operasional selama empat tahun terakhir

No.DilaksanakanTahun kepemilikan

2008200920102011

1Pembukuan biaya operasional

164.Pembuatan laporan pertanggungjawaban pengelolaan keuangan selama empat tahun terakhir

No.DilaksanakanTahun kepemilikan

2008200920102011

1Laporan pertangungjawaban

Pengelolaan keuangan

VIII. STANDAR PENILAIAN

165. Sosialisasi rancangan dan kriteria penilaian

No.Nama GuruMata Pelajaran yang diampuCara sosialisasi yang dilakukan

1Ismail Marzuki, S.PdiPendidikan Agama ( TKJ X, XI, XII )Melalui KBM,

2Ervina, S.PdPend. Kewarganegaraan ( TKJ X,XI, XII )Melalui KBM

3Yuliana Fitria, S.PdBahasa Indonesia ( TKJ X,XI,XII )Melalui KBM

4Wahyu Indrianto, S.PdPenjaskes (TKJ XI, XII )Melalui KBM

5Ismail Marzuki, S.PdiPenjaskes ( TKJ X )Melalui KBM

6Dwi Rahardian Y, STSeni Budaya ( TKJ X,XI )Melalui KBM

7Hexaty Rahmani, S.PdBahasa Inggris ( TKJ X,XI,XII )Melalui KBM

8Entis Atmirial, S.PdMatematika ( TKJ XI,XII )Melalui KBM

9Tri Hardiyanti, S.PdKewirausahaan ( TKJ X )Melalui KBM

10Endri Irmawan, S.PdFisika ( TKJX,XI,XII )Melalui KBM

11Siti Nurhidayah, STKimia ( TKJ X,XI,XII )Melalui KBM

12Wahyu Indiarto, S.PdIPA ( TKJ X,XI,XII )Melalui KBM

13Farij Maftukhin, S.PdIPS ( TKJ XII )Melalui KBM

14Iswanti, S.PdBroadcasting ( TKJ XI )Melalui KBM

15Tri Rudi Irawan, SEKewirausahaan ( TKJ XI,XII )Melalui KBM

16Heri Suherman, Dipl ingBahasa Jepang ( TKJ X )Melalui KBM

17Indriani Diah Eko P, S.PdBahasa Jawa ( TKJ X,XI,XII )Melalui KBM

18Rokhayati, S.PdBP/ BKMelalui KBM

19Imam Sutarto, S.KomKKPI ( TKJ X )Melalui KBM

20Imam Sutarto, S.KomProduktif Teknik Komputer JaringanMelalui KBM

21Yaser Arafat, S.KomProduktif Teknik Komputer JaringanMelalui KBM

22Heri Setyo Budi, S.KomProduktif Teknik Komputer JaringanMelalui KBM

23Hilarius Sumadiana, S.PdPendidikan Agama Kristen ( TKJ X, XI, XII )Melalui KBM

166. Kesesuaian teknik penilaian dengan ndicator pencapaian KD pada silabus mata pelajaran

No.Silabus Mata PelajaranKelengkapan Silabus

Teknik PenilaianIndikator Pencapaian KD

1Pend. AgamaVV

2Pendidikan KewarganegaraanVV

3Bahasa IndonesiaVV

4PenjaskesVV

5Seni BudayaVV

6FisikaVV

7KimiaVV

8Bhs. InggrisVV

9MatematikaVV

10IPAVV

11IPSVV

12KKPIVV

13KewirausahaanVV

14Dasar Kompetensi KejuruanVV

15Kompetensi KejuruanVV

16Bahasa JawaVV

17Bahasa JepangVV

18BroadcastingVV

167. Instrumen dan pedoman penilaian yang dikembangkan oleh guruNo.Nama GuruMata Pelajaran yang diampuInstrument pedoman penilaian yang telah dibuat

1Ismail Marzuki, S.PdiPendidikan Agama ( TKJ X, XI, XII )Test Tertulis

2Ervina, S.PdPend. Kewarganegaraan ( TKJ X,XI, XII )Test Tertulis

3Yuliana Fitria, S.PdBahasa Indonesia ( TKJ X,XI,XII )Test Tertulis

4Wahyu Indrianto, S.PdPenjaskes (TKJ XI, XII )Test Tertulis

5Ismail Marzuki, S.PdiPenjaskes ( TKJ X )Test Tertulis

6Dwi Rahardian Y, STSeni Budaya ( TKJ X,XI )Test Tertulis

7Hexaty Rahmani, S.PdBahasa Inggris ( TKJ X,XI,XII )Test Tertulis

8Entis Atmirial, S.PdMatematika ( TKJ XI,XII )Test Tertulis

9Tri Hardiyanti, S.PdKewirausahaan ( TKJ X )Test Tertulis

10Endri Irmawan, S.PdFisika ( TKJX,XI,XII )

11Siti Nurhidayah, STKimia ( TKJ X,XI,XII )

12Wahyu Indiarto, S.PdIPA ( TKJ X,XI,XII )Test Tertulis

13Farij Maftukhin, S.PdIPS ( TKJ XII )Test Tertulis

14Iswanti, S.PdBroadcasting ( TKJ XI )Test Tertulis

15Tri Rudi Irawan, SEKewirausahaan ( TKJ XI,XII )Test Tertulis

16Heri Suherman, Dipl ingBahasa Jepang ( TKJ X )Test Tertulis

17Indriani Diah Eko P, S.PdBahasa Jawa ( TKJ X,XI,XII )Test Tertulis

18Rokhayati, S.PdBP/ BKTest Tertulis

19Imam Sutarto, S.KomKKPI ( TKJ X )Test Tertulis

20Imam Sutarto, S.KomProduktif Teknik Komputer JaringanTest Tertulis

21Yaser Arafat, S.KomProduktif Teknik Komputer JaringanTest Tertulis

22Heri Setyo Budi, S.KomProduktif Teknik Komputer JaringanTest Tertulis

23Hilarius Sumadiana, S.PdPendidikan Agama Kristen ( TKJ X, XI, XII )

168. Teknik Penilaian

No.Nama GuruMata PelajaranTeknik Penilaian Yang digunakan

Tes

TulisPengamatanPenugasanLainnya

1Ismail Marzuki, S.PdiPendidikan Agama ( TKJ X, XI, XII )VV

2Ervina, S.PdPend. Kewarganegaraan ( TKJ X,XI, XII )VVV

3Yuliana Fitria, S.PdBahasa Indonesia ( TKJ X,XI,XII )VV

4Wahyu Indrianto, S.PdPenjaskes (TKJ XI, XII )VV

5Ismail Marzuki, S.PdiPenjaskes ( TKJ X )VV

6Dwi Rahardian Y, STSeni Budaya ( TKJ X,XI )VVV

7Hexaty Rahmani, S.PdBahasa Inggris ( TKJ X,XI,XII )VV

8Entis Atmirial, S.PdMatematika ( TKJ XI,XII )V

9Tri Hardiyanti, S.PdKewirausahaan ( TKJ X )V

10Endri Irmawan, S.PdFisika ( TKJX,XI,XII )V

11Siti Nurhidayah, STKimia ( TKJ X,XI,XII )VV

12Wahyu Indiarto, S.PdIPA ( TKJ X,XI,XII )VV

13Farij Maftukhin, S.PdIPS ( TKJ XII )VVV

14Elok Puspita Agni, S.PdBroadcasting ( TKJ XI )VVV

15Tri Rudi Irawan, SEKewirausahaan ( TKJ XI,XII )VV

16Heri Suherman, Dipl ingBahasa Jepang ( TKJ X )V

17Indriani Diah Eko P, S.PdBahasa Jawa ( TKJ X,XI,XII )VVV

18Rokhayati, S.PdBP/ BKVVV

19Imam Sutarto, S.KomKKPI ( TKJ X )VVV

20Imam Sutarto, S.KomProduktif Teknik Komputer JaringanVVVV

21Yaser Arafat, S.KomProduktif Teknik Komputer JaringanVVVV

22Heri Setyo Budi, S.KomProduktif Teknik Komputer JaringanVVVV

23Hilarius Sumadiana, S.PdPendidikan Agama Kristen ( TKJ X,XI,XII )VV

169. Pengolahan hasil penilaian

No.Nama GuruMata Pelajaran yang diampuBentuk dri bukti hasil penilaian

1Ismail Marzuki, S.PdiPendidikan Agama ( TKJ X, XI, XII )Daftar nilai

2Ervina, S.PdPend. Kewarganegaraan ( TKJ X,XI,XII )Daftar nilai

3Yuliana Fitria, S.PdBahasa Indonesia ( TKJ X,XI,XII )Daftar nilai

4Wahyu Indrianto, S.PdPenjaskes (TKJ XI, XII )Daftar nilai

5Ismail Marzuki, S.PdiPenjaskes ( TKJ X )Daftar nilai

6Dwi Rahardian Y, STSeni Budaya ( TKJ X,XI )Daftar nilai

7Hexaty Rahmani, S.PdBahasa Inggris ( TKJ X,XI,XII )Daftar nilai

8Entis Atmirial, S.PdMatematika ( TKJ XI,XII )Daftar nilai

9Tri Hardiyanti, S.PdKewirausahaan ( TKJ X )Daftar nilai

10Endri Irmawan, S.PdFisika ( TKJX,XI,XII )Daftar nilai

11Siti Nurhidayah, STKimia ( TKJ X,XI,XII )Daftar nilai

12Wahyu Indiarto, S.PdIPA ( TKJ X,XI,XII )Daftar nilai

13Farij Maftukhin, S.PdIPS ( TKJ XII )Daftar nilai

14Elok Puspita Agni, S.PdBroadcasting ( TKJ XI )Daftar nilai

15Tri Rudi Irawan, SEKewirausahaan ( TKJ XI,XII )Daftar nilai

16Heri Suherman, Dipl ingBahasa Jepang ( TKJ X )Daftar nilai

17Indriani Diah Eko P, S.PdBahasa Jawa ( TKJ X,XI,XII )Daftar nilai

18Rokhayati, S.PdBP/ BKDaftar nilai

19Imam Sutarto, S.KomKKPI ( TKJ X )Daftar nilai

20Imam Sutarto, S.KomProduktif Teknik Komputer JaringanDaftar nilai

21Yaser Arafat, S.KomProduktif Teknik Komputer JaringanDaftar nilai

22Heri Setyo Budi, S.KomProduktif Teknik Komputer JaringanDaftar nilai

23Hilarius Sumadiana, S.PdPendidikan Agama Kristen (TKJ X,XI,XII )Daftar nilai

170. Daftar guru yang mengembalikan hasil pekerjaan siswa.

No.Nama GuruMata Pelajaran yang diampuJml hsl pekerjaan siswa yg dikembalikan

1Ismail Marzuki, S.PdiPendidikan Agama ( TKJ X, XI, XII )Semua

2Ervina, S.PdPend. Kewarganegaraan ( TKJ X,XI, XII )Semua

3Yuliana Fitria, S.PdBahasa Indonesia ( TKJ X,XI,XII )Semua

4Wahyu Indrianto, S.PdPenjaskes (TKJ XI, XII )Semua

5Ismail Marzuki, S.PdiPenjaskes ( TKJ X )Semua

6Dwi Rahardian Y, STSeni Budaya ( TKJ X,XI )Semua

7Hexaty Rahmani, S.PdBahasa Inggris ( TKJ X,XI,XII )Semua

8Entis Atmirial, S.PdMatematika ( TKJ XI,XII )Semua

9Tri Hardiyanti, S.PdKewirausahaan ( TKJ X )Semua

10Endri Irmawan, S.PdFisika ( TKJX,XI,XII )Semua

11Siti Nurhidayah, STKimia ( TKJ X,XI,XII )Semua

12Wahyu Indiarto, S.PdIPA ( TKJ X,XI,XII )Semua

13Farij Maftukhin, S.PdIPS ( TKJ XII )Semua

14Elok Puspita Agni, S.PdBroadcasting ( TKJ XI )Semua

15Tri Rudi Irawan, SEKewirausahaan ( TKJ XI,XII )Semua

16Heri Suherman, Dipl ingBahasa Jepang ( TKJ X )Semua

17Indriani Diah Eko P, S.PdBahasa Jawa ( TKJ X,XI,XII )Semua

18Rokhayati, S.PdBP/ BKSemua

19Imam Sutarto, S.KomKKPI ( TKJ X )Semua

20Imam Sutarto, S.KomProduktif Teknik Komputer JaringanSemua

21Yaser Arafat, S.KomProduktif Teknik Komputer JaringanSemua

22Heri Setyo Budi, S.KomProduktif Teknik Komputer JaringanSemua

23Hilarius Sumadiana, S.PdPendidikan Agama Kristen ( TKJ X,XI,XII )Semua

171. Daftar guru yang melaksanakan program remedial dan pengayaan

No.Nama GuruMata PelajaranKet.prog. remidi dan pengayaan

1Ismail Marzuki, S.Pd.IPendidikan Agama ( TKJ X, XI, XII )Program remidi

2Ervina, S.PdPend. Kewarganegaraan ( TKJ X,XI, XII )Program remidi

3Yuliana Fitria, S.PdBahasa Indonesia ( TKJ X,XI,XII )Program remidi

Pengayaan

4Wahyu Indrianto, S.PdPenjaskes (TKJ XI, XII )Program remidi

5Ismail Marzuki, S.Pd.IPenjaskes ( TKJ X )Program remidi

6Dwi Rahardian Y, STSeni Budaya ( TKJ X,XI )Program remidi

7Hexaty Rahmani, S.PdBahasa Inggris ( TKJ X,XI,XII )Program remidi

8Entis Atmirial, S.PdMatematika ( TKJ XI,XII )Program remidi

Pengayaan

9Tri Hardiyanti, S.PdKewirausahaan ( TKJ X )Program remidi

10Endri Irmawan, S.PdFisika ( TKJX,XI,XII )Program remidi

11Siti Nurhidayah, STKimia ( TKJ X,XI,XII )Program remidi

12Wahyu Indiarto, S.PdIPA ( TKJ X,XI,XII )Program remidi

13Farij Maftukhin, S.PdIPS ( TKJ XII )Program remidi

14Elok Puspita Agni, S.PdBroadcasting ( TKJ XI )Program remidi

15Tri Rudi Irawan, SEKewirausahaan ( TKJ XI,XII )Program remidi

16Heri Suherman, Dipl ingBahasa Jepang ( TKJ X )Program remidi

17Indriani Diah Eko P, S.PdBahasa Jawa ( TKJ X,XI,XII )Program remidi

18Rokhayati, S.PdBP/ BKProgram remidi

19Imam Sutarto, S.KomKKPI ( TKJ X )Program remidi

20Imam Sutarto, S.KomProduktif Teknik Komputer JaringanProgram remidi

Pengayaan

21Yaser Arafat, S.KomProduktif Teknik Komputer JaringanProgram remidi

Pengayaan

22Heri Setyo Budi, S.KomProduktif Teknik Komputer JaringanProgram remidi

Pengayaan

23Hilarius Sumadiana, S.PdPendidikan Agama Kristen ( TKJ X,XI,XII )Program remidi

172. Pelaporan hasil penilaian mata pelajaran pada akhir semester ( yang baru selesai )

No.KategoriJumlah

1Guru yang melaporkan22

2Guru yang belum melapor0

173. Pelaporan hasil penilaian akhlak siswa pada akhir semester (yg baru selesai) dari guru di luar guru pendidikan Agama.

No.KategoriJumlah

1Guru yang melaporkan21

2Guru yang belum melapor0

174. Pelaporan hasil penilaian kepribadian siswa pada akhir semestre (yg baru selesai) dari guru di luar guru PKn.No.KategoriJumlah

1Guru yang melaporkan21

2Guru yang belum melapor0

175. Koordinasi ulangan tengah, ulangan akhir semester dan Ulangan Kenaikan Kelas

No.Bentuk/Jenis KordinasiTanggal pelaksanaa

1Rapat dewan guruUlangan tengah semester : Oktober

Ulangan Akhir Semester : November

Ulangan Kenaikan Kelas : Juni

176.Penentuan kriteria kenaikan kelas.

No.AcaraTanggal rapatJumlah yang hadirHasil Putusan Rapat

1Penentuan kriteria kenaikan kelas2008/2009

9 Juni 2009

2009/2010

12 Juni 201019

20Notulen

Notulen

177.Penentuan nilai akhir kelompok mata pelajaran

No.AcaraTanggal rapatJumlah yang hadirHasil Putusan Rapat

1Penentuan nilai akhir kelompok mata pelajaran2008/2009

9 Juni 2009

2009/2010

12 Juni 201019

19Notulen

Notulen

178.POS TERLAMPIR

179.Laporan hasil penilaian setiap akhir semester

No.Kegiatan pokok yang dilakukan

1Kelas X, XI = Pembagian raport dan pengarahan

wali kelas

Kelas XII = Pembagian raport dan informasi

tentang Ujian Nasional

180.Laporan pencapaian hasil belajar tingkat satuan pendidikan kepada Dinas Pendidikan Kabupaten/Kota atau Kanwil Depag.

No.Tanggal Pelaksanaan UjianTanggal PelaporanSelisih Hari

130 Mei - 12 Juni 201121 Juni 20119 hari

181.Rapat penentuan kelulusan siswa

No.AcaraTanggal RapatJumlah yg hadirJumlah yg tidak hadirHasil putusan rapat

1Rapat kelulusan siswa2010/ 2011

15 Mei 2011

19

-

Notulen

182. Penerbitan dan penyerahan surat keterangan hasil ujian nasional (SKHUN)No.Tanggal pengumuman hasil UNTanggal penyerahan SKHUNSelisih hari

116 Mei 2011--

183. Penerbitan dan penyerahan ijazahNo.Tanggal blanko diterimaTanggal penyerahan IjazahSelisih hari

1

184.Penerimaan Siswa baru

No.Mekanisme seleksi penerimaan siswa baru yang digunakan

1Pendaftaran

2Seleksi

3Pengumuman

4Daftar ulang

185. Keterlibatan pihak DU/DI lembaga sertifikasi atau asosisai profesi yang sejenis pada Uji Kompetensi.

No.Pihak yang terlibatTanggal Pelaksanaan Uji KompetensiJumlah siswa yang diuji

1Indosat11

6