perekonomian 14 modul ke: indonesia · pdf filesistem moneter di indonesia di ... berdasarkan...

25
Modul ke: Fakultas Program Studi PEREKONOMIAN INDONESIA SISTEM MONETER DI INDONESIA DI SUSUN OLEH : -DERY YANTO -HERMAWAN -YULIANTO AJI 14 MKCU Perekonomian Indonesia

Upload: vucong

Post on 26-Feb-2018

214 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: PEREKONOMIAN 14 Modul ke: INDONESIA · PDF filesistem Moneter di Indonesia Di ... Berdasarkan peran yang dipegang oleh kedua kelompok di atas, yakni sebagai supplier seluruh kebutuhan

Modul ke:

Fakultas

Program Studi

PEREKONOMIAN INDONESIASISTEM MONETER DI INDONESIA

DI SUSUN OLEH :-DERY YANTO-HERMAWAN-YULIANTO AJI

14MKCU

PerekonomianIndonesia

Page 2: PEREKONOMIAN 14 Modul ke: INDONESIA · PDF filesistem Moneter di Indonesia Di ... Berdasarkan peran yang dipegang oleh kedua kelompok di atas, yakni sebagai supplier seluruh kebutuhan

Latar belakang

A. Latar Belakang MasalahDalam infrastruktur perekonomian di Indonesia belum mampu menghadapi semakin cepatnya proses integrasi perekonomian Indonesia ke dalam perekonomian global. Perangkat kelembagaan bagi bekerjanya ekonomi pasar yang efisien ternyata belum tertata dengan baik. Sebagai akibatnya, ekonomi Indonesia menjadi sangat rentan terhadap gejolak eksternal sebagaimana terjadi pada pertengahan tahun 1997. Sebagaimana terbukti dari pengalaman negara-negara tetangga di Asia yang sejak pertengahan tahun 1997 mengalami krisis ekonomi, kestabilan ekonomi makro ternyata tidak dapat menjamin kinerja perekonomian yang baik secara berkesinambungan selama masih terdapat kelemahan-kelemahan pada infrastruktur perekonomian.

Page 3: PEREKONOMIAN 14 Modul ke: INDONESIA · PDF filesistem Moneter di Indonesia Di ... Berdasarkan peran yang dipegang oleh kedua kelompok di atas, yakni sebagai supplier seluruh kebutuhan

Sejarah singkay moneter diindonesia• Rentang masa pada tahun 1945 – 1949, dimana Indonesia baru saja

memproklamasikan kemerdekaannya dari penjajahan Belanda merupakan masa teramat buruknya kondisi perekonomian yang dialami. Meskipun Belanda saat itu telah mengakui secara de jure kedaulatan Republik Indonesia, tetapi usaha-usaha mengontrol dan mengintervensi ekonomi Indonesia masih menjadi tujuan strategis mereka ketika berada di wilayah kedaulatan. Ini terbukti dari langkah-langkah mereka dalam menguasai sebagian wilayah Indonesia dan Indonesia beberapa kali mengalami pergantian penguasa dan pusat Negara (Ibukota) yang disebabkan penculikan yang dilakukan kepada penguasa saat itu (Soekarno).

Page 4: PEREKONOMIAN 14 Modul ke: INDONESIA · PDF filesistem Moneter di Indonesia Di ... Berdasarkan peran yang dipegang oleh kedua kelompok di atas, yakni sebagai supplier seluruh kebutuhan

• selama masa itu (1945 – 1949) perkembangan perekonomian Indonesia amat sangat menyedihkan. Seluruh indikator makro ekonomi dengan tiada kecualinya dengan jelas bahwa kondisi jatuhnya ekonomi teramat dalam. Penurunan produksi yang penyebab utamanya adalah hancurnya faktor-faktor produksi akibat perang. Deficit neraca perdagangan terjadi beberapa tahun, deficit anggaran belanja Republik Indonesia dan Pemerintahan Hindia Belanda (pemeintahan buatan Belanda yang dibentuk di Indonesia) juga terjadi karena sebagian besar dipergunakan untuk bidang militer yang masing-masing kepentingannya untuk berperang diantara keduanya. Sehingga saat itu penambahan volume peradaran uang yang berlebihan akibat pencetakan yang dilakukan oleh pemerintah menyebabkan excess demand (permintaan berelebih) dari jumlah penawaran yang tetap dan terjadi inflasi yang sangat tinggi.

Page 5: PEREKONOMIAN 14 Modul ke: INDONESIA · PDF filesistem Moneter di Indonesia Di ... Berdasarkan peran yang dipegang oleh kedua kelompok di atas, yakni sebagai supplier seluruh kebutuhan

• Data saat itu menunjukkan bahwa volume peredaran uang telah mencapai Rp. 6 miliar untuk wilayah yang dikuasai Indonesia, sedangkan pada wilayah penguasaan Belanda jumlahnya mencapai Rp. 3,7 miliar (tahun 1949).

• Pada tahun yang sama terdapat berbagai jenis mata uang yang beradar dalam masyarakat yang berbeda-beda nilai tukarnya mengakibatkan situasi moneter menjadi teramat kacau (chaos) dan membigungkan. Kebijakan-kebijakan keuangan Negara di daerah tidak banyak perbedaan dengan kebijakan daerah pendudukan Belanda. Anggaran belanja kedua pemerintahan terus-menerus deficit hanya untuk memenuhi kebutuhan perang dengan tanpa memperbaiki kondisi perekonomian yang saat itu inflasi terlampau tinggi. Kendati demikian, pada tahun itu, Amerika Serikat dalam rangka melaksanakan program ‘Marshal Plan’ telah bersedia menyediakan dana bagi negara-negara eropa untuk membantu memulihkan perkonomiannya. Nah, karena Indonesia merupakan ‘dependent territory’ dari Belanda (Nederland), maka berhak menerima baik langsung atau pada kondisi tertentu.

Page 6: PEREKONOMIAN 14 Modul ke: INDONESIA · PDF filesistem Moneter di Indonesia Di ... Berdasarkan peran yang dipegang oleh kedua kelompok di atas, yakni sebagai supplier seluruh kebutuhan

pendahuluan

A. Sistem Moneter Di Indonesiasistem Moneter di Indonesia Di dalarn pasar uang terdapat dua pelaku utama yaitu kelompok kreditur (yang menawarkan dana) dan kelompok debitur (yang membutuhkan dana).Pelaku: pasar uang juga dapat dilakukan dalam bentuk pengelompokan sesuai dengan perannya dalam proses penciptaan uang. Atas dasar ini, maka terdapat tiga pelaku utama dalam pasar uang yaitu :1. Otoritas moneter (bank sentral dan pemerintah)2. Lembaga keuangan (bank dan bukan bank)3. Masyarakat (rumah tangga dan produsen)

Page 7: PEREKONOMIAN 14 Modul ke: INDONESIA · PDF filesistem Moneter di Indonesia Di ... Berdasarkan peran yang dipegang oleh kedua kelompok di atas, yakni sebagai supplier seluruh kebutuhan

Otoritas moneter

Otoritas moneter mempunyai peran utama sebagai sumber awal terciptanya uang beredar. Kelompok ini merupakan sumber penawaran uang kartal yang menjadi sumber untuk memenuhi permintaan masyaraloat akan uang, di sisi lain juga merupakan sumber penawaran uang (dikenal sebagai reservebank) yang dibutuhkan oleh lembaga-lembaga keuangan. Dengan demkian, uang kartal (currency) dan cadangan bank adalah uang inti atau uang primer.

Page 8: PEREKONOMIAN 14 Modul ke: INDONESIA · PDF filesistem Moneter di Indonesia Di ... Berdasarkan peran yang dipegang oleh kedua kelompok di atas, yakni sebagai supplier seluruh kebutuhan

lembaga keuangan

Lembaga keuangan dapat berbentuk bank atau bukan bank. Peran utama kelompok ini adalah sebagai sumber penawaran uang giral (demand deposit, deposito berjangka (time deposit), simpanan tabungan (saving deposito), serta aktiva keuangan lain yang dibutuhkan masyarakat.Seluruh jenis penawaran tersebut dikenal juga sebagai uang sekunder. Berdasarkan peran yang dipegang oleh kedua kelompok di atas, yakni sebagai supplier seluruh kebutuhan uang yang diinginkan masyarakat maka kedua kelompok ini (otorita moneter dan lembaga keuangan). Disebut dengan sistim moneter (monetary system).

Page 9: PEREKONOMIAN 14 Modul ke: INDONESIA · PDF filesistem Moneter di Indonesia Di ... Berdasarkan peran yang dipegang oleh kedua kelompok di atas, yakni sebagai supplier seluruh kebutuhan

Masyarakat

Masyarakat sebagai pelaku pasar uang ketiga, dapat diartikan sebagai konsumen akhir uang yang tercipta. Uang yang diperoleh dalam hal ini dapat digunakan untuk memperlancar kegiatan-kegaitan produksi, konsumsi, dan pertukaran. Kliring Salah satu fungsi, yang dimiliki oleh bank umum adalah melakukan transaksi lalu lintas pembayaran. Mekanisme pembayaran bagi bank umum dari satu pihak ke pihak lain, akan lebih mudah bila kedua pihak mempunyai rekening di bank yang sama.Tetapi akan lebih sukar untuk menyelesaikan pembayaran antara pihak-pihak yang memiliki rekening, di bank yang berbeda dan lebih sukar lagi kalau bank tersebut tidak berada disatu daerah.

Page 10: PEREKONOMIAN 14 Modul ke: INDONESIA · PDF filesistem Moneter di Indonesia Di ... Berdasarkan peran yang dipegang oleh kedua kelompok di atas, yakni sebagai supplier seluruh kebutuhan

Kebijakan Moneter di IndonesiaKebijakan moneter adalah kebijakan dari otoritas moneter (bank sentral) dalam bentuk

pengendalian agregat moneter (seperti uang beredar, uang primer, atau kredit perbankan) untuk mencapai perkembangan kegiatan perekonomian yang diinginkan. Perkembangan perekonomian yang diinginkan dicerminkan oleh stabilitas harga, pertumbuhan ekonomi, dan kesempatan kerja yang tersedia.Kebijakan moneter adalah proses mengatur persediaan uang sebuah negara untuk mencapai tujuan tertentu; seperti menahan inflasi, mencapai pekerja penuh atau lebih sejahtera. Kebijakan moneter dapat melibatkan mengeset standar bunga pinjaman, “margin requirement “, kapitalisasi untuk bank atau bahkan bertindak sebagai peminjam usaha terakhir atau melalui persetujuan melalui negosiasi dengan pemerintah lain. Kebijakan moneter pada dasarnya merupakan suatu kebijakan yang bertujuan untuk mencapai keseimbangan internal (pertumbuhan ekonomi yang tinggi, stabilitas harga, pemerataan pembangunan) dan keseimbangan eksternal (keseimbangan neraca pembayaran) serta tercapainya tujuan ekonomi makro, yakni menjaga stabilisasi ekonomi yang dapat diukur dengan kesempatan kerja, kestabilan harga serta neraca pembayaran internasional yang seimbang

Page 11: PEREKONOMIAN 14 Modul ke: INDONESIA · PDF filesistem Moneter di Indonesia Di ... Berdasarkan peran yang dipegang oleh kedua kelompok di atas, yakni sebagai supplier seluruh kebutuhan

Tujuan Kebijakan Moneter di Indonesia

• tujuan kebijakan moneter antara lain sebagai berikut :1. Mengedarkan mata uang sebagai alat pertukaran (medium of exchange) dalam perekonomian.2. Mempertahankan keseimbangan antara kebutuhan likuiditas perekonomian dan stabilitas tingkat harga.3. Distribusi likuiditas yang optimal dalam rangka mencapai pertumbuhan ekonomi yang diinginkan pada berbagai sektor ekonomi.

Page 12: PEREKONOMIAN 14 Modul ke: INDONESIA · PDF filesistem Moneter di Indonesia Di ... Berdasarkan peran yang dipegang oleh kedua kelompok di atas, yakni sebagai supplier seluruh kebutuhan

• 4. Membantu pemerintah melaksanakan kewajibannya yang tidak dapat terealisasi melalui sumber penerimaan yang normal.5. Menjaga kestabilan Ekonomi.Artinya pertumbuhan arus barang dan jasa seimbang dengan pertumbuhan arus barang dan jasa yang tersedia.6. Menjaga kestabilan Harga.Harga suatu barang merupakan hasil interaksi antara jumlah uang yang

beredar dengan jumlah uang yang tersedia di pasar.7. Meningkatkan kesempatan kerja.Pada saat perekonomian stabil pengusaha akan mengadakan investasi

untuk menambah jumlah barang dan jasa sehingga adanya investasi akan membuka lapangan kerja baru sehingga memperluas kesempatan kerja masyarakat.8. Memperbaiki neraca Perdagangan Kerja Masyarakat dengan jalan meningkatkan ekspor dan mengurangi impor dari luar negeri yang masuk ke dalam negeri atau sebaliknya.

Page 13: PEREKONOMIAN 14 Modul ke: INDONESIA · PDF filesistem Moneter di Indonesia Di ... Berdasarkan peran yang dipegang oleh kedua kelompok di atas, yakni sebagai supplier seluruh kebutuhan

Jenis- jenis kebijakan moneter diindonesia1. Kebijakan moneter ketat (tight money policy) untuk

mengurangi/membatasi jumlah uang beredar. Kebijakan ini dilakukan pada saat perekonomian mengalami inflasi.

2. Kebijakan moneter longgar (easy money policy) untuk menambah jumlah uang beredar. Kebijakan ini dilakukan untuk mengatasi pengangguran dan meningkatkan daya beli masyarakat (permintaan masyarakat) pada saat perekonomian mengalami resesi atau depresi.

Page 14: PEREKONOMIAN 14 Modul ke: INDONESIA · PDF filesistem Moneter di Indonesia Di ... Berdasarkan peran yang dipegang oleh kedua kelompok di atas, yakni sebagai supplier seluruh kebutuhan

ciri-Ciri Suatu Negara Yang Rentan TerhadapKrisis Moneter

– Para ekonom sepakat ciri-ciri suatu Negara yang rentan terhadap krisis moneter adalah apabila Negara tersebut:1. Memiliki jumlah hutang luar negeri yang cukup besar2. Mengalami inflasi yang tidak terkontrol3. Defisit neraca pembayaran yang besar4. Kurs pertukaran mata uang yang tidak seimbang5. Tingkat suku bunga yang diatas kewajaran Jika ciri-ciri di atas dimiliki oleh sebuah negara,maka dapat dipastikan Negara tersebut hanya menunggu waktu mengalami krisis ekonomi.

Page 15: PEREKONOMIAN 14 Modul ke: INDONESIA · PDF filesistem Moneter di Indonesia Di ... Berdasarkan peran yang dipegang oleh kedua kelompok di atas, yakni sebagai supplier seluruh kebutuhan

Fungsi pokok otoritas moneter

• Fungsi pokok otoritas moneter diantara lain :Menciptakan uang kertas dan logam Menciptakan uang primerMemelihara cadangan devisa nasionalMengawasi sistem moneter

Page 16: PEREKONOMIAN 14 Modul ke: INDONESIA · PDF filesistem Moneter di Indonesia Di ... Berdasarkan peran yang dipegang oleh kedua kelompok di atas, yakni sebagai supplier seluruh kebutuhan

FUNGSI UTAMA SISTEM MONETER• Fungsi utama sistem moneter antara lain adalah:• - Menyelenggarakan mekanisme lalu lintas

pembayaran yang efisien sehingga mekanisme tersebut dapat dilakukan secara cepat, akurat dan dengan biaya yang relatif kecil.

• - Melakukan fungsi intermediasi guna mempercepat pertumbuhan ekonomi.

• - Menjaga kestabilan tingkat bunga melalui pelaksanaan kebijakan moneter.

Page 17: PEREKONOMIAN 14 Modul ke: INDONESIA · PDF filesistem Moneter di Indonesia Di ... Berdasarkan peran yang dipegang oleh kedua kelompok di atas, yakni sebagai supplier seluruh kebutuhan

JENIS –JENIS SISTEM MONETER• 1. KEBIJAKAN MONETER KUANTITATIF• Kebijakan moneter dalam rangka untuk memengaruhi jumlah uang beredar yang

bersifat kuantitatif antara lain sebagai berikut.• - Discount policy ( politik diskon )• Politik diskon artinya kebijakan untuk menaikkan atau menurunkan suku bunga

bank dalam rangka memperlancar likuiditas sehari-hari. Bank sentral dalam menjalankan tugasnya mengawasi kegiatan bank umum, dapat mengubah tingkat bunga yang berlaku. Jika dalam kondisi kegiatan ekonomi masih berada di bawah tingkat kegiatan yang diharapkan, bank sentral dapat menurunkan tingkat diskonto/suku bunga, sehingga masyarakat melakukan pinjaman dan banyak investasi yang ada di masyarakat. Begitu juga sebaliknya, apabila bank sentral ingin membatasi kegiatan ekonomi, maka tingkat suku bunga perlu dinaikkan, sehingga masyarakat/pengusaha banyak melakukan tabungan dan uang yang beredar dapat dikurangi.

Page 18: PEREKONOMIAN 14 Modul ke: INDONESIA · PDF filesistem Moneter di Indonesia Di ... Berdasarkan peran yang dipegang oleh kedua kelompok di atas, yakni sebagai supplier seluruh kebutuhan

• - Open market policy ( politik pasar terbuka atau operasi pasar terbuka )• Politik pasar terbuka artinya kebijakan untuk memperjualbelikan surat-surat

berharga oleh Bank Indonesia di pasar uang. Pada waktu perekonomian mengalami resesi, maka uang yang beredar perlu diadakan penambahan untuk mendorong kegiatan ekonomi yaitu dengan cara membeli surat-surat berharga. Pada waktu inflasi, untuk mengurangi kegiatan ekonomi yang berlebihan, uang yang beredar harus dikurangi dengan cara menjual surat-surat berharga. Agar operasi pasar terbuka dapat berjalan dengan baik dan berhasil sesuai yang diharapkan, yakni pertumbuhan ekonomi yang tinggi, maka harus diciptakan keadaan perekonomian di mana:

• · Bank umum tidak memiliki kelebihan cadangan minimum.• · Dalam perekonomian telah tersedia cukup banyak surat-surat berharga yang

diperjualbelikan.

Page 19: PEREKONOMIAN 14 Modul ke: INDONESIA · PDF filesistem Moneter di Indonesia Di ... Berdasarkan peran yang dipegang oleh kedua kelompok di atas, yakni sebagai supplier seluruh kebutuhan

• - Open market policy ( politik pasar terbuka atau operasi pasar terbuka )

• Politik pasar terbuka artinya kebijakan untuk memperjualbelikan surat-surat berharga oleh Bank Indonesia di pasar uang. Pada waktu perekonomian mengalami resesi, maka uang yang beredar perlu diadakan penambahan untuk mendorong kegiatan ekonomi yaitu dengan cara membeli surat-surat berharga. Pada waktu inflasi, untuk mengurangi kegiatan ekonomi yang berlebihan, uang yang beredar harus dikurangi dengan cara menjual surat-surat berharga. Agar operasi pasar terbuka dapat berjalan dengan baik dan berhasil sesuai yang diharapkan, yakni pertumbuhan ekonomi yang tinggi, maka harus diciptakan keadaan perekonomian di mana:

• · Bank umum tidak memiliki kelebihan cadangan minimum.• · Dalam perekonomian telah tersedia cukup banyak surat-surat berharga yang

diperjualbelikan.

Page 20: PEREKONOMIAN 14 Modul ke: INDONESIA · PDF filesistem Moneter di Indonesia Di ... Berdasarkan peran yang dipegang oleh kedua kelompok di atas, yakni sebagai supplier seluruh kebutuhan

KEBIJAKAN MONETER KUALITATIF• Kebijakan moneter yang bersifat kualitatif meliputi politik pagu kredit dan

politik pembujukan moral.• - Plafon credit policy ( politik pagu kredit )• Politik pagu kredit artinya kebijakan untuk memperketat atau

mempermudah dalam pemberian pinjaman kepada masyarakat. Untuk mengatur kegiatan ekonomi agar lebih tumbuh dengan baik, maka pemerintah (Bank Indonesia) dapat melakukan pengawasan pinjaman secara selektif dengan tujuan untuk memastikan bahwa bank umum memberikan pinjaman-pinjaman dan melakukan investasi-investasi sesuai dengan yang diinginkan pemerintah.

• Misalnya untuk mendorong sektor industri, maka bank sentral dapat membuat peraturan yang mengharuskan bank umum meminjamkan sebagian dananya kepada usaha-usaha sektor industri dengan syarat-syarat yang ringan.

Page 21: PEREKONOMIAN 14 Modul ke: INDONESIA · PDF filesistem Moneter di Indonesia Di ... Berdasarkan peran yang dipegang oleh kedua kelompok di atas, yakni sebagai supplier seluruh kebutuhan

• Moral persuation policy ( politik pembujukan moral )

• Politik pembujuan moral artinya Bank Indonesia menghimbau kepada bank-bank umum untuk mempertimbangkan kondisi ekonomi secara makro agar arus uang dapat berjalan dengan lancar. Kebijakan ini dijalankan pemerintah dengan menetapkan hal-hal yang harus dilakukan oleh bank umum dalam bentuk tertulis, melalui pertemuan dengan pimpinan bank-bank tersebut.

• Dalam pertemuan itu bank sentral menjelaskan kebijakankebijakan yang sedang dijalankan pemerintah dan bantuan-bantuan yang diinginkan dari bank-bank umum untuk mensukseskan kebijakan tersebut. Dengan melalui pembujukan moral, bank sentral dapat meminta kepada bank umum untuk mengurangi atau menambah keseluruhan jumlah pinjaman atau membuat perubahan-perubahan pada tingkat bunga yang mereka tetapkan.

Page 22: PEREKONOMIAN 14 Modul ke: INDONESIA · PDF filesistem Moneter di Indonesia Di ... Berdasarkan peran yang dipegang oleh kedua kelompok di atas, yakni sebagai supplier seluruh kebutuhan

kesimpulan

• Pada tahun 1997 Indonesia mengalami kegoncangan perekonomian akibat kirisis yang berkepanjangan. Dengan kebijakan moneter yang di ambil pemerintah atau tepatnya Bank Indonesia yaitu dengan menekan lajunya uang beredar dan menstabilkan suku bunga.

Page 23: PEREKONOMIAN 14 Modul ke: INDONESIA · PDF filesistem Moneter di Indonesia Di ... Berdasarkan peran yang dipegang oleh kedua kelompok di atas, yakni sebagai supplier seluruh kebutuhan

• SBI perekonomian Indonesia semakin membaik. Akibat adanya pengalaman krisis moneter tersebut DPR membuat persetujuan yaitu Undang Undang No. 23 Tahun 1999 tentang Bank Indonesia yang mengamanatkan suatu perubahan yang sangat mendasar dalam hal pengelolaan moneter. Dalam UU tersebut, pemikiran ulang ini diformulasikan dalam suatu tujuan kebijakan moneter yang jauh lebih fokus dibandingkan dengan UU sebelumnya, yaitu “mencapai dan memelihara kestabilan nilai rupiah”.

Page 24: PEREKONOMIAN 14 Modul ke: INDONESIA · PDF filesistem Moneter di Indonesia Di ... Berdasarkan peran yang dipegang oleh kedua kelompok di atas, yakni sebagai supplier seluruh kebutuhan

TERIMAKASIH

Page 25: PEREKONOMIAN 14 Modul ke: INDONESIA · PDF filesistem Moneter di Indonesia Di ... Berdasarkan peran yang dipegang oleh kedua kelompok di atas, yakni sebagai supplier seluruh kebutuhan

Daftar pustaka

• www. Google.comAscarya . 2002. ”Inrumen-Inrumen Pengendalian Moneter”. Jakarta : Bank IndonesiaTodaro, Michael P dan Stephen C. Smith . 2004 . “Pembangunan ekonomi di Dunia Ketiga . Edisi Kedelapan ”. Jakarta : ErlanggaMankiw, N.Gregory . “ Teori Makro Ekonomi . Edisi Kelima “ . Jakarta : Erlangga