pertemuan-4-percobaan-3

Upload: desi-eryon

Post on 10-Feb-2018

537 views

Category:

Documents


21 download

TRANSCRIPT

  • 7/22/2019 pertemuan-4-percobaan-3

    1/5

    PERCOBAAN III

    IDENTIFIKASI SERBUK DAUN SECARA KIMIAWI DAN MIKROSKOPI

    I. TUJUAN PERCOBAAN

    Setelah melakukan percobaan ini, diharapkan mahasiswa dapat mengidentifikasi simplisia daundengan menggunakan uji reaksi warna dan mikroskop serta dapat menyebutkan ciri khas

    simplisia yang diperiksa.

    II. BAHAN UJI

    1. Serbuk daun jati belanda

    2. Serbuk daun keji beling

    3. Serbuk daun kumis kucing

    III. PEREAKSI DAN ALAT

    Pereaksi yang digunakan

    - Asam Sulfat pekat- Asam Sulfat encer- Larutan kloralhidrat

    Alat yang diperlukan

    - Tabung Reaksi- Gelas obyek- Lampu spiritus- Gelas penutup- Penjepit- Mikroskop- Kertas dan pensil- Pipet tetes

    IV. CARA KERJA

    1. Ambil kurang lebih 2mg serbuk sampel simplisia, masukkan kedalam tabung reaksi lalu

    tambahkan 5 tetes Asam Sulfat pekat. Amati dan catat reaksi warna yang terjadi lalu

    bandingkan dengan baku banding sediaan.

    2. Ambil kurang lebih 2mg serbuk sampel simplisia, masukkan kedalam tabung reaksi lalu

    tambahkan 5 tetes Asam Sulfat encer. Amati dan catat reaksi warna yang terjadi lalu

    bandingkan dengan baku banding sediaan.

    3. Ambil sedikit serbuk sampel simplisisa yang akan diperiksa, letakkan di atas gelas obyek

    lalu tetesi dengan larutan kloralhidrat. Hangatkan di atas lampu spiritus, dan dijaga agar

  • 7/22/2019 pertemuan-4-percobaan-3

    2/5

    jangan sampai mendidih. Tutup dengan gelas penutup, lalu amati di bawah mikroskop

    dengan perbesaran lemah dan perbesaran kuat. Analisis bentuk simplisia dari masing-

    masing spesies tanaman.

    4. Amati masing-masing sampel simplisia yang telah diperlakukan sesuai dengan cara pada

    point 1, 2 dan 3.

    V. TUGAS

    1. Gambar hasil pengamatan yang anda peroleh pada kolom yang tersedia. Tunjukkan

    bagian- bagian simplisia hasil pengamatan anda, dan sebutkan nama simplisia yang anda

    periksa.

    2. Sebutkan tanaman asal beserta familia untuk masing- masing sampel simplisia yang anda

    periksa.

    VI. PEMBANDING

    Tabel 3. Reaksi warna simplisia III dengan penambahan reagen

    SimplisiaWARNA

    + H2SO4 pekat + H2SO4 encer

    Daun jati belanda Hitam coklat Hijau muda

    Daun keji beling Coklat hijau Coklat hitam

    Daun kumis kucing

    Gambar

    Gambar 8. Serbuk daun jati blanda. 1= Pembulu kayu dengan penebalan tangga, 2=

    Epidermis atas, 3= Rambut kelenjar, 4= Rambut penutup bentuk bintang, 5= Epidermis bawah,

    6= Hablur kalsium oksalat.

  • 7/22/2019 pertemuan-4-percobaan-3

    3/5

    Gambar 9. Serbuk daun keji beling. 1= Epidermis atas, 2= Epidermis bawah, 3= Sistolit, 4=

    Epidermis dengan mesofil, 5= Rambut penutup, 6= Berkas pembuluh, 7= Parenkim.

    Gambar 10. Serbuk daun kumis kucing. 1= Epidermis atas, 2= Epidermis bawah, 3= Rambut

    penutup, 4= Mesofil, 5= Pembuluh kayu (diperbesar)

  • 7/22/2019 pertemuan-4-percobaan-3

    4/5

    LEMBAR KERJA MAHASISWA

    Tanggal

    Sampel no

    Organoleptis :

    Reaksi warna

    + H2SO4 pekat + H2SO4 2N

    Mikroskopik

    Gambar Keterangan

    Hasil:

    Nama simplisia :

    Tanaman Asal :

    Familia :

    Sampel no

    Organoleptis :

    Reaksi warna

    + H2SO4 pekat + H2SO4 encer

    Mikroskopik

    Gambar Keterangan

    Hasil:

    Nama simplisia :

    Tanaman Asal :

    Familia :

    Sampel no

    Organoleptis :

  • 7/22/2019 pertemuan-4-percobaan-3

    5/5

    Reaksi warna

    + H2SO4 pekat + H2SO4 encer

    Mikroskopik

    Gambar Keterangan

    Hasil:

    Nama simplisia :

    Tanaman Asal :

    Familia :

    Kesimpulan :

    Sampel no adalah

    Sampel no adalah

    Sampel no adalah

    ..,/./.........

    Dosen Praktikan

    ( ) ( )

    Nilai