pola ismiyyah.ppt

14
POLA ISMIYYAH DAN FI`LIYYAH PRESENTASI pertama

Upload: syakirun-niam-mubarok

Post on 01-Jan-2016

9 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

pola ismiyyah

TRANSCRIPT

Page 1: POLA ISMIYYAH.ppt

POLA ISMIYYAH DAN FI`LIYYAH

PRESENTASI pertama

Page 2: POLA ISMIYYAH.ppt

�ة العربّي األنماط

dua macam Kalimat ismiyah dan kalimat fi`liyah.

Kalimat ismiyah adalah kalimat yang diawali oleh isim (nomina/kata benda) dan terdiri dari subjek/pokok kalimat dan predikat.

Kalimat fi`liyah adalah kalimat yang diawali oleh fi’l (verba/kata kerja).

Kedua kalimat ini bisa hanya terdiri dari dua kata dan bisa lebih.

Page 3: POLA ISMIYYAH.ppt

MACAM POLA ISMIYAH

pola ismiyah dengan pola urutan Subjek Predikat (SP)

pola ismiyah dengan pola urutan Predikat Subjek (PS)

Page 4: POLA ISMIYYAH.ppt

POLA ISMIYAH BERDASARKAN KONSTITUEN PENGISINYA

هذا /مكنب Ini (adalah) (sebuah) meja/kantor

مكتبة / هذه Ini (adalah) (sebuah) toko buku/perpusta-kaan

باب / ذلك Itu (adalah) (sebuah) pintu

غرفة / تلك Itu (adalah) (sebuah) kamar

Page 5: POLA ISMIYYAH.ppt

(2)طويل / القلم Pensil (itu/ini)

panjang

طويالن / القلمان Dua (buah) pensil (itu/ini) panjang

طويلة / األقالم Pensil-pensil (itu/ini) panjang

مغل�قة / النافذة Jendela (itu/ini) terbuka

Page 6: POLA ISMIYYAH.ppt

(3)رجل / هو Dia (adalah) (seorang)

laki-laki

فاطمة / Dia (adalah) Fatimah هي

مجتهد / أنت Kamu rajin

Page 7: POLA ISMIYYAH.ppt

(3)

جمّيلتان / أنتما Kamu berdua cantik

أساتّيذ / هم Mereka (adalah) (para) guru

طالب / أنا Saya (adalah) (seorang) mahasiswa

Page 8: POLA ISMIYYAH.ppt

(4)جدا / ماهر الالعب هذا Pemain ini pintar

sekali

المسافران / هذانمبّيت إلى محتاجان

Dua musafir ini memerlukan tempat menginap

يزور / الحج�اج هؤالءلّيطوفوا مة المكر� �ة مك

الكعبة حول

Para peziarah haji mengunjungi Makkah al-Mukarramah untuk bertawaf mengelilingi ka’bah

Page 9: POLA ISMIYYAH.ppt

(5)

السرير / على الوسادة Bantal (itu/ini) di atas tempat tidur

المائدة / تحت القّط� Kucing (itu/ini) di bawah meja makan

البئر / من الماء Air (itu/ini) dari sumur

Page 10: POLA ISMIYYAH.ppt

(6)أخ / لمحم�د Muhammad

mempunyai (seorang) saudara (laki-laki)

اسات / كر� المحفظة فى Di dalam tas ada beberapa buku tulis

خبز / �جة الثال على Di atas kulkas ada roti

Page 11: POLA ISMIYYAH.ppt

(7)أصفر / لونه الفستان Rok (itu/ini) warnanya

kuning Warna rok (itu/ini) kuning

أحمر / غالفه الكتاب Buku (itu/ini) sampulnya merah Sampul buku (itu/ini) merah

كبّيرة / حقّيبته الرجل Orang(laki-laki) (itu/ini) tasnya besar Tas orang (itu/ini) besar

Page 12: POLA ISMIYYAH.ppt

(8)ينام / الطفل Anak kecil (itu/ini)

sedang/akan tidur

الباب / أغلق الخادم Pembantu (itu/ini) telah menutup pintu

من / تتكو�ن السلسلةتصحبها للتلمّيذ كتب ستة

للمعل�م كتب �ة ست

Serial ini terdiri dari enam (buah) buku untuk murid dilengkapi dengan enam (buah) buku untuk pengajar

Page 13: POLA ISMIYYAH.ppt

(9)محم�د / أبو المريض Yang sakit (itu)

(adalah) ayah Muhammad

غرفتى / أمام أم�ى Kamar ibuku di غرفةdepan kamarku

هوايتى / قصة قراءة Membaca cerita (adalah) hobiku

كثّيرة / فاطمة طوابع Perangko Fatimah banyak

Page 14: POLA ISMIYYAH.ppt

(10)الذى / المدر�س هو هذا

المحادثة ” "يعل�مInilah (ini dia) guru yang mengajar percakapan

التى / الحافلة هى هذهبالجامعة تمر�

"Inilah (ini dia) kendaraan yang melewati universitas (itu/Gadjah Mada/………)