praktikum 1 riset puskesmas

11
Praktikum 1. Riset kepuasan pelayanan puskesmas uji coba puskesmas LAPORAN HASIL SURVEI INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT TERHADAP PELAYANAN PUSKESMAS PAL III PONTIANAK TAHUN 2013 Metode penelitian : 1. Metode pengukuran: survey masyarakat, dengan responden pengguna / pengunjung Puskesmas di Puskesmas uji coba Puskesmas Idaman 2. Alat ukur :kuesioner pilihan dengan skala LIKERT. Angka 1 mewakili :tidak puas 2 mewakili :kurang puas 3 mewakili :sengaja dihilangkan untuk menghindari central tendency 4 mewakili :puas 5 mewakili :sangat puas Pemilihan kata diatas disesuaikan dengan item pertanyaan agar responden mudah Memahami pertanyaan dalam kuesioner. Pengolahan data diberikan skor seperti tersebut di Atas 3. Cara / metode pengolahan data a. Kuesioner yang telah diisi dilakukan pembersihan data dan diberi koding b. Data entry ke software SPSS 11.5 berdasarkan koding yang telah dibuat.

Upload: akang-eko-cuman-begini

Post on 23-Oct-2015

7 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

aehsrtranartnan

TRANSCRIPT

Page 1: Praktikum 1 Riset Puskesmas

Praktikum 1. Riset kepuasan pelayanan puskesmas uji coba puskesmas

LAPORAN HASIL SURVEI INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT

TERHADAP PELAYANAN PUSKESMAS PAL III PONTIANAK

TAHUN 2013

Metode penelitian :

1. Metode pengukuran: survey masyarakat, dengan responden pengguna / pengunjung

Puskesmas di Puskesmas uji coba Puskesmas Idaman

2. Alat ukur :kuesioner pilihan dengan skala LIKERT.

Angka 1 mewakili :tidak puas

2 mewakili :kurang puas

3 mewakili :sengaja dihilangkan untuk menghindari central tendency

4 mewakili :puas

5 mewakili :sangat puas

Pemilihan kata diatas disesuaikan dengan item pertanyaan agar responden mudah

Memahami pertanyaan dalam kuesioner. Pengolahan data diberikan skor seperti tersebut

di Atas

3. Cara / metode pengolahan data

a. Kuesioner yang telah diisi dilakukan pembersihan data dan diberi koding

b. Data entry ke software SPSS 11.5 berdasarkan koding yang telah dibuat.

c. Analisis dilakukan sesuai kebutuan. Untuk penghitungan Indeks Kepuasan

Masyarakat digunakan rumus sebagai berikut :

c.1. untuk abstain (tidak mengisi) diberi skor 0

c.2. untuk ”tidak ... = 1, ”kurang ... = 2, ”puas” = 4 dan sangat ... = 5.

c.3. Semua pilihan jawaban responden (frekuensi), masing-masing dikalikan dengan skor

sehingga diperoleh nilai. Contoh item pertanyaan nomor 1 tentang kemudahan prosedur

pelayanan.

Dari 50 responden : 12 memilih ”tidak mudah”, 12 memilih ”kurang mudah”, 24 memilih

”tidak mudah”, 12 memilih ”kurang mudah”, 24 memilih ”mudah” dan 2 memilih ”sangat

mudah”. Dengan Demikian nilai yang diperoleh dari item pertanyaan nomor 1 adalah:

( 12 x 1 ) + ( 12 x 2 ) + ( 24 x 4 ) ( 2 x 5 ) = 142.

Page 2: Praktikum 1 Riset Puskesmas

d. Selanjutnya dihitung Indeks Kepuasan Masyarakat dengan formula sebagai berikut:

IKM = (F0 x S0) + (F1 x S1) + (F2 x S2) + (F4 x S4) + (F5 x S5)

X 100%

( Σ F x 5 )

Keterangan :

F0 = Jumlah (Frekuensi) responden yang tidak menjawab (0)

F1 = Jumlah responden yang menjawab ”tidak......” (skor 1)

F2 = Jumlah responden yang menjawab ”kurang......” (skor 2)

F4 = Jumlah responden yang menjawab ”puas” (skor 4)

F5 = Jumlah responden yang menjawab ”sangat ......” (skor 5)

S0-5 = Skor 1,2,4dan 5

Σ F = jumlah total responden (total frekuensi)

Dari contoh item pertanyaan nomor 1 di atas, maka IKM untuk kemudahan prosedur

Yang dicapai adah :

142

IKM – Kemudahan Prosedur = __________ x 100 % = 56.80 %

50 x 5

e. Ditetapkan GOLD STANDART (BENCHMARK) untuk IKM sebesar 80 %, dengan

pertimbangan angka tersebut adalah nilai IKM BAIK, karena Puskesmas Idaman

adalah Puskesmas yang diharapkan dapat melayanani pelanggan melebihi harapan

pelanggan maka nilai tersebut harusdapat dicapai oleh Puskesmas Idaman..

4. Variabel Penelitian: variable indek kepuasan masyarakat ditentukan berdasarkan SK

Menpan tentang Pelayanan Prima yang terdiri dari 15 item yaitu:

1) Kemudahan Prosedur Pelayanan;

2) Kesesuaian persyaratan dengan jenis pelayanan;

3) Kejelasan dan kepastian petugas yang melayani;

4) Kedisiplinan petugas;

5) Tanggung jawab petugas;

6) Kemampuan petugas;

7) Kecepatan pelayanan;

8) Keadilan untuk mendapat pelayanan;

9) Kesopanan dan keramahan petugas;

Page 3: Praktikum 1 Riset Puskesmas

10) Kewajaran biaya;

11) Kesesuaian biaya dengan Perda;

12) Ketepatan waktu pelayanan;

13) Kenyamanan lingkungan;

14) Keamanan lingkungan; dan

15) Kebersihan lingkungan.

Kuesioner :

1. Usiaresponden :

< 20 tahun

20-30 tahun

31-40 tahun

Diatas 50 tahun

2. Jeniskelamin

Laki-laki

Perempuan

3. Pendidikan

SD-Kebawah

SLTP

SLTA/sederajat

D1-D3-D4

S1

S2-S3

4. Pekerjaan

PNS/TNI/Polri

PegawaiSwasta

Wiraswasta

Pelajar/mahasiswa

Lainnya

Page 4: Praktikum 1 Riset Puskesmas

5. Kemudahan prosedur pelayanan puskesmas

Skor kriteria Puskesmas

frek Nilai (SxF) IKM &

0 Tidak menjawab

1 Tidak mudah

2 Kurang mudah

4 Mudah

5 Sangat mudah

Total

6. Kesesuain persyaratan dengan jenis pelayanan puskesmas

Skor kriteria Puskesmas

frek Nilai (SxF) IKM &

0 Tidak menjawab

1 Tidak sesuai

2 Kurang sesuai

4 Sesuai

5 Sangat sesuai

Total

7. Kejelasan dan kepastian petugas yang melayani puskesmas

Skor kriteria Puskesmas

frek Nilai (SxF) IKM &

0 Tidak menjawab

1 Tidak jelas

2 Kurang jelas

4 Jelas

5 Sangat jelas

Total

Page 5: Praktikum 1 Riset Puskesmas

8. Kedisiplinan petugas puskesmas

Skor kriteria Puskesmas

frek Nilai (SxF) IKM &

0 Tidak menjawab

1 Tidak disiplin

2 Kurang disiplin

4 Disiplin

5 Sangat disiplin

Total

9. Tangung jawab petugas puskesmas

Skor kriteria Puskesmas

frek Nilai (SxF) IKM &

0 Tidak menjawab

1 Tidak bertanggung jawab

2 Kurang bertanggung jawab

4 Bertanggungjawab

5 Sangat bertanggungjawab

Total

10. Kemampuan petugas puskesmas

Skor kriteria Puskesmas

frek Nilai (SxF) IKM &

0 Tidak menjawab

1 Tidak mampu

2 Kurang mampu

4 Mampu

5 Sangat mampu

Total

Page 6: Praktikum 1 Riset Puskesmas

11. Kecepatan pelayanan puskesmas

Skor kriteria Puskesmas

frek Nilai (SxF) IKM &

0 Tidak menjawab

1 Tidak cepat

2 Kurang cepat

4 Cepat

5 Sangat cepat

Total

12. Keadilan untuk mendapatkan pelayanan puskesmas

Skor kriteria Puskesmas

frek Nilai (SxF) IKM &

0 Tidak menjawab

1 Tidak adil

2 Kurang adil

4 Adil

5 Sangat adil

Total

13. Kesopanan dan keramahan petugas puskesmas

Skor kriteria Puskesmas

frek Nilai (SxF) IKM &

0 Tidak menjawab

1 Tidak sopan dan ramah

2 Kurang sopan dan ramah

4 Sopan dan ramah

5 Sangat sopan dan ramah

Total

Page 7: Praktikum 1 Riset Puskesmas

14. Kewajaran biaya puskesmas

Skor kriteria Puskesmas

frek Nilai (SxF) IKM &

0 Tidak menjawab

1 Tidak wajar

2 Kurang wajar

4 Wajar

5 Sangat wajar

Total

15. Kesesuaian biaya dengan perda puskesmas

Skor kriteria Puskesmas

frek Nilai (SxF) IKM &

0 Tidak menjawab

1 Selalu tidak sesuai

2 Kadang-kadang sesuai

4 Banyaksesuai

5 Selalu sesuai

Total

16. Ketepatan waktu pelayanan puskesmas

Skor kriteria Puskesmas

frek Nilai (SxF) IKM &

0 Tidak menjawab

1 Selalu tidak tepat

2 Kadang-kadang tepat

4 Banyak tepat

5 Selalu tepat

Total

Page 8: Praktikum 1 Riset Puskesmas

17. Kenyamanan lingkungan puskesmas

Skor kriteria Puskesmas

frek Nilai (SxF) IKM &

0 Tidak menjawab

1 Tidak nyaman

2 Kurang nyaman

4 Nyaman

5 Sangat nyaman

Total

18. Kemananan lingkungan puskemas

Skor kriteria Puskesmas

frek Nilai (SxF) IKM &

0 Tidak menjawab

1 Tidak aman

2 Kurang aman

4 Aman

5 Sangat aman

Total

19. Kebersihan lingkungan puskesmas

Skor kriteria Puskesmas

frek Nilai (SxF) IKM &

0 Tidak menjawab

1 Tidak bersih

2 Kurang bersih

4 Bersih

5 Sangat bersih

Total