praktikum fisika 2

8
Cara Perpindahan Panas a. Konduksi Konduksi ialah pemindahan panas yang dihasilkan dari kontak langsung antara permukaan-permukaan benda. Konduksi terjadi hanya dengan menyentuh atau menghubungkan permukaan-permukaan yang mengandung panas. Setiap benda mempunyai konduktivitas termal (kemampuan mengalirkan panas) tertentu yang akan mempengaruhi panas yang dihantarkan dari sisi yang panas ke sisi yang lebih dingin. Semakin tinggi nilai konduktivitas termal suatu benda, semakin cepat ia mengalirkan panas yang diterima dari satu sisi ke sisi yang lain. b. Konveksi Pemindahan panas berdasarkan gerakan fluida disebut konveksi. Dalam hal ini fluidanya adalah udara di dalam ruangan. c. Evaporasi (penguapan) Dalam pemindahan panas yang didasarkan pada evaporasi, sumber panas hanya dapat kehilangan panas. Misalnya panas yang dihasilkan oleh tubuh manusia, kelembaban dipermukaan kulit menguap ketika udara melintasi tubuh. d. Radiasi. Radiasi ialah pemindahan panas atas dasar gelombang- gelombang elektromagnetik. Misalnya tubuh manusia akan mendapat panas pancaran dari setiap permukaan dari suhu yang lebih tinggi dan ia akan kehilangan panas atau memancarkan panas kepada setiap obyek atau permukaan yang lebih sejuk dari tubuh manusia itu. Panas pancaran yang diperoleh atau hilang, tidak dipengaruhi oleh gerakan udara, juga tidak oleh suhu udara antara permukaan- permukaan atau obyek-obyek yang memancar, sehingga radiasi dapat terjadi di ruang hampa. Thermometer digunakan untuk mengukur suhu zat cair, padat maupun gas. Termometer yang dibuat manusia umumnya berisi air raksa atau alkohol. Cara bekerja thermometer berdasarkan proses pemuaian. Jika suhu naik, maka air raksa akan memuai dan permukaan air raksa ikut naik. Sebaliknya, bila suhu 1

Upload: norasaputri

Post on 29-Jan-2016

46 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

PRAKTIKUM FISIKA 2

TRANSCRIPT

Page 1: PRAKTIKUM FISIKA 2

Cara Perpindahan Panas a. Konduksi

Konduksi ialah pemindahan panas yang dihasilkan dari kontak langsung antara permukaan-permukaan benda. Konduksi terjadi hanya dengan menyentuh atau menghubungkan permukaan-permukaan yang mengandung panas. Setiap benda mempunyai konduktivitas termal (kemampuan mengalirkan panas) tertentu yang akan mempengaruhi panas yang dihantarkan dari sisi yang panas ke sisi yang lebih dingin. Semakin tinggi nilai konduktivitas termal suatu benda, semakin cepat ia mengalirkan panas yang diterima dari satu sisi ke sisi yang lain.

b. KonveksiPemindahan panas berdasarkan gerakan fluida disebut konveksi. Dalam hal ini

fluidanya adalah udara di dalam ruangan.

c. Evaporasi (penguapan)Dalam pemindahan panas yang didasarkan pada evaporasi, sumber panas

hanya dapat kehilangan panas. Misalnya panas yang dihasilkan oleh tubuh manusia, kelembaban dipermukaan kulit menguap ketika udara melintasi tubuh.

d. Radiasi.Radiasi ialah pemindahan panas atas dasar gelombang-gelombang

elektromagnetik. Misalnya tubuh manusia akan mendapat panas pancaran dari setiap permukaan dari suhu yang lebih tinggi dan ia akan kehilangan panas atau memancarkan panas kepada setiap obyek atau permukaan yang lebih sejuk dari tubuh manusia itu. Panas pancaran yang diperoleh atau hilang, tidak dipengaruhi oleh gerakan udara, juga tidak oleh suhu udara antara permukaan-permukaan atau obyek-obyek yang memancar, sehingga radiasi dapat terjadi di ruang hampa.

Thermometer digunakan untuk mengukur suhu zat cair, padat maupun gas. Termometer yang dibuat manusia umumnya berisi air raksa atau alkohol. Cara bekerja thermometer berdasarkan proses pemuaian. Jika suhu naik, maka air raksa akan memuai dan permukaan air raksa ikut naik. Sebaliknya, bila suhu turun, maka permukaan air raksa akan turun. Dengan cara ini kita dapat mengukur suhu tubuh seseorang sehingga bisa diketahui sedang sehat atau sakit.

1

Page 2: PRAKTIKUM FISIKA 2

TUJUAN:

Pada akhir latihan ini, mahasiswa harus dapat:

1. Mendemonstrasikan berbagai faktor isolasi terhadap pengeluarab panas (heat loss).2. Mengukur kelembaban udara di ruangan dengan menggunakan psychometric chart.

ALAT PERCOBAAN YANG DIPERLUKAN:

1. Parafinum liquidum2. Thermometer kimia dengan skala -10ºC s/d +100 ºC3. Kendi tanah yang dipernis dan yang tidak dipernis yang diisi air4. Dua gelas minum berukuran dan berbentuk sama dan terbuat dari bahan yang sama5. Alat untuk menetapkan kelembapan udara

Termometer bola basah Termometer bola kering Psychometric chart

6. Air hangat 40ºC dan 70ºC

2

Page 3: PRAKTIKUM FISIKA 2

TATA KERJA DAN HASIL :

V. PENGHAMBATAN PENGELUARAN PANAS (HEAT LOSS)

OLEH LAPISAN PARAFFIN

1. Isilah 2 gelas minum A dan B dengan air 70ºC sama banyak. 2. Teteskan parafin kedalam gelas B sehingga merupakan lapisan yang tipis diatas

permukaan air. 3. Tetapkan dan catat berturut-turut suhu air dalam gelas A dan B selama 5 menit,

dengan termometer kimia (-10ºC s/d +100 ºC) yang sama selama setengah jam.

WAKTU GELAS A (tanpa paraffin) GELAS B (dengan paraffin)

Awal 55ºC 55ºC5 menit I 53ºC 53ºC5 menit II 49ºC 50ºC5 menit III 45ºC 48ºC5 menit IV 43ºC 45ºC5 menit V 41ºC 43ºC5 menit VI 40ºC 41ºC

Usahakan agar reservoir termometer tidak menyentuh dinding gelas. Bersihkan dan keringkan termometer tiap kali sebelum digunakan untuk mengukur suhu air dalam gelas A.

4. Buatlah grafik mengenai penurunan suhu air dalam kedua gelas itu dengan suhu berbagai ordinat dan waktu sebagai absis.

Grafik penurunan suhu air

3

mula mula 5' 10' 15' 20' 25' 30'0

10

20

30

40

50

60

gelas Agelas B

Page 4: PRAKTIKUM FISIKA 2

P.I.7 mengapa reservoir termometer tidak boleh menyentuh dinding gelas? Apabila reservoir menyentuh dinding gelas, maka pengukuran suhu tidak

akurat karena suhu pada dinding gelas dapat mempengaruhi pengukuran suhu

P.I.8 mengapa termometer yang digunakan untuk mengatur suhu air dalam gelas A harus selalu dibersihkan dan dikeringkan?

Termometer harus selalu dibersihkan untuk mengakuratkan pengukuran suhu dan untuk menghindari segala faktor yang dapat mempengaruhi pengukuran suhu

P.I.9 bagaimana peranan lapisan paraffin pada penurunan suhu cairan dalam kedua gelas tersebut?

Karena pada lapisan paraffin tersebut menghambat pengeluaran panas secara cepat dikarenakan paraffin tersebut mempunyai molekul yang lebih rapat daripada air sehingga apabila dibandingkan dengan gelas yang tanpa paraffin suhunya akan lebih cepat turun.

VI. PERBANDINGAN PENGELUARAN PANAS PADA KENDI TANAH YANG DIPERNIS DAN KENDI TANAH YANG TIDAK DIPERNIS

1. Kedua kendi telah diisi dengan air yang suhunya sama 2. Baca dan catat suhu air yang terdapat dalam kedua kendi tanah itu

Suhu Dengan pernis Tanpa pernisNormal 52ºC 52ºC

Setelah 5 menit 45ºC 42ºC

P.I.10 faktor lingkungan apa saja yang berpengaruh pada perbedaan suhu antara alat yang diisolasi dan alat yang tidak diisolasi (paraffin dan dipernis)?

Lapisan pernis, waktu, suhu, kelembaban udara.

4

Page 5: PRAKTIKUM FISIKA 2

VII. PENGUKURAN KELEMBABAN UDARA

1. Dua buah termometer yang telah disediakan 2. Salah satu termometer dicelupkan kedalam kapas yang telah dibasahi dengan air.

(termometer bola basah (tb= ºC)).3. Termometer yang lain dibiarkan kering (termometer bola kering (tk= ºC)).4. Ketika suhu pada tb telah konstan, catat suhu pada kedua termometer (tb dan tk).5. Lihat tabel dan diagram psychrometric untuk menentukan kelembaban udara di

ruangan.

Tb = bola basah Tb = 26ºC

ºC = 59

(F -32)

26 = 59

(F – 32)

26 x95

= F – 32

F = 46,8 + 32 = 78,8ºF

Tk = bola kering Tk = 27ºC

27 = 59

( F – 32)

27 x95

= F – 32

F = 48,6 + 32 = 80,6ºF

Kelembaban udara di ruangan

Tb = 78,8ºF 50%

Tk = 80,6ºF

5

Page 6: PRAKTIKUM FISIKA 2

KESIMPULAN

Proses perpindahan panas dari medium cair ke udara dipengaruhi oleh beberapa faktor seperti parafin dan lapisan pernis yang berfungsi menghambat hilangnya panas. Gelas kaca juga dapat mempengaruhi suhu saat pengukuran karena air melepas panas dan terserap oleh medium kaca.

6