praktikum suksesi

Upload: dwik-sun

Post on 11-Oct-2015

7 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Praktikum Suksesi

TRANSCRIPT

PRAKTIKUM KE-1PROSES SUKSESI TUMBUHAN

A. Tujuan

Mengetahui tahap-tahap dan proses suksesi yang terjadi pada komunitas tumbuhan sebelum dan sesudah diberi perlakuan

B. Bahan dan Alat

1. Komunitas tumbuhan yang heterogen2. Meteran

3. Patok

4. Tali rafia

5. Cangkul, parang, golok

6. Alat tulis dan data sheet

C. Cara Kerjakan 1. Cari lokasi yang memiliki komunitas tumbuhan yang heterogen (terdiri berbagai jenis tumbuhan)

2. Buatlah sebuah petak yang berukuran 4 m x 4 m

3. Lakukan analisis vegetasi pada petak tersebut, sehingga diperoleh data : nama jenis, jumlah jenis

4. Bersihkan dari semua vegetasi yang terdapat di dalamnya dengan menggunakan cangkul, golok atau parang sampai ke akar-akarnya5. Amati perkembangan jenis tumbuhan yang muncul setiap minggu, catat nama jenis tumbuhan dan jumlahnya, selama 10 (sepuluh) pekan

6. Pada pekan terakhir pengamatan, lakukan analisis vegetasi seperti sebelum diberi perlakuan.

D. Analisis Data

1. Buatlah grafik perubahan jumlah jenis yang muncul tiap pekan2. Bandingkan perubahan komunitas sebelum dan sesudah diberi perlakuan

3. Tentukan jenis tumbuhan pioner dan jenis apa yang paling akhir muncul

Judul Praktikum:

Proses Suksesi Pada Tumbuhan

Hari/Tanggal

: Kelompok

:

Nama Anggota klp:

Lokasi

:

Pekan ke-NoNama JenisJumlah JenisFaktor lingkunganKeterangan

I1

2

3

4

5

II1

2

3

4

5

... dst

Rata-rata

PRAKTIKUM KE 1

PROSES SUKSESI TUMBUHAN

Kelompok

: 9 (Sembilan)

Pitriana

34 2011 102

Nadiana Rafika Putri34 2011 108

Rike Septiani

34 2011 128Semester/Kelas: VI/C

Dosen Pengasuh: Dr. Saleh Hidayat, M.Si/Marlina, M.SiPROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PALEMBANG

2014