presentasi kesehatan dan keselamatan kerja (k3)

7
Fitria Hati Puteri POLITEKNIK NEGERI MALANG

Upload: fitria-hati

Post on 18-Jul-2015

429 views

Category:

Education


39 download

TRANSCRIPT

Page 1: Presentasi Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3)

Fitria Hati Puteri

POLITEKNIK NEGERI MALANG

Page 2: Presentasi Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3)

Kesehatan dan Keselamatan Kerja dalam Penggunaan

Komputer

Faktor yang Harus Diperhatikan

Faktor Kesehatan

Faktor Alat

Faktor Keselamatan

Faktor yang Sering Diabaikan

Penataan Alat yang Kurang Tepat

Posisi Badan saat Bekerja dengan

Komputer

Waktu Bekerja yang Lama

Penyebab dan Akibat

Penyebab

Mengabaikan Keselamatan

Ketidaktahuan tentang cara bekerja

yang Benar

Akibat

Terjadi penurunan Kesehatan Fisik

Terjadi cacat Fisik

Cara Pencegahan Terjadinya

Kecelakaan Kerja

Page 3: Presentasi Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3)

Faktor Keselamat

an

Faktor Alat

Faktor Kesehat

an

Faktor Kesehatan

adalah faktor tentang penjagaan kondisi kesehatan saat bekerja

dengan komputer. Misalnya bekerjalah dengan komputer pada

saat kondisi badan sehat . Jangan bekerja di saat letih , sakit ,

atau keadaan mata merah.

Faktor Alat

adalah kondisi alat yang baik,tidak rusak, dan posisi alat /

perangkat komputer yang tepat. Misalnya posisi mouse yang

benar, posisi monitor yang sejajar dengan mata, dan posisi kursi

yang benar.

Faktor Keselamatan

adalah faktor yang harus diperhatikan oleh pekerja agar tidak

terjadi kecelakaan kerja. Pekerja harus berhati-hati dalam

bekerja dengan komputer. Apabila terjadi sedikit masalah

dengan keadaan perangkat, pekerja harus segera membenarkan.

Page 4: Presentasi Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3)

Penataan Alat yang kurang Tepat

- Layar terlalu terang

- Kabel tidak diatur dengan rapi

- Letak mouse terlalu kebawah

- Memasang kabel dgn tangan basah

Posisi Badan saat Bekerja dengan Komputer

- Duduk membungkuk

- Mata terlalu dekat dgn Monitor

- Posisi kaki tidak seimbang

Waktu Bekerja yang Lama

- Pekerja bekerja dengan komputer 12 jam non stop

- Pekerja bekerja dengan komputer tanpa istirahat

Page 5: Presentasi Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3)

Penyebab

1. Mengabaikan Keselamatan

- Pekerja tidak memperhatikan kondisi alat seperti kondisi kabel yg terbuka

- Pekerja duduk dengan posisi membungkuk pada saat bekerja dgn komputer

- Pekerja terlalu lama bekerja dengan komputer

2. Ketidaktahuan tentang cara bekerja yg benar

- Pekerja tidak tahu bagaimana cara duduk yg benar

- Pekerja tidak tahu jarak mata dengan monitor yg benar

Akibat

1. Terjadi penurunan kesehatan fisik secara berkala

- Pekerja mengalami mata merah karena terlalu lama melihat layar monitor

- Pekerja mengalami pegal-pegal karena posisi duduk salah

2. Terjadi cacat fisik

- Tulang punggung jadi membungkuk

- Mata mengalami minus

- Persendian rusak

Page 6: Presentasi Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3)

Cara Mencegah Terjadinya Kecelakaan

- Lebih berhati-hati apabila akan memasang kabel, jangan memasang kabel

dengan tangan basah

- Jangan bekerja dengan komputer dalam waktu yang lama berjam-jam tanpa

istirahat

- Usahakan menggunakan kursi yang ada sandarannya agar tidak membuat kita

duduk membungkuk

- Layar monitor jangan terlalu terang agar tidak membuat mata menjadi sakit

- Posisi mata jangan terlalu dekat dengan monitor

- Duduklah dengan tegak jangan dengan posisi membungkuk karena akan

menyebabkan tulang punggung jadi membungkuk jika terjadi secara

berkelanjutan

- Jangan bekerja dengan komputer sambil sms-an atau telfon-telfonan karena

akan memecah konsentrasi saat bekerja

- Usahakan setiap badan mulai terasa lelah , melakukan pelemasan sendi dengan

menggerakkan tangan agar badan tidak pegal-pegal

Page 7: Presentasi Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3)