prinsip pembelajaran untuk anak usia dini

9
BAHASA INGGRIS “ THE PRINCIPLES OF TEACHING LANGUAGE FOR PRE SCHOOL “ PRINSIP PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS UNTUK PRA SEKOLAH Dosen Pembimbing : ARIF SYARIF HIDAYATULLAH,M.Pd Di Susun Oleh : Egar Siti Fatmala 140651027 Masfufah 1406510 Rita Agustina Barn Els 140651011

Upload: egar-fatmala

Post on 21-Feb-2017

174 views

Category:

Education


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PRINSIP PEMBELAJARAN UNTUK ANAK USIA DINI

BAHASA INGGRIS “ THE PRINCIPLES OF TEACHING LANGUAGE FOR PRE SCHOOL “

PRINSIP PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS UNTUK PRA SEKOLAH

Dosen Pembimbing :ARIF SYARIF HIDAYATULLAH,M.Pd

Di Susun Oleh :Egar Siti Fatmala 140651027

Masfufah 1406510 Rita Agustina Barn Els 140651011

Page 2: PRINSIP PEMBELAJARAN UNTUK ANAK USIA DINI

PENDAHULUAN Sekarang ini adalah zaman globalisasi. Hampir semua yang ada serba instan, Secara tidak langsung kita akan ikut masuk dalam

dunia modern tersebut. Agar kita tidak tertinggal, kita harus menguasai bahasa yang

Page 3: PRINSIP PEMBELAJARAN UNTUK ANAK USIA DINI

Pentingnya Pembelajaran Bahasa Inggris

Sudah lama penguasaan bahasa Inggris menjadipengetahuan yang perlu dipelajari oleh orang

Indonesia. Mulai dari tahun 60’an hingga sekarang, pelajaran bahasa Inggris menjadi pelajaran yang tidak

kalah pentingnya dari pelajaran lain seperti Matematika dan IPA. Karena begitu pentingnya bahasa inggris, tidak sedikit orang tua yang mengirimkan anak mereka untuk mengikuti kursus di lembaga bimbingan belajar bahasa

inggris.

Page 4: PRINSIP PEMBELAJARAN UNTUK ANAK USIA DINI

Ada 3 alasan mengapa kita dituntut untuk menguasai bahasa ini, yaitu;

1. Faktor geografis menjadi alasan pertama mengapa orang Indonesia perlu mempelajari bahasa Inggris.

2. Bahasa Inggris perlu dipelajari karena penggunaanya secara luas sebagai bahasa komunikasi Internasional.

3. Informasi yang terdapat di dunia ini kebanyakan menggunakan bahasa inggris sebagai bahasa publikasinya.

Page 5: PRINSIP PEMBELAJARAN UNTUK ANAK USIA DINI

B. Faktor yang Mempengaruhi Proses Pembelajaran1. Metode Pengajaran yang Diterapkan diantarannya sebagai berikut :

a) Totally Physical Response Menurut Richards J dalam bukunya Approaches and Methods in Language Teaching, metode TPR (Total Physical Response) merupakan suatu metode pembelajaran bahasa yang disusun pada koordinasi perintah (command), ucapan (speech) dan gerak (action) dan berusaha untuk mengajarkan bahasa melalui aktivitas fisik (motor).

b) Metode Kolaboratif Pembelajaran dengan menggunakan metode kolaboratif adalah suatu cara membelajarkan Bahasa Inggris yang menggabungkan berbagai pendekatan dan metode secara kolaborasi dan spontanitas sesuai suasana belajar.

c) Media Interaktif Media dalam kegiatan pembelajaran Bahasa Inggris menjadi sangat penting sebab tanpa media bagaimana siswa dapat memaknai suatu benda dengan sebutan tertentu dalam Bahasa Inggris.

Page 6: PRINSIP PEMBELAJARAN UNTUK ANAK USIA DINI

2.Tipe Kegiatan Belajar yang Digunakan Anak cukupberpengaruh terhadap kemauan anak untuk mempelajari bahasa inggris.

Berikut adalah lima dari delapan model belajar yang dikemukakan oleh Gagne;a. Kegiatan belajar mengenal tanda – tanda (signal learning)b. Kegiatan belajar melalui stimulus dan respons (Stimulus Response Learning) c. Kegiatan belajar melalui rangkaian (Chaining Learning)d. Kegiatan belajar melalui Asosiasi Lisan (Verbal Association Learning)e. Kegiatan belajar dengan perbedaan berganda (Multiple Discrimination Learning )

Page 7: PRINSIP PEMBELAJARAN UNTUK ANAK USIA DINI

Tahapan-tahapan dalam Belajar Bahasa Inggris

1. Listening (Mendengar) 2. Speaking (Berbicara) 3. Reading (Membaca)

4. Writing (Menulis)

Page 8: PRINSIP PEMBELAJARAN UNTUK ANAK USIA DINI

Pengaruh Motivasi Orangtua Terhadap Anak

Berbagai bentuk motivasi yang di berikan orang tua dalam menunjang keberhasilan anak dalam belajar

bahasa inggris bisa melalui beberapa cara, antara lain;

1. Pemberian Bimbingan 2. Penyediaan Fasilitas Dalam belajar berbahsa inggris

. 3. Hadiah dan Pujian Hadiah

Page 9: PRINSIP PEMBELAJARAN UNTUK ANAK USIA DINI

Sekian dan terimkasih