proposal ape

19
PROPOSAL A.P.E PAUD Nomor : 030/SK-PC/X/201 Lampiran : 1 Berkas Hal : Permohonan Bantuan Dana APE KepadaYth : Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat di Bandung. Assalamu’alaikum Wr. Wb. Dengan hormat, Bersama ini kami selaku Pengelola Paud Az-zahra Kencana Kota Bogor, menyampaikan Permohonan Bantuan Dana APE Luar Dan Dalam karena APE kami miliki sudah rusak. Sebagai bahan pertimbangan bersama ini kami lampirkan beberapa dokumen yang sebenarnya tentang keadaan di Paud yang kami kelola. Besar harapan kami agar kiranya Permohonan kami ini dapat dikabulkan, demi peningkatan mutu PAUD khususnya non formal sehingga masyarakat disekitar kami yang tidak mampu dapat menikmati sekolah pendidikan

Upload: herijumardi

Post on 07-Nov-2015

17 views

Category:

Documents


5 download

DESCRIPTION

proposal

TRANSCRIPT

PROPOSAL A.P.E PAUD

Nomor: 030/SK-PC/X/201Lampiran: 1 BerkasHal:Permohonan Bantuan Dana APE

KepadaYth :Kepala Dinas Pendidikan ProvinsiJawa BaratdiBandung.

Assalamualaikum Wr. Wb.Dengan hormat,

Bersama ini kami selaku Pengelola Paud Az-zahra Kencana Kota Bogor, menyampaikanPermohonan Bantuan Dana APE Luar Dan Dalam karena APE kami miliki sudah rusak. Sebagaibahan pertimbangan bersama ini kami lampirkan beberapa dokumen yang sebenarnya tentangkeadaan di Paud yang kami kelola.Besar harapan kami agar kiranya Permohonan kami ini dapat dikabulkan, demipeningkatan mutu PAUD khususnya non formal sehingga masyarakat disekitar kami yang tidakmampu dapat menikmati sekolah pendidikan anak usia dini dengan murah bahkan gratis tapiberkualitas dan berstandar nasional.Demikian permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya kamihaturkan terima kasih.Wassalamu'alaikum Wr.Wb.Hormat kami,Pengelola PAUD Az-zahra

MASITOHHALAMAN PENGESAHAN

PROPOSALPERMOHONAN DANA BANTUAN APE LEMBAGA PAUD

Nama Lembaga Pengusul: PAUD AZ-ZAHRAAlamat Lembaga: Kebun Kelapa Kelurahan Kencana Kecamatan Tanah SarealKota BogorTelepon: 08889826390Total Dana yang diusulkan: Rp. 8.000.000,-Terbilang: (Delapan juta rupiah)

Bogor,Januari2012Mengetahyu,Penilik PLS Kec. Tanah SarealPengelola PAUD AZ-ZAHRA

Dra. Hj. Neni WahyuniMasitohNIP : 1959040619911032001

MengetahuiA/n Kepala Kabid PNFI

H. Rachmat Supriatna, SH, MMNIP : 195808221980031004KATA PENGANTAR

PendidikanAnak Usia Dini ( PAUD) merupakan salah satu program pemerintahkeberadaannyasangat di butuhkan di tengah-tengah masyarakat, guna membantumenncerdaskankehidupan bangsa dan meningkatkan kualitas sumber daya manusia.Dalam rangka turut mendukung dan mensukseskan program pemerintah, makaPendidikanAnak Usia Dini ( PAUD ) AZ-ZAHRA sebagai salah satualternativ pendidikan non formalbagi anak-anak di lingkungan Rw. 03 dan sekitarnya. di Kelurahan Kencana Kecamatan Tanah Sareal Bogor.Untuk itukamiberusaha sebisa mungkin untuk dapat memberikan pengajaran yang baiksoaldengan usia mereka karena pengajaran yang menyenangkan akan membuatanaktidak jenuh dan senang bersekolah tanpa dipaksa oleh orang tuanya. Tapiitubelum bisa kami wujudkan semuanya karena keterbatasan kami belum mampu mempunyai peralatan yang edukatif yang cukup.Akhirkata kami berharap semoga Permohonan Dana Bantuan APE ini dikabulkan, dansecepatnyadapat dimanfaatkan bagi perkembangan dan peningkatan kwalitas PendidikanAnakUsia Dini di Paud Az-zahra.

Bogor,Januari2012Hormat kami,Pengelola PAUD Az-zahra

MASITOH

DAFTAR ISI

1.Profil PAUD AZ-ZAHRA2.Visi dan Misi PAUD AZ-ZAHRA3.Tujuan dan Sasaran4.Struktur Organisasi5.Daftar Pendidikan dan Tenaga Kependidikan6.Daftar Peserta Didik7.Sarana dan Prasarana8.Jadwal Kegiatan Program9.Daftar Lampiran

Bismillahirrahmanirrahim

Pendahuluan

Segala puji bagi Allah SWT. Robb semesta alam, Dialah yang mengutus NabiMuhammad Saw. Dengan membawa petunjuk dan kabar gembira bagi orang-orangyangberiman. Semoga shalawat dan salam tercurah padanya, seorang pemimpin umatyangtiada duanya samapi akhir zaman Rasulullah Muhammad Saw, Beserta keluarga parasahabatnya dan pengikutnya yang masih setia pada ajaranDinnuIIslam.Anak adalah amanah yang ailah titipkan kepada orang tua dan sefiap orangtuamempunyai kewajiban untuk memeliharanya, menjaganya, dan bertanggung jawab terhadap pemenuhan kebutuhan hidup anak. Salah satu tugas terpenting dari orang tua adalah mendidik anak, Mendidik anak dalam artian mengarahkananak kearah kedewasaan, serta menggali seluruh potensi anak yang pada hakekatnyasudah ada sejakanak diciptakan oleh AllahSWT.Dengan mengetahui tugasdan tanggung jawabnyayang utama orang tua dapat menjalankan perannya denganbaik.Tugas pendidikan yang paling mendasar adalah menjadikan anak sebagai pribadi yang sholeh dan sholehah, oleh karena itu kita harus dapat mengoptimalkan segala potensi yang ada pada diri setiap anak baik potensi intelektualitasnya, Ruhiahnya maupun jasmaninya, selain faktor-faktor internal yang terdapat dalam diri setiap anak kita juga harus memperhatikan faktor eksternal yang dapat berpengaruh terhadap hal ini, Diantaranya adalah faktor lingkungan yang tepat, serta metode pendidikan yang berimbang yang dapat menggali seluruh potensi anak baik dari segi intelektualitasnya maupun ruhiahnya. Intelektualitas tanpa ruhani akan menjadikan seorang menjadikan seorang anak tumbuh dengan penyakit hati, kurang kasih sayang, egois, sombong dan sifat-sifat jelek lainnya bahkan bisa menjadi seorang anak menjadi manusia yang kurang kreatif, tidak mandiri, dan tidak mampu memberikan solusi bagi realita kehidupan yang terjadi dimasyarakat yang memerlukan banyak perbaikan disegal bidang.Kenyataan yang terdapat dimasyarakat saat ini adalah bahwa lembaga-Iembaga pendidikan umum yang kurang memberikan keseimbangan antara intelektualitas dan mentalitas ruhani. Oleh karena itu dalam rangka syiar islam,PAUDAZ-ZAHRA berupa memberikan alternativ pendidikan untuk membentuk kepribadian anak-anak muslim disekitar dan anak-anak di lingkungan sekitar pada umumnya menjadi anak-anak muslim yang cerdas, tangkas, ceria, dan bertakwa yang mampumengembangkan potensi danbakatnya secara optimal melalui pendirianPendidikan Anak Usia Dini / PAUDAZ-ZAHRAyang disertai dengan beberapa kegiatan dan sarana penunjang, disamping kegiatan pendidikan sekolah. Kelengkapan sarana penunjang kegiatan dan pendidikan plus / terpadu di harapkan mampu menutupi kebutuhan pendidikan dan perkembangan anak secara menyeluruh sesuai dengan tahapan anak.

SARANA DAN PRASARANA

NoJenis Sarana PrasaranaJumlahKeadaan

1Meja Persegi Kecil30 BuahKurang Baik

2Meja Kepsek1 BuahKurang Baik

3Papan Tulis2 BuahBaik

4Jam Dinding2 BuahBaik

5Lemari Kecil2 BuahBaik

6Rak Sepatu2 BuahBaik

7Tempat Sampah2 BuahBaik

8Karpet Plastik2 BuahBaik

9Ayunan1 BuahBaik

RENCANA ANGGARN BIAYA PEMBELIN A.P.E DALAM & LUARPAUD KOBER AZ-ZAHRA

No.UraianVolumeSatuanHarga SatuanJumlahTotal

1.PEMBELIAN APE DALA RUANGAN3.000.000

Puzzle kayu angka dan huruf10Set70.000

Balok Geometri 8 macam bentuk10Set60.000

Alat permainan memasak10Set400.000

Alat permainan meronce (kayu)10Set100.000

Boneka10Buah30.000

2.PEMBELIAN APE LUAR RUANGAN5.000.000

Ayunan1Buah1.800.000

Spider Web1Buah1.500.000

Papan luncur1Buah1.700.000

Jumlah Total8.000.000

Terbilang : # Delapan Juta Rupiah#

PROFILPENDIDIKAN ANAK USIA DINI ( PAUD ) AZ - ZAHRA

Nama Lembaga:PAUD AZ- ZAHRANama Pengelola:MasitohAlamat:Kp. Kebon Kelapa Rt 001 Rw 003 Kel. KencanaKec. Tanah Sareal Kota Bogor 16167No Telephone:0888 982 6390No. Izin:421.10/ 400 - Disdikpor 2010Tahun Berdiri:06 Juni 2006Kegiatan Belajar Mengajar:Senin - Kamis Pukul 07.30- 09.30 WIBStatus Bangunan:WaqafJangka Panjang:Memiliki gedung sendiriJumlah Ruang Kelas:1 RuangJumlah Pendidik:3 OrangJumlah Tenaga Kependidikan:3 OrangJumlah Peserta Didik:15 Orang

Pengelola PAUD AZ- ZAHRA

Masitoh

VISI, MISI DAN TUJUAN PAUD AZ- ZAHRA

VISI

Berusaha menjadikan PAUD AZ- ZAHRA sebagai sarana pendidikan yang ekonomis, namun berkualitas serta mencetak siswa - siswi yang cerdas dan berakhlakul karimah.

MISI

vMembimbing anak - anak didik menjadi pribadi muslim yang cerdas, dan ceria serta berakhlak mulia.vMemberikan kemampuan kepada anak- anAk didik berupa ilmu umum dan agama serta keterampilan dasar.

TUJUAN

Menanamkan nilai - nilai keimanan dan ketaqwaan serta amal sholeh sesuai dengan taraf perkembangan yang dilalui oleh anak.Membangun perkembangan intelektual serta sosialitas yang optimal searah dengan perkembangan anak dan selaras dengan nilai- nilai syariat islam.Membekali anak- anak didik dengan nilai- nilai Al - quran dalam kehidupan sehari - hari agar terbentuk kepribadian yang islami.

JADWAL KEGIATAN PEMBELAJARAN PAUD AZ ZAHRA

HARIWAKTUKEGIATAN

SENIN

S/D

KAMIS07:15- 07:30 WIB07:30 - 08:00 WIBPERSIAPANBerbaris dan Ikrar

08:00 WIB

s/d

08:30 WIBPEMBUKAANBerdoaHafalan : Surat Pendek, doa sehari-hari dan hadits.BernyanyiBerita Pagi ( Waktu : hari, tanggal, bulan, teman yang tidak hadir hari ini )

08:30 09:00 WIBKEGIATAN INTI

09:00 09:15 WIBMakan Bersama dan Bermain Bebas.

09:15 09:30 WIBPENUTUPKesimpulan kegiatan / EvaluasiIlal Liqo

NoNama Peserta DidikJns KelaminTanggal LahirNama Ibu Kandung

LP

1Siti Sayidatun NazwaPBogor, 07 Mei 2005Titin Kartini

2Devi NurafiyaniPBogor, 05 Des 2004Aminah

3Putri WulandariPBogor, 14 Des 2004Nurhasanah

4SupriyaniPBogor, 12 April 2005Sawanah

5Tio NugrahaLBogor, 15 Des 2004Titi Suhaenah

6Nouval SyawaludinLBogor, 20 Nov 2004Masitoh

7Umu Koidah MutmainahPBogor, 18 Jan 2005Yuyum

8Dhea AndrianaPBogor, 31 Agust 2004Rosdiana

9RiyantiPBogor, 25 Okt 2004Rumyanah

10Sahwa AuliyahPBogor, 24 Agst 2005Yuliana

11Apriza Dwi RivaldiLBogor, 19 April 2006Romlah

12Angeliana PangestiPJakarta, 16 April 2006Sri Damayanti

13Dede WahyudinLBogor, 15 Feb 2006Sawanah

14Eka AdeliaPBogor, 31 Maret 2006Herna. L

15Kian AlfajrLJakarta, 10 Juli 2006Triyandani

16Lutvia Shariha AnaritaPBogor, 28 Des 2006Ika Malika

17M. Fahri AkbarLBogor, 19 Jan 2006Neneng

18Nabila MustaniaPBogor, 26 Maret 2006St. Maryam

19Rita ZaharaPBogor, 26 Jan 2006Eka Maryati

20Risma WulandariPBogor, 24 Des 2005Suryanah

21Syahrul RamadhanLBogor, 12 Okt 2005Badriyah

22Ibnu Fawwaz TumawwanLBogor, 09 Nov 2006Masitoh

23Indy NurlestariPBogor, 11 Juni 2006Nurhasanah

24M. Hafiez RidhoillahLBogor, 18 Feb 2007Ade Suryanih

25Rangga SaputraLBogor, 27 Feb 2007Tuti Handayani

26Rizky Dafa QilabiLBogor, 01 Mar 2007Munah

27Syifa NuraeniPBogor, 22 Mei 2007Rusmini

28Siti Nayla HoerunnisaPBogor, 12 Juni 2007Neneng