proposal matematika diskrit

14
MATEMATIKA DISKRIT PROGRAM PENGGAJIAN PEGAWAI Tugas ini diajukan untuk memenuhi salah satu tugas mata kuliah yang dibimbing oleh dosen : Nelly Indriani W, S.Si., M.T. Disusun Oleh : 1011072 Chandra Kusumah 10110743 Erick Irawan S 1011072 Imam Muslim JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTER Teknik Informatika Page 1

Upload: imam-moeslim

Post on 11-Aug-2015

124 views

Category:

Documents


13 download

DESCRIPTION

merupakan salah satu contoh proposal matematika diskrit.

TRANSCRIPT

Page 1: Proposal Matematika Diskrit

MATEMATIKA DISKRIT

PROGRAM PENGGAJIAN PEGAWAI

Tugas ini diajukan untuk memenuhi salah satu tugas mata kuliah yang dibimbing

oleh dosen : Nelly Indriani W, S.Si., M.T.

Disusun Oleh :

1011072 Chandra Kusumah

10110743 Erick Irawan S

1011072 Imam Muslim

JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA

FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTER

UNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA

2012

Teknik Informatika Page 1

Page 2: Proposal Matematika Diskrit

MATEMATIKA DISKRIT

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, yang atas rahmat-Nya maka

penulis dapat menyelesaikan penyusunan makalah yang berjudul “Implementasi Relasi Pada

Tabel”.

Penulis makalah adalah merupakan salah satu tugas dan persyaratan untuk

menyelesaikan tugas mata kuliah Matematika Diskrit di Universitas Komputer Indonesia

angkatan 2010. Dalam penulisan makalah ini penulis merasa masih banyak kekurangan-

kekurangan baik pada teknis penulisan maupun materi, mengigat akan kemampuan yang

dimiliki penulis. Untuk itu kritik dan saran dari pihak sangat penulis harapkan demi

penyempurnaan pembuatan makalah ini.

Dalam penulisan makalah ini penulis menyampaikan ucapan terima kasih yang tak

terhingga kepada pihak-pihak yang membantu dalam menyelesaikan penelitian ini,

khususnya kepada wali dosen Nelly Indriani W, S.Si., M.T. yang turut serta membimbing

kami.

Akhirnya penulis berharap semoga Allah memberikan imbalan yang setimpal pada

dosen yang telah memberikan bantuan, dan dapat menjadikan semua bantuan ini sebagai

ibadah, Amiin Yaa Robbal’Alamiin.

Bandung, 17 Juni 2012

Penulis

Page 3: Proposal Matematika Diskrit

MATEMATIKA DISKRIT

DAFTAR ISIPROGRAM PENGGAJIAN PEGAWAI...................................................................................0

KATA PENGANTAR...............................................................................................................1

DAFTAR ISI..............................................................................................................................2

PROGRAM PENGGAJIHAN PEGAWAI................................................................................3

1. Latar Belakang................................................................................................................3

1.1 Karena aplikasi ini terdapat relasi...............................................................................3

2. Tujuan.............................................................................................................................3

2.1 Lebih Mengenal Relasi............................................................................................3

2.2 Mengenal Relasi dan Program.................................................................................3

3. Implementasi...................................................................................................................3

3.1 Alur Program...........................................................................................................3

3.2 Halaman Login........................................................................................................4

Teknik Informatika Page 3

Page 4: Proposal Matematika Diskrit

MATEMATIKA DISKRIT

PROGRAM PENGGAJIHAN PEGAWAI

1. Latar Belakang

Matematika merupakan salah satu ilmu dasar yang mempunyai peranan penting dalam

upaya pengurusan ilmu, pengetahuan, dan teknologi. Lebih lanjut lagi matematika dapat

member bekal kepada palajar untuk menerapkan matematika dalah berbagai keperluan.

Relasi merupakan ilmu matematika yang dipelajari di sekolah sampai ketingkat

perguruan tinggi. Relasi merupakan penunjang penting pada materi ilmu tersebut dan

bermanfaat dalam kehidupan sehari-hari. Banyak para pelajar dan mahasiswa tidak begitu

paham dengan materi relasi. Karena pentingnya pokok bahasan relasi. Pada matematika maka

diperlukan pemahaman pelajar dan mahasiswa dalam mempelajari pokok bahasan relasi.

Maka dari itu dibutuhkan program agar pelajar dan mahasiswa sedikitnya memahami isi

materi relasi.

2. Batasan Sistem

Begitu sedikit ilmu atau wawasan yang kami miliki dimana sebuah tantangan yang kita

hadapi berupa mata kuliah yang sudah lama ada tantang aritmatika atau yang kita sebut

matematika khusunya matematika diskrit. Namun kami mempunyai kendala diantaranya

program yang kurang menarik dan juga tidak terlalu mendetail tetapi kami akan berusaha

semaksimal mungkin untuk memaksimalkan programnya.

Page 5: Proposal Matematika Diskrit

MATEMATIKA DISKRIT

BAB II LANDASAN TEORI

1. Pengertian Relasi

Relasi biner R antara himpunan A dan B adalah himpunan bagian dari A B.

Notasi: R (A B).

a R b adalah notasi untuk (a, b) R, yang artinya a dihubungankan dengan b oleh R.

a R b adalah notasi untuk (a, b) R, yang artinya a tidak dihubungkan oleh b oleh relasi R.

Himpunan A disebut daerah asal (domain) dari R, dan himpunan B disebut daerah hasil (range) dari R.

Contoh :

A = {Amir, Budi, Cecep}, B = {IF221, IF251, IF342, IF323}

A B = {(Amir, IF221), (Amir, IF251), (Amir, IF342),

(Amir, IF323), (Budi, IF221), (Budi, IF251),

(Budi, IF342), (Budi, IF323), (Cecep, IF221),

(Cecep, IF251), (Cecep, IF342), (Cecep, IF323) }

Misalkan R adalah relasi yang menyatakan mata kuliah yang diambil oleh mahasiswa

pada Semester Ganjil, yaitu

R = {(Amir, IF251), (Amir, IF323), (Budi, IF221),

(Budi, IF251), (Cecep, IF323) }

- Dapat dilihat bahwa R (A B),

- A adalah daerah asal R, dan B adalah daerah hasil R.

- (Amir, IF251) R atau Amir R IF251.

- (Amir, IF342) R atau Amir R IF342.

Teknik Informatika Page 5

Page 6: Proposal Matematika Diskrit

MATEMATIKA DISKRIT

1.1 Halaman Login

1.1.1 Admin

Admin dapat menambah, mengedit, dan menghapus data (Pengolahan data)

dan (pengolahan user)

1.1.2 User

User dapat melihat form gaji dan dapat mencetak ke printer dan juga dapat

melihat kooperasi

1.1.3 Relasi

Tabel Karyawan

NIP

Nama

Bagian

Anak

Masuk Kerja Thn

Tabel No Kooperasi

No. Korp

Tanggal

Jam

NIP

Tabel Gaji dan

Pekerjaan

No G

Bagian

Gaji Pokok

Tunjangan

Pajak

Tabel Kooperasi

No Koprasi

Tanggal

Jam

Debet

Kredit

Saldo

NIP

Tabel Gaji Bersih

NomorSlp

Tanggal

Jam

NIP

Gaji Pokok

Lembur

Transport

Tunjangan

Pajak

Hutang Kooperasi

Gaji Bersih

Tabel Report

No Report

NoSlp

Tangal Gaji

NIP

Page 7: Proposal Matematika Diskrit

MATEMATIKA DISKRIT

1.1.4 Contoh data yang di masukan admin

Tabel Karyawan

NIP Nama Bagian Anak Masuk Kerja Thn

10110888 Erick Irawans Akunting 1 04-2009

10110899 Chandra K Pemasaran 2 05-2010

10110892 Imam Muslim Produksi 1 06-1992

10110877 Nandi Syukri Sekertaris 5 07-1997

Tabel Gaji dan Pekerjaan

No G Bagian Gaji Pokok Tunjangan Pajak

G001 Akunting 2.500.000.- 10% 8%

G002 Pemasaran 1.500.000.- 6% 6%

G003 Produksi 2.200.000.- 5% 5%

G004 Sekertaris 1.700.000.- 5% 5%

1.1.5 Tabel Kooperasi

Tabel No Kooperasi

No. Korp Tanggal Jam NIP

KOR-01 09/09/2010 11:43:32 PM 10110888

KOR-02 10/09/2010 12:43:32 PM 10110899

Teknik Informatika Page 7

Page 8: Proposal Matematika Diskrit

MATEMATIKA DISKRIT

Tabel Kooperasi

No Koprasi Tanggal Jam Debet Kredit Saldo NIP

K001 09/09/2010 11:43:32 PM Rp. 200.000.- Rp. -200.000.- 10110888

K002 10/09/2010 12:43:32 PM Rp. 300.000.- Rp. 200.000.- Rp. 100.000.- 10110899

Tabel Gaji Bersih

NomorSlp Tanggal Jam NIP Gaji Pokok Lembur Transport

Tunjangan

PajakHutang

KooperasiGaji Bersih

Masa

Kerja

Anak Kesehatan

0709090001 09/09/07 11:43:32

PM

10110888 Rp.

2.5000.000.-

(relasi)

3*Uang

Lembur

(relasi)

2*uang

trasport

(relasi)

Thn

Sekrng-

thn

Msk

(relasi)

1

(relasi)

Gaji*Tunj

(relasi)

Gaji

Pokok*10%

(relasi)

=hutang dari

penggambilan

kooperasi

(relasi)

=GajiPokok+

1.1.6 Contoh Form User

Page 9: Proposal Matematika Diskrit

MATEMATIKA DISKRIT

Gambar Report dam Cetak Printer dan Kooperasi

Kartu Kooperasi

No_Korp : KOR-01

NIP : 10110888

Nama : Erick Irawan S

No Tanggal Jam Debet Kredit Saldo

1 09/09/2010 11:43:32 PM Rp. 200.000.- Rp. -200.000.-

2 10/09/2010 12:43:32 PM Rp. 300.000.- Rp. 100.000.-

Teknik Informatika Page 9