proposal pengajuan izin rs

7
5/20/2018 ProposalPengajuanIzinRS-slidepdf.com http://slidepdf.com/reader/full/proposal-pengajuan-izin-rs 1/7 PENGAJUAN PERIZINAN DAN PENETAPAN KELAS RUMAH SAKIT UNIVERSITAS TANJUNGPURA PONTIANAK PENDAHULUAN DAN DASAR HUKUM 1. Undang-Undang No. 29 Tahun 2004 tentangPraktikKedokteran 2. Undang-Undang No. 36 Tahun 2009 tentangKesehatan 3. UU No. 44 Tahun 2009 TentangRumahSakit 4.  PeraturanPemerintah No. 38 Tahun 2007 tentangPembagianurusanPemerintahantaraPemerintah, Pemerintah Daerah PropinsidanPemerintah Daerah Kab/Kota. 5. Kepmenkes No. 922 Tahun 2008 tentangPedomanTeknisPembagianUrusanPemerintah, antaraPemerintah, PropinsidanPemerintah Daerah Kabupaten/Kota 6. Permenkes No. 147 Tahun 2010 tentangPerizinanRumahSakit 7. Permenkes No. 340 Tahun 2010 tentangKlasifikasiRumahSakit Berdasarkan UU No. 36 Tahun 2009 Tentang Kesehatan Pasal 15 Pemerintah  bertanggung jawab atas ketersediaan lingkungan, tatanan, fasilitaskesehatan baik fisik maupun sosial bagi masyarakat untuk mencapai derajatkesehatan yang setinggi-tingginya. Rumah Sakit Universitas Tanjungpura sebagai salah satu institusi pelayanan kesehatan merupakan bagian dari sumber daya kesehatan yang sangat diperlukan dalam mendukung  penyelenggaraan upaya kesehatan. Penyelenggaran pelayanan kesehatan di Rumah Sakit mempunyai karakteristik dan organisasi yang sangat kompleks. Berbagai jenis tenaga kesehatan dengan perangkat keilmuannya masing-masing berinteraksi satu sama lain.

Upload: rozmee-yantey-pratiwi

Post on 10-Oct-2015

203 views

Category:

Documents


14 download

DESCRIPTION

1. Undang-Undang No. 29 Tahun 2004 tentangPraktikKedokteran2. Undang-Undang No. 36 Tahun 2009 tentangKesehatan3. UU No. 44 Tahun 2009 TentangRumahSakit4. PeraturanPemerintah No. 38 Tahun 2007 tentangPembagianurusanPemerintahantaraPemerintah, Pemerintah Daerah PropinsidanPemerintah Daerah Kab/Kota.5. Kepmenkes No. 922 Tahun 2008 tentangPedomanTeknisPembagianUrusanPemerintah, antaraPemerintah, PropinsidanPemerintah Daerah Kabupaten/Kota6. Permenkes No. 147 Tahun 2010 tentangPerizinanRumahSakit7. Permenkes No. 340 Tahun 2010 tentangKlasifikasiRumahSakit

TRANSCRIPT

PENGAJUAN PERIZINAN DAN PENETAPAN KELAS RUMAH SAKIT UNIVERSITAS TANJUNGPURA PONTIANAKPENDAHULUAN DAN DASAR HUKUM 1. Undang-Undang No. 29 Tahun 2004 tentangPraktikKedokteran2. Undang-Undang No. 36 Tahun 2009 tentangKesehatan3. UU No. 44 Tahun 2009 TentangRumahSakit4. PeraturanPemerintah No. 38 Tahun 2007 tentangPembagianurusanPemerintahantaraPemerintah, Pemerintah Daerah PropinsidanPemerintah Daerah Kab/Kota.5. Kepmenkes No. 922 Tahun 2008 tentangPedomanTeknisPembagianUrusanPemerintah, antaraPemerintah, PropinsidanPemerintah Daerah Kabupaten/Kota6. Permenkes No. 147 Tahun 2010 tentangPerizinanRumahSakit7. Permenkes No. 340 Tahun 2010 tentangKlasifikasiRumahSakitBerdasarkan UU No. 36 Tahun 2009 Tentang Kesehatan Pasal 15 Pemerintah bertanggung jawab atas ketersediaan lingkungan, tatanan, fasilitaskesehatan baik fisik maupun sosial bagi masyarakat untuk mencapai derajatkesehatan yang setinggi-tingginya. Rumah Sakit Universitas Tanjungpura sebagai salah satu institusi pelayanan kesehatan merupakan bagian dari sumber daya kesehatan yang sangat diperlukan dalam mendukung penyelenggaraan upaya kesehatan. Penyelenggaran pelayanan kesehatan di Rumah Sakit mempunyai karakteristik dan organisasi yang sangat kompleks. Berbagai jenis tenaga kesehatan dengan perangkat keilmuannya masing-masing berinteraksi satu sama lain. Ilmu pengetahuan dan teknologi kedokteran yang berkembang sangat pesat yang harus diikuti oleh tenaga kesehatan dalam rangka pemberian pelayanan yang bermutu, membuat semakin kompleksnya permasalahan dalam Rumah Sakit. Pada hakekatnya Rumah Sakit berfungsi sebagai tempat penyembuhan penyakit dan pemulihan kesehatan dan fungsi dimaksud memiliki makna tanggung jawab yang seyogyanya merupakan tanggung jawab pemerintah dalam meningkatkan taraf kesejahteraan masyarakat.Sebagai Rumah Sakit yang berada dilingkungan pendidikan Rumah Sakit Tanjungpura melaksanakan tugas dan fungsi berdasarkan Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia nomor 1045/MENKES/PER/XI/2006 Rumah Sakit Universitas Melaksanakan tugas memberikan pelayanan kesehatan paripurna, pendidikan dan pelatihan, penelitian, pengembangan serta penapisan teknologi bidang kesehatan. Untuk terwujudnya pelaksanaan tugas dan fungsi Rumah sakit sebagai mana mestinya Rumah Sakit Untan harus memiliki perizinan dan Badan hukum yang menangungi terwujudnya pelaksanaan operasional Rumah sakit dilingkungan Universitas Tanjungpura. Untuk Perizinan Rumah Sakit Universitas Tanjungpura maka Izin rumah sakit Tanjungpura mengajukan perizinan penetapan kelas Rumah sakit adalah kelas C yang diberikan oleh pemda kab/kota setelah mendapat rekomendasi dari pejabat yang berwenang di bidang kesehatan pada pemda kab/kota. Visi dan Misi Rumah Sakita. VisiDalam upaya meningkatkan mutu pendidikan kedokteran, keperawatan, dan farmasi sekaligus pelayanan yang terbaik kepada masyarakat, menjadikan sumber daya manusia rumah sakit yang handal dan profesional dalam pemberian pelayanan baik pelayanan untuk pendidikan kedokteran, keperawatan, farmasi dan pendidikan kesehatan lainnya. RS pendidikan UNTAN Pontianak mempunyai visi : Menjadi Rumah Sakit Pendidikan Profesional Dan Mandiri, Terbaik Di Kalimantan Barat Pada Tahun 2025b. VisiUntuk mewujudkan visi seperti diatas maka misi Rumah Sakit Pendidikan FK UNTAN adalah sebagai berikut :1. Menyediakan Sumber Daya Manusia melalui perekrutan yang transparan2. Meningkatkan pengetahuan dan keterampilan Sumber Daya Manusia melalui pendidikan, pelatihan, penelitian, dan pengembangan dalam rangka mendukung proses pendidikan mahasiswa FK serta riset ilmu kedokteran, keperawatan dan kefarmasian melalui peningkatan pelayanan kesehatan masyarakat pengguna jasa Rumah Sakit.3. Meningkatkan fasilitas pelayanan Rumah Sakit baik berupa bangunan fisik, peralatan medik, maupun sistem informasi manajemen Rumah Sakit secara terpadu sehingga terjaga mutu pelayanan Rumah Sakit.4. Meningkatkan Kunatitas dan Kualitas pelayanan berupa perluasan dan penambahan jenis pelayanan medik spesialitik yang bersifat unggulan.5. Meningkatkan penelitian dan pengembangan di bidang ilmu kedokteran pada khususnya dan ilmu kesehatan pada umumnya.6. Menerapkan standar mutu pelayanan skala nasional bahkan internasional.7. Meningkatkan pendapatan guna menunjang kemandirian rumah sakit.Maksud dan Tujuan

Persyaratan perizinan dan penetapan Kelas Rumah SakitUntuk Mendapatkan izin mendirikan RS harus memenuhi persyaratan yang meliputi studikelayakan, master plan, status kepemilikan, rekomendasi izin mendirikan, Izin undang-undang gangguan (HO), persyaratan pengolahan limbah, luas tanah dan sertifikatnya, penamaan, IMB, izin Penggunaan Bangunan (IPB), surat izin tempat usaha (SITU).Berdasarkan UU No.44 Tahun 2009 tentang Rumah sakit, rumah sakit tentang . Rumah sakit harus memenuhi persyaratan lokasi, bangunan,prasarana, sumber daya manusia, kefarmasian, dan peralatan. Dan berdasarkan permenkes no 147 tahun 2010 tentang perizinan Rumah sakit untuk memenuhi persyaratan izin operasional rumah sakit. Rumah sakit menyediakan dan berfungsinya sarana dan prasarana pada rawat jalan, rawat inap, gawat darurat, operasi/bedah, tenaga kesehatan, radiologi, ruang laboratorium, ruang sterilisasi, ruang farmasi, ruangan pendidikan dan latihan, ruang kantor, dan administrasi, ruang ibadah, ruang tunggu, ruang penyuluhan kesehatan masyarakat rumah sakit, ruang menyusui, ruang mekanik, ruang dappur, laundry, kamar jenazah, taman, pengolahan sampah, pelataran parkir yang mencukupi. Berdasar kan klasifikasi kelas C maka Rumah sakit Univesitas Tanjungpura harus memnuhi klasifikasi sebagai berikut pemenuhan fasilitas dan pelayanan medik Rumah sakit paling sedikit memiliki 4 pelayanan medik dasar dengan minimal 9 dokter umum, 2 dokter gigi sebagai tenaga tetap, 4 pelayanan spesialis penunjang medik dengan minmal 2 dokter spesialis tiap pelayanan dan 2 dokter spesialis sebagai tenaga tetap pada pelayanan yang berbeda. Fasilitas dan kemampuan rumah sakit yaitu pelayanan medik umum, pelayaanan gawat darurat, pelayanan medik spesialis dasar, pelayanan spesialis gigi dan mulut, pelayanan keperawatan dan kebidanan, pelayanan penunjang klinik, pelayanan penunjang non klinik, dengan jumlah tempat tidur 100 tempat tidur dengan perbandingan tenaga keperawatan dan tempat tidur 2:3 atau dengan jumlah tenaga keperawatan minimal 150 orang perawat.

Prosedur Pengajuan Perizinan

Susunan Kepanitian penetapan Kelas Rumah Sakit Penanggung Jawab Umum : dr. M. Asroruddin, sp. M Penanggung Jawab teknis : dr. EkaArdianiPutri, MarsKetua : drg. M. Reza AzmiWakil : dr. AnindiaWardhaniSekretaris : Maria Fudji H, S. Kep, NersPJ I : Welly Elang Chandra, S. Kep. NersPJ II : Roesmiyanti Pratiwi, S. Kep. Ners

Rencana Anggaran Pelaksanaan Penetapan Perizinan Kelas Rumah Sakit Universitas TanjungpuraNoSpesifikasiVolumeSatuanHargaTotal

1Pembayaran Perizinan Pada Kas Daerah Dinas Kesehatan Kabupaten/ Kota1Kali10.000.00010.000.000

2Printer, Copy, Scan, Fax Merk Epson Printer L550 1unit4.000.0004.000.000

3Laptop Asus Notebook A450LC-wx050D1unit7.000.0007.000.000

4Computer PC Asus Eee Top 2311 IUKH-B004M 1unit9.500.0009.500.000

5Hardisk Eksternal 1 TB Merk My Passport Ultra USB 3.0 (WDBZFP0010BTT-PESN)1unit1.200.0001.200.000

6Mouse USB Wifi Merek Logitech M1851unit200.000200.000

7Camera Canon Digital IXUS 1351Unit1.800.0001.800.000

8Pengembangan Materi150Tatap muka750.000112.500.000

TOTAL148.000.000

Absensi Kegiataan PelaksanaanNo Hari/ TanggalMateri kegiatanWaktu PelaksanaanKeterangan Sub Materi