reformasi kesehatan sebagai landasan kebijakan kesehatan pasca krisis multidimensi

Upload: lamhotfarmapurba

Post on 07-Jul-2018

212 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/19/2019 Reformasi Kesehatan Sebagai Landasan Kebijakan Kesehatan Pasca Krisis Multidimensi

    1/16

    Priscilla Tulong 10-032 Sarah Maria Laras Maharkesti 10-082Leonardo Bayu 11-128

     Yoko Caterine 10-01 !ntan Per"ata Syari 10-0#$ %della&'(' 11-133Putu %yu Pus)itasari 10-0*3 Chairunisa 11-11

    %ndrea Bianca 11-118Lidya %le+andra Latu"ahina 10-0$3 ,angi kta.iani /inting 11-11#La"hot

    &'Pura 11-1*0(eni %stuti 11-1$*

    Reformasi Kesehatan SebagaiLandasan Kebijakan Kesehatan

    Pasca Krisis Multidimensi 

    Reformasi Kesehatan Sebagai Landasan

    Kebijakan Kesehatan Pasca Krisis

    Multidimensi

    1

  • 8/19/2019 Reformasi Kesehatan Sebagai Landasan Kebijakan Kesehatan Pasca Krisis Multidimensi

    2/16

    Kesehatan adalah modal utama dalam membangun bangsa. Dengan adanya

    masyarakat yang sehat, maka bangsa pun ikut menjadi kuat. Tidak berlebihan jika

    didalam tubuh yang sehat terdapat jiwa yang kuat. Namun demikian, kesehatan

    seharusnya tidak ditinjau dari sisi kesehatan manusianya saja. Kesehatan harus

    komprehensif, seperti halnya diterapkan diberbagai negara didunia, konsep satu

    kesehatan benar-benar diwujudkan. Terlebih bangsa ini telah banyak menimba

     pengalaman bahwa penyakit baru yang muncul pada manusia adalah bersifat

    zoonosis. Tidak tanggung-tanggung, zoonosis flu !N! oleh "# $%adan

    Kesehatan ewan dunia& telah dideklarasikan sebagai pandemi. 'rtinya, tidak bisa

    tidak, jika pemerintah ingin menyehatkan bangsa ini seutuhnya, harus

    menyelenggarakan reformasi kesehatan yang berbasis komprehensif. %aik 

    kesehatan manusia, hewan dan lingkungan.

    (eformasi kesehatan adalah rubrik umum yang digunakan untuk membahas

     pembuatan kebijakan utama kesehatan atau perubahan-untuk sebagian besar,

    kebijakan pemerintah yang mempengaruhi penyediaan layanan kesehatan di

    tempat tertentu. (eformasi perawatan kesehatan biasanya berusaha untuk)

    * +emperluas cakupan penduduk yang menerima perawatan kesehatan

    melalui program asuransi baik sektor publik maupun perusahaan swasta asuransi

    * +emperluas berbagai penyedia layanan kesehatan konsumen

    * +eningkatkan akses ke spesialis perawatan kesehatan

    * +eningkatkan kualitas pelayanan kesehatan

    * +engurangi biaya perawatan kesehatan

    Reformasi Kesehatan Sebagai Landasan

    Kebijakan Kesehatan Pasca Krisis

    Multidimensi

    2

  • 8/19/2019 Reformasi Kesehatan Sebagai Landasan Kebijakan Kesehatan Pasca Krisis Multidimensi

    3/16

    Di berbagai negara berkembang terutama 'frika dan 'sia Tenggara,

     pelayanan kesehatan masyarakat tumbuh sebagai respon terhadap gagasan

     pemerintah pusat untuk menyediakan pelayanan kesehatan di area pedesaan dan

     perkotaan. emerintah daerah tidak banyak berperan dalam hal ini. engambilan

    keputusan dalam hal pelayanan kesehatan pada saat itu sangat bersifat sentralistik,

    sehingga daerah mempunyai kemampuan administratie serta manajerial yang

    rendah. Namun demikian, pemerintah tidak memonopoli dalam kepemilikan

     pelayanan kesehatan. %anyak terdapat pelayanan kesehatan yang bersifat sukarela,

    terutama yang dirintis oleh lembaga swadaya masyarakat atau keagamaan. ada

    masa itu, perumusan kebijakan kesehatan banyak dipengaruhi oleh kalangan elit

    medis. Namun kemudian dominasi paradigma medis $misalnya kebijakan yang

    terlalu terfokus pada obat dan pelayanan kesehatan kuratif& dalam kebijakan

    kesehatan mulai dipertanyakan dari segi epidemiologi dan ekonomis.

     

    Kemudian, deklarasi 'lma 'ta tahun !/0 yang berfokus pada peningkatan

     peran pelayanan kesehatan primer ternyata mampu memicu proses reformasi,

    sehingga arena kebijakan kesehatan bertambah. 1ebelum desentralisasi, sistem

    informasi merupakan bagian dari program- program ertikal, seringkali didorong

    oleh badan internasional atau lembaga donor. rogram pemberantasan malaria

    yang kemudian berubah menjadi pengendalian malaria, imunisasi $e2panded

     program for immunization&, pengendalian tuberkulosis, kesehatan ibu dan anak,

    termasuk keluarga berencana, didukung dengan sistem informasi yang dirancang di

     pusat. 1ebagai upaya penyeragaman sistem informasi, telah dirancang berbagai

    Reformasi Kesehatan Sebagai Landasan

    Kebijakan Kesehatan Pasca Krisis

    Multidimensi

    3

  • 8/19/2019 Reformasi Kesehatan Sebagai Landasan Kebijakan Kesehatan Pasca Krisis Multidimensi

    4/16

     perangkat lunak yang didistribusikan secara cuma-cuma, misalnya ('D34 untuk 

     pengelolaan obat di gudang farmasi, 13+K' untuk data tenaga kesehatan, dan

    lain-lain. 1istem informasi yang mengikuti program- program ertikal menjadi

    kurang terkoordinasi, sehingga dengan mudah terjadi duplikasi data atau

    sebaliknya, data yang dibutuhkan tidak dikumpulkan.

    REFORMASI KESEHATAN DI INDONESIA

    ingga saat ini, sebagai sebuah negara berkembang 3ndonesia masih

    dihadapkan pada persoalan rendahnya akses masyarakat terutama masyarakat

    miskin terhadap pelayanan kesehatan yang berkualitas dan terjangkau. 1ebuah

     penelitian yang dilakukan oleh Thabrani $5667& menyatakan bahwa !6 persen

     penduduk kaya di 3ndonesia memperoleh kemudahan dalam mengakses kesehatan

    !5 4 lebih besar diandingkan !6 persen penduduk miskin. 1ementara pengeluaran

    out of pocket bersifat regresif sehingga semakin menambah berat beban biaya yang

    harus di tanggung oleh kelompok masyarakat berpenghasilan rendah.

     

    embebasan biaya pelayanan di puskesmas di beberapa wilayah kabupaten

    dan kota, ternyata tidak memperbesar akses masyarakat miskin terhadap pelayanan

    kesehatan. (iset yang dilakukan oleh 1usilowati $5668& menemukan bahwa akses

    ini lebih banyak dimanfaatkan oleh penduduk perkotaan besar $98,8:&

    dibandingkan dengan penduduk pedesaan $5;,:&. 1ementara pada kenyataannya

    kelompok yang paling rentan terhadap kesehatan ada di pedesaan $57,5:& daripada

     perkotaan $!/,/:&. 'rtinya telah terjadi ketidakadilan dalam pembiayaan

    Reformasi Kesehatan Sebagai Landasan

    Kebijakan Kesehatan Pasca Krisis

    Multidimensi

    4

  • 8/19/2019 Reformasi Kesehatan Sebagai Landasan Kebijakan Kesehatan Pasca Krisis Multidimensi

    5/16

    kesehatan karena subsidi yang dilakukan pemerintah justru dinikmati oleh

    masyarakat mampu.

     

    "alaupun pemerintah telah berupaya mengembangkan berbagai program

    kesehatan masyarakat, peningkatan inestasi ada pelayanan kesehatan, peningkatan

    kualitas pelayanan, desentralisasi sistem kesehatan, namun akses masyarakat

    terhadap pelayanan kesehatan tetap menjadi persoalan utama yang berkontribusi

     pada kemiskinan. enyebab utama seluruh persoalan ini terletak pada terbatasnya

    akses masyarakat terhadap sistem jaminan kesehatan. ersoalannya sekarang

    adalah sejauh mana kesehatan dan jaminan sosial ini dipahami sebagai sebuah alat

    dan prasyarat untuk mengatasi persoalan kemiskinan, pertumbuhan ekonomi dan

     pembangunan dan sejauh mana persoalan ini diselenggarakan dalam kebijakan

    yang efektif dan koheren.

     

  • 8/19/2019 Reformasi Kesehatan Sebagai Landasan Kebijakan Kesehatan Pasca Krisis Multidimensi

    6/16

    kesehatan untuk keberhasilan pembangunan nasional.

    1KN memiliki azas antara lain perikemanusiaan, pemberdayaan >

    kemandirian, adil > merata, dan pengutamaan > manfaat yang secara ringkas

    dapat dikemukakan bahwa pembangunan kesehatan harus diupayakan secara

    terintegrasi antara usat dan Daerah dengan mengedepankan nilai-nilai

     pembangunan kesehatan, yaitu) a& %erpihak pada (akyat, b& %ertindak ?epat dan

    Tepat, c& Kerjasama Tim, d& 3ntegritas yang tinggi, e& Transparansi dan 'kuntabel.

    Terdapat / subsistem 1KN antara lain upaya kesehatan@ pembiayaan kesehatan@

    1D+ kesehatan@ sediaan farmasi, alat kesehatan, dan makanan dan minuman@

    manajemen dan informasi kesehatan@ dan pemberdayaan masyarakat.

    (ealisasi paradigma sehat yang sebagian besar tertuang di dalam Aisi

    3ndonesia 1ehat 56!6, masih cukup jauh dari harapan. %ahkan tidak berlebihan jika

    mengatakan pembangunan kesehatan kita saat ini terancam gagal. 1ebagai

    gambaran, indeks pembangunan manusia $uman Deelopment 3nde2BD3&

    3ndonesia tahun 5668 berada di peringkat !!!, sementara sebagai perbandingan,

    Aietnam yang tahun !7 lalu D3-nya di peringkat !!/, justru melejit ke urutan

    7 pada tahun yang sama. D3 merupakan gambaran keberhasilan pembangunan

    nasional suatu bangsa dari rogram embangunan %% $

  • 8/19/2019 Reformasi Kesehatan Sebagai Landasan Kebijakan Kesehatan Pasca Krisis Multidimensi

    7/16

    mengutarakannya, erat tergantung dari empat hal, yakni perilaku, lingkungan,

     pelayanan kesehatan, dan genetika.

    Cewat leel kuratif, pemerintah masih euphoria dengan menghabiskan uang

     banyak dan waktu berpikir tentang bagaimana mengobati penyakit dan

    menanggulangi wabah epidemik yang terjadi di masyarakat. 'kibatnya, secara

    struktural, hingga institusi pelayanan kesehatan paling bawah, uskesmas, telah

    terjadi kesalahan kategorial dalam memetakan problem kesehatan di negara kita.

    rogram-program pengobatan penyakit berjalan paralel dengan semakin

    meningkatnya angka kematian akibat penyakit bersangkutan. enomena ini, jika

    dikaji secara rasional mestinya lebih difokuskan pada upaya penanggulangan

     penyakit melalui strategi promosi dan preensi kesehatan di semua lini.

    +asih relean kiranya mengkaji dan mengaplikasikan parameter status

    kesehatan .C. %lum dalam konteks kita. Eang paling penting dalam hal ini adalah

    soal perilaku masyarakat.

  • 8/19/2019 Reformasi Kesehatan Sebagai Landasan Kebijakan Kesehatan Pasca Krisis Multidimensi

    8/16

    1ecara fenomenal, Fus Dur pada tahun ! pernah mengatakan) GKalau

    mau mengikuti kata hati, seharusnya juga tidak perlu ada Departemen KesehatanH.

  • 8/19/2019 Reformasi Kesehatan Sebagai Landasan Kebijakan Kesehatan Pasca Krisis Multidimensi

    9/16

    Funawan 1etiadi, seorang dokter dan master bidang kesehatan,

    mengungkapkan beberapa alasan mengapa masyarakat dapat menyelenggarakan

    kesehatannya, dan lebih baik dari pemerintah, antara lain)

    $a& komitmen masyarakat lebih besar dibandingkan pegawai yang digaji@

    $b& masyarakat lebih paham masalahnya sendiri@

    $c& masyarakat dapat memecahkan masalah, sedangkan kalangan

     profesionalBpemerintah sekadar memberikan pelayanan@

    $d& masyarakat lebih fleksibel dan kreatif@

    $e& masyarakat mampu memberikan pelayanan yang lebih murah@ dan

    $f& standar perilaku ditegakkan lebih efektif oleh masyarakat dibandingkan

     birokrat atau profesional kesehatan.

    andangan-pandangan di atas menjadi cukup beralasan muncul dengan

    melihat kecenderungan rendahnya etos kerja birokrat dan profesional kesehatan

    selama ini. 1udah saatnya penyelenggaraan kesehatan diprakarsai oleh masyarakat

    sendiri, sehingga pemaknaan atas hidup sehat menjadi sebuah budaya baru, di

    mana di dalamnya terbangun kepercayaan, penghargaan atas hak hidup dan

    menyuburnya norma-norma kemanusiaan lainnya. +odel penyelenggaraan

    kesehatan berbasis pemberdayaan $empowerment & harus disusun secara rasional

    dengan sedapat mungkin melibatkan semua stakeholder terkait.

    =adi, prioritas pembangunan kesehatan sedapat mungkin lebih diarahkan

    untuk masyarakat miskin I mereka yang jumlahnya mayoritas dan telah banyak 

    terampas haknya selama ini.

  • 8/19/2019 Reformasi Kesehatan Sebagai Landasan Kebijakan Kesehatan Pasca Krisis Multidimensi

    10/16

     pemberantasan penyakit menular, pelayanan kesehatan ibu dan anak,

    serta peningkatan gizi masyarakat.

    1elama masa reformasi, kesehatan tak pernah menjadi prioritas

    kebijakan publik. erhatian terhadap bidang kesehatan $bersama-sama bidang

     pendidikan dan penegakan hukum& tenggelam oleh hiruk-pikuk reformasi. 3ni

    mesti diakhiri. 1emestinya, kesehatan menjadi salah satu prioritas kebijakan

    mengingat posisinya yang sentral dan menentukan dalam membentuk masyarakat

    yang sehat dan siap melakukan perbaikan di berbagai bidang. Kesehatan bahkan

     bisa diibaratkan sebagai tiang utama penyangga masyarakat. Tanpa kesehatan,

    masyarakat di mana pun, di bawah sistem apa pun, akan ambruk.

    5.+eningkatkan subsidi bagi sarana pelayanan kesehatan yang banyak 

    melayani penduduk miskin, yaitu uskesmas dan uskesmas embantu,

    ruang rawat inap kelas 333 di rumah sakit.

  • 8/19/2019 Reformasi Kesehatan Sebagai Landasan Kebijakan Kesehatan Pasca Krisis Multidimensi

    11/16

    ?ontohnya adalah pengadaan alat kedokteran canggih, program

    kesehatan olahraga dan lain sebagainya.

    7.+ereitalisasi program-program pendidikan publik dan fasilitas

     publik berbasis komunitas, terutama yang berkaitan dengan kesehatan

    masyarakat. 1elama masa #rde %aru telah dimulai sejumlah program

    seperti posyandu, Kelompencapir $Kelompok embaca, endengar,

    dan emirsa&, dan program-program penyuluhan masyarakat.

    rogram-program ini selayaknya direitalisasi dengan melakukan

     perbaikan di sana-sini. rogram-program berbasis komunitas akan

     punya peran penting bukan hanya untuk menangani berbagai wabah

     penyakit hingga ke pelosok, melainkan juga menjadi pusat antisipasi,

     pencegahan dan penanganan penyakit-penyakit berbahaya. rogram

    itu juga sekaligus bisa menjadi pusat pendataan kesehatan di tingkat

     paling bawah dan riil sehingga kita pun selalu punya data kesehatan

    masyarakat yang faktual dan aktual.

    ;.+engurangi subsidi pemerintah kepada sarana pelayanan kesehatan

    yang jarang dimanfaatkan oleh masyarakat miskin, misalnya

     pembangunan rumah sakit-rumah sakit stroke.

    'genda-agenda di atas hanya bisa berjalan baik manakala disokong

    oleh perubahan atau reformasi dalam Departemen Kesehatan

    $Depkes&. Depkes harus dikembalikan ke karakter yang semestinya

    sebagai pelayan masyarakat. 1udah menjadi rahasia umum bahwa

    selama ini, pelayanan masyarakat kerap kali terhalangi atau terkurangi

    Reformasi Kesehatan Sebagai Landasan

    Kebijakan Kesehatan Pasca Krisis

    Multidimensi

    11

  • 8/19/2019 Reformasi Kesehatan Sebagai Landasan Kebijakan Kesehatan Pasca Krisis Multidimensi

    12/16

    efektiitasnya karena berbelit-belit dan panjangnya birokrasi serta

    adanya jarak psikologis yang jauh di antara masyarakat atau publik 

    dan aparatur atau para pejabat publik. 1ering kali para pejabat juga

    lebih memfungsikan dirinya sebagai pejabat dan bukan pelayan.

    %irokrasi Depkes sepatutnya direformasi sehingga departemen ini

     bekerja sesuai dengan karakternya yang unik, yakni pelayan

    masyarakat yang membutuhkan informasi, penyadaran, bantuan, dan

    fasilitasi. %irokrasi Depkes sepatutnya menjadi salah satu birokrasi

    yang pertama di antara berbagai departemen lainnya yang mampu

    memberi layanan cepat, segera, profesional, tak pandang bulu, efisien

    dan bebas suap serta korupsi.

    Masalah Reformasi kesehatan di Indonesia

    aling tidak terdapat empat masalah utama dalam pengembangan jaminan

    kesehatan di 3ndonesia ) pertama,  pengembangan teknologi kesehatan yang

     berkolerasi dengan mahalnya biaya kesehatan. Keda, penyelenggaraan pelayanan

    kesehatan yang ada tidak mampu lagi menjawab kompleksitas penyelenggaraan

    dan pembiayaan kesehatan. Ketiga, meningkatnya jumlah penduduk usia lanjut di

    atas ;6 tahun. Keempat, berkembangnya perhatian terhadap kesetaraan gender dan

    reproduksi perempuan. Lmpat masalah ini menuntut dikembangkannya satu sistem

     jaminan kesehatan yang tidak hanya mampu menanggulangi beban biaya yang

    harus dipikul masyarakat tapi juga mampu berintegrasi dalam sistem jaminan

    sosial lainnya.

    1istem jaminan kesehatan yang berintegrasi dalam sistem jaminan sosial

    Reformasi Kesehatan Sebagai Landasan

    Kebijakan Kesehatan Pasca Krisis

    Multidimensi

    12

  • 8/19/2019 Reformasi Kesehatan Sebagai Landasan Kebijakan Kesehatan Pasca Krisis Multidimensi

    13/16

    lainnya ini dimaksudkan untuk mengatasi ketidakadilan dalam akses sekaligus

    membenahi kerumitan dalam penyelenggaraan dan pembiayaan pelayanan

    kesehatan.

  • 8/19/2019 Reformasi Kesehatan Sebagai Landasan Kebijakan Kesehatan Pasca Krisis Multidimensi

    14/16

    (eformasi pembiayaan ini perlu dilaksanakan dengan mengindahkan kaidah-

    kaidah good goernance. Dengan demikian, kesehatan bagi semua bukan lagi

    menjadi mimpi yang susah untuk diwujudkan.

    Ren!ana "emerintah

    (encana reformasi kesehatan di 3ndonesia selama lima tahun kedepan adalah

    membuat gebrakan mendasar untuk memperbaiki pelayanan kesehatan di pusat dan

    daerah, termasuk meningkatkan kesejahteraan pelayan kesehatan seperti bidan dan

     perawat di daerah terpencil.

    1elain itu, pemerintah selama lima tahun mendatang juga akanmeningkatkan fungsi pencegahan seperti program penerangan kepada masyarakat.

    Di harapkan dalam lima tahun mendatang di 3ndonesia sudah ada rumah

    sakit berkelas dunia sehingga tidak ada lagi warga negara 3ndonesia yang merasa

     perlu berobat ke luar negeri.

    Candasan kebijakan kesehatan diatur oleh

  • 8/19/2019 Reformasi Kesehatan Sebagai Landasan Kebijakan Kesehatan Pasca Krisis Multidimensi

    15/16

    c. +enyediakan informasi kesehatan yang efektif dan efisien

    d. +embentuk %adan ertimbangan Kesehatan Daerah

    e. +elakukan pembinaan dan pengawasan pelayanan kesehatan

    f. +engembangkan upaya promotif dan preentif untuk mencegah

    meningkatnya biaya kuratifBpengobatan

    1egitiga analisis kebijakan)

    Fambar ;. 1egitiga analisis kebijakan

    1umber) "alt and Filson $!8&

    Keuntungan 'nalisis Kebijakan adalah kaya penjelasan mengenai apa dan

     bagaimana hasil $outcome& kebijakan akan dicapai, dan piranti untuk membuat

    model kebijakan di masa depan dan mengimplementasikan dengan lebih efektif.

    Dari kebijakan kesehatan terbentuklah sistem kesehatan yang merupakan

     jaringan penyedia pelayanan kesehatan $supply side& dan orang-orang yang

    Reformasi Kesehatan Sebagai Landasan

    Kebijakan Kesehatan Pasca Krisis

    Multidimensi

    15

  • 8/19/2019 Reformasi Kesehatan Sebagai Landasan Kebijakan Kesehatan Pasca Krisis Multidimensi

    16/16

    menggunakan pelayanan tersebut $demand side& di setiap wilayah, serta negara dan

    organisasi yang melahirkan sumber daya tersebut, dalam bentuk manusia maupun

    material. 1istem kesehatan juga bisa mencakup sektor pertanian dan sektor 

     pendidikan yaitu uniersitas dan lembaga pendidikan lain, pusat penelitian,

     perusahaan konstruksi, serta organisasi yang memproduksi teknologi spesifik 

    seperti produk farmasi, alat dan suku cadang. Definisi sistem kesehatan dari "#

    yaitu seluruh kegiatan yang dilakukan dengan tujuan untuk meningkatkan dan

    memelihara kesehatan, maka yang tercakup di dalamnya adalah pelayanan

    kesehatan formal dan non-formal seperti pengobatan tradisional, pengobatan

    alternatie, dan pengobatan tanpa resep. 1elain itu, ada juga aktiitas kesehatan

    masyarakat berupa promosi kesehatan dan pencegahan penyakit, peningkatan

    keamanan lingkungan dan jalan raya, dan pendidikan yang berhubungan dengan

    kesehatan.

    Reformasi Kesehatan Sebagai Landasan

    Kebijakan Kesehatan Pasca Krisis

    Multidimensi

    1