rubella

Upload: novenzefanya

Post on 06-Jan-2016

7 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Rubella

TRANSCRIPT

  • RUBELLA & Kelainan Kongenital

  • RUBELLAGerman Measles= Campak JermanMerupakan penyakit pada anak, ringan dan timbul masalah bila menyerang ibu hamil trimester I dapat berakibat kelainan congenital pada janinCRS (Congenital Rubella Syndrome)

  • VIROLOGI:Non Arthropoda Borne Toga Virus, RNAReplikasi di sitoplasma, 50 70 nm

  • PatogenesisVirus rubella menyebar dari manusia ke manusia melalui dropletVirus akan berleplikasi di nasofaring dan diikuti oleh penyebaran ke kelenjar getah beningPada wanita hamil, penyebarannya melalui plasenta

  • Klinis:Masa inkubasi 14 hari (range 12-23 hari)Ruam demam, malaise dan gejala ISPALimfadenopatiArthralgia dan Arthritis (dewasa)

  • Epidemiologi1964-1965 perkiraannya 12,5 juta kasus CRS1969 menurun setelah vaksin sudah diperkenalkan2012 terdapat 3 kasus CRS di negara lain.1999-2012 menurun dari 900.000 kasus menjadi 94.030

  • CRSKomplikasi:KeguguranKematian JaninPrematurCacat bawaan (mata, hepar, telinga) purpura/petechiae blueberry muffin syndrome

  • Rubella kongenital

  • Insidens kelainan congenital:Pada Trimester I kehamilan sekitar 10 54 %Makin muda kehamilan kelainan makin tinggi

  • Diagnosa : Serologis IgM dan IgG spesifik

    Pencegahan :Pemeriksaan Ibu HamilImunisasi MMR

  • PengobatanPengobatan simtomatik