rubrik-penilaian (2)

3
RUBRIK (PEDOMAN PENSKORAN) MENGGAMBAR TEKNIK ELEKTRONIKA A. Spiritual dan Sikap Sosial No Aspek yang Dinilai SB B C TB STB 1 Mampu memimpin do’a dengan fasih. 2 Menjawab salam sesuai dengan agama masing- masing. 3 Bersikap jujur dalam berbicara 4 Disiplin didalam kelas 5 Bertanggung jawab dalam menyelesaikan tugas B. Tes Kinerja No Aspek yang diamati Benar Salah 1. Dapat menginstal dan membuka software aplikasi gambar

Upload: ade-nur-afianti

Post on 13-Jul-2016

217 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

.

TRANSCRIPT

Page 1: RUBRIK-penilaian (2)

RUBRIK (PEDOMAN PENSKORAN) MENGGAMBAR TEKNIK ELEKTRONIKA

A. Spiritual dan Sikap Sosial

No Aspek yang Dinilai SB B C TB STB

1 Mampu memimpin do’a dengan fasih.

2 Menjawab salam sesuai dengan agama

masing-masing.

3 Bersikap jujur dalam berbicara

4 Disiplin didalam kelas

5 Bertanggung jawab dalam

menyelesaikan tugas

B. Tes Kinerja

No Aspek yang diamati Benar Salah

1. Dapat menginstal dan membuka

software aplikasi gambar elektronika.

2. Dapat membuat gambar rangkaian seperti diatas

menggunakan software aplikasi gambar

elektronika.

3. Rangkaian tersebut dapat berjalan.

Page 2: RUBRIK-penilaian (2)

C. Tes Tertulis

Soal subjektif

1. Bagaimana cara menginstal software aplikasi menggambar teknik elektronika?

2. Bagaimana cara menempatkan resistor 2kOhm pada lembar kerja pada software

menggambar teknik elektronika (multisim)?

Soal objektif

1. Berikut langkah-langkah untuk mengaktifkan program Multisim yang benar yaitu?

a. All Programs→Menu start→ Nationalnstrunents→ Multisim

b. Menu start→All Programs→ Multisim → Nationalnstrunents

c. Menu start→All Programs→ Nationalnstrunents → Multisim

d. All Programs→ Menu start→ Nationalnstrunents → Multisim

2. Berikut langkah-langkah untuk menghidupkan unit komputer yang benar yaitu?

a. Stabilizer→Monitor→CPU

b. Stabilizer→CPU→Monitor

c. Monitor→ CPU→Stabilizer

d. Monitor→Stabilizer→CPU

3. Apa fungsi ikon yang ada di dalam kotak merah yang ada pada gambar di bawah ini !

a. Play

b. Pouse

c. Stop

d. undo