s- ** /mk.5/2019 *>april2019

5
Nomor Sifat Lampiran Hal MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA S- ** /MK.5/2019 *>April2019 Segera Satu Berkas Permintaan untuk Menyampaikan Laporan Dewan Pengawas Badan Layanan Umum Yth. Para Dewan Pengawas BLU unsur Kementerian Keuangan (Terlampir) Dalam rangka pelaksanaan tugas Dewan Pengawas Badan Layanan Umum (BLU), bersama inidisampaikan hal-hal sebagai berikut: 1. Berdasarkan ketentuan Pasal 34 Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 74 Tahun 2012, dalam rangka pelaksanaan pembinaan BLU dapat dibentuk Dewan Pengawas. 2. Keanggotaan Dewan Pengawas terdiri atas unsur pejabat dari Kementerian Negara/Lembaga/Dewan Kawasan dan Kementerian Keuangan, serta tenaga ahli yang sesuai dengan layanan BLU. 3. Pejabat di lingkungan Kementerian Keuangan dalam melaksanakan penugasan sebagai anggota Dewan Pengawas pada BLU agar selalu menerapkan nilai-nilai Kementerian Keuangan yakni Integritas, Profesional, Sinergi, Pelayanan dan Kesempurnaan. 4. Memperhatikan hal tersebut di atas dan untuk memastikan pelaksanaan penugasan pada BLU tersebut dapat berjalan dengan baik, dipandang perlu untuk menetapkan pengaturan tentang Penyampaian Laporan Pejabat Kementerian Keuangan yang ditugaskan sebagai anggota Dewan Pengawas pada BLU. 5. Pejabat di lingkungan Kementerian Keuangan yang ditugaskan sebagai anggota Dewan Pengawas pada BLU, diwajibkan untuk menyampaikan laporan pelaksanaan penugasan secara perseorangan kepada Menteri Keuangan c.q. Direktur Jenderal Perbendaharaan sebagai bahan evaluasi bagi Menteri Keuangan untuk menilai kinerja pejabat di lingkungan Kementerian Keuangan yang ditugaskan sebagai anggota Dewan Pengawas BLU. 6. Laporan pelaksanaan penugasan secara perseorangan sebagaimana dimaksud pada angka 5 paling kurang memuat: a. jumlah rapat yang dilaksanakan dalam satu periode pelaporan oleh Dewan Pengawas BLU, dan persentase kehadiran anggota Dewan Pengawas dari pejabat Kementerian Keuangan baik langsung/fisik maupun tidak langsung (telekonferensi atau media elektronik lainnya); b. rekomendasi yang disampaikan anggota Dewan Pengawas BLU kepada Pejabat Pengelola BLU; c. kinerja keuangan BLU selama periode pengawasan; d. pelaksanaan tata kelola dan akuntabilitas BLU selama periode pengawasan; dan e. hal-hal strategis lain yang perlu mendapat perhatian Menteri Keuangan seperti laporan mitigasi risiko untuk pengelolaan kas dan investasi serta optimalisasi aset yang menjadi

Upload: others

Post on 23-May-2022

1 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: S- ** /MK.5/2019 *>April2019

Nomor

Sifat

LampiranHal

MENTERI KEUANGANREPUBLIK INDONESIA

S- ** /MK.5/2019 *>April2019SegeraSatu Berkas

Permintaan untuk Menyampaikan LaporanDewan Pengawas Badan Layanan Umum

Yth. Para Dewan Pengawas BLU unsur Kementerian Keuangan (Terlampir)

Dalam rangka pelaksanaan tugas Dewan Pengawas Badan Layanan Umum (BLU),bersama ini disampaikan hal-hal sebagai berikut:1. Berdasarkan ketentuan Pasal 34 Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2005 tentang

Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum sebagaimana telah diubah dengan PeraturanPemerintah Nomor 74 Tahun 2012, dalam rangka pelaksanaan pembinaan BLU dapatdibentuk Dewan Pengawas.

2. Keanggotaan Dewan Pengawas terdiri atas unsur pejabat dari KementerianNegara/Lembaga/Dewan Kawasan dan Kementerian Keuangan, serta tenaga ahli yangsesuai dengan layanan BLU.

3. Pejabat di lingkungan Kementerian Keuangan dalam melaksanakan penugasan sebagaianggota Dewan Pengawas pada BLU agar selalu menerapkan nilai-nilai KementerianKeuangan yakni Integritas, Profesional, Sinergi, Pelayanan dan Kesempurnaan.

4. Memperhatikan hal tersebut di atas dan untuk memastikan pelaksanaan penugasan padaBLU tersebut dapat berjalan dengan baik, dipandang perlu untuk menetapkan pengaturantentang Penyampaian Laporan Pejabat Kementerian Keuangan yang ditugaskan sebagaianggota Dewan Pengawas pada BLU.

5. Pejabat di lingkungan Kementerian Keuangan yang ditugaskan sebagai anggota DewanPengawas pada BLU, diwajibkan untuk menyampaikan laporan pelaksanaan penugasansecara perseorangan kepada Menteri Keuangan c.q. Direktur Jenderal Perbendaharaansebagai bahan evaluasi bagi Menteri Keuangan untuk menilai kinerja pejabat di lingkunganKementerian Keuangan yang ditugaskan sebagai anggota Dewan Pengawas BLU.

6. Laporan pelaksanaan penugasan secara perseorangan sebagaimana dimaksud padaangka5 paling kurang memuat:a. jumlah rapat yang dilaksanakan dalam satu periode pelaporan oleh Dewan Pengawas

BLU, dan persentase kehadiran anggota Dewan Pengawas dari pejabat KementerianKeuangan baik langsung/fisik maupun tidak langsung (telekonferensi atau mediaelektronik lainnya);

b. rekomendasi yang disampaikan anggota Dewan Pengawas BLU kepada PejabatPengelola BLU;

c. kinerja keuangan BLU selama periode pengawasan;d. pelaksanaan tata kelola dan akuntabilitas BLU selama periode pengawasan; dane. hal-hal strategis lain yang perlu mendapat perhatian Menteri Keuangan seperti laporan

mitigasi risiko untuk pengelolaan kas dan investasi serta optimalisasi aset yang menjadi

Page 2: S- ** /MK.5/2019 *>April2019

MENTERI KEUANGAN

REPUBLIK INDONESIA

bagian dari tugas dan fungsi BLU dalam meningkatkan pendapatan dan kinerjakeuangannya.

7. Penyampaian Laporan pelaksanaan tugas Dewan Pengawas perorangan kepada MenteriKeuangan c.q. Direktur Jenderal Perbendaharaan melalui BLU Integrated Online System(BIOS) secara periodik, sebanyak 2 (dua) kali dalam setahun, yaitu:a. Untuk periode pelaksanaan penugasan mulai tanggal 1 Januari sampai dengan tanggal

30 Juni dilaporkan paling lambat pada tanggal 31 Juli tahun yang sama; danb. Untuk periode pelaksanaan penugasan mulai tanggal 1 Juli sampai dengan tanggal 31

Desember dilaporkan paling lambat pada tanggal 31 Januaritahunanggaran berikutnya.

Demikian disampaikan untuk dilaksanakan sebaik-baiknya dengan penuh tanggungjawab.

Tembusan :

1. Menteri Keuangan2. Wakil Menteri Keuangan3. Direktur Pembinaan PK BLU

Menteri KeuanganDirektur Jenderal Perbendaharaan,

Page 3: S- ** /MK.5/2019 *>April2019

LAMPIRANSurat Menteri KeuanganNomor: S- 48 /MK.5/2019Tanggal: 20 April 2019

MENTERI KEUANGAN

REPUBLIK INDONESIA

Para Dewan Pengawas unsur Kementerian Keuangan pada BLU :1. Pusat Investasi Pemerintah (PIP)2. Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP)3. Badan Pengelola Dana Perkebunan Kepala Sawit4. Lembaga Manajemen Aset Negara5. Badan Penyedia dan Pengelola Pembiayaan Telekomunikasi dan Informatika (BP3TI)6. Lembaga Pelayanan Pemasaran (LLP KUKM)7. Lembaga Pengelola Dana Bergulir (LPDB) KUMKM8. Pusat Pembiayaan Pembangunan Hutan (P3H)9. Pusat Pembiayaan Perumahan (P3) atau Pusat Pengelolaan Dana Pembiayaan

Perumahan (PPDPP)10. BLU Bidang Pendanaan Sekretariat Badan Pengatur Jalan Tol (BPJT)11. PPKKemayoran12. Gelora Bung Karno13. Balai Besar Industri Agro (BBIA)14. Balai Besar Bahan dan Barang Teknik (BIT)15. BPBATAM

16. BPKS SABANG

17. Pusat Penelitian dan Pengembangan Teknologi Minyak dan Gas Bumi (LEMIGAS)18. RSUP Cipto Mangunkusumo Jakarta19. RSUP Fatmawati Jakarta

20. RSUP Persahabatan Jakarta

21. RSAB Harapan Kita Jakarta22. RSJPD Harapan Kita Jakarta23. RS Kanker Dharmais Jakarta

24. RSUP dr.Hasan Sadikin Bandung25. RSUP dr. Kariadi Semarang26. RSUP Sanglah Denpasar27. RSUP dr. Muhammad Hoesin Palembang28. RSUP Dr.M Djamil Padang29. RSUP dr. Wahidin Sudirohusodo Makassar

30. RSUP dr.Sardjito Yogyakarta31. RSUP dr. H. Adam Malik Medan32. RSUP Prof. dr. RD Kandou Manado

33. RSUP dr. Soeradji Tirtonegoro Klaten34. RS Jiwa dr. Marzoeki Mahdi Bogor35. RSJ Prof Soeroyo Magelang36. RS Orthopedi Prof. dr. R. Soeharso Surakarta37. RS Jiwa Dr. Radjiman Wediodiningrat Lawang38. RS Paru dr. Ario Wirawan Salatiga39. RS Mata Cicendo Bandung40. RS. Stroke Nasional Bukittinggi41. RS. Paru dr. M. Goenawan Partowidigdo Bogor42. RS Jiwa dr. Soeharto Heerdjan Jakarta43. RSPI Prof. dr. Sulianti Saroso Jakarta44. RS Kusta dr. Sitanala Tangerang45. RS Rotinsulu Bandung46. RS Pusat Otak Nasional47. RS Kusta Dr. Tadjuddin Chalid Makassar

Gedung Djuanda I Lantai 3, Jalan Wahidin Nomor 1, Jakarta 10710Telepon {021)3500840/3814324/3440458 Faksimile (021)3500842Situs www.kemenkeu.ao id

Page 4: S- ** /MK.5/2019 *>April2019

MENTERI KEUANGAN

REPUBLIK INDONESIA

48. RS Bhayangkara Tk. II Mappa Oudang, Makassar49. RS Bhayangkara Tk. II Semarang50. RS Bhayangkara Tk.l R. Said Sukanto Jakarta51. RS Bhayangkara Tk. II HS. Samsoeri Mertojoso, Surabaya52. RS Bhayangkara TK. II Kediri53. RS Bhayangkara Tk. Ill Pusdik Gasum Porong54. RS Bhayangkara Tk.ll Sartika Asih Bandung55. RS Bhayangkara Tk.lll Palembang56. RS Bhayangkara Tk. Ill Nganjuk57. RS Bhayangkara Tk. Ill Tulungagung58. RS Bhayangkara Tk. Ill Lumajang59. RS Bhayangkara Tk. Ill Bondowoso60. RS Bhayangkara Tk. Ill Jayapura61. RS Bhayangkara Tk. Ill Korbrimob Polri62. RS Bhayangkara Tk. Ill Setukpa Sukabumi63. RS Bhayangkara Tk. Ill Bengkulu64. RS Bhayangkara Tk. Ill Banjarmasin65. RS Bhayangkara Tk. Ill Pontianak66. RS Bhayangkara Tk. Ill Kupang67. RS Bhayangkara Tk. Ill Kendari68. RS Bhayangkara Tk. Ill Jambi69. RSPAD Gatot Subroto

70. Balai Besar Pendidikan Penyegaran dan Peningkatan llmu Pelayaran (BP3IP) Jakarta71. Sekolah Tinggi llmu Pelayaran (STIP) Jakarta72. Politeknik llmu Pelayaran (PIP) Semarang73. Politeknik llmu Pelayaran (PIP) Makassar74. Politeknik Keselamatan Transportasi Jalan (PKTJ) Tegal75. Politeknik llmu Pelayaran (Poltekpel) Surabaya76. Akademi Teknik &Keselamatan Penerbangan (ATKP) Surabaya77. Sekolah Tinggi Transportasi Darat Bekasi78. Sekolah Tinggi Penerbangan Indonesia Curug79. Akademi Teknik Keselamatan Penerbangan Medan80. Akademi Teknik Keselamatan Penerbangan Makassar81. Balai Pendidikan dan Pelatihan llmu Pelayaran Barombong82. Balai Pendidikandan Pelatihan llmu Pelayaran Malahayati83. Balai Pendidikan dan Pelatihan llmu Pelayaran Tangerang84. Akademi Perkeretaapian Indonesia (API) Madiun85. Badan Pendidikan dan Pelatihan Transportasi Darat (BPPTD) Palembang86. Badan Pendidikan dan Pelatihan Transportasi Darat (BPPTD) Bali87. Balai Pendidikan dan Pelatihan Transportasi Laut (BPPTL) Jakarta88. Balai Pendidikan dan Pelatihan Penerbangan (BP3) Palembang89. Balai Pendidikan dan Pelatihan Penerbangan (BP3) Curug90. PKN STAN

91. UIN Sunan Kalijaga92. IAIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten93. UIN Raden Fatah Palembang94. UlNAr-RaniryAceh95. UIN Walisongo Semarang96. UIN Sumatera Utara

97. UIN Sultan Syarif Kasim Riau

Gedung Djuanda I Lantai3, Jalan Wahidin Nomor1, Jakarta 10710Telepon (021)3500840/3814324/3440458 Faksimile (021)3500842 Situswww kemenkeu.aoid

Page 5: S- ** /MK.5/2019 *>April2019

A

MENTERI KEUANGAN

REPUBLIK INDONESIA

98. IAIN Sultan Thaha Saifuddin, Jambi99. UIN Alauddin Makassar

100. UIN Sunan Ampel Surabaya101. Universitas Negeri Malang102. Universitas Brawijaya103. Universitas Negeri Semarang104. Universitas Negeri Surabaya105. Universitas Mulawarman

106. Universitas Sebelas Maret107. Universitas Lampung108. Universitas Negeri Yogyakarta109. Universitas Negeri Gorontalo110. Universitas Bengkulu111. Universitas Sriwijaya112. Universitas Negeri Jakarta113. Universitas Andalas Padang114. Universitas Jenderal Soedirman

115. Universitas Haluoleo

116. Universitas Sultan Ageng Tirtayasa Banten117. Universitas Terbuka

118. Universitas Mataram

119. Universitas Negeri Padang120. Universitas Tadulako

121. Universitas Pendidikan Ganesha

122. Universitas Udayana123. Universitas Riau

124. Universitas Nusa Cendana

125. Universitas Syiah Kuala126. Politeknik Negeri Malang127. Politeknik Kesehatan Jakarta III

128. Politeknik Kesehatan Bandung129. Politeknik Kesehatan Medan130. Politeknik Kesehatan Semarang131. Politeknik Kesehatan Makassar132. Politeknik Kesehatan Jakarta II133. Politeknik Kesehatan Surabaya134. Politeknik Kesehatan Tanjung Karang135. Politeknik Kesehatan Surakarta136. Politeknik Kesehatan Malang137. Politeknik Kesehatan Pontianak

138. Politeknik Kesehatan Yogyakarta139. Politeknik Kesehatan Bengkulu

a.n. Menteri KeuanganDirektur Jpaderal Perbendaharaan,

Marwa'ntffHarjowiryono A

Gedung Djuanda ILantai 3, Jalan Wahidin Nomor 1, Jakarta 10710Telepon (021)3500840/3814324/3440458 Faksimile (021)3500842 Situs www.kemenkeu.ao id