selamat datang mea

14

Click here to load reader

Upload: proaction-consulting

Post on 30-Jun-2015

130 views

Category:

Business


5 download

TRANSCRIPT

Page 1: Selamat datang mea

Selamat Datang Tahun 2015 dan Masyarakat

Ekonomi ASEAN

Septo Indarto (Team Double S)

Page 2: Selamat datang mea
Page 3: Selamat datang mea

Tahun 2015 kita akan memasuki sebuah era baru, yaitu Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA). ASEAN adalah wilayah dengan pertumbuhan ekonomi tinggi saat ini di dunia, ASEAN berhasil menarik banyak investor internasional untuk menanamkan uangnya di sektor keuangan dan di sektor industri. Ini adalah waktu yang sangat tepat dan persiapan yang matang untuk semua.

Page 4: Selamat datang mea

Serta persiapan yang matang untuk

semua Negara anggota ASEAN untuk

menyambut MEA dan siap untuk

menghadapi persaingan dalam bidang

perdagangan dan teknologi untuk

menjual produk-produk mereka dengan

harga yang kompetitif di seluruh Negara

anggota ASEAN.

Page 5: Selamat datang mea

ASEAN saat ini adalah salah satu

kawasan yang mengalami pertumbuhan

ekonomi tinggi di dunia, walaupun

beberapa Negara anggota ASEAN

sedang mengalami masalah politik

internal yang sangat sulit dan rumit

untuk diselesaikan seperti Filipina dan

Thailand.

Page 6: Selamat datang mea

Tetapi hal itu tidak menghalangi

mobilitas MEA. Karena dunia bisnis di

ASEAN akan bergerak terus secara

dinamis. ASEAN menawarkan pasar

yang besar bagi investor dari Negara-

negara anggota ASEAN maupun

investor global.

Page 7: Selamat datang mea
Page 8: Selamat datang mea

Apapun yang terjadi kita semua siap dengan kata lain siap atau tidak siap, MEA akan berlaku. Persiapan harus matang, karena ini menyangkut kredibilitas semua Negara anggota ASEAN. Jika berhasil ASEAN akan lebih dilirik oleh di dunia internasional, sebagai kawasan yang paling menarik dan kompetitif dalam berinvestasi. Peluang itu tidak akan di sia-siakan, karena persaingan pengaruh dikawasan dunia dalam bidang ekonomi dan bidang perdagangan sangat ketat.

Page 9: Selamat datang mea

Oleh karena itu MEA adalah hal yang

tepat bagi semua Negara anggota

ASEAN untuk membuktikan kepada

masyarakat dunia, bahwa ASEAN

adalah organisasi yang kuat dan solid

serta sangat menguntungkan dalam

berbagai aspek sebagai tujuan investasi

global.

Page 10: Selamat datang mea

Saat ini ASEAN juga dikenal sebagai basis industri manufaktur dunia, seperti industri otomotif dan industri komputer. ASEAN juga sebagai kawasan pariwisata, dimana Singapura, Malaysia, Indonesia dan Thailand menjadi Negara-negara tujuan wisata dunia. Ini adalah sebuah kekuatan kawasan yang memberikan hal positif bagi kawasan ASEAN.

Page 11: Selamat datang mea

Diterapkannnya MEA, ASEAN harus

lebih aktif lagi dalam bidang promosi

investasi dan juga bidang lainnya.

Persiapan sumber daya manusia juga

faktor yang sangat penting bagi semua

kalangan, tanpa itu MEA akan berjalan

lambat dan tidak akan menghasilkan

keuntungan bagi Negara anggota

ASEAN.

Page 12: Selamat datang mea

ASEAN juga booming dengan munculnya

industri kreatif yang didukung oleh

teknologi informasi, banyaknya

perusahaan start up adalah salah satu

keuanggulan ASEAN untuk dapat

berkembang, perusahaan pencipta Flappy

Bird yang diciptakan oleh Dong Nguyen

asal Vietnam yang mendunia adalah salah

satu contoh bahwa pengembangan industri

kreatif ASEAN dapat merebut pasar global.

Page 13: Selamat datang mea
Page 14: Selamat datang mea

Jika ini terus dikembangkan maka hal ini akan menjadi kawasan ASEAN sebagai salah satu pusat industri kreatif dunia. Ini tentunya akan mendorong investor global untuk menanamkan uangnya di industri kreatif dan akan mendorong pertumbuhan ekonomi kawasan, sehingga banyak sekali lapangan kerja yang akan tercipta dan mendorong pertumbuhan ekonomi.