selamat pagi...2019/12/07  · radio, konten siniar juga bisa berupa monolog penyiar (siniarwan atau...

26

Upload: others

Post on 02-Nov-2020

3 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: SELAMAT PAGI...2019/12/07  · radio, konten siniar juga bisa berupa monolog penyiar (siniarwan atau podcaster) dengan tema bebas, dialog dengan tokoh (wawancara), ceramah motivasi
Page 2: SELAMAT PAGI...2019/12/07  · radio, konten siniar juga bisa berupa monolog penyiar (siniarwan atau podcaster) dengan tema bebas, dialog dengan tokoh (wawancara), ceramah motivasi

| SELAMAT PAGI |

WUFLITE 07/Desember 2019 1

TAK banyak yang tahu apa itu siniaratau podcast. Padahal, platform audio

Ini begitu populer di luar sana.

Sepintas, siniar mirip siaran radio biasa. Namun, ia mengikuti tren penyajian di

zaman kiwari: konsumen bebas memilih konten yang disukainya, termasuk kapan

dan di mana menikmatinya.

Jumlah pendengar siniar belakangan meroket. Sepertinya, ada pergeseran

dari membaca ke mendengarkan.

Jadi, apakah Anda membutuhkaninformasi dan hiburan, atau justru

membuatnya, siniar layak Anda lirik. Terutama pada 2020.

REDAKTUR

([email protected])

Selamat Pagi (1)Kutipan Inspiratif (2)Sorotan Utama (3)Marketing Konten (10)Kabar Medsos (12)Bahasa Terapan (13)Bincang Buku (16)Bincang Film (17)Info Praktis (18)Dunia Nirkertas (20)Fiksi Mini (21)Teropong Waktu (24)

Page 3: SELAMAT PAGI...2019/12/07  · radio, konten siniar juga bisa berupa monolog penyiar (siniarwan atau podcaster) dengan tema bebas, dialog dengan tokoh (wawancara), ceramah motivasi

| KUTIPAN INSPIRATIF |

WUFLITE 07/Desember 2019 2

Page 4: SELAMAT PAGI...2019/12/07  · radio, konten siniar juga bisa berupa monolog penyiar (siniarwan atau podcaster) dengan tema bebas, dialog dengan tokoh (wawancara), ceramah motivasi

| SOROTAN UTAMA |

WUFLITE 07/Desember 2019 3

Page 5: SELAMAT PAGI...2019/12/07  · radio, konten siniar juga bisa berupa monolog penyiar (siniarwan atau podcaster) dengan tema bebas, dialog dengan tokoh (wawancara), ceramah motivasi

| SOROTAN UTAMA |

WUFLITE 07/Desember 2019 4

“Siniar” berasal dari kata “siar” yang diberi sisipan -in-. Inilah padanan Indonesia untuk istilah Inggris yang lebih populer, podcast. Kata majemuk ini terdiri dari “POD” (Personal On Demand, Portable On Demand, atau Playable On Demand) dan “cast” (menampilkan/menyiarkan).

Siniar mirip radio, tetapi disiarkannya melalui internet, bukan siaran langsung, dan kontennya bisa kita dengarkan secara beralir (streaming) atau diunduh dulu. Dengan begitu, kita bisa menikmati acara atau episode favorit kapan saja. Kita pun dapat mendengarkannya di komputer, ponsel, atau gawai-gawai lainnya.

Sama dengan radio, konten siniar juga bisa berupa monolog penyiar (siniarwan atau podcaster) dengan tema bebas, dialog dengan tokoh (wawancara), ceramah motivasi bisnis, inspirasi pengembangan diri, khotbah agama, panduan relaksasi, berita, buku (audio book), atau sandiwara-sandiwara seperti yang pernah populer di akhir ‘80-an.

Page 6: SELAMAT PAGI...2019/12/07  · radio, konten siniar juga bisa berupa monolog penyiar (siniarwan atau podcaster) dengan tema bebas, dialog dengan tokoh (wawancara), ceramah motivasi

| SOROTAN UTAMA |

WUFLITE 07/Desember 2019 5

Gampang Membuatnya

Untuk memproduksi episode-episode siniar, seorang siniarwan pemula cukup menggunakan ponsel pintar atau laptop dengan mikrofon eksternal. Namun demi kualitas audio yang lebih maksimal, ia juga harus menyiapkan ruang rekam yang, minimal, hening dan tidak menggaung.

Tidak perlu lampu atau pencahayaan seperti dalam produksi video. Seorang siniarwan juga tidak usah mandi dulu, mengenakan pakaian yang modis, minyak rambut, atau tatarias. Ia pun tidak usah repot-repot memikirkan gestur tubuh dan menghafal skrip. Dalam banyak kasus, membuat siniar memang jauh lebih mudah, murah, dan cepat dibanding membuat video.

Page 7: SELAMAT PAGI...2019/12/07  · radio, konten siniar juga bisa berupa monolog penyiar (siniarwan atau podcaster) dengan tema bebas, dialog dengan tokoh (wawancara), ceramah motivasi

| SOROTAN UTAMA |

WUFLITE 07/Desember 2019 6

Persaingan Belum Ketat

Dibanding platform video YouTube yang memiliki sekitar 550 juta kanal aktif, siniar (gabungan dari berbagai platform sekalipun) hanya memiliki kurang-lebih 700.000 kanal aktif dan 29 juta episode, berdasarkan data Podcast Insight. Artinya, persaingan antarkreator di media siniar 800 kali lebih ringan daripada di YouTube. Padahal, selain YouTube, masih ada platform-platform video lain, seperti Vimeo, Daily Motion, IGTV, dan lainnya.

Uniknya, tren peningkatan siniar justru lebih baik ketimbang YouTube. Menurut PwC dalam laporannya Global Entertainment & Media Outlook 2018-2020, industri siniar meningkat 10 kali lipat dalam empat tahun terakhir. Lejitan lebih drastis diprediksi akan terjadi per 2020.

Page 8: SELAMAT PAGI...2019/12/07  · radio, konten siniar juga bisa berupa monolog penyiar (siniarwan atau podcaster) dengan tema bebas, dialog dengan tokoh (wawancara), ceramah motivasi

| SOROTAN UTAMA |

WUFLITE 07/Desember 2019 7

Agaknya, kesibukan orang-orang modernlah yang membuat grafik pendengar siniar meroket. Dengan media untuk kuping ini, orang-orang yang sibuk jadi bisa menikmati konten sambil joging, bersepeda, menyetir mobil, bahkan menonton bola. Praktis, bukan? Jangan harap menonton video bisa disambi-sambi begitu.

Durasi Konsumsi Lebih Panjang

Menurut survei, di YouTube, rata-rata orang menonton selama empat menit per videonya. Di siniar, angka rata-ratanya puluhan menit. Ini bukan hal yang mengherankan, mengingat daya tahan telinga lebih baik dari mata.

Bayangkan bagaimana Anda menonton video melalui gawai. Tidak sampai satu jam, tangan bisa pegal atau kesemutan dan mata menjadi kering. Gawai pun lekas panas dan baterainya habis lebih cepat.

Untuk mendengar siniar, layar gawai tidak perlu dalam keadaan menyala dan ditopang dengan tangan. Cukup pasang pelantang mini di telinga, putar episode yang Anda sukai, matikan layarnya, lalu taruh atau kantongi gawai itu. Mata pun bebas melihat hal lain, sementara tangan bebas melakukan pekerjaan lain.

Page 9: SELAMAT PAGI...2019/12/07  · radio, konten siniar juga bisa berupa monolog penyiar (siniarwan atau podcaster) dengan tema bebas, dialog dengan tokoh (wawancara), ceramah motivasi

| SOROTAN UTAMA |

WUFLITE 07/Desember 2019 8

Siniar benar-benar terobosan yang pas di zaman kiwari ini. Baik Anda orang yang sibuk atau sekadar malas membaca atau menonton, selama masih membutuhkan informasi untuk pekerjaan atau pergaulan sehari-hari, mengonsumsi siniar adalah solusi praktisnya.

Di sisi lain, jika Anda adalah kreator konten atau perusahaan yang sedang menjalankan strategi marketing konten, pasti Anda tidak ingin melewatkan potensi siniar yang pertumbuhan pendengarnya menggiurkan ini. ●

Page 10: SELAMAT PAGI...2019/12/07  · radio, konten siniar juga bisa berupa monolog penyiar (siniarwan atau podcaster) dengan tema bebas, dialog dengan tokoh (wawancara), ceramah motivasi

Tonton dan pelajari caranya di

www.youtube.com/warungfiksi

Ingin mengembangkan bisnis, UMKM, atau startup nyaris tanpa biaya?

Bisa, kok! Gunakan saja strategi marketing konten...

Jangan lupa like video-videonya dan subscribe kanalnya

Page 11: SELAMAT PAGI...2019/12/07  · radio, konten siniar juga bisa berupa monolog penyiar (siniarwan atau podcaster) dengan tema bebas, dialog dengan tokoh (wawancara), ceramah motivasi

| MARKETING KONTEN |

WUFLITE 07/Desember 2019 10

Page 12: SELAMAT PAGI...2019/12/07  · radio, konten siniar juga bisa berupa monolog penyiar (siniarwan atau podcaster) dengan tema bebas, dialog dengan tokoh (wawancara), ceramah motivasi

| MARKETING KONTEN |

WUFLITE 07/Desember 2019 11

Page 13: SELAMAT PAGI...2019/12/07  · radio, konten siniar juga bisa berupa monolog penyiar (siniarwan atau podcaster) dengan tema bebas, dialog dengan tokoh (wawancara), ceramah motivasi

| KABAR MEDSOS |

WUFLITE 07/Desember 2019 12

Page 14: SELAMAT PAGI...2019/12/07  · radio, konten siniar juga bisa berupa monolog penyiar (siniarwan atau podcaster) dengan tema bebas, dialog dengan tokoh (wawancara), ceramah motivasi

| BAHASA TERAPAN |

WUFLITE 07/Desember 2019 13

Page 15: SELAMAT PAGI...2019/12/07  · radio, konten siniar juga bisa berupa monolog penyiar (siniarwan atau podcaster) dengan tema bebas, dialog dengan tokoh (wawancara), ceramah motivasi

| BAHASA TERAPAN |

WUFLITE 07/Desember 2019 14

Page 16: SELAMAT PAGI...2019/12/07  · radio, konten siniar juga bisa berupa monolog penyiar (siniarwan atau podcaster) dengan tema bebas, dialog dengan tokoh (wawancara), ceramah motivasi

| BAHASA TERAPAN |

WUFLITE 07/Desember 2019 15

Page 17: SELAMAT PAGI...2019/12/07  · radio, konten siniar juga bisa berupa monolog penyiar (siniarwan atau podcaster) dengan tema bebas, dialog dengan tokoh (wawancara), ceramah motivasi

| BINCANG BUKU |

WUFLITE 07/Desember 2019 16

Page 18: SELAMAT PAGI...2019/12/07  · radio, konten siniar juga bisa berupa monolog penyiar (siniarwan atau podcaster) dengan tema bebas, dialog dengan tokoh (wawancara), ceramah motivasi

| BINCANG FILM |

WUFLITE 07/Desember 2019 17

Page 19: SELAMAT PAGI...2019/12/07  · radio, konten siniar juga bisa berupa monolog penyiar (siniarwan atau podcaster) dengan tema bebas, dialog dengan tokoh (wawancara), ceramah motivasi

| INFO PRAKTIS |

WUFLITE 07/Desember 2019 18

Page 20: SELAMAT PAGI...2019/12/07  · radio, konten siniar juga bisa berupa monolog penyiar (siniarwan atau podcaster) dengan tema bebas, dialog dengan tokoh (wawancara), ceramah motivasi

| INFO PRAKTIS |

WUFLITE 07/Desember 2019 19

Page 21: SELAMAT PAGI...2019/12/07  · radio, konten siniar juga bisa berupa monolog penyiar (siniarwan atau podcaster) dengan tema bebas, dialog dengan tokoh (wawancara), ceramah motivasi

| DUNIA NIRKERTAS |

WUFLITE 07/Desember 2019 20

Page 22: SELAMAT PAGI...2019/12/07  · radio, konten siniar juga bisa berupa monolog penyiar (siniarwan atau podcaster) dengan tema bebas, dialog dengan tokoh (wawancara), ceramah motivasi

| FIKSI MINI |

WUFLITE 07/Desember 2019 21

Page 23: SELAMAT PAGI...2019/12/07  · radio, konten siniar juga bisa berupa monolog penyiar (siniarwan atau podcaster) dengan tema bebas, dialog dengan tokoh (wawancara), ceramah motivasi

| FIKSI MINI |

WUFLITE 07/Desember 2019 22

Page 24: SELAMAT PAGI...2019/12/07  · radio, konten siniar juga bisa berupa monolog penyiar (siniarwan atau podcaster) dengan tema bebas, dialog dengan tokoh (wawancara), ceramah motivasi

| FIKSI MINI |

WUFLITE 07/Desember 2019 23

Page 25: SELAMAT PAGI...2019/12/07  · radio, konten siniar juga bisa berupa monolog penyiar (siniarwan atau podcaster) dengan tema bebas, dialog dengan tokoh (wawancara), ceramah motivasi

| TEROPONG WAKTU |

WUFLITE 07/Desember 2019 24

Page 26: SELAMAT PAGI...2019/12/07  · radio, konten siniar juga bisa berupa monolog penyiar (siniarwan atau podcaster) dengan tema bebas, dialog dengan tokoh (wawancara), ceramah motivasi