sex, kekerasan dan materialisme dalam budaya populer

8
Sex, Kekerasan dan Materialisme dalam Budaya Populer Teologi dan Budaya Populer

Upload: sgrsihombing

Post on 06-Jun-2015

496 views

Category:

Documents


8 download

TRANSCRIPT

Page 1: Sex, Kekerasan dan Materialisme dalam Budaya Populer

Sex, Kekerasan dan Materialisme dalam Budaya Populer

Teologi dan Budaya Populer

Page 2: Sex, Kekerasan dan Materialisme dalam Budaya Populer

Ke-vulgar-an Budaya Populer

• Meskipun sex, kekerasan dan materialisme dapat ditemukan dalam karya-karya budaya klasik dan budaya rakyat, pengungkapannya dalam budaya populer cenderung lebih vulgar dan lebih umum. • Misalnya dalam film-film hollywood, dan

musik hard core dan rap (mis, eminem)

Page 3: Sex, Kekerasan dan Materialisme dalam Budaya Populer

Bagaimana menafsirkannya?

• Pendekatan aplikasionis menghasilkan sikap penolakan terhadap ungkapan-ungkapan kekerasan, sex dan materialisme dalam BP• Jelas-jelas bertentangan dengan nilai-nilai

dasar kekristenan: kelemahlembutan, pengendalian diri, kesederhanaan

Page 4: Sex, Kekerasan dan Materialisme dalam Budaya Populer

• Pendekatan korelasional dapat menghasilkan pemahaman tentang situasi sosial dan psikologis pada latar belakang “teks” sebagai tantangan yang membutuhkan jawaban teologis (misalnya: keselamatan, pengampunan, pengharapan)

Page 5: Sex, Kekerasan dan Materialisme dalam Budaya Populer

• Pendekatan praxis menilai apakah ungkapan kekerasan, sex dan materialisme merupakan bentuk pembebasan atau bentuk penjajahan baru

Page 6: Sex, Kekerasan dan Materialisme dalam Budaya Populer

• Pendekatan korelasional yang diperbarui melihat adegan kekerasan, sex dan materialisme sebagai ungkapan pengalaman dan perasaan si seniman, dan upaya untuk membatasi aktualisasi pada fantasi/imajinasi (mencegah aktualisasi dalam bentuk tindakan nyata).

Page 7: Sex, Kekerasan dan Materialisme dalam Budaya Populer

Sex, kekerasan dan materialisme dalam budaya populer juga dilihat sebagai kritik bagi teologi: sejauh mana masyarakat luas termasuk komunitas teologis “terlibat” dalam pembentukan situasi sosial dan kultural yang memungkinkan orang mengalami seperti yang dialami si seniman

Page 8: Sex, Kekerasan dan Materialisme dalam Budaya Populer

• Alkitab sendiri penuh dengan kisah-kisah yang menggambarkan bagaimana pengalaman kekerasan, sex dan materialisme dipengaruhi oleh teologi tertentu dan menghasilkan teologi yang baru (Contoh paling jelas adalah pengalaman kekerasan Yesus sendiri yang menghasilkan teologi salib)