sistem koloid padat-cair (sol).pptx

2

Click here to load reader

Upload: farkhana-mmd

Post on 13-Jul-2016

21 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

Page 1: Sistem koloid padat-cair (sol).pptx

Sistem koloid padat-cair (sol)

O Sol terbentuk dari fase terdispersi berupa zat padat dan fase pendispersi berupa cairan.

O Sol yang memadat disebut gel.

Page 2: Sistem koloid padat-cair (sol).pptx

Cairan KanjiO Cara pembuatan indikator

amilum/pati/kanji, yaitu : Timbang 500 mg pati atau amilum ( lebih baik yang pro Analisis ) larutkan dalam dalam 100 ml aquadest lalu didihkan beberapa menit. Setelah itu dinginkan, lalu saring dengan kertas saring.

O Cairan kanji dapat digunakan sebagai bahan makanan dan obat-obatan