sistem peminjaman buku di suatu perpustakaan

7
Latihan : Gambarkan Diagram Konteks, DFD level-0, dan DFD level-1 (bila perlu) dari sistem tsb. Deskripsi sistem peminjaman buku di suatu perpustakaan : Pada saat pendaftaran, identitas anggota diserahkan ke petugas untuk dicatat jika belum terdaftar, lalu dibuatkan kartu anggoa. Proses peminjaman diawali dengan menyerahkan kode buku pinjaman dan kartu anggota ke petugas administrasi perpustakaan Petugas akan memeriksa buku yg dipinjam, jika ada, buku pinjaman akan dicatat pada catatan peminjaman buku, kemudian dibuatkan bukti peminjaman buku utk peminjam. Kartu buku disimpan petugas dan Buku beserta bukti peminjaman diterima peminjam. Sistem ini harus dapat menghasilkan laporan peminjaman untuk Pimpinan dan Daftar pengeluaran buku untuk Bag.Pengadaan. Buku-buku yang tersedia diperoleh dari bag.pengadaan Langkah-langkah: 1. Identifikasi entitas-entitas 2. Tetapkan kebutuhan fungsional(requirement) 3. Data apa yang perlu disimpan 4. Buat diagram konteks dengan mengacu pada no 1 dan 2 5. Gambarkan DFD level-0 dan level-1 (bila perlu) sesuai no.2 1. Identifikasi entitas-entitas Entitas (E) : Anggota, bag. Pengadaan, Pimpinan 2. Tetapkan kebutuhan fungsional (requirement) o Cari dt-anggota 1.1 o Rekam dt anggota 1.2 o Cetak kartu anggota 1.3 o Rekam dt buku 2.0 o Cari dan tampilkan status buku 3.0 o Rekam peminjaman 4.1 o Cetak bukti peminjaman 4.2 o Update buku 4.3 o Cetak daftar pengeluaran buku 5.1 o Cetak laporan peminjaman 5.2 1.0 Pendaftaran 4.0 peminjaman 5.0 pelaporan

Upload: cecilia-yeni

Post on 24-Oct-2015

54 views

Category:

Documents


6 download

DESCRIPTION

..........................................................................................

TRANSCRIPT

Page 1: Sistem Peminjaman Buku Di Suatu Perpustakaan

Latihan : Gambarkan Diagram Konteks, DFD level-0, dan DFD level-1 (bila perlu)

dari sistem tsb.

• Deskripsi sistem peminjaman buku di suatu perpustakaan :

– Pada saat pendaftaran, identitas anggota diserahkan ke petugas untuk dicatat jika belum terdaftar, lalu dibuatkan kartu anggoa.

– Proses peminjaman diawali dengan menyerahkan kode buku pinjaman dan kartu anggota ke petugas administrasi perpustakaan

– Petugas akan memeriksa buku yg dipinjam, jika ada, buku pinjaman akan dicatat pada catatan peminjaman buku, kemudian dibuatkan bukti peminjaman buku utk peminjam.

– Kartu buku disimpan petugas dan Buku beserta bukti peminjaman diterima peminjam. – Sistem ini harus dapat menghasilkan laporan peminjaman untuk Pimpinan dan Daftar

pengeluaran buku untuk Bag.Pengadaan. – Buku-buku yang tersedia diperoleh dari bag.pengadaan

Langkah-langkah:

1. Identifikasi entitas-entitas

2. Tetapkan kebutuhan fungsional(requirement)

3. Data apa yang perlu disimpan

4. Buat diagram konteks dengan mengacu pada no 1 dan 2

5. Gambarkan DFD level-0 dan level-1 (bila perlu) sesuai no.2

1. Identifikasi entitas-entitas

Entitas (E) : Anggota, bag. Pengadaan, Pimpinan

2. Tetapkan kebutuhan fungsional (requirement)

o Cari dt-anggota 1.1

o Rekam dt anggota 1.2

o Cetak kartu anggota 1.3

o Rekam dt buku 2.0

o Cari dan tampilkan status buku 3.0

o Rekam peminjaman 4.1

o Cetak bukti peminjaman 4.2

o Update buku 4.3

o Cetak daftar pengeluaran buku 5.1

o Cetak laporan peminjaman 5.2

1.0 Pendaftaran

4.0 peminjaman

5.0 pelaporan

Page 2: Sistem Peminjaman Buku Di Suatu Perpustakaan

2. Data yang perlu disimpan:

o Anggota

o Buku

o Peminjaman

3. Buatlah Diagram Konteks:

Sistem

peminjaman

Buku

AnggotaBag.

Pengadaan

Id-anggotaId-buku

Daftar pengeluaran buku

Kartu Anggota

Kd-Buku Pinjaman

Bukti Pinjaman

Info Status Buku

Pimpinan

Laporan

Penjualan

Diagram Konteks Sistem Peminjaman Buku

4. Gambar DFD

Page 3: Sistem Peminjaman Buku Di Suatu Perpustakaan

DFD level-0 Sistem Peminjaman Buku

1.0

Pendaftaran

2.0 Rekam dt-

buku

Anggota

Bag.

Pengadaan

3.0 cari &

tampilkan

status bku

4.0

peminjaman

Id-anggota

Kartu Anggota

Kartu Anggota

Info Status Buku

Info Status B

uku

Kd

-Bu

ku

Pin

jam

an

Anggota

Peminjamanbuku

5.0 Pelaporan

Pimpinan

Id-buku

Da

fta

r

pe

ng

elu

ara

n

Bu

ku

Lapoan Pemianjaman

Dt B

uku

Ada

DFD level-1 Proses 1.0:

1.1 Cari dt

Anggota

1.3 Cetak

Kartu Anggota

1.2 Rekam

data Anggota

Anggota

Kartu anggotaId anggota

Data anggota

Page 4: Sistem Peminjaman Buku Di Suatu Perpustakaan

DFD Level-1 Proses 4.0:

4.1 Rekam

Peminjaman

4.2 Cetak

Bukti

Peminajaman

4.3

Update Bukti

Peminjaman

Anggota

Data buku ada

Buku

Peminjam

Buku

DFD Level-1 Proses 5.0:

5.1 Cetak

Laporan

5.2 Cetak

Daftar

Pengeluaran

Peminjaman

Buku

Lap. Peminjaman

Daftar

pengeluaran

Page 5: Sistem Peminjaman Buku Di Suatu Perpustakaan

5. Pemodelan Data (diagram ER)

6. Kamus Data

a. Data Store

1. Anggota=@Kd-anggota + nm-anggota+tgl-lahir+tgl_daftar

2. Buku= @Kd-buku + judul + penerbit+pengarang+stok

3. Pinjaman=@no-pinjam+tgl_pinjam+tgl_kembali+kd-anggota+kd_buku

b. Aliran Data

1. Id-anggota=nm_anggota+tgl_lahit+no_identitas

2. Kartu Anggota=@Kd-anggota + nm-anggota+tgl-lahir+tgl_daftar, masa berlaku

3. Info status buku=kd_buku+judul+[ada]pinjaman

4. Kd-buku-pinjaman=[kd_buku | judul | pengarang]

5. Bukti-pinjaman=no-bukti + kd-anggota+ nm_anggota + tgl pinjam + {kd_buku + judul

+ pengarang + penerbit} + tgl_hrs_kembali + nm_petugas

6. Daftar pengeluaran buku= periode + { no + kd_buku + judul + pengarang + tgl-

dipinjam}

7. Lap peminjaman = periode lap + {no + no_pinjam + kd_buku + judul + tgl_pinjam +

tgl_kembali} + nm_petugas

Keterangan Kamus Data

- Kd_anggota = 10{karakter}10

- Nm_anggota = 1{karakter}25

- Tgl_lahir = dd/mm/yyyy = tgl_daftar

- Stok = 1{numeric}9

….

Melakukan

Terdiri dr

Anggota

Kd-anggota

Nm-anggota

Tgl-lahir

Tgl-daftar

<Undefined>

<Undefined>

<Undefined>

<Undefined>

Peminjaman

No-pinjam

Tgl-pinjam

Tgl-kembali

<Undefined>

<Undefined>

<Undefined>

Buku

Kd-buku

Judul

Penerbit

Pengarang

Stok

<Undefined>

<Undefined>

<Undefined>

<Undefined>

<Undefined>

Page 6: Sistem Peminjaman Buku Di Suatu Perpustakaan

- Karakter = [A-Z | a-z | 0-9 | | /]

- Numerik = [0-9]

7. Spesifikasi Proses

1. Nama proses : 2.0 Rekam data buku Input: id_buku, table buku Output: tablel buku Deskripsi: Begin Open table buku Input id-buku

Validasi If not valid Then tampilkan pesan Else rekam ke table Endif Close table

2. Nama proses : 4.1 Rekam pemijaman Input: kd_buku pinjaman, table buku, table anggota Output: tablel peminjaman Deskripsi: Begin Open table buku, anggota, peminjaman Input kd-buku pinjaman

Validasi ke table buku dan anggota If not valid Then tampilkan pesan Else rekam ke table peminjaman Endif Close table

3. Nama proses : 5.1 Cetak laporan peminjaman

Input: kd_buku pinjaman, table buku, table anggota Output: laporan peminjaman Deskripsi: Begin Open table buku, anggota, peminjaman Input periode laporan

Saring data peminjaman While not EOF peminjaman Do Baca record peminjaman

Search ke table buku Simpan ke table temporer Tampilkan atau cetak laporan

EndWhile

Page 7: Sistem Peminjaman Buku Di Suatu Perpustakaan

Close table End

4. Nama proses : 4.3 Update buku Input: table peminjaman, table buku Output: table buku Deskripsi: Begin Open table buku, peminjaman Get kode buku dari peminjaman Search ke table barang Hitung stok=stok-jml_pinjam Rekam dan update stok

Close semua tabel End

5. Nama proses : 1.1 Cari data anggota Input: id-anggota, table anggota Output: hasil pencarian Deskripsi: Begin Open table anggota Input id-anggota While not EOF anggota

If id-anggota = id_tabel_anggota Then tampilkan data anggota Else data tdk ada

endif endWhile close table anggota

End