sistematika penulisan laporan ikm

3
SISTEMATIKA PENULISAN LAPORAN Judul BAB I Pendahuluan A. Latar Belakang Masalah B. Perumusan Masalah C. Tujuan D. Manfaat E. Khalayak Sasaran BAB II Tinjauan Pustaka BAB III Metode Penerapan Kegiatan BAB IV Hasil dan pembahasan BAB V Simpulan dan saran Daftar Pustaka Lampiran (Gambar alat, peta, dokumentasi, dll)

Upload: gesty-zenerra

Post on 24-Oct-2015

43 views

Category:

Documents


8 download

DESCRIPTION

sistimatika

TRANSCRIPT

Page 1: Sistematika Penulisan Laporan Ikm

SISTEMATIKA PENULISAN LAPORAN

Judul

BAB I Pendahuluan

A. Latar Belakang Masalah

B. Perumusan Masalah

C. Tujuan

D. Manfaat

E. Khalayak Sasaran

BAB II Tinjauan Pustaka

BAB III Metode Penerapan Kegiatan

BAB IV Hasil dan pembahasan

BAB V Simpulan dan saran

Daftar Pustaka

Lampiran (Gambar alat, peta, dokumentasi, dll)

Page 2: Sistematika Penulisan Laporan Ikm

DISKRIPSI LAPORAN

Judul

Sudah jelas

BAB I Pendahuluan

A. Latar Belakang Masalah

Uraian masalah yang akan dilakukan pemecahan masalah mulai dari kondisi dunia,

Indonesia sampai wilayah kerja puskesmas (seperti piramida terbalik)

B. Perumusan Masalah

Pertanyaan yang mencoba memperjelas/mendiskripsikan masalah yang akan dilakukan

pemecahan masalah. Tolok ukur dibandingkan dengan Renstra, POA, Stratifikasi, Buku

Manual program atau yang lainnya.

C. Tujuan

Sudah jelas

D. Manfaat

Sudah jelas

BAB II Tinjauan Pustaka

Kajian teoritis tentang masalah

BAB III Metode Penerapan Kegiatan

Metode yang digunakan dalam menganalisis permasalahan

BAB IV Hasil dan pembahasan

Hasil dari analisis pemecahan permasalahan

BAB V Simpulan dan saran

Daftar Pustaka

Lampiran (Gambar alat, peta, dokumentasi, dll)