sk susunan pengurus patia pelaksana bea siswa

4
PEMERINTAH KABUPATEN JEMBRANA DINAS PENDIDKAN PEMUDA OLAHRAGA, PARIWISATA DAN KEBUDAYAAN SMA NEGERI 2 NEGARA Jalan Mayor Sugianyar Civic Centre, Dauhwaru Negara Tlp ( 0365 ) 4702220 Fax ( 0365 ) 4702220 Kode Pos 82217 E-mail : [email protected] Website : http://sman2negara.sch.id KEPUTUSAN KEPALA SMA NEGERI 2 NEGARA NOMOR : 87/420/SMA.2/2011 TENTANG SUSUNAN PENGURUS PANITIA PELAKSANA BANTUAN SOSIAL BEASISWA MISKIN ( BSMN ) APBD PROVINSI BALI TAHUN ANGGARAN 2012 KEPALA SMA NEGERI 2 NEGARA Menimbang :a. Bahwa dalam rangka membantu beban biaya pendidikan bagi siswa miskin dan pemerataan pendidikan, maka Pemerintah Provinsi Bali melalui Dinas Pendidikan Pemuda dana Olahraga Prrovinsi Bali bermaksud membantu dan pendidikan melalui pemberian Bantuan Sosial Beasiswa Miskin ( BSMN ) APBd Provinsi Bali Tahun Anggaran 2012 bagi SMU/SMA dan SMK. b. Bahwa untuk menunjang kelancaran pelaksanaan program tersebut pada huruf a diatas, dipandang perlu menentukan siswa Penerima Bantuan Sosial Beasiswa Miskin ( BSMN ) APBD Provinsi Bali Tahun Anggaran 2012 pada SMA Negeri 2 Negara. Mengingat : 1. Undang – Undang Nomor 69 Tahun 1958 tentang Pembentukan Daerah – Daerah Tingkat I Dalam Wilayah daerah – daerah Tingkat I Bali, Nusa Tenggara Barat dan Nusa Tenggara Timur ( Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 1655 ); 2. Undang – undang Nomor 5 tahun 1974 tentang Pokok – pokok Pemerintah di Daerah ( Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 1974 Nomor 38, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia ); 3. Instruksi Presiden Nomor 1 tahun 1994 tentang pelaksanaan Wajib Belajar Pendidikan Dasar.

Upload: monmon-jrx

Post on 02-Aug-2015

89 views

Category:

Documents


14 download

TRANSCRIPT

Page 1: Sk Susunan Pengurus Patia Pelaksana Bea Siswa

PEMERINTAH KABUPATEN JEMBRANA

DINAS PENDIDKAN PEMUDA OLAHRAGA, PARIWISATA

DAN KEBUDAYAAN

SMA NEGERI 2 NEGARA

Jalan Mayor Sugianyar Civic Centre, Dauhwaru Negara

Tlp ( 0365 ) 4702220 Fax ( 0365 ) 4702220 Kode Pos 82217

E-mail : [email protected] Website : http://sman2negara.sch.id

KEPUTUSAN KEPALA SMA NEGERI 2 NEGARA

NOMOR : 87/420/SMA.2/2011

TENTANG

SUSUNAN PENGURUS PANITIA PELAKSANA BANTUAN SOSIAL BEASISWA MISKIN ( BSMN ) APBD PROVINSI BALI

TAHUN ANGGARAN 2012

KEPALA SMA NEGERI 2 NEGARA

Menimbang : a. Bahwa dalam rangka membantu beban biaya pendidikan bagi siswa miskin dan pemerataan pendidikan, maka Pemerintah Provinsi Bali melalui Dinas Pendidikan Pemuda dana Olahraga Prrovinsi Bali bermaksud membantu dan pendidikan melalui pemberian Bantuan Sosial Beasiswa Miskin ( BSMN ) APBd Provinsi Bali Tahun Anggaran 2012 bagi SMU/SMA dan SMK.

b. Bahwa untuk menunjang kelancaran pelaksanaan program tersebut pada huruf a diatas, dipandang perlu menentukan siswa Penerima Bantuan Sosial Beasiswa Miskin ( BSMN ) APBD Provinsi Bali Tahun Anggaran 2012 pada SMA Negeri 2 Negara.

Mengingat : 1. Undang – Undang Nomor 69 Tahun 1958 tentang Pembentukan Daerah – Daerah Tingkat I Dalam Wilayah daerah – daerah Tingkat I Bali, Nusa Tenggara Barat dan Nusa Tenggara Timur ( Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 1655 );

2. Undang – undang Nomor 5 tahun 1974 tentang Pokok – pokok Pemerintah di Daerah ( Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 1974 Nomor 38, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia );

3. Instruksi Presiden Nomor 1 tahun 1994 tentang pelaksanaan Wajib Belajar Pendidikan Dasar.

4. Keputusan Menko Kestra Nomor 18/Kep/Menko/Kestra/X/1994 tentang pelaksanaan Koordinasi Pelaksanaan Wajib Belajar Pendidikan Dasar;

5. Surat Direktorat Jendral Pendidikan Dasar dan Menengah No. 1796/C.c3/tu/2005, tanggal 5 April 2005 Perihal Penerbitan SK Alokasi BKKM Tahun 2005.

Memperhatikan : 1. Hasil rapat Kepala-kepala Sekolah SMA/SMK/MA Kabupaten Jembrana di Dinas Pendidikan Pemuda Olahraga, Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Jembrana tanggal 14 Pebruari 2012.

Page 2: Sk Susunan Pengurus Patia Pelaksana Bea Siswa

M E M U T U S K A N

Menetapkan :

PERTAMA : Membentuk Susunan Pengurus Panitia Pelaksana Bantuan Sosial Beasiswa Miskin ( BSMN ) APBD Provinsi Bali pada SMA Negeri 2 Negara Periode Tahun Anggaran 2012.

KEDUA : Menyusun Nama-nama Pengurus Panitia Pelaksana Bantuan Sosial Beasiswa Miskin ( BSMN ) APBD Provinsi Bali pada SMA Negeri 2 Negara Periode Tahun Anggaran 2012 seperti tersebut pada lampiran 1 keputusan ini.

KETIGA : Panitia melaporkan hasil pelaksanaan tugasnya secara tertulis kepada Kepala Sekolah.

KEEMPAT : Segala Biaya yang ditimbulkan sebagai akibat ditetapkan Keputusan ini dibebankan pada APBD Provinsi Bali tahun 2012.

KELIMA : Keputusan ini berlaku mulai sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di : NegaraPada Tanggal : 12 Nopember 2011

Kepala SMA Negeri 2 Negara

I Wayan Sudiarta, S.PdPembinaNIP. 19640825 198411 1 001

Tembusan disampaikan kepada Yth :1. Kepala Dinas Dikporaparbud Kabupaten Jembrana Cq. Bidang Pendidikan di Negara.2. Ketua Komite SMA Negeri 2 Negara di Negara.3. Yang Bersangkutan.4. Arsip.

Page 3: Sk Susunan Pengurus Patia Pelaksana Bea Siswa

Lampiran : 1

SURAT KEPUTUSAN KEPALA SMA NEGERI 2 NEGARANOMOR : 87/420/SMA.2/2011TANGGAL : 12 NOPEMBER 2011TENTANG : SUSUNAN PENGURUS PANITIA PELAKSANA

BANTUAN SOSIAL BEASISWA MISKIN ( BSMN ) APBD PROVINSI BALI TAHUN ANGGARAN 2012

1. Pelingdung : Drs. I Ketut Ardiatmika, M.Pd ( Pengwas Pembina )

2. Penanggung Jawab : 1. I Wayan Sudiarta, S.Pd ( Kepala SMA Negeri 2 Negara )

2. Ir. I Ketut Wiratma ( Ketua Komite SMA Negeri 2 Negara )

3. Ketua : I Nengah Dwi Yadnya, S.Pd

4. Wakil Ketua : Ketut Suartika, S.Pd

5. Sekretaris : I Wayan Sumadia, S.Pd, M.Pd. H

6. Bendahara : Ni Made Febiantari

Negara, 12 Nopember 2011Kepala SMA Negeri 2 Negara

I Wayan Sudiarta, S.PdPembinaNIP. 19640825 198411 1 001