smart mobs

3
SMART MOBS Pengertian umum dari smart mobs SmartMobs prinsipnya adalah sekelompok manusia mendadak berkumpul di tempat umum, lalu melakukan aktivitas bersama-sama dalam waktu sangat singkat dan langsung bubar untuk kembali ke aktivitas masing-masing. Peserta tidak saling kenal karena persiapannya dilakukan diam- diam, bahkan lokasi baru diberitahukan pada H-1. Pengertian Media smart mobs dan sejarahnya Smart mobs adalah suatu istilah yang berkaitan dengan penggunaan teknologi sebagai media yang memiliki mobilitas cukup tinggi untuk melakukan suatu proses sosial secara masal. Konsep ini pertama kali dikenalkan oleh Howard Rheingold yang dituangkan dalam bukunya yang berjudul (Smart Mobs: The Next Social Revolution) Perkembangan Teknologi Smart mobs Smart mobs menggunakan media mobile dan jaringan komputer untuk mengatur tindakan kolektif, dari kawanan techo- savvy pemuda di perkotaan Asia dan Skandinavia ke pemberontakan warga di jalan-jalan Seattle, Manila, dan Caracas. Jaringan komunitas nirkabel, webloggers, pembeli

Upload: yogix-dana-saputra

Post on 30-Sep-2015

13 views

Category:

Documents


6 download

DESCRIPTION

smart mobs

TRANSCRIPT

SMART MOBSPengertian umum dari smart mobs

SmartMobs prinsipnya adalah sekelompok manusia mendadak berkumpul di tempat umum, lalu melakukan aktivitas bersama-sama dalam waktu sangat singkat dan langsung bubar untuk kembali ke aktivitas masing-masing. Peserta tidak saling kenal karena persiapannya dilakukan diam-diam, bahkan lokasi baru diberitahukan pada H-1.

Pengertian Media smart mobs dan sejarahnyaSmart mobs adalah suatu istilah yang berkaitan dengan penggunaan teknologi sebagai media yang memiliki mobilitas cukup tinggi untuk melakukan suatu proses sosial secara masal. Konsep ini pertama kali dikenalkan oleh Howard Rheingold yang dituangkan dalam bukunya yang berjudul (Smart Mobs: The Next Social Revolution)

Perkembangan Teknologi Smart mobsSmart mobs menggunakan media mobile dan jaringan komputer untuk mengatur tindakan kolektif, dari kawanan techo-savvy pemuda di perkotaan Asia dan Skandinavia ke pemberontakan warga di jalan-jalan Seattle, Manila, dan Caracas. Jaringan komunitas nirkabel, webloggers, pembeli dan penjual di eBay adalah indikator awal dari massa cerdas yang akan muncul dalam dekade mendatang.

Kesimpulan Media Smart mobs adalah media yang menggunakan teknologi yang memiliki mobilitas cukup tinggi untuk melakukan suatu proses sosial secara masal. Media smart mobs ini pertama kali dikemukakan oleh Howard Rheingold yang dituangkan dalam bukunya yang berjudul (Smart Mobs : The Next Social Revolution) Contoh smart mobs saat ini adalah komunitas weboggers dan para pembeli dan penjual di eBay

Pertanyaan dan Jawaban1. Apa itu smart mobs ?

Jawab: Smart mobs adalah media yang menggunakan teknologi yang memiliki mobilitas cukup tinggi untuk melakukan suatu proses sosial secara masal2. Siapa yang memperkenalkan atau mempopulerkan istilah smart mobs itu sendiri ?

Jawab: dikemukakan oleh Howard Rheingold yang dituangkan dalam bukunya yang berjudul (Smart Mobs : The Next Social Revolution)

3. Sebutkan Contoh dari smart mobs ?Jawab : komunitas weboggers dan para pembeli dan penjual di eBay.

4. Bagaimana cara kerja orang yang membuat sebuah Smart Mobs ?

Jawab : Orang-orang yang membuat massa cerdas bekerja sama dalam cara yang belum pernah mungkin karena mereka membawa perangkat yang memiliki kedua kemampuan komunikasi dan komputasi. Perangkat mobile menghubungkan mereka dengan perangkat informasi lain dalam lingkungan serta dengan telepon orang lain. Ketika mereka menghubungkan benda nyata dan tempat-tempat kehidupan kita sehari-hari dengan internet, media komunikasi genggam bermutasi menjadi dapat dipakai perangkat remote control untuk dunia fisik.

5. Apa bentuk khusus dari Smart Mobs dan dengan apa penyebaran informasi dilakukan dalam ruang lingkup bentuk khusus dari Smart Mobs tersebut?

Jawab : Bentuk khusus dari Smart Mobs adalah Flash Mob yang dapat diartikan sebagai sekelompok orang yang berkumpul pada waktu dan tempat yang telah ditetapkan untuk melakukan suatu hal seperti lelucon konyol yaitu berteriak selama 30 detik dan cepat menyebar sebelum polisi tiba. Dengan menggunakan ponsel, flash mob dapat mengubah tempat apabila ada yang diganggu.