smtp

6
SMTP kepanjangan dari Simple Mail Transfer Protokol, salah satu protokol yang digunakan untuk pengiriman email dari komputer ke server email Internet. Setingan itu digunakan untuk mengkoneksikan email kita yang di yahoo mail, gmail, atau pun di mail domain sendiri dengan Microsoft Office Outlook, Thunderbird, dan juga setingan email pada hand phone. Mungkin anda pernah mengalami tidak bisa menerima e-mail pada mail client namun ketika menggunakan webmail bisa berjalan dengan baik,Jika begitu maka kemungkinan ISP yang anda gunakan memblok port 25 untuk outgoing SMTP. Sebagai gantinya, biasanya pihak ISP mewajibkan para pengguna mail client untuk menggunakan SMTP relay yang telah mereka tentukan, baik itu melalui port 25,26, atau 587. Untuk lebih memberikan pemahaman, berikut contoh kasusnya: Anda menggunakan ISP Speedy dan telah mensetting mail client dengan aturan sebagai berikut: incoming : mail.namadomainanda.com (POP3/IMAP) outgoing : mail.namadomainanda.com Port 25 Sebelumnya dengan settingan tersebut berjalan lancar-lancar saja, namun karena belum lama ini Speedy memblok port 25, alhasil untuk settingan mail client anda harus men-set menjadi: incoming : mail.namadomainanda.com (POP3/IMAP) outgoing : smtp.telkom.net port 25 NON SSL jadi sebenarnya hanya perlu mengganti outgoing nya saja, sedangkan untuk incoming tetap bisa menggunakan settingan dari masing-masing mail server, namun sekedar informasi di sini saya sertakan juga list untuk POP3 nya. Berikut ini adalah list SMTP dan POP3 untuk beberapa ISP yang terdapat di Indonesia 3 (three) coba salah satu : SMTP Server : smtp.three.co.id

Upload: bryan-wahyu

Post on 08-Apr-2016

140 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Alamat SMTP - Outgoing Email near by

TRANSCRIPT

Page 1: Smtp

SMTP  kepanjangan dari Simple Mail Transfer Protokol, salah satu protokol yang digunakan untuk pengiriman email dari komputer ke server email Internet. Setingan itu digunakan untuk mengkoneksikan email kita yang di yahoo mail, gmail, atau pun di mail domain sendiri dengan Microsoft Office Outlook,  Thunderbird, dan juga setingan email pada hand phone. Mungkin anda pernah mengalami tidak bisa menerima e-mail pada mail client namun ketika menggunakan webmail bisa berjalan dengan baik,Jika begitu maka kemungkinan ISP yang anda gunakan memblok port 25 untuk outgoing SMTP. Sebagai gantinya, biasanya pihak ISP mewajibkan para pengguna mail client untuk menggunakan SMTP relay yang telah mereka tentukan, baik itu melalui port 25,26, atau 587. Untuk lebih memberikan pemahaman, berikut contoh kasusnya:

Anda menggunakan ISP Speedy dan telah mensetting mail client dengan aturan sebagai berikut:

incoming : mail.namadomainanda.com (POP3/IMAP)

outgoing : mail.namadomainanda.com Port 25

Sebelumnya dengan settingan tersebut berjalan lancar-lancar saja, namun karena belum lama ini Speedy memblok port 25, alhasil untuk settingan mail client anda harus men-set menjadi:

incoming : mail.namadomainanda.com (POP3/IMAP)

outgoing : smtp.telkom.net port 25 NON SSL

jadi sebenarnya hanya perlu mengganti outgoing nya saja, sedangkan untuk incoming tetap bisa menggunakan settingan dari masing-masing mail server, namun sekedar informasi di sini saya sertakan juga list untuk POP3 nya. Berikut ini adalah list SMTP dan POP3 untuk beberapa ISP yang terdapat di Indonesia

3 (three)

coba salah satu :SMTP Server : smtp.three.co.idSMTP Server : mail.three.co.idBitNET Komunikasindo

POP3 Server : mail.bit.net.idSMTP Server : mail.bit.net.id

BiznetPOP3 Server : pop.biz.net.idSMTP Server : smtp.biz.net.id

Page 2: Smtp

BumiNetPOP3 Server : mail.bumi.net.idSMTP Server : mail.bumi.net.id

Centrin Internetoutgoing (SMTP) – Jakarta : smtp.centrin.net.idoutgoing (SMTP) – Bandung : smtpbdg.centrin.net.idoutgoing (SMTP) – Bogor : smtp.centrin.net.idoutgoing (SMTP) – Yogyakarta : smtpygy.centrin.net.idincoming (POP3) – Jakarta : mail.centrin.net.idincoming (POP3) – Bandung : smtpbdg.centrin.net.idincoming (POP3) – Bogor : mail.centrin.net.idincoming (POP3)- Yogyakarta : popygy.centrin.net.id

CBN Cyberindo AditamaSMTP Server : smtp.cbn.net.idPOP3 Server : pop.cbn.net.id

D-NetSMTP Server : smtp.dnet.net.idPOP Server : mail.dnet.net.id

FastNet (Firstmedia)SMTP Server : mail.fast.net.id port 587/25

Indonesia Online Access (IdOLA)SMTP Server : smtp.IdOLA.NET.IDPOP Server : Pop3.IdOLA.NET.ID

Indonetpop : pop.indo.net.idsmtp : smtp.indo.net.idIndosat (pilih salah satu)SMTP Server: smtp.indosat-m3.netSMTP Server: mail.indosat-m3.netSMTP Server: jktmail2.indosat-m3.netSMTP Server: hedwig.satelindogprs.comSMTP Server: smtp.indosat.net.id

INDOSAT IM2 :

POP : pop.indosat.net.idSMTP : smtp.indosat.net.id

IndosatNetSMTP server : smtp.indosat.net.idPOP3 server : pop.indosat.net.id

Page 3: Smtp

Link NetOutgoing SMTP : mail1.link.net.idIncoming mail (POP3): mail1.link.net.id

Melsa-i-net MELSANETSMTP Server : smtp.melsa.net.idPOP3 Server : pop3.melsa.net.id

MITRANETOutgoing SMTP server: mail.mitra.net.idIncoming POP server : mail.mitra.net.id

netZAPpop : pop.net-zap.comsmtp : smtp.net-zap.com

PacificNet (Pacific Internet)Incoming POP server : pop.pacific.net.idOutgoing SMTP server: smtp.pacific.net.id

RadnetSMTP Server : smtp.rad.net.id Port : 25POP3 Server : pop.rad.net.id Port : 110

SpeedySMTP Server : smtp.telkom.net port 25 nonSSL

SmarFrenSMTP Server : mail.smartfren.com port 25

Telkomsel (Halo/Simpati/Kartu As)SMTP Server : mail.telkomsel.com

UniNetOutgoing SMTP server: smtp.uninet.net.idIncoming POP server : pop3.uninet.net.id

VISIONnetOutgoing Mail (SMTPServer) : pluto.vision.net.idIncoming Mail (POPServer) : pluto.vision.net.id

XLSMTP Server : xlsmtp.xl.net.id

Page 4: Smtp

Solusi Error Saat Send Email Dengan Email Client Menggunakan Koneksi Modem Smartfren11 OCT, 2011 | COMMENTSHalo teman-teman, kita berjumpa lagi :D .. Kali ini masih seputar di Modem Smartfren.. Berhubung kebutuhan pekerjaan, yang mengharuskan saya untuk menggunakan email client untuk mempermudah dalam hal surat-menyurat, maka saya menggunakan Thunderbird. Sudah lama sekali saya menggunakan Thunderbird ini, sekitar 2-3 tahun. Dari pengalaman saya, ketika kita menggunakan mobile broadband access connection, agak sulit sekali saat mengirimkan email. Sering terdapat error, karena ternyata provider mobile broadband kita tidak mau mengirimkan email kita. Setelah di cek dan ricek, permasalahannya adalah si Provider tidak mengizinkan SMTP untuk lewat. Alasan yang saya peroleh dari berbagai sumber, jika kita menggunakan email gratisan semacam gmail, yahoo, dll, banyak user yang menggunakan untuk menyebarkan email spam, sehingga di khawatirkan akan membebani trafic network provider tersebut.

Sama halnya dengan Smartfren, ketika saya mencoba mengirimkan emial menggunakan email client, error selalu muncul, karena mail clinet tidak mau mengontak smtp

Page 5: Smtp

gmail saya.. (saya menggunakan googleapps dengan settingan smtp.gmail.com, port 465, dan connection security SSL/TLS). Namun ada solusi yang dapat kita terapkan untuk menghindari error saat send email menggunakan koneksi Smartfren.

PS : Kasus di bawah ini dapat diterapkan apabila anda menggunakan account email dari Gmail, atau GoogleApps. Saya Menggunakan Email Client Mozilla Thunderbird. 2 cara di bawah ini sudah saya coba, silakan anda gunakan pilihan cara yang di rasa paling tepat. :)

1. Kita dapat menggunakan SMTP Smart. Rubah settingan SMTP di Mail client anda (dalam hal ini saya menggunakan Thunderbird) Edit –> Account Setting –> Outgoing Server (SMTP) –> Pada Settingan SMTP anda klik edit. Rubah menjadi seperti di bawah ini :

Server Name : smtp.smart.co.id

Port : 25

Connection Security : None

Authentication Method : No authentication

2. Cara yang kedua adalah seperti ini :

Rubah settingan SMTP anda menjadi seperti ini :

Server Name : smtp.gmail.com

Page 6: Smtp

Port : 587

Connection Security : STARTTLS

Authentication Method : Normal Password

Saya menyarankan untuk menggunakan cara yang kedua :)