soal aik 4 s1 keperawatan -essay

2
SOAL AL-ISLAM & KEMUHAMMADIYAHAN IV UJIAN TENGAH SEMESTER GENAP TINGKAT II SEMESTER IV PROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN STIKES MUHAMMADIYAH KLATEN TAHUN 2014/2015 Mata Ujian : AIK IV Hari/tanggal : Senin, 16 Maret 2015 Jam : 08.00 – 09.30 Dosen : SUMARNA, MA. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar ! 1. Jelaskan landasan etika yang digunakan dalam pengembangan IPTEKS menurut Yusuf Qardhawi ! 2. Secara ideologis ada 3 hal yang melandasi dalam pengembangan IPTEKS yaitu menggunakan paradigma sekuler, sosialis, dan Islam. Jelaskan pengertian tersebut ! menurut saudara apa paradigma yang cocok dalam pengembangan IPTEKS yang harus dikembangkan ? 3. Kemajuan IPTEKS telah mempengaruhi segala aspek kehidupan manusia ( sosial, politik, ekonomi, pendidikan, kesehatan, kebudayaan, dan hukum ). Hal tersebut berdampak pada seluruh perikehidupan manusia baik secara positif maupun negatif. Sebutkan apa saja dampak positif dan negatifnya ! 4. Menurut Jumhur Ulama tidak ada dalil yang lebih tepat untuk dijadikan dasar dalam perintah menuntut ilmu selain wahyu yang diturunkan pertama kali yaitu surah al-‘Alaq : 1-5. Bagaimana menurut saudara ? 5. Kedudukan orang yang berilmu dalam pandangan Islam berada dalam posisi yang tinggi. Mengapa demikian ? tulislah dalil yang mendukungnya ! 6. Apa saja rambu-rambu pengembangan IPTEKS dalam al-Qur’an? 7. Bagaimana hubungan interkoneksitas dalam memahami ayat-ayat qauliyah dan kauniyah ? 8. Mengapa bangsa barat bisa dikatakan menjadi pemenang peradaban manusia modern ( ipteks ) saat ini. Padahal Allah SWT telah menganugerahkan Al-Qur’an sebagai kitab suci yang saintis dan modern kepada umat Islam. ? sajikan fakta empirisnya !

Upload: maz-nano-sumarna

Post on 03-Oct-2015

153 views

Category:

Documents


4 download

DESCRIPTION

soal

TRANSCRIPT

SOAL AL-ISLAM & KEMUHAMMADIYAHAN IVUJIAN TENGAH SEMESTER GENAP TINGKAT II SEMESTER IVPROGRAM STUDI S1 KEPERAWATANSTIKES MUHAMMADIYAH KLATEN TAHUN 2014/2015Ma

Mata Ujian : AIK IVHari/tanggal : Senin, 16 Maret 2015

Jam : 08.00 09.30Dosen : SUMARNA, MA.

Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar !

1. Jelaskan landasan etika yang digunakan dalam pengembangan IPTEKS menurut Yusuf Qardhawi !2. Secara ideologis ada 3 hal yang melandasi dalam pengembangan IPTEKS yaitu menggunakan paradigma sekuler, sosialis, dan Islam. Jelaskan pengertian tersebut ! menurut saudara apa paradigma yang cocok dalam pengembangan IPTEKS yang harus dikembangkan ? 3. Kemajuan IPTEKS telah mempengaruhi segala aspek kehidupan manusia ( sosial, politik, ekonomi, pendidikan, kesehatan, kebudayaan, dan hukum ). Hal tersebut berdampak pada seluruh perikehidupan manusia baik secara positif maupun negatif. Sebutkan apa saja dampak positif dan negatifnya !4. Menurut Jumhur Ulama tidak ada dalil yang lebih tepat untuk dijadikan dasar dalam perintah menuntut ilmu selain wahyu yang diturunkan pertama kali yaitu surah al-Alaq : 1-5. Bagaimana menurut saudara ?5. Kedudukan orang yang berilmu dalam pandangan Islam berada dalam posisi yang tinggi. Mengapa demikian ? tulislah dalil yang mendukungnya !6. Apa saja rambu-rambu pengembangan IPTEKS dalam al-Quran? 7. Bagaimana hubungan interkoneksitas dalam memahami ayat-ayat qauliyah dan kauniyah ? 8. Mengapa bangsa barat bisa dikatakan menjadi pemenang peradaban manusia modern ( ipteks ) saat ini. Padahal Allah SWT telah menganugerahkan Al-Quran sebagai kitab suci yang saintis dan modern kepada umat Islam. ? sajikan fakta empirisnya !9. Apa perbedaan antara paradigma ilmu yang tidak bebas nilai dengan paradigma ilmu bebas nilai ?10. Sebutkan beberapa alasan mengapa umat Islam harus menguasai IPTEKS !11. Jelaskan hubungan kausalitas ( sunnatullah ) antara agama dengan IPTEKS !12. Sebutkan sebab-sebab kemajuan umat Islam di bidang IPTEKS !

Selamat Mengerjakan !!!