soal fp

8
1. pelepasan ADH oleh hipofisis posterior dapatmeningkat pada…… a. penurunan osmolalitas plasma b. peningkatan kadar kalium dalam plasma c. peningkatan kadar natrium dalam plasma d. peningkatan volume plasma e. peningkatan tekanan darah 2. Pemberian cairan hipotonik melaui infuse akan menyebabkan perubahan sbb. kecuali a. tek osmotic , cairan ekstrasel akan menurun b. kepekatan cairan ekstrasel menurun c. sel menjadi bengkak d. volume cairan ekstrasel meningkat e. ekstrasel menarik cairan dari intrasel 3. perubahan yg terjadi pada pemberian cairan hipertonik memalui infuse adalah a. tek osmotic cairan ekstrasel menurun b. kepekatan cairan ekstrasel menurun c. volume cairan intrasel menurun d. volume cairan ekstrasel menurun e. air bergerak dari ekstrasel menuju intrasel 4. efek aldosteron pada keseimbangan elektrolit adalah a. meningkatkan reabsorbsi natrium b. meningkatkan reabsrobsi kalium c. meningkatkan reabsorbsi kalsium

Upload: desak-diah-purnama

Post on 05-Dec-2015

218 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

soan respiro

TRANSCRIPT

Page 1: soal FP

1. pelepasan ADH oleh hipofisis posterior dapatmeningkat pada……

a. penurunan osmolalitas plasma

b. peningkatan kadar kalium dalam plasma

c. peningkatan kadar natrium dalam plasma

d. peningkatan volume plasma

e. peningkatan tekanan darah

2. Pemberian cairan hipotonik melaui infuse akan menyebabkan perubahan sbb. kecuali

a. tek osmotic , cairan ekstrasel akan menurun

b. kepekatan cairan ekstrasel menurun

c. sel menjadi bengkak

d. volume cairan ekstrasel meningkat

e. ekstrasel menarik cairan dari intrasel

3. perubahan yg terjadi pada pemberian cairan hipertonik memalui infuse adalah

a. tek osmotic cairan ekstrasel menurun

b. kepekatan cairan ekstrasel menurun

c. volume cairan intrasel menurun

d. volume cairan ekstrasel menurun

e. air bergerak dari ekstrasel menuju intrasel

4. efek aldosteron pada keseimbangan elektrolit adalah

a. meningkatkan reabsorbsi natrium

b. meningkatkan reabsrobsi kalium

c. meningkatkan reabsorbsi kalsium

d. meningkatkan sekresi natrium

e. bukan salah satu diatas

5. di bawah ini yang merupakan efek dari angiotensin 11 sebagai kompensasi ….volume darah

adalah

Page 2: soal FP

1. merangsang sistem simpatis

2. merangsang sekresi aldosteron oleh kortek adrenalin

3. menyebabkan terjadinya vasodilatasi

4. ………

6. apabila cairan ektraseluler kita diberi suatu asam kuat maka buffer kimia akan bekerja secara

a. mengikat ion hydrogen dengan monohidrogen phospat menjadi dehidrogen phospat

b. mengikat ion hydrogen dengan asam karbonat menjadi natrium bikarbonat

c. mengikat ion hydrogen dengan ion bikarbonat menjadi asam bikarbonat

d. mengikat ion hydrogen dengan protein

e. bukan salah satu diatas

7. pada kondisi gangguan keseimbangan asam basa sistem tubuh kita yang bereaksi paling cepat

adalah

a. organ ginjal

b. sistem respiratori

c. sistem kardiovaskuler

d. buffer kimia

e. sistem pencernaan

8. perubahan yang dapat terjadi apabila kadar (H+) dalam tubuh kita …….

a. ekstabilitas CNS menurun

b. ekstabilitas CNS meningkat

c. ekstabilitas ENS meningkat

d. fungsi enzim tidak mengalami perubahan

e. menurunnya kadar (H+)

9. organ terminalis saluran pernafasan adalah

a. trachea

b. main bronkus

c. bronchus terminalis

d. bronchus respiratorius

Page 3: soal FP

e. alveoli

10. pada foto thorax, yang member gambaran radioluscent adalah

a. jnatung

b. vena pulmonalis

c. os costae

d. paru

e. Arteri pulmonalis

11. kontaindikasi pemeriksaan foto thorax adalah

1. batuk lama

12. pada foto thorax, pasien duduk, sinar x dari belakang ………tangan dipunggung. posisi tersebut

adalah

a. lateral dekubitus kanan

b. Top lordotic

c. Antero posterior

d. Postero anterior

e. lateral kiri

13. pasien dengan diagnose efusi pleura ….. maka pemeriksaan radiologi yang dianjurkan untuk

marker adalah

a. foto thoraks lateral decubitus kanan

b. USG thorax

c. CT-scan thorax

d. Scientigrafi thorax

e. MRI thorax

14. peran perawat dalam persiapan USG thorax

a. membersihkan daerah yang akan diberi marker

b. menyuruh pasien tahan napas selama pemeriksaan

c. menanyakan apakah pasien hamil/ tidak

d. melepas perhiasan dari logam

Page 4: soal FP

e. pada pasien hamil harus diberi pelindung apron

15. peran perawat pada persiapan pasien yang akan dilakukan CT-scan thorax adalah

a. melakukan anamnesa adanya riwayat alergi

b. menganjurkan pada pasien tidak perlu puasa

c. pada pasien anak tidak perlu disiapkan untuk sedasi

d. menandatangani blanko informed consent

e. menganjurkan pasien untuk menahan kencing

16. sebelum mengantar pasien ke bagian radiologi untuk dilakukan CT-scan. apa aja yang harus dibawa

ke RS?

a. obat kontras dan air minum

b. blanko informed consent

c. Status pasien dan hasil imaging serta laboratorium pasien

d. blanko surat jaminan

e. ……..untuk penanganan alery

17. indikasi px CT-scan pada thorax adalah

a. batuk…

b. batuk darah

c. chest pain

d. chest up

e. tumor paru

18. pemeriksaan paru dengan menggunakan X-ray adalah

a. CT-scan thorax

b. Scientigrafi Thorax

c. MRI Thorax

d. USG thorax

e. PCT thorax

19. pemeriksaan yang meliputi ventilasi dan perfusi adalah

Page 5: soal FP

a. Scientigrafi Thorax

b.Foto thorax PA

c. CT scan thorax

d. MRI thorax

e. USG thorax

20. indikasi pemeriksaan MRI Thorax adalah

a. Cystic fibrosis

b. TB paru

c. Asma bronkhiale

d. Kelainan bawaan paru

e. Infeksi paru

21. penderita tidak boleh dilakukan pemeriksaan MRI pada keadaan

a. Penderita anak2

b. Usia tua

c. Setelah Pemasangan gips

d. Setelah pemasangan plate

e. Setelah operasi tl belakang

22. Phenylpropanolamin sbg dekongestan sering digunakan sebagai camp obat flu, karena

a. bekera sbg antagonis adrenergic alfa

b. memiliki efek antihistamin

c. menekan kelenjar yang mensekresi mucus

d. memiliki efek vasokonstriksi

e. memiliki efek ekspektoran

23. Assessment yang dilakukan nurse se belum memberikan obat decongestan pada pasien adalah:

a. menanyakan riwayat penyakit asma bronkhiale

b. member makan bubur halus

c. mengukur suhu tubuh

d. mengukur tekanan darah

Page 6: soal FP

e. mengukur nadi

24. komponen lapisan membrane pernafasan

a. lapisan cairan surfaktan

b. epitel alveolus

c. membrane basalis epitel

d. membrane endotel alveolus

e. semua benar

25. koefisien kelarutan gas terbesar pada

a. O2

b. CO2

C. N2

d. Helium

e. H2O

26. yang tidak termasuk area fungsional respirasi

a. Bronchioli respiratory

b. Bronchioli terminalis

c. Saccus alveolaris

d. Ductus alveolaris

e. Alveoli

27.fungsi pelembapan udara pernafasan karena

a. adanya surfaktan

b. adanya cairan intrapleura

c. adanya cairan plasma

d. Adanya mukus

e. Adanya aliran udara

28. sumbatan jalan nafas sering terjadi pada

a. lidah jatuh kebelakang

Page 7: soal FP

b. terganggunya persyarafan otot lidah dan pharink

c. saat coma

d. A,B benar

e. A,B, C benar

29. yang membangkitkan ramp signal hingga frek pernafasan berlangsung

a. neuron pernafasan dorsal

b. neuron pernafdasan ventral

c. pusat pneumotoksik

d. A,B benar

e. A,B,C benar

30. hearing breur reflex , kecuali

a. merupakan reflex proteksi

b. rangsangan berupa sumbatan jalan nafas

c. berefek mematikan ramp inspirasi

d. menghentikan inspirasi

aktif bila TV= 1,5 T